Mengatasi Windows Cannot Connect to The Printer Operation Failed With Error 0x0000011b

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 28. 08. 2024
  • Halo teman-teman... Salam Komputer, Salam Berkarya untuk kita semua yaa...
    Error 0x0000011b merupakan suatu masalah pada koneksi printer pada saat melakukan Sharing Printer yang ditandai dengan munculnya sebuah pesan kesalahan Windows cannot connect to the printer, Operation failed with error 0x000011b. Error 0x0000011b terjadi ketika kamu selesai melakukan update Windows kb5005565 pada server printer atau komputer yang terkoneksi ke printer.
    Cara Mengatasi Error 0x0000011b:
    1. Masuk Menu Control Panel pada Windows.
    2. Masuk ke Program and Features.
    3. Klik View installed updated.
    4. Cari update terbaru sebelum printer mengalami error 0x000011b yaitu dengan kode kb5005565.
    5. Silahkan melakukan 'Klik kanan' pada kb5005565.
    6. Klik Uninstall. Tunggu hingga proses selesai.
    7. Klik restart now untuk melanjutkan proses uninstall. Tunggu hingga proses uninstall selesai.
    8. Proses uninstall memang cukup lama.
    9. Saat restart akan ada tampilan Configuring Windows Update seperti proses update Windows.
    10. Selesai!
    Lebih Banyak Video = bit.ly/3fm9CTF
    Video Lainnya :
    Cara Mengatasi "To Run This Application, You Must Install .NET 6.0.1(x64) Desktop Runtime" Handbrake : • Mengatasi Handbrake Ti...
    Remote Desktop Connection - Monitoring Aktivitas dan Control HP Jarak Jauh : • Remote Desktop Connect...
    How to Fix Belnder 3D "Can't detect 3d hardware accelerated Driver" Open GL : • Mengatasi Blender Tida...
    Fix RTCLib No Such Direktory - Install Library RTC : • Fix RTCLib No Such Dir...
    Reboot and Select Proper Device or Insert Boot Media in Selected Boot Device and Press a Key : • Reboot and Select Prop...
    Cara Reset Printer Epson L220 - "Blinking" Berkedip : • Cara Reset Printer Eps...
    Mengatasi Windows Cannot Connect to The Printer Operation Failed With Error 0x0000011b : • Mengatasi Windows Cann...
    Memperbaiki "Operation Could Not be Completed error 0x00000bc4" - Sharing Printer : • Memperbaiki "Operation...
    Memperbaiki "Operation Could Not be Completed error 0x00000709" - Sharing Printer : • Memperbaiki "Operation...
    Cara Mengatasi "You can't access this shared folder because...." - Sharing Folder : • Cara Mengatasi "You ca...
    Membuat DLC Boot di Flashdisk - Plus Link Download : • Membuat DLC Boot di Fl...
    Mengatasi Error 402 Pada Exambro ANBK Client 2021 : • Mengatasi Error 402 Pa...
    Menyisipkan Halaman di PDF : • Cara Menambahkan Halam...
    Cara Install Aplikasi Desain Grafis - CorelDraw X 7 Full Activation dan Free Link Download : • Video
    Cara Membuat DVD Installer Windows 10 : • Cara Membuat DVD Insta...
    Cara Mengubah Word ke PDF : • Cara Mengubah Word Ke ...
    Cara Install Office 2016 Plus Aktivasi : • Video
    Cara Aktivasi Windows 10 : • Menghilangkan Tulisan ...
    Cara Install Windows 10 Menggunakan Virtual Machine - VMWare : • Cara menggunakan Virtu...
    Mengatasi File Hilang Pada Flashdisk : • Mengatasi File Hilang ...
    Mengatasi PIP Install & Python "The term 'pip' is not recognized as the name of a cmdleft.." : • Mengatasi PIP Install ...
    Cara Hidden File Terbaru - Auto Privasi : • Cara Menyembunyikan Fi...
    Install GNS3 Network Simulator 2020 : • Install GNS3 Network S...
    Mengatasi Keyboard Error Tanpa Bongkar - Bongkar : • Cara Mengatasi Keyboar...
    Cara Mengetik 10 Jari, Jurus Rahasia Para Master..... : • Cara Mengetik 10 Jari,...
    Cara Install Office 2010 Plus Aktivasi : • Video
    Pengkabelan UTP Model Stright dan Cross | Jaringan Dasar Komputer : • Pengkabelan UTP Model ...
    Cara Aktivasi Akun Google Belajar ID | Kemdikbud 2020 : • Cara Aktivasi Akun Goo...
    Tag :
    #howto #fix #share #printer

Komentáře • 76

  • @wardigunawan5315
    @wardigunawan5315 Před 2 lety +2

    Mantap bang. Punyaku juga error 0x0000011b, ternyata bisa teratasi. Makasih banyak bang

  • @dolfibesari6437
    @dolfibesari6437 Před 7 měsíci

    akhirnya bisa solved.
    Terima Kasih banyak bang Ilmunya.
    you are the besttttt!!!!

  • @wahidhasyim2766
    @wahidhasyim2766 Před 7 měsíci

    Trimakasih ilmunya,, alhamdulillah bisa di praktekin langsung....mantap

  • @cecenul
    @cecenul Před 2 lety

    Sangat bermanfaat udah berhari" cari tutorial gagal semua pakai ini langsung beres makasih kak

  • @faisalakbar396
    @faisalakbar396 Před 2 lety

    keren, tengkyu gan, berkah ilmunya, nyari2 caranya udh kesana kemari ga nemu, baru di video agan ini ketemu solusinya 👍

  • @ahmadnurkhosim5517
    @ahmadnurkhosim5517 Před 2 lety

    Waah, emang nih abang. Mantap tutornya. Udah cari banyak tutor, cuma ini yang berhasil 💯. Makasih banyak bang

  • @hannanufus3556
    @hannanufus3556 Před rokem

    Bener2 bisa ngatasin bgt ka , aku berapa kali coba tutorial yang lain pada ngga bisa ,mkash ya tutorialnya

  • @syailaputriirawan5033
    @syailaputriirawan5033 Před 2 lety

    Penjelasan nya detail mudah di pahami,, akhirnya bisa juga bang saya,, terimakasih

  • @sabilakamila7159
    @sabilakamila7159 Před rokem

    BENER2 WORK MAKASIH BANYAK GAN AKHIRNYA PROBLEM SYA DARI KEMARIN2 DIKANTOR FIXED JUGA 🤣

  • @johan4811
    @johan4811 Před rokem

    Benar2 teratasi pake tutor ini gan.. thank you

  • @masbaz
    @masbaz Před rokem

    Maturnuwun mas ... manjur, pada server 2016

  • @lockheart7293
    @lockheart7293 Před rokem

    Auto subcribe bro,goodjob masalah teratasi

  • @familyfcchannel4946
    @familyfcchannel4946 Před 11 měsíci

    Terimakasih bg
    Sudah bisa sharing lagi ni computers

  • @grsr01
    @grsr01 Před 2 lety

    penjelasan dideskripsi sm video beda y Om, tp work 22ny tks Om 👍

  • @achmadzamroni9765
    @achmadzamroni9765 Před 2 lety

    Terimakasih, saya coba work. Mantab.

  • @sestianirurubari2970
    @sestianirurubari2970 Před rokem

    Terima Kasih...🙏🙏🙏
    Ternyata bisa teratasi...🙏🙏🙏

  • @lahidi4075
    @lahidi4075 Před 2 lety

    Terima kasih gan ilmunya, suskes selalu.

  • @bakaraduchannel854
    @bakaraduchannel854 Před 7 měsíci

    Mantap bang, tutorialnya tokcer

  • @fitrahamalia7776
    @fitrahamalia7776 Před rokem

    SOLVED, trimakasih tutorialnya sangat bermanfaat.

  • @cellamarcella857
    @cellamarcella857 Před rokem

    sangat bagus mudah dipahami terimakasi kak sudah mau berbagi ilmunya🙏🙏

  • @gemarbelajar5386
    @gemarbelajar5386 Před 2 lety

    Mkasih bnyak bang. Moga berkah ilmunya

  • @cahayakekasihallah7289

    Mantab Mase Berhasil

  • @harisyustina
    @harisyustina Před rokem

    Terima kasih broow.. keren 🙏🏻🙏🏻

  • @RiSa-fy4tl
    @RiSa-fy4tl Před 2 lety

    Mantap bang, berhasil. Trimksih bang👐

  • @ryan060189
    @ryan060189 Před rokem

    Untuk client yg win11 SL msh ga bs ni.. yg win7 ke server ud ga ada masalah..

  • @hussinbudiman7363
    @hussinbudiman7363 Před rokem

    Thanks gan . Berguna banget ..

  • @big7718
    @big7718 Před rokem

    Mantap. terimakasih ilmu nya bang

  • @muhammadhabiby5144
    @muhammadhabiby5144 Před 9 měsíci

    Terima kasih kak, sangat membantu ❤

  • @dodihasibuan8093
    @dodihasibuan8093 Před 9 měsíci

    Alhamdulillah berhasil bang mantap, tapi masih ada 1 pc lg yang gk bisa bang, apa harus saya tambah lg registry editor nya 1 lagi?

    • @dodihasibuan8093
      @dodihasibuan8093 Před 9 měsíci

      Mohon bantuannya bang

    • @dodihasibuan8093
      @dodihasibuan8093 Před 9 měsíci

      Tinggal 1 PC lg yang blm bisa

    • @sebatastoolman
      @sebatastoolman  Před 9 měsíci

      Dalam tutorial, settingan registry hanya ada pada komputer server printer bang. Jadi hanya dilakukan setting hanya di 1 komputer server. Jika berhasil, maka seluruh client otomatis akan dapat terkoneksi, meskipun hanya menambahkan 1 registry editor pada server bang. Namun jika tidak bisa jadi keluhan pada client tertentu yang tidak bisa terkoneksi dengan server printer.

  • @pipitandria414
    @pipitandria414 Před rokem

    it's work.. thank you Kaa..

  • @alessiafita9599
    @alessiafita9599 Před 2 lety

    Sangat bermanfaat sekali, Kaka 🙏

  • @mbokewor6013
    @mbokewor6013 Před rokem

    Pérmisi mas, itu tulisan yg di regitry by authn,tidak pakai huruf e y?🙏🏻

  • @ngegameajah
    @ngegameajah Před rokem

    Manteb bang.. Langsung bisa

  • @damarimamsatrio1485
    @damarimamsatrio1485 Před rokem

    klo pc server ga di nyalahkan berarti printer tidak bisa dipakai ya?

    • @sebatastoolman
      @sebatastoolman  Před rokem

      Ketika sharing printer yang terpasang pada server maka antara client dan server harus dalam keadaan menyala, berbeda ketika printer dilakukan setelan koneksi secara langsung dengan jaringan yang tidak perlu menggunakan server

  • @muhamadabdulaziz9279
    @muhamadabdulaziz9279 Před rokem

    mantap terimakasih imunya

  • @ayahnyanasha
    @ayahnyanasha Před rokem

    Di registry saat pilih DWORD nya pilih bit nya sesuai bit komputer server nya kan ya bang
    32 atau 64 bit.
    Gitu ya bang

    • @sebatastoolman
      @sebatastoolman  Před rokem

      Gak mesti bang. Komputer server saya pake 64 bit, tapi untuk di registrynya tetep 32 bit

    • @ayahnyanasha
      @ayahnyanasha Před rokem

      @@sebatastoolman ok bang paham saya karena memang system 32 ya bang. Bukan bit komputer yang di maksud 👍

  • @dedsirachannel4625
    @dedsirachannel4625 Před rokem

    kalau masih tetap tidak bisa bagaimana kak ?

  • @supandii0017
    @supandii0017 Před rokem

    Bisa bang terima kasih tutor nya🙏

  • @ilmukaton6933
    @ilmukaton6933 Před 11 měsíci

    trims gan...

  • @AyamBakar-ci9nu
    @AyamBakar-ci9nu Před rokem

    Thanks bang work

  • @aleshaghinamarta
    @aleshaghinamarta Před 9 měsíci

    Terima kasih kak

  • @Kmzway87aa237
    @Kmzway87aa237 Před rokem

    Mantul its works

  • @adjietotti
    @adjietotti Před 6 měsíci

    punyaku masih error bang, padahal sudah sesuai step2nya, hiks hiks

    • @sebatastoolman
      @sebatastoolman  Před měsícem

      Mengenai sharing file antar komputer sebelumnya pastikan komputer saling terkoneksi, baik kabel dan juga ip address. Caranya dengan melakukan ping koneksi di command prompt "ping ipaddreess tujuan" contohnya "ping 192.168.1.2". Jika hasilnya repply ttl, maka sudah bisa digunalan untuk sharing. Jika belum bisa, kemungkinan dari windows firewall yang recomend dinonaktifkan sementara. Selain itu, sharing file yang masih problem kemungkinan pada setting sharing advance di control panel yang harus dinyalakan ijin atau ON baik local maupun all network, lalu password pada menu tersebut di off kan terlebih dahulu.. Semoga dapat terbantu bang..

  • @ramdhanaj6184
    @ramdhanaj6184 Před rokem

    Manjur. Makasih bang

  • @resepmasakanrumahan2088

    berisik lagunya bang,,,,
    bagusan tanpa lagu saja

  • @fendi2205
    @fendi2205 Před rokem

    tuturial epson type dot matrik dong bang, di win10

  • @supirtruckkalimantan9063

    Iya sering bgt mau print pasti error bang 🥺

  • @chandrachen2627
    @chandrachen2627 Před 2 lety

    Pas mau print malah notif eror

  • @komarudin_2651
    @komarudin_2651 Před rokem

    Windows 11 gak bisa nih bang

  • @tamieren8128
    @tamieren8128 Před 5 měsíci

    Kalo ga nemu registry editor gimana bang

    • @sebatastoolman
      @sebatastoolman  Před měsícem

      Untuk membuka Registry Editor sebenranya bisa lewat Start Windows lalu pencarian dan ketikan Registry Editor, lalu yang kedua bisa dengan klik shortcut keyboard Windows + R, lalu ketikan regedit. Hal itu mungkin bisa untuk membuka Registry Editor

  • @emizzuddin
    @emizzuddin Před rokem

    gak berhasil ini di windows 11 22H2

  • @uloksantri2164
    @uloksantri2164 Před rokem

    Masih gagal min

  • @user-ss8or6ii5z
    @user-ss8or6ii5z Před 9 měsíci

    bising bangat musiknya bng.. tambah pusing jadinya

  • @irmawansyah5217
    @irmawansyah5217 Před rokem

    pakai tutorial ini masih belum berhasil

  • @ricosaputra3687
    @ricosaputra3687 Před 7 měsíci

    izin bang kalau error 0x0000ffff itu apa ya

    • @sebatastoolman
      @sebatastoolman  Před 5 měsíci

      Biasanya error kesalahan pesan sering muncul sebagai akibat dari registry bang

  • @AM_Pro
    @AM_Pro Před rokem

    Jos

  • @marlitanarulloh
    @marlitanarulloh Před rokem

    Saya belum bisa kenapa ya ka.. sudah sesuai instruksi..

    • @sebatastoolman
      @sebatastoolman  Před rokem

      Error 0x0000011b ini bisa disebabkan oleh bug pada update Windows kb5005565. Jadi untuk unistall bisa kb5005565

  • @masdimvlogin4667
    @masdimvlogin4667 Před 2 lety

    Bermanfaat

  • @nunggedhejr
    @nunggedhejr Před rokem

    Mantap, sodara..

  • @jonathan78
    @jonathan78 Před rokem

    Thankyouu

  • @muhammadbagir7091
    @muhammadbagir7091 Před rokem

    Tq bang

  • @rizalanaqi822
    @rizalanaqi822 Před 2 lety

    gagal. ndak berlaku di komputer saya

  • @zamalzamal2068
    @zamalzamal2068 Před rokem

    p

  • @endominer
    @endominer Před 2 lety

    Knp di saya gak bisa ya?

    • @sebatastoolman
      @sebatastoolman  Před 2 lety

      Kalo boleh tau gak bisanya gimana y? Untuk mengatasi error 0x000011b itu kita harus mengkonfigurasi registry pada komputer server ka. Setelah itu lakukan restart pada komputer servernya. Kemudian kita lakukan akses sharing printer melalui client dengan menekan windows+R dan masukkan ip servernya

    • @kepaniteraanptasemarang9084
      @kepaniteraanptasemarang9084 Před rokem

      @@sebatastoolman kak kalo mengatasi error operation could not be completed (error 0x00000040) gimana ya? tiba tiba printer ga bisa ngeprint, terus mau koneksi ulang, muncul error itu