Kok Bisa Pebisnis Fashion Geser Elon Musk Jadi Orang Terkaya di Dunia?

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 11. 01. 2023
  • Siapakah Bernard Arnault dan bagaimana kiprahnya di dunia bisnis? Apa strategi yang digunakan sehingga mampu membangun merek mewah paling bernilai? Bagaimana ia mengembangkan LMVH menjadi raksasa bisnis fashion mewah dunia? Selain menjawab semua pertanyaan tadi, temukan juga enam kunci sukses Arnault dalam berbisnis di video singkat ini.
    Dr. Indrawan Nugroho adalah CEO dan Co-founder CIAS, sebuah perusahaan konsultan inovasi dengan misi memampukan para talenta korporat dalam mendesain, mengembangkan dan mengimplementasikan inovasi untuk meningkatkan kinerja perusahaan
    Kunjungi:
    www.cias.co
    www.indrawannugroho.com
    Follow me at:
    / indrawannugroho
    / indrawannugroho
    Disclaimer:
    Video ini merupakan ulasan sederhana terkait fenomena bisnis atau industri yang tengah terjadi untuk digunakan masyarakat umum sebagai bahan pelajaran atau renungan. Walaupun menggunakan berbagai referensi yang dapat dipercaya, video ini tidak diniatkan sebagai karya ilmiah maupun karya jurnalistik.
    Sumber Referensi:
    #corporateinnovation #cias #strategibisnis #konsultaninovasi

Komentáře • 625

  • @ririnfitriastuti
    @ririnfitriastuti Před rokem +89

    wow, justru basic beliau bukan dari fashion ya, tapi bener2 pake strategi bisnis. :')
    luar biasa!

    • @JakPetut
      @JakPetut Před 10 měsíci

      Bukan LV itu pembuat tas koper dan tas wanita

  • @cmr9928
    @cmr9928 Před rokem +30

    Pantesan sukses besar di dunia fashion
    Ternyata dia sering berkunjung ke toko nya, jd bs ngelihat secara langsung kualitas barang, model barang & sampe hal interior toko
    Pemilik yg memperhatikan sampe hal2 kecil
    Perfecksionis !!!

  • @channeloscov8461
    @channeloscov8461 Před rokem +29

    Cara orang menikmati hidup memang berbeda.
    Dan cara menilai arti kekayaan itu pun berbeda.

  • @ambrose9612
    @ambrose9612 Před rokem +8

    Keren sih ceo lvmh ini, dia sengaja buat atau merekrut pesaing dari Lv supaya Lv tetap terlihat exclusive dan modern, jadi orang" akan selalu berfikir dan menempatkan brand Lv di kasta tertinggi dari brand lainnya, ini satu trik bisnis yang cerdas banget!

  • @hudamaps27
    @hudamaps27 Před rokem +12

    Ada juga Amancio Ortega yg saya ingat pernah bilang bahwa produk fashion itu harusnya tidak dijual online ... Kita beli fashion itu harus datang & merasakan produk tersebut sebelum memutuskan untuk membeli....berkat pernyataan Ortega saya tidak jadi menjual sepatu-sandal produksi home industri disini lewat shopee / sejenisnya....dan terbukti mereka yg menjual di e-commerce menuai banyak masalah

  • @ajiolympic
    @ajiolympic Před rokem +16

    Kreativitas yang menguntungkan, kata kunci yang sederhana, apapun usaha kita dalam berkreasi harus dalam koridor bisa menghasilkan sesuatu, bukan kreativitas yang tanpa arah.

  • @anddyhariyadi8584
    @anddyhariyadi8584 Před rokem +6

    Bahasan yg menarik dalam suatu dinasti bisnis
    Mungkin kita juga yg blum punya atau sedang merintis Bisnis bisa mengambil pelajaran nya

  • @Evilpop99
    @Evilpop99 Před rokem +23

    Kuliah mingguan kita, terima kasih Prof. 🤝🏼

  • @lismay
    @lismay Před rokem +4

    aku kuliah bidang keuangan tapi skill & hobby aku dibidang fashion. semoga bisa ngikutin jejaknya 😌

  • @wearejrockstars9925
    @wearejrockstars9925 Před rokem +25

    *Orang Pesimis melihat kesulitan dalam setiap peluang.* *Orang Optimis melihat peluang dalam setiap kesulitan.*
    Winston Churchill

  • @Muhhasbiassidiqi
    @Muhhasbiassidiqi Před rokem +4

    ‘Jika kamu ingin memenangkan pasar, pahami kebutuhan WANITA’

  • @senirupaku
    @senirupaku Před rokem +6

    Tiap manusia memiliki takdirnya masing2,tetap berusaha tanpa lupa ibadah

    • @ronnyyaurytjandrs839
      @ronnyyaurytjandrs839 Před rokem

      Lihat keluarga dan sumbangan kegereja, Arnoult termasuk... manusia langka dieropa

  • @kasamago
    @kasamago Před rokem +10

    Setiap orang hidup dalam alam yang sama namun cara menikmati dan memandang nya berbeda beda.. Termasuk kekayaan

  • @SuarSatya
    @SuarSatya Před rokem +8

    Bernard Arnault diajak oleh pemilik Hennessy untuk bantu kelola, karena Henry Racamier, menantu dari cicit Louis Vuitton, yang saat itu pemimpin LV, tidak cocok dengan Hennessy, tapi diam diam Arnault beli sebagian besar saham LVMH dengan dukungan Hennessy, Henry menuntut di pengadilan dan kalah, sejak itu keturunan Louis Vutton tidak kuasai bisnis keluarganya lagi, setelah generasi keempat. "The Homeless Teen Who Created Louis Vuitton"

    • @ferrochandra1404
      @ferrochandra1404 Před rokem +2

      Mirip jalan ceritanya MC Donalds yaa pak? Hehe walaupun dalam dunia bisnis hal itu sah-sah saja

  • @syarifrajbie9381
    @syarifrajbie9381 Před rokem +4

    Gak heran dia mendapatkan hasil yg maksimal jika kita melihat bagaimana kegigihannya. Keren.

  • @mikaeltohaga9917
    @mikaeltohaga9917 Před rokem +6

    Dari sini kita belajar, ternyata msh bnyk org hebat yg tidak kita diketahui. Plus, talenta harus diimbangi dgn telaten.

  • @Temansantaiproject
    @Temansantaiproject Před rokem +4

    Keberuntungan dan kesiapan yang tepat👌🏻

  • @DulurGowes
    @DulurGowes Před rokem +7

    belajar dari orang2 hebat, termasuk dari Dr. indrawan terimakasih konten nya bermanfaat

  • @doddehm
    @doddehm Před rokem +6

    Lebih bisa diterima nalar berarti gaya hidupnya Arnault kalo dibanding bang Elon

  • @DUNIAPERCETAKAN07
    @DUNIAPERCETAKAN07 Před rokem +1

    20% ide, 80% eksekusi

  • @Cafe_Mikrochip
    @Cafe_Mikrochip Před rokem +35

    Terima kasih ilmunya pak Dr, bagi saya ini materi paling sulit untuk bisa memahami implementasinya

  • @OngkyKai
    @OngkyKai Před rokem +2

    satu kata kunci, AYAHNYA PEMILIK PERUSAHAAN .. pasti selalu ada faktor X dari setiap pebisnis sukses yah .. gileee~

  • @lukasb7838
    @lukasb7838 Před rokem +41

    premium branded itu marginnya bisa puluhan bahkan ratusan kali lipat dari biaya produksi. Sederhananya kaos Rp. 35.000 lu tempel logo premium branded dan jual di toko barang mewah, harganya naik jadi Rp. 1.500.000.
    Ya kurang lebih kayak strategi bisnis es teh jadi ice tea atau gado gado jadi "indonesian salad with premium peanut sauce".

    • @michm545
      @michm545 Před rokem +7

      klo hanya dihitung dari biaya produksi bahan mungkin iya, tapi klo dihitung dari ide, kreatifitas, inovasi, marketing, pelayanan sebelum konsumen membeli dan setelah membeli, dll. itu harus dihitung sih hehe
      apalagi waktu ngiklan yg mana harus pakai artis2 top yg bayarannya gak sedikit kayak Jisoo Blackpink sebagai BA Dior..

    • @aryapzh6691
      @aryapzh6691 Před rokem +4

      Emang sih, itulah perbedaan tipis antara nipu vs. ngakalin orang...

    • @bib8227
      @bib8227 Před rokem +1

      ​@@aryapzh6691wkwkw 😂

    • @aryapzh6691
      @aryapzh6691 Před rokem +1

      @@adhisip Iya, mudah2an tidak nipu. Klu ngakalin boleh ga?.
      Vimeo?, apaan tuh?, haaaa...orang2 gatek kaya saya taunya cuma youtube, mo bijimana lagi :)

    • @aryapzh6691
      @aryapzh6691 Před rokem +1

      @@adhisip waduh sy ga tahu itu, emang iPhone itu barang bermodal sangat murah yg dijual sangat mahal?.

  • @kangsunchannel292
    @kangsunchannel292 Před rokem +2

    Semoga Bernard Arnold mewariskan Keberuntungannya kepada saya pak dan kepada siapa saja yg menonton video ini dan me like nya😊

  • @michaelpurba960
    @michaelpurba960 Před rokem +6

    Ada satu privilege terpenting yang belum dibahas, yaitu dia adalah alumni école polytechnique. Ketika orang prancis menjadi lulusan kampus tersebut (disebut polytechnicien), maka masa depannya akan sangat cemerlang. Ada privilege ikatan alumni, nama almamater dll dll.

    • @eramagh2545
      @eramagh2545 Před rokem

      Cerita elon musk lebih menginspirasi.. dia awal ngelamar kerja, cuma ga ada yang nerima. lalu mulai bikin perusahaan dengan ngutang

  • @ZoneT8
    @ZoneT8 Před rokem +55

    Apa yang dijelaskan om indra sebetulnya hanya kulit ari 😌 yang paling inti dari yang dipahami Arnault adalah dia menyadari bahwa, "wanita tidak pernah puas dengan apa yang mereka miliki".
    Baju selemari penuh aja masih berani bilang, " Aku udh gapunya baju "

    • @ZoneT8
      @ZoneT8 Před rokem +11

      Fakta lainnya, 100% kekayaan dunia berada di tangan para wanita 🥲
      LVMH masuk ke sektor ekonomi paling adidaya di dunia, bisnis "gengsi manusia", khususnya kekuasaan wanita.

    • @roberthjr2880
      @roberthjr2880 Před rokem +1

      👍setuju

    • @muhammadkhasilur7380
      @muhammadkhasilur7380 Před rokem +5

      Padahal laki laki suka wanita tak pakai baju 😀😀👍

    • @m.rizadjoeli357
      @m.rizadjoeli357 Před rokem +1

      @@muhammadkhasilur7380 🤭

    • @roberthjr2880
      @roberthjr2880 Před rokem +2

      @@muhammadkhasilur7380 wah ini sering liat yg bgituan 🤭

  • @astaridjatmiko8187
    @astaridjatmiko8187 Před rokem +4

    Ada pengusaha yang menurunkan kualitas produk untuk menekan harga. Tapi ada yang menjual produk yang berkualitas tinggi, tidak apa-apa harganya jadi mahal yang penting mencari konsumennya yang tepat.

    • @DEWIDEWI-lc9eo
      @DEWIDEWI-lc9eo Před rokem

      Betul, produk murah atau mahal masing2 akan ada marketnya sendiri👍

  • @NS-uf4nz
    @NS-uf4nz Před rokem +8

    1 hal penting yang saya pelajari dari video ini
    Selalu ada previlage lebih dari orang tua.
    Terimakasih pak atas video nya🙏

    • @wearejrockstars9925
      @wearejrockstars9925 Před rokem +3

      Bangke lu pelajaranya previlage mulu. Pdhl banyak pelajaran yg lbh penting . Yaitu fokus terhadap apa yg bs km kontrol. Bkn yg orang lain kontrol

  • @Samar-kx1ph
    @Samar-kx1ph Před rokem +1

    semakin hedon hidup org semakin kaya dia. Apa lg skrg org miskin saja pengen terlihat kaya.. hebat nya mereka mampu merealisasikan sebuah khayalan..

  • @nuraisyahhadi1998
    @nuraisyahhadi1998 Před rokem +9

    💖💖💖
    *Konten yang WAJIB! teteh simak .*
    *#tanpadebat* ✌️ ^_^

  • @semogabarokah3229
    @semogabarokah3229 Před rokem

    Tenang saudara. Orang terkaya di dunia belum tentu amalnya terbesar diakherat.

  • @RyanLabombaTV
    @RyanLabombaTV Před rokem +6

    jan 23, diliat dari early life nya.. bp arnault ini menurut saya insting, bakat dan skill bisnis nya luar biasa tajam.. tidak terlihat nuansa UMKM diawal2 dia berbisnis, langsung kelas corporate 😁😁, saya kira diawal berbisnis dia membuka toko baju kecil2 an pertama ukuran 3x3 meter, menjahit sendiri, mendesain sendiri, yaa layaknya cerita2 perjuangan UMKM lah. ternyata jauh dari itu ya.. 😁😆. tapi gak papa sahabat UMKM ,, tetap cemamat

    • @ferrochandra1404
      @ferrochandra1404 Před rokem +1

      Cerita seperti itu ada pada Amansio Ortega Gaona pendiri Inditex yang merupakan induk dari brand fashion terkenal Zara asal Spanyol, beliau sempat juga jadi orang terkaya di Eropa dan Dunia, memulai usahanya dari menjahit gaun dan lingerie di salah satu kamar apartemen nya di kota La Coruna sebelum menjadi salah satu perusahaan fashion terbesar Dunia

  • @nurlathiifah1416
    @nurlathiifah1416 Před rokem +8

    Urut, rinci, terstruktur, Thanks!

  • @MisterMoys
    @MisterMoys Před 19 hodinami

    Baru nemu channel ini, explanationnya singkat dan jelas, pemilihat kata juga terkesan intelektual tapi mudah dipahami. Auto-subscribe!

  • @Sopgame
    @Sopgame Před rokem +1

    Entahlah,, saya ga tau mau komen apa
    Entah apa yg saya mau pelajari dri orang ini
    Yg jelas kreativitas dan ber-uang(modal)
    Dan kreativitas tak bermodal beda sekali pak
    Yang saya mau komen adalah nampaknya pak doktor ini sangat mengagungkan orang terkaya di dunia ini dan terus menyebarkan pemikiran nya

  • @josepwillis687
    @josepwillis687 Před rokem +11

    Terima kasih Dr Indrawan Nugroho ilmunya

  • @putryz3530
    @putryz3530 Před rokem +2

    Sy ngeriset om bernard dr 3taun yg lalu, karna sy jg berkecimpung dunia fashion. Masuk akal kalo kaya raya

  • @egipandana
    @egipandana Před rokem +3

    Saya suka jika ada keluarga yg menurunkan kepemimpinan perusahaan kepada anak"nya. Orang akan berkata "PriVilage" ya tentu saja dong. Anak"nya punya teoanan luar biasa sedari bocil. Didikannya harus tepat untuk estafet kepemimpinan. Itu berat bro.. beban dunia itu bukan hanya soal perut dan isi dompet. Kalo 2 itu terpenuhi, mustahil manusia akan diam saja.

    • @hanyaimantanpabuktinyata8541
      @hanyaimantanpabuktinyata8541 Před rokem +1

      Anda bener bgt, banyak org cuma mikir dgn picik dan koar2 previlege, padahal anak mereka sendiri aja sering bolos sekolah meski sekolah sudah gratis.

    • @wearejrockstars9925
      @wearejrockstars9925 Před rokem

      @@hanyaimantanpabuktinyata8541 kejebak zona nyaman, justru miskin adalah previllege yang sbnrnya

    • @kholifatulmutiah8232
      @kholifatulmutiah8232 Před rokem

      @@hanyaimantanpabuktinyata8541 ya intinya trgntung individu itu sendiri ya. Emg sih privilege mmbntu tp gk semua anak bs niat kek ortunya. Kl smua orang kaya. Bnr privilege. Hrsnya ank nya pendidikan bgs tp byk ank org kaya ttp gk lnjut pendidikan tinggi. Tp ttp ada keuangan sendiri yg gk di dpt sm org miskin.mungkin itu cthny. Ttp aj enak orkay. Tp bkn brti miskin gk bs brubah. Tp prlu lbh krj krs

  • @sutejasastra
    @sutejasastra Před rokem +1

    dari awal video, mikir "oh, Arnault punya ini ini itu, " makin ke akhir video, lah makin banyak merk yg dy punya, agresif banget akuisisinya

  • @donalddolokdd
    @donalddolokdd Před rokem +1

    Don't bring product to the people. But you must thinking deeply how bringing people to the products.
    Technic has a skill..beauty has a price.

  • @balikpapan7950
    @balikpapan7950 Před rokem +1

    Woww ternyata bagian dari dinasti klosjedor

  • @motifasi-geming2145
    @motifasi-geming2145 Před rokem +3

    Inti dari vidio ini kamu harus jadi anak orang kaya&sekolah yang pinter👍

    • @wiliamgozali2753
      @wiliamgozali2753 Před rokem

      Salah tu.. Mereka yg komen hanya bisa nya ngeluh ajja sama keadaan.. Perlu dipelajari pola pemikiran seperti arnault supaya bisa berhasil

  • @GuspraSumaguna
    @GuspraSumaguna Před rokem +6

    Video yang saya tunggu2 dari Dr Indrawan, analisisnya pun bagi saya cukup lengkap mengulas dari sisi perjalanan bisnis LVMH dan Bernard Arnault.
    Cukup banyak pembelajaran yang saya dapat dari video ini salah satunya kombinasi kreativitas, kedisiplinan, pertumbuhan dengan tetap fokus pada keuntungan adalah strategi yang membuat LVMH besar seperti saat ini. Inspirasi spt ini akan sangat berguna buat pengusaha pemula spt saya untuk menciptakan luxury brand di kemudian hari

  • @Daysee95
    @Daysee95 Před rokem

    Riset pasar memang sangat menentukan kesuksesan perusahaan...... & Menempatkan Anak2nya di bbrp Perusahan adlh strategi Arnault utk melihat kemampuan Anak2nya yg dpt dipilih sbg penggantinya kelak 👍👍

  • @novigreg
    @novigreg Před rokem +10

    Endingnya bikin saya ikut deg-degan... 😂 Thank u videonya Pak 🙏

  • @lilis6418
    @lilis6418 Před rokem +1

    Anak saya kuliah design produk saya bangga lihat lv jadi terkaya

  • @tammammasud357
    @tammammasud357 Před rokem +18

    Terlepas dr kesan privilege yg dia dapat sejak lahir, Arnault memang terlihat sangat lihat dlm menjalankan & mengembangkan bisnis
    Kelas Arnault bukan UMKM, tp jauh lebih besar dr itu & sangat mungkin tak banyak org yg mampu melakukannya sebaik dia

  • @NinoMart
    @NinoMart Před rokem +3

    Poin nya dlm bisnis entu sabar sabar sabar sabar dan sabar 👍

  • @fundemort
    @fundemort Před rokem +23

    memecat 9000 karyawan utk menyelamatkan perusahaan. kemudian setelah bangkit jaya membuka 900.000 lowongan baru.
    (logika kesuksesan yg tdk dipahami kaum jelata)

    • @ibnualhakim1599
      @ibnualhakim1599 Před rokem +1

      Keputusan yg sulit pasti. Tapi memang orang² sukses berani berkorban dan menerima konsekuensi. Pada akhirnya mereka melakukan keputusan yg benar

  • @joyousmom8459
    @joyousmom8459 Před rokem +1

    Harga saham Dior salah satu brand LVMH naik mencapai level tertinggi dlm masa 31 tahun stl mengandeng salah satu personel BTS menjadi global ambasador. Kolaborasi dengan Kpop influencer berhasil menarik perhatian para BTS Army atau fans kpop secara mendunia. Fans Kpop ini tidak mengenal usia, dr anak sd orang tua menamakan diri mereka sbg army yg rela membeli barang2 brang yg mereka pakai. Apalagi dlm tour music nya kpop ini sangat cocok untuk menjadi brand ambasador untuk display kostum fashion kelas dunia.

  • @adisumaryadi
    @adisumaryadi Před rokem +11

    Nama-nama brand mewahnya 99% tidak kenal :) ..jadi harus sadar diri ini :D

    • @fundemort
      @fundemort Před rokem +4

      99% ga kenal soalnya didiskon 99% pun kita belum mampu beli 😀

    • @maulanabayu2866
      @maulanabayu2866 Před rokem

      Wkwkkw... Nangis kalo lihat dompet menderita

    • @adisumaryadi
      @adisumaryadi Před rokem

      @@maulanabayu2866 bisa beli habis itu puasa setaun :)

  • @UinSunanAmpelSurabaya
    @UinSunanAmpelSurabaya Před rokem +1

    Setelah nonton penjelasan tentang SIAPA PENGUASA KEUANGAN, maka melihat penjelasan seperti ini jadi ketawa.

  • @badchoyu6900
    @badchoyu6900 Před rokem

    gk lagi ngejelekin orang orang yang sukses karena latar belakang keluarga mampu tapi jelas ya di jaman itu orang yang lahir dari keluarga berada pasti bakal punya manfaat lebih dari mulai akses pendidikan dan modal usaha ketimbang orang miskin walupun tetep individu itu juga berpengaruh karena gk semua yang terlahir punya keuntungan lebih bisa sesukses dia tapi lebih menarik cerita orang bukan dari kalangan gede tapi berhasil merubah hidupnya

  • @okebersaudara2758
    @okebersaudara2758 Před rokem +1

    Sejak lahir harta ud melimpah...nah gimana caranya dari nol bisa jd triliuner 👍

  • @badgerb4875
    @badgerb4875 Před rokem +2

    Pa, kalo bahas kesuksesan blackrock keren ini.

  • @airputih6424
    @airputih6424 Před rokem

    Produk tersier tdk ada yg IPO, Krn sulit utk prediksi laju perkembangannya.
    Kecuali anda seorang alchemy, dan ini contoh yg baik seorang alchemy.

  • @ojipeduli5606
    @ojipeduli5606 Před 4 měsíci

    TERIMA KASIH MAS DR. INDRAWAN, SAYA TERINSPIRASI BANYAK HAL DARI KARYA ANDA INI. GOOD JOB. BAAROKALLOH

  • @user-lh7zo1rp3e
    @user-lh7zo1rp3e Před 7 měsíci

    Orang seperti itu pasti manusia yang sering bergenerasi kembali dalam kehidupannya , itu hanya orang terpilih oleh pencipta

  • @giyatjayadi8997
    @giyatjayadi8997 Před rokem +1

    Bang indra....konten anda yg terbaik...terinspiratif adalahBernart arnoul dan start buck !!!
    Mudah2an kedepan bayak yg kayak dua itu....inspiratig ..membangun...juga inofatif !!

  • @ridho5979
    @ridho5979 Před rokem +1

    Saatnya kita belajar dari orang orang sukses karena jelas ya om ilmunya terbukti sukses..

  • @davidrio624
    @davidrio624 Před rokem +2

    Penasaran sm lifestyle keluarga Arnault. Apakah mereka jg menggunakan brand seperti LV dan Dior ?? 😂😂

  • @agoes9983
    @agoes9983 Před rokem +1

    Terimakasih sharingnya,
    agile mmg metode yg pas u/ jaman skrg yg serba cepat berubah

  • @__umam
    @__umam Před rokem +31

    Saya pikir poin utama yang kurang dibahas adalah strategi branding. "hanya dari barang mewah kita bisa dapat margin yg mewah". Saya harap semoga ke depannya ada bahasan mendalam tentang branding. Kalau sudah ada videonya di channel ini tolong dishare dong 😗

    • @wearejrockstars9925
      @wearejrockstars9925 Před rokem +3

      Setuju bgt. Branding LVMH,Dior ,Tifany n co kuat bgt.

    • @rezkymuallif8773
      @rezkymuallif8773 Před rokem +3

      Brand yang di pegang itu memang sudah punya nama besar sebelumnya dia hanya melanjutkan seperti LV sudah dari tahun 1854.

    • @wearejrockstars9925
      @wearejrockstars9925 Před rokem +2

      @@rezkymuallif8773 tapi kan dibeli waktu mau bangkrut artinya ada akuisisi dan strategi serta branding baru yang kuat

    • @__umam
      @__umam Před rokem +5

      @@rezkymuallif8773 Dior, Tiffany and Co memang udah gede duluan, udah ada passive brandingnya. Tp kita bicara perusahaan yg doyan akuisisi, 70 perusahaan, sebagian ada yg masih kecil seperti Sephora. Lagi pula jaman dulu branding ga semudah sekarang krn keterbatasan media. Pasti ada strategi2 out of the box yg beliau lakukan.

    • @ntznbgzt
      @ntznbgzt Před rokem +3

      betul branding itu perlu, karena sekali lagi sebagai produsen paling penting itu utama adalah berurusan dengan psiklogis si customer sebelum cust tersebut rela rogoh kocek gede untuk memuaskan hasrat kebutuhan dirinya. Ga hanya di barang mewah, tapi barang mid low pun jika punya branding bagus dan reputasi yang baik, selain kualitas bagus, pasti bisa memenangkan kompetisi dan persaingan. "Branding" sangat mempengaruhi hampir sebagian besar psikologis dan keputusan customer untuk memilih produk atau brand.

  • @iipzainal
    @iipzainal Před rokem +4

    Makasih coach, ilmunya sangat berharga. Semoga coach panjang usia dan berkah

  • @ukasyazr
    @ukasyazr Před rokem +2

    mungkin melenceng dari topik, tapi aksen francenya pak indra 🔥🔥🔥

  • @low2509
    @low2509 Před rokem +3

    Luar biasa 👍👍👍🇮🇩

  • @chelsaacels1332
    @chelsaacels1332 Před rokem +2

    Dr. Indrawan tolong bahas tentang chat gpt donk. Kalo Dr.Indrawan yg jelasin pasti seru.

  • @kenapasaja4373
    @kenapasaja4373 Před rokem +2

    orang baru bagi orang awam.....

  • @abdulaziz-bc9xb
    @abdulaziz-bc9xb Před rokem +1

    Suka denger logat Prancis nya? Bikin candu di telinga

  • @azukinjodhipati5163
    @azukinjodhipati5163 Před rokem

    Nikmatilah proses

  • @raychanel2478
    @raychanel2478 Před rokem +6

    Walau anak orang kaya , namun membangun bisnis tak semudah membalik telapak tangan ,, mempertahankan bahkan membuat suatu brand, menjadi terkenal dan abadi , adalah sesuatu yg tak didapat dalam dunia ilmu bisnis marketing, karna hanya orang yg memiliki FEEL,, insting tinggi yg bs menjalaninya,,, 👍🙏

    • @Zidan8248
      @Zidan8248 Před rokem

      Iya, anak 3 tahun udah tahu kayak gituan mah

  • @marketingprismamultimedia5477

    makasih pak Indra, selalu senang nikmati video2nya.. banyak insight2 baru .. mencerahkan.

    • @IndrawanNugroho
      @IndrawanNugroho  Před rokem

      enjoy yaa

    • @anakdesa7381
      @anakdesa7381 Před rokem

      @@IndrawanNugroho biasa'aja
      elu juga sukses ngibulin subscriber demi fulus...
      elu sekarang tajir ya Wan....

  • @itouch_media
    @itouch_media Před rokem +3

    Ada notif langsung nonton...

  • @gomrisiregar
    @gomrisiregar Před rokem +1

    Thankyu Sir telah membahas LVMH👏

  • @salafkendal44
    @salafkendal44 Před rokem +3

    Nyimak ilmu, sambil menunggu pembahasan James Gunn yang menggebrak DC

  • @koytradyokere
    @koytradyokere Před rokem +1

    Ini adalah kunci kaya.

  • @ismushodiq1714
    @ismushodiq1714 Před rokem +1

    Rosulullah bersabda: sholat 2 rakaat sebelum subuh lebih baik dari dunia dan seisinya

  • @TaufikQurohman
    @TaufikQurohman Před rokem +2

    Mengutip perkataan rekan saya, kalau Bapaknya Macan otomatis anaknya juga Macan.
    Bagi saya kesuksesan itu imbas dari hubungan, baik hubungan dari keluarga, hubungan dari teman ataupun hubungan yang menciptakan sebuah peluang untuk bisa berkembang.
    Darimanapun asal muasalnya kalau kitenya tidak punya kualfikasi...yaa otomatis ga akan tercipta.
    Era sekarang yang penting kite bisa jujur dan punya attitude baik. Urusan jadi kaya raya dan dibilang sukses itu belakangan. Usaha aja dulu, jalan aja dulu...Kalau memang sudah garisnya pasti akan sampai kemana tujuan itu.

  • @rajakadrun1230
    @rajakadrun1230 Před rokem +4

    "Barang mewah adalah satu-satunya area yang memungkinkan anda untuk mendapatkan margin keuntungan yang mewah"
    "Proses bisnisnya berbeda dari industri fashion tradisional. Bisnisnya dikelola dengan cara fokus pada kreativitas dan kedisiplinan dalam pengelolaan keuangan"
    Bernard Arnault - LVMH

  • @isalutfi
    @isalutfi Před rokem +2

    Menyimak

  • @galuhgaluhgaluh
    @galuhgaluhgaluh Před rokem +5

    Masih aja ada yg sinis sama privilege. Dia kan gk milih lahir di keluarga kaya gaes 🤭
    Coba nonton dulu videonya sampe habis tanpa asumsi dan juga dgn pikiran terbuka. InsyaAllah dpt pembelajaran.
    Privilege yg sama blm tentu bisa dpt hasil yg sama dari orang yg berbeda. Yg bedain tentu karakter pemilik privilege-nya. Bernard Arnault jelas orang yg bisa manfaatin privilege dengan baik makanya bisa dpt posisi yg dia dpt sekarang.
    Pekerja keras, inovatif, mau terjun langsung itu beberapa karakter Arnault yg bisa ditiru. Jadi bukan sekedar punya privilege ya gaes ya. 😁✌️

    • @wiliamgozali2753
      @wiliamgozali2753 Před rokem +4

      Setuju kak.. Mereka yg komen hanya bisa nya ngeluh ajja sama keadaan.. Perlu dipelajari pola pemikiran seperti arnault supaya berhasil

    • @wearejrockstars9925
      @wearejrockstars9925 Před rokem +1

      @@wiliamgozali2753 Bangke emg orang2 pelajaranya previlage mulu. Pdhl banyak pelajaran yg lbh penting . Yaitu fokus terhadap apa yg bs km kontrol. Bkn yg orang lain kontrol.
      Ya krn mereka iri wkwkkw

  • @doyansayur
    @doyansayur Před rokem +1

    request bahas Series Reborn Rich dong mau tau kalau dibahas sudut pandang mas Indrawan dong

  • @tomislavdiaz6955
    @tomislavdiaz6955 Před rokem +1

    Cuma bisa membayangkan jika saham Apple ada kepemilikan dari Arnault

  • @sabrism8837
    @sabrism8837 Před rokem

    Selalu menunggu

  • @guna6595
    @guna6595 Před rokem +1

    bernard bikin akun yutub jg gak si bang...? kayaknya materi dan teori bisnismu amazing

  • @habibullahelsadat
    @habibullahelsadat Před rokem +1

    Teri kasih telah sharing pak, banyak ilmu yang bisa diambil

  • @dekisugi1307
    @dekisugi1307 Před rokem +1

    saya pikir kesalahan penggunaan awalan di- hanya ada di meme lelucon murahan atau stiker whatsapp saja... next dicek lg ya, pak.. btw, seperti biasa, informasi & penyampaiannya dari dr indrawan sangat menarik.. terima kasih 👍

  • @chartreux3120
    @chartreux3120 Před rokem +1

    Berat sekali kayaknya jadi anak beliau semuanya calon pewaris tahta

  • @osigan8722
    @osigan8722 Před rokem +4

    Keren 😎

  • @faridbudiyanto8756
    @faridbudiyanto8756 Před rokem

    Terimakasih Dr indrawan

  • @ridwanap6166
    @ridwanap6166 Před rokem +3

    great content as always, inspiring! 🔥

  • @antonijekson3996
    @antonijekson3996 Před rokem

    Mantapss

  • @myface_
    @myface_ Před rokem

    Mantap

  • @indrasigitprasetya
    @indrasigitprasetya Před rokem +1

    Keren

  • @Rafli-sc2si
    @Rafli-sc2si Před rokem +1

    Cuma LV yg bisa buat cristiano Ronaldo dan Lionel Messi bisa satu program iklan.

  • @diyahherawatisanusi2632
    @diyahherawatisanusi2632 Před rokem +1

    Rebound rich real live coy

  • @faridxmhmmd9253
    @faridxmhmmd9253 Před rokem +1

    Semangat buat kontennya Pak Indrawan👏🏻

  • @farhitnahana
    @farhitnahana Před rokem +1

    Ilmu kelas atas, terima kasih sudah sharing video ini

  • @andikasanto5365
    @andikasanto5365 Před rokem +4

    Akuisisi dior disebut jitu karena arnault sukses. Kalo kolaps hari ini, arnault disebut melakukan blunder. Begitulah pengamat 😁

  • @danishainur9642
    @danishainur9642 Před rokem

    Orang terkaya didunia adalh orang yang memiliki vanguard