PROSES PENETASAN TELUR AYAM BROILER | CHICKEN HATCHERY | PENETESAN TELUR AYAM

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 15. 11. 2016
  • Trimakasih kunjungannya
    Subscribe , Like & Share
    Tanya-tanya , Kritik dan Saran silahkan di kolom komentar
    telur dari kandang di grading untuk mendapat telur HE / HATCHERY EGGS / telur layak tetas
    selanjutnya telur masuk cooling room untuk menunggu jadwal masuk mesin , telur di simpan di temperatur 18 - 21 derajat celcius
    telur masuk mesin setter untuk diinkubasi / di erami selama 18 hari di temperatur 99,3 - 99,7 derajat fahrenheit dan
    kelembapan 83%
    telur di candling / di pisahkan telur yang tidak di buahi seperma jantan untuk mendapatkan telur yang bisa lanjut di tetaskan
    telur masuk mesin hatcher sampai 21 hari / sampai menetas dengan temperatur 96 - 98 derajat fahrenheit dan
    kelembapan 80 -90%
    Trimakasih dukungannya
    Salam

Komentáře • 332

  • @faisalidris6033
    @faisalidris6033 Před 4 lety +1

    Ilmu yg sangat bermanfaat,pengajaran yg sangat jelas, semoga anda mendapat amal. Dan pahala dari allah swt

  • @mhsdst
    @mhsdst Před 4 lety +1

    asik mantap.. panen telur..

  • @ekobudianto5582
    @ekobudianto5582 Před 4 lety +1

    Mantap bang . Thank

  • @mr.blackpitra591
    @mr.blackpitra591 Před 4 lety +1

    Mantap bossku

  • @diaharnete8630
    @diaharnete8630 Před 6 lety +3

    Jadi Inget saya dulu kerja di peternakan ayam di malaysia.
    Kerjaku cek telur,tangkap ayam masukin ke box,timbang telur

  • @zairyakastumas839
    @zairyakastumas839 Před 3 lety +1

    Mantap bosku...

  • @fetinaanisya1359
    @fetinaanisya1359 Před 2 lety

    Video ini menambah wawasan serta ilmu untuk kita mengetahui dan mempelajari dalam proses penetasan telur yang mana dibutuhkan beberapa tahapan yang harus dilakukan untuk dapat menetas dengan sempurna

  • @anggirangga1564
    @anggirangga1564 Před 2 lety

    Saya sebagai siswa, Vidio ini mengajarkan proses penetasan telur secara cepat dan benar serta memilih bibit unggulan untuk keturunan anakan ayam yang layak diternak, Sangat efektif untuk penetasan telur dalam jumlah besar. Terima kasih 🙏

  • @uswahs
    @uswahs Před 6 lety +2

    Kereeennn 👏👏👍👍

  • @mr.blackpitra591
    @mr.blackpitra591 Před 4 lety

    Nyimak suhu...

  • @dagreata9833
    @dagreata9833 Před 2 lety

    Proses Penetusan telur sangat bermanfaat semoga bisa menjadi Ilmu, Aamiin

  • @dixyadhitama9419
    @dixyadhitama9419 Před 2 lety

    Komentar saya sebagai mahasiswa peternakan, Vidio ini mengajarkan bagaimana proses penetasan telur yang benar, mengajarkan kita juga bagaimana merawat telur yang baru agar proses penetasan berjalan dengan baik, di dalam video tersebut terlihat juga penyimpanan yang canggih yang membuat telur telur tersebut akan menetas dengan kualitas yang pastinya akan bagus.

  • @rarasuci4162
    @rarasuci4162 Před 2 lety

    karyanya mantab betull 🤩🤩

  • @melkikatanga
    @melkikatanga Před 2 lety

    Pokoknya wowww

  • @adhiyaksa3280
    @adhiyaksa3280 Před 3 lety +1

    Kuat megang telur ny sbanyaknya itu

  • @riskiansyah844
    @riskiansyah844 Před 4 lety

    Bagus

  • @darisdaffa2817
    @darisdaffa2817 Před 4 lety

    Semoga sellu sukses n jaya sellu.amin slm ternak.

  • @dedesintawatidede1305
    @dedesintawatidede1305 Před 3 lety

    Telur siap menetes bebychiek..

  • @bebetocriacoes4559
    @bebetocriacoes4559 Před 2 lety

    Muito bom

  • @ashillaayulibrani4349
    @ashillaayulibrani4349 Před 3 lety

    Telurnya believe different manager bos

  • @youraeiagustapratamatariga6058

    Kalau boleh tahu bang

  • @boechanel453
    @boechanel453 Před 5 lety

    Izin post bos

  • @chiemonklewe2237
    @chiemonklewe2237 Před 5 lety

    Mas ..maksimal nya berapa hari telor pas keluar dari indukan, sebelum di erami.
    Misal telur lbh dari satu minggu seblum di erami, apakah masih bisa netas?

  • @heribluzz9446
    @heribluzz9446 Před 5 lety

    Mas mesin untuk inkubasi dan mesin setelah candling apa beda? Begitu juga suhu mesin waktu proses inkubasi dan suhu mesin setelah proses candling sama atau beda?

  • @mangnasyrudin2968
    @mangnasyrudin2968 Před rokem +1

    Assalamualaikum ada telor infertil ga buat pakan lele

  • @aldiyasavenged
    @aldiyasavenged Před 6 lety

    Maap saya awam pengen tau apakah telur yg di jual di warung bisa jadi anak ayam apa indukan nya

  • @makmunsanah.bangkrutroti4929

    Jl kalpataru deret ke 1-100

  • @dedenarga3493
    @dedenarga3493 Před 6 lety

    Beli telur nya di mana pa...kalau di pasar pasar biasa ada gk ya

  • @makmunsanah.bangkrutroti4929

    Pake rahman
    3x sehari
    42 peti isi
    650ribu

  • @Firmansyah-sn5zb
    @Firmansyah-sn5zb Před 3 lety

    Video proses penetasan anak ayam Broiler nya
    Cukup menarik ya.
    Mau bertanya kak Apakah telur yg infertil bisa di konsumsi ??

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 3 lety

      Bisa asal tidak masuk mesin
      Kalo sudah masuk mesin Saya tidak rekomendasikan karena di mesin ada sterilisasi menggunakan disinfectant dan sbgainya🙏

    • @tegarwirawan9971
      @tegarwirawan9971 Před 3 lety

      @@andikristyawan_31 pakai disinfectant merk apa dan cara pemberiannya disemprot atau bagaimana bang?

  • @Heribye
    @Heribye Před 4 lety

    Apakah saya bisa beli doc ayam nya pak..

  • @xkyy7930
    @xkyy7930 Před 5 lety +1

    kok lucu ya :D

  • @attarpecintabinatang4561

    Kalo pengen pesen kmna pesennya kak.

  • @rajaseromr.6153
    @rajaseromr.6153 Před 4 lety

    setelah dapat berapa hari di cek y telor

  • @makmunsanah.bangkrutroti4929

    Mobil xenia lupa gerakan di luar kota pemalang

  • @asenkman8783
    @asenkman8783 Před 5 lety

    kalau mau pesan egg tray flat nya bisa pak ?

  • @yudikasa2822
    @yudikasa2822 Před 4 lety

    sampai berapa hari telor harus di bulak balik nya
    apa sampai menetas

  • @de2nhana499
    @de2nhana499 Před 5 lety +1

    Menyediakan doc ayam layeur/ petelur juga engga om ,,?

  • @asepaditya4148
    @asepaditya4148 Před 6 lety

    kalu telor bli d warung bisa netas ga bos ??? hatur nuhun

  • @wondosukoco7829
    @wondosukoco7829 Před 5 lety

    Kalau pesen telurnya bisa paj

  • @makmunsanah.bangkrutroti4929

    Lampu kuning 60 wat

  • @ardhyn1566
    @ardhyn1566 Před 5 lety

    Bg kalau kita ambil buat tetas dari ayam petelur bisa ngk

  • @ramadanmedan9281
    @ramadanmedan9281 Před 7 lety +1

    itu ayam ras petelur ya?
    hrga'a brp n klw untk pemesanan k medan brp biaya'a?

  • @wsgaming1774
    @wsgaming1774 Před 4 lety

    Berapa harga penetas 1 set lengkap

  • @arifals9162
    @arifals9162 Před 7 lety

    D209E178 nih bbm saya pak

  • @sitikhalifah7602
    @sitikhalifah7602 Před 3 lety

    Bang boleh tau spesifikasi ruangan hatcerynya? Misal kapasitas ruangan, material roomnya dll

  • @campursaribabel
    @campursaribabel Před 3 lety

    Sedia telur ayam doc gk mas

  • @nartolost
    @nartolost Před 5 lety

    Lebih enak pake passreform kayaknya

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 5 lety

      oezoemaki narto
      Stiap mesin punya karakteristik masing masing...
      Mungkin passreform enak dari sisi setter yang masuk dan keluar sekalian trolynya jadi gak harus cabut tray di setter , dan ini juga multystage kalo di banding singlestage ya beda lagi...

    • @nartolost
      @nartolost Před 5 lety

      Andi Kristyawan itu hatchery mana mas??

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 5 lety

      oezoemaki narto
      Sukabumi om , big top...

    • @nartolost
      @nartolost Před 5 lety

      +Andi Kristyawan tak kira subang

  • @Abah854
    @Abah854 Před 7 lety +1

    Bro

  • @cimbunhendra1915
    @cimbunhendra1915 Před 4 lety

    Farent stocknya bagaimana cara kita mendapatkannya, apakah impor atau di Indonesia sudah ada yg jual farent stocknya

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 4 lety

      Parent stock di indo banyak , ada pt hybro , cibadak , dll
      Asal kita punya fasilitas Dan ijinnya pasti bisa dapet gak perlu import

    • @asepkurniawan9180
      @asepkurniawan9180 Před 4 lety

      Cibadak mana.

  • @Linkmurah
    @Linkmurah Před 6 dny

    Dimana bisa dapat telur broiler kk?

  • @nurmaminda4085
    @nurmaminda4085 Před 5 lety

    Itu telur ayam diambil dari ayam petelur ya?

  • @woparahiyangan3958
    @woparahiyangan3958 Před 2 lety

    minta wa tukang telur yg bisa di tetaskan dong. saya wilayah karawang. mau spek rumahan

  • @skc1658
    @skc1658 Před 6 lety +1

    juragan.klo.beli telornya.dimana yaa..?

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 6 lety

      xxx saat ini untuk yang jual telur tetas broiler susah bos hmpir di katakan gk ada yang jual...

  • @yahyarasyid2811
    @yahyarasyid2811 Před 4 lety

    Mas,,beli rak telor yg panjang itu dmna ya?? Mohon infonya

  • @dewa5462
    @dewa5462 Před 5 lety +1

    Mau nanya mas kalo kita ternak ayam broiler betina saja tanpa dikawini dengan jantan apa telurnya bisa menetas?

    • @Rico3085
      @Rico3085 Před 4 lety

      Nanya nya serius apa becanda mas?

  • @rudihermawan8514
    @rudihermawan8514 Před 2 lety

    Apakah di hatchery ada limbah telurnya saya buat pakan lele continue pak andy

  • @DAUSRAMBOBINARAGA
    @DAUSRAMBOBINARAGA Před 2 lety

    Aslmkm.. Apa bisa beli telur fertil nya kk... Buat di tetas kan🙏

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 2 lety

      Walaikumslam
      Trimakasih kunjungannya ,
      Maf om setau saya telur fertile tidak boleh di jual

  • @pangeranborneo8553
    @pangeranborneo8553 Před rokem

    Om bisa liatkan indukan sama penjantan nya gk

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před rokem

      Bisa di lihat disini om
      czcams.com/video/JaA9HTxYGj4/video.html

  • @muhammadkamalahmad9307
    @muhammadkamalahmad9307 Před 7 lety +1

    klo beli parent stock nya bsa tdk pak?

  • @alvinnadisansss6223
    @alvinnadisansss6223 Před 5 lety

    Telur beli dipasar bisa ditetesin ga ya mas, kadang kan telur dari ayam ada yg ga kawin tau" nelor.

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 5 lety

      gak bisa om telur di pasar gak di kawinin kalo mau di tetesin harus betina yang di kawinin jantan...

  • @adirizqichannel6344
    @adirizqichannel6344 Před 2 lety

    Bagaimana untuk dpt bekalan untuk hantar ke malaysia

    • @adirizqichannel6344
      @adirizqichannel6344 Před 2 lety

      Bekalan Telor nya

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 2 lety

      Trimakasih kunjungannya om , di dalam aja telur gak di jual bebas om , apalagi hantar ke luar saya kurang tau masalah itu🙏

  • @miskmiskin8959
    @miskmiskin8959 Před 7 lety +1

    kalau telur yg putih..
    bleh jadi ayam..???

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 7 lety +5

      selagi keadan telur normal , tidak pecah dll
      dan dengan kehendak ALLAH , pasty menetas dan jadi ayam ,

  • @muhammadilmi4570
    @muhammadilmi4570 Před 3 lety

    Mas apakah di penetsan yg skala besar begitu tlur nya tiidak di balik ya. setelah melewati masa inkubasi

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 3 lety

      Trimakasih kunjungannya
      Ia om , di balik saat masa inkubasi saja , 1-17/18 hari , setelah itu tidak di balik lagi

  • @semangatberbagi4632
    @semangatberbagi4632 Před 6 lety

    Gan sy masih bingung telurnya ada istilah yg dibuahi dan tidak? Kan telur boiler emang nggak pake Jantan kan?
    Mohon pencerahan.

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 6 lety +1

      kalau telur broiler di kasih jantan gan karena untuk di tetaskan , yang tidak di buahi / di kasih jantan itu telur dari ayam layer yang ada di pasar untuk keperluan konsumsi
      biar lebih jelas simak di vidio ini gan czcams.com/video/SspRhGyuzjg/video.html

    • @davinyusuf8077
      @davinyusuf8077 Před 4 lety

      ayam broiler yg di kandang di buahi degan cara kawin suntik dengan seperma ayam jantan yg di ambil terlebih dahulu kemudian di suntikan ke ayam broiler satu persatu degan periode 5 atau 6 hari sekali .kalo untuk telur ayam di pasaran itu tidak di buahi atau ayam broilernya tidak di suntik degan seperma ayam jantan jadi telur di pasaran infertil.

  • @saig7552
    @saig7552 Před 4 lety

    How can i buy that kind of egg tray?

  • @makmunsanah.bangkrutroti4929

    Biji toko petani

  • @youraeiagustapratamatariga6058

    Bang rak penetasan itu bisa menampung bera ekor doc anyam bang

  • @infobolaterkini519
    @infobolaterkini519 Před 4 lety

    Ini telor ayam apa ya?

  • @thereddevils6651
    @thereddevils6651 Před 6 lety +1

    lebih enak kerja sini ketimbang leong hup

  • @gentargledeg2307
    @gentargledeg2307 Před 3 lety

    Bos beli KH telur nya apa produksi sendiri

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 3 lety

      Ini punya indukan sendiri dan di tetaskan sendiri om
      Trimakasih kunjungannya🙏

  • @soetrisnoanartel1098
    @soetrisnoanartel1098 Před 6 lety

    Itu telur ayam yg tidak bisa dibuahi dalam jumlah banyak bisa di jual ke pasar mas..?

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 6 lety

      soetrisno anartel tidak pak krna tidak layak konsumsi , biasa hanya di olah untuk tambhan pakan ikan...

  • @Rentalcgr38
    @Rentalcgr38 Před 5 lety

    Mas.. suhu dan kelembapannya brp untuk netasin telur ayam

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 5 lety

      Suhu 99,3 - 99,9 derajat Fahrenheit
      Kelembapan 83

    • @janoljs4586
      @janoljs4586 Před 4 lety

      Ituu pross heater apa peroses penetasan kelembaban nya

  • @aleeyawaterfilter5393
    @aleeyawaterfilter5393 Před 6 lety +1

    Pengen tahu cara membuat lampu candlingnya bgaimana

  • @dendrigustiansyah2544

    Mas info jual telur broiler dmna ya mas buat netas?

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před rokem

      Setau saya gak ada om karena ijin peternakan beda2 gak bisa kalo broiler di jual telurnya kalo dari peternakan yang resmi

  • @rayhantec4833
    @rayhantec4833 Před 6 lety +1

    kalau saya beli telur di super market, boleh hatching tak?

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 6 lety

      Rayhan Tec trimakasih kunjungannya...
      czcams.com/video/SspRhGyuzjg/video.html
      Vidio di link ini mngkin akan membantu...

    • @mellmell3864
      @mellmell3864 Před 5 lety

      Andi Kristyawan dimana bisa beli mesin teras yg seperti ini.

  • @udinanakderita4931
    @udinanakderita4931 Před 6 lety

    berapa kira2 klo beli mesin ny bisa d kasih imfo nya

  • @supyadi8017
    @supyadi8017 Před 4 lety

    Suhu di setter lebih tinggi drpd d hatcher ya mas?

    • @nartolost
      @nartolost Před 4 lety +1

      Spertinya lebih rendah karena cuma meneruskan dari setter

  • @imampts4729
    @imampts4729 Před 5 lety

    Minta nomer wa nya bang saya mau pesan , tolong di bantu , makasiih

  • @abuayyubabdurrozaq8162

    Bisa nggak kita netaskan sendiri skala rumahan bang....?
    Mengingat tingginya harga DOC

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 4 lety

      skala rumahan bisa tapitidak untuk broiler , karena ada pembatasan jumlah dan susah untuk mencari suplai telur broiler

    • @cimbunhendra1915
      @cimbunhendra1915 Před 4 lety

      @@andikristyawan_31 kl telur tetas ayam petelur apa bisa kita beli dan menetaskan sendiri skala rumahan

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 4 lety

      @@cimbunhendra1915 bisa , ada beberapa penjual kok , coba searching aja

  • @arifals9162
    @arifals9162 Před 7 lety +1

    kalo saya mau pesen anakan nya bisa pak?

  • @sangjuragan6611
    @sangjuragan6611 Před 3 lety

    Lokasi nya dmn mas tempat kerjanya

  • @sniperkeramat9793
    @sniperkeramat9793 Před 6 lety

    Untuk kelembapannya brapa % mas dru 1 hri sampai netas ?

  • @johnmartel6102
    @johnmartel6102 Před 7 lety +1

    mas pesan penetas ny ada

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 7 lety

      bisa mas , trgantung pengen yang giamna dan kapasitas berapa,.

  • @theblue9086
    @theblue9086 Před 2 měsíci

    mas maaf itu dalam 1 mesin penetasan tidak ada yg 100% netas ya? pasti ada beberapa telor yg gagal netas?

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 2 měsíci

      Dalam skala besar hampir tidak mungkin bisa menetas 100% om karena banyak faktor , dalam skala industri puncak standar daya tetas saja setau saya 92% kalo belum berubah
      Tapi kalo kita bikin mesin kecil yang kita tetasin telur ayam kampung yang kita pelihara itu kemungkinan menetas 100% sangat besar

  • @abieajjahh9763
    @abieajjahh9763 Před 4 lety

    Lokasinya dimana y mas?itu harga perekor brp y?minim pembelian brp y

  • @Aanyoutube
    @Aanyoutube Před 4 lety

    itu telur apa bos... telur yang dipasaran apa emang telurnya ayam putung???

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 4 lety

      telur ayam yang di pasar tidak bisa di tetaskan karena tidak di kawinkan dengan ayam jantan , penjelasannya ada di vidio "apakah telur ayam di pasar tidak bisa di tetaskan"
      masuk aja ke chanel dan liat di playlist

  • @fithrianmatchitta50
    @fithrianmatchitta50 Před 6 lety

    Mas klo peneropongannya d umur 4 hari, apa sdh keliatan yg ada embrio/menetas ?

    • @fithrianmatchitta50
      @fithrianmatchitta50 Před 6 lety

      Jadi dr awal bisa d pilih yg mana bisa d lanjut d tetesin?

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 6 lety +1

      Fithrian Matchitta trimakasih kunjungannya...
      Bisa gan jika mau di lakukan di 4 hari akan kelihatan gumpalan hitam saat di teropong , tapi untuk kapasitas produksi yang besar tidak efektif untuk dapet data yang sesuai karena embrio juga bisa mati di minggu ke 2 dan ke 3...

  • @ombardolo
    @ombardolo Před 6 lety

    bisa beli tempat telurnya yang panjang itu gan

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 6 lety

      Om Bardolo coba ke pt tiga karya persada gan , dya suplayernya , disini cuman hatcher...

    • @ombardolo
      @ombardolo Před 6 lety

      tempat pt nya dimna gan

  • @ahmadzahir5580
    @ahmadzahir5580 Před 6 lety +1

    Saya butuh telurnya pak , per minggu 30rb-70rb , bisa bantu ?
    Saya di jawa timur

  • @indraelnino7898
    @indraelnino7898 Před 6 lety +1

    Pengen usaha sprti itu...tp mesinya beli dimana & harga sampai berapa?

    • @andikristyawan_31
      @andikristyawan_31  Před 6 lety

      Indra El Nino mesin yang sama sperti vidio / yang gimna mas...???

    • @ricardogomes3788
      @ricardogomes3788 Před 5 lety

      Indra El Nino

    • @juragangerobak618
      @juragangerobak618 Před 5 lety

      kalau pengalaman ku pernah beli di penetastelur.org ini sekalian ku kasih nomor hpnya WA : 0858115949965

  • @gawigarment6889
    @gawigarment6889 Před 4 lety

    pesan/beli telutnya saja bs tdk pk?

  • @nelsonefri2699
    @nelsonefri2699 Před 2 lety

    bisa pesan docnya

  • @manihurukfamily2971
    @manihurukfamily2971 Před 2 lety

    Bang dimana saya bisa dapatkan egtray dan basket nya

  • @shidarabilius6234
    @shidarabilius6234 Před 6 lety

    aq mau beli dimana tempat

  • @bondanadinugroho354
    @bondanadinugroho354 Před 4 lety

    Mesin chick master ya mas ?

  • @aepadrianapdg3889
    @aepadrianapdg3889 Před 4 lety

    Boleh beli telur pertil nya

  • @wahyumuji1637
    @wahyumuji1637 Před 5 lety

    Assalamualaikum Pak mau tanya itu yg tahap terakhir itu suhunya Berapa ya. Pas stlah 18hri itu. Masuk ke Hari 19-21 itu suhunya Berapa ya tolong

  • @youraeiagustapratamatariga6058

    Satu terei telur itu bisa menampung berapa telur bang

  • @pengusahamuda9418
    @pengusahamuda9418 Před rokem

    Bisa order telur om?