AIR TERJUN HARATAI - LOKSADO - HULU SUNGAI SELATAN - Wisata Kalimantan

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 19. 06. 2022
  • #AirTerjunHaratai
    Air Terjun #Haratai , sebuah #airterjun yang sangat elok di tengah #alam yang masih #asri. Air Terjun Haratai adalah air terjun yang berada di deretan #pegunungan #Meratus, serta berada di kawasan #wisata #Loksado. Loksado adalah nama sebuah kecamatan yang berada di Kabupaten Hulu Sungai Provinsi Kalimantan Selatan. Disebut lokasi wisata atau kawasan wisata Lokasado, karena di sana terdapat #wisataalam serta #budaya #Suku #Dayak yang dapat dilihat oleh para pengunjung. Ada sebuah nilai #luhur yang membuat kagum, bahwa #kelestarian alam lebih berharga dari #harta ataupun materi lainnya. Sehingga keberadaan air terjun menjadi sangat disakralkan bagi Suku Dayak Meratus.
    Dari pintu utama hingga sampai ke lokasi air terjun, pengunjung akan dimanjakan oleh view alam serta #penataan fasilitas dan #ornamen yang sangat indah dan #artistik. Air Terjun Haratai memiliki ketinggian sekitar 20 meter. Kondisi arus airnya sangat kuat saat musim hujan tiba. Airnya jernih, serta airnya mengalir ke sungai. #Palung utamanya sangat dalam, sehingga terdapat tali pembatas yang tidak boleh dilewati oleh para pengunjung. Saking dalamnya, terdapat #rakit yang bisa dinaiki oleh para pengunjung yang berada di sekitar palung utama. ( seblum banjir )
    Disini juga sudah di sediakan beberapa fasilitas seperti #gazebo besar, WC, #jembatan dan tangga khusus. Dari #perkampungan warga, Air Terjun Haratai hanya berjarak 1 kilometer. Namun, dari pusat kecamatan jaraknya 9 kilometer. Air Terjun Haratai yang dikelola oleh kelompok usaha perhutanan sosial tersebut merupakan salah satu daya tarik pariwisata alam yang terus dikembangkan untuk menarik kunjungan #wisatawan ke wilayah Kalimantan Selatan.
    ==========================================
    Instagram :
    ==========================================
    Social Media :
    Tiktok : / wisata_kalimantan
    Instagram : / wisatakalimantan_official
    Telegram Chanel : t.me/Wisata_Kalimantan
    Fanspage Facebook : / videos
    .
    .
    For Business/Endorse :
    Instagram : / isnany_shop
    ==== Terima kasih sudah menonton ====
    #WisataKalimantan #LajuiSanak #CZcamsrBanua #KalimantanPunya #AsiknyaBerwisataDiKalimantan #HealingVirtual #IniWisataKalimantan #KalimantanSelatan #KalimantanTengah #KalimantanTimur #KalimantanUtara #KalimantanBarat #HSS #HuluSUngaiSelatan #SaveMeratus

Komentáře • 45

  • @HermanFatayani
    @HermanFatayani Před 7 měsíci +1

    Hndk melihat air terjunnya sklinya sedikit ja divideo, kbnyakan bpnderan aja

    • @pisces-ky9bj
      @pisces-ky9bj Před 2 měsíci

      aman nggak?kalo pinandu haja kenapa ayahku kangalihan bulikan. sibuk bener peye

  • @IsmailMail-gq6dp
    @IsmailMail-gq6dp Před 2 lety

    Mantap om videonya, sangat informatif 👍

  • @kangbrengos
    @kangbrengos Před 9 měsíci

    Luar biasa 🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩

  • @umirosalinarosalina
    @umirosalinarosalina Před rokem +1

    Mantap👍👍👍

  • @bangpon_
    @bangpon_ Před 2 lety

    bagus bang pemandangannya, semangat terus bikin videonnya, sukses sehatt selalu 🙏

  • @amanamutia7250
    @amanamutia7250 Před 2 lety

    Keren.. Memperkenalkan wisata kalsel lbh luas.
    #lajuisanak

  • @abdulgapurdayak
    @abdulgapurdayak Před rokem

    Mantappp banar wisata Kalimantan 👍👍👍👍 video pian jadi referensi ulun gasan berkeliling lokasi wisata di Kalsel... Salam kenal sanak dan sukses lahhh ☺☺🙏🙏🙏

  • @nabbila1442
    @nabbila1442 Před 2 lety

    Kereeenn...😍😍 Sukses Selalu buat wisata Kalimantan

  • @sukarniarisamian5853
    @sukarniarisamian5853 Před 2 lety

    Trimakasih sdh mampir di loket saya..
    Sukses selalu ..

  • @andritbr
    @andritbr Před 2 lety

    Sukses selalu Om, pemandangannya luar biasa

  • @muhammadnabil-yd6vj
    @muhammadnabil-yd6vj Před rokem

    Mantap sanak 😂

  • @bakulrumbis350
    @bakulrumbis350 Před 2 lety

    Sukses om

  • @santrioktavina9528
    @santrioktavina9528 Před rokem +1

    Di sana ada tempat orang jual makanan lah..

    • @WisataKalimantan
      @WisataKalimantan  Před rokem

      saat kami ngonten kdd telihat orang bewarung sanak ae di sana

  • @xscreamtv431
    @xscreamtv431 Před 2 lety

    Maju terus wisata kalimantan untuk memajukan wisata yg ada di kalsel dan sangat membantu sekalinu tuk mencari tempat refrensi untuk berlibur , pabila jua kah ttmu uln hndk jua di wawancari sekalian dpromosikan jua ig uln wkwkwk

  • @andritbr
    @andritbr Před rokem

    Ulun baru aja datang kesini🤣

  • @sugiartoarto321
    @sugiartoarto321 Před rokem

    Klo semisal kita bawa sapida motor kawalah langsung ka lokasi om

    • @WisataKalimantan
      @WisataKalimantan  Před rokem

      Kyk nya kawa aja sanak,semalam banyak aja yg pake kendaraan sorangan

  • @EsNyiur_2
    @EsNyiur_2 Před rokem

    Salam sanaaak🙏
    Abah ulun orang Loksado jua...😊

  • @wahyuisnainirokimah6950
    @wahyuisnainirokimah6950 Před 9 měsíci

    Lokasinya bisa d akses pakai mobil ngga ya masuk smpai air terjunya tu?

  • @creatortiara
    @creatortiara Před 2 lety +1

    Salam pangantaru, Kai katamah hang Ranu mitun ni, Tamam segar yalahni, dan semoga wisata kalimantan selalu sukses dan sehat terus crew nya🥳🥳🥳🥳

  • @ernawatibpp3571
    @ernawatibpp3571 Před 7 měsíci

    Brp karcis sekarang

  • @indonesiatercinta8478

    Sanak umpat batakun, pian adkh b isi nmr bhn dstu yg nyewakan tenda d malaris camp

  • @rabiatul2081
    @rabiatul2081 Před rokem

    Masih lah harga karcisnya 10k wahini

    • @WisataKalimantan
      @WisataKalimantan  Před rokem

      unutk update terbaru kurang tau sanak,bisa langsung ke tkp aja sanak

  • @People_power
    @People_power Před 2 lety

    Dari mountain meratus berapa menit om ? Destinasi apa saja yg menarik di loksado ?

    • @hedihidayat9909
      @hedihidayat9909 Před 2 lety

      Kalo dari mountain Meratus sekitar 40 menit naik motor,destinasi yg menarik ada,bambu rafting,river tubing,dan di Loksado ini ada bnyk lagi air terjun selain air terjun haratai kak

    • @hedihidayat9909
      @hedihidayat9909 Před 2 lety

      Oh lupa satu lagi pemandiran Air panas tanuhi