SAAT-SAAT JELANG LEPASNYA TIMOR TIMUR DARI INDONESIA (1999)

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 29. 08. 2024
  • Presiden Habibie meminta agar pertikaian Di Timor Timur segera diselesaikan. Ada juga keterangan pers dari Presiden CNRT Xanana Gusmao, hingga kunjungan media Australia.

Komentáře • 1,5K

  • @war16887
    @war16887 Před 2 lety +457

    Di tahun 1999 , aku dan keluarga jadi salah satu yg meninggalkan Timor dan memilih gabung jd WNI.. bersyukur bgt jd WNI tapi biar bgmnapun di sana aku lahir dan di besarkan meski hanya sbentar..

    • @timtimfiles
      @timtimfiles Před 2 lety +13

      Bravo !

    • @khalisha.YT_offcial
      @khalisha.YT_offcial Před 2 lety +17

      suami ku kelahiran dili 1985 dan mertua ku sudah tinggal disana sejak thn 1980 karna 2 ayuk ipar ku pd kelahiran dili semua, mereka pun tdk menyangka bahwa kalah jejak pendapat. di nama opsi di sejarahkan di 1 nama keluarga suami karna dy lahir di dili mendekati jejak pendapat.

    • @war16887
      @war16887 Před 2 lety

      @@khalisha.YT_offcial aku klhiran 93nya..

    • @naufalakbar2012
      @naufalakbar2012 Před 2 lety +9

      Paaatria paaatria, Timor Leste Nossa nacao!!

    • @NewB616
      @NewB616 Před 2 lety +21

      Yah pokoknya sekarang kita usahakan perekonomian indonesia ga bermasalah dan untuk kkb lebih baik belajar dari timor timor keluar dari indonesia.

  • @marvelmarvelos8995
    @marvelmarvelos8995 Před 2 lety +539

    Salut terhadap RCTI yg jadi media nasional meliput salah satu sejarah bangsa kita. Kalau bisa File File seputar Timtim sejak pengumuman Opsi jajak pendapat oleh Habibie diupload semua. Ini semua penting bagi pembelajaran sejarah. Semoga RCTI semakin jaya

    • @luliktimor7740
      @luliktimor7740 Před 2 lety +6

      Milisi

    • @harrykumoro4335
      @harrykumoro4335 Před 2 lety +21

      RCTI saat itu masih punya tutut anak suharto, tapi sekarang punya pengusaha cina bernama harry tanusudibyo, suharto selalu di bilang memperkusi etnis china, padahal pengusaha china indonesia dan Singapore jadi super kaya karena dekat dengan penguasa suharto, setelah suharto lengser tetapi tidak dengan para pengusaha china yang sekarang adalah pendukung JKW, merekalah yang di sebut antek2 dan kroni suharto sebenarnya

    • @harrykumoro4335
      @harrykumoro4335 Před 2 lety +20

      @TEMAN DEKAT selamat menikmati kemerdekaan nya kawan 😂 lalu jangan perang saudara lagi yah 😂 udah capek2 puluhan tahun perang sama TNI buat kemerdekaan, setelah merdeka malah saling berperang buat menentukan siapa yang paling pantas memimpin timor leste 🤣

    • @naufalakbar2012
      @naufalakbar2012 Před 2 lety +5

      @TEMAN DEKAT junta militer Soeharto 1966-1998.

    • @kanoraiku3950
      @kanoraiku3950 Před 2 lety +4

      @Jendral Kanki biasa bang caper dia nya wkwkwk 😂

  • @purwowiwitan1388
    @purwowiwitan1388 Před rokem +75

    Terima kasih pak Habibie berkat jasamu yang telah melepaskan duri dalam daging,nkri

    • @delanomichael7067
      @delanomichael7067 Před rokem +10

      Terimakasih pak Habibie karena telah membebaskan kami dari para penjajah dan pembunuh.

    • @delanomichael7067
      @delanomichael7067 Před rokem

      Indonesia = Belanda tidak ada bedanya. Kalian membenci Belanda tapi kalian sama saja dengan Belanda. Udah menjajah, membunuh, memerkosa, merebut hak milik kami. Kalau tidak tau yang sebenarnya tolong baca berita yang lebih rinci dan detail lagi search di situs situs nasional dan internasional yang kredibel supaya anda paham

    • @SapuTanganHangat-ew7eq
      @SapuTanganHangat-ew7eq Před 6 měsíci

      ​@@delanomichael7067🤓

    • @tamautube8765
      @tamautube8765 Před 5 měsíci +9

      ​@@delanomichael7067aowkwkwk negaralu miskin , dan masih ketergantungan sama RI wkwkw

    • @sastratit3475
      @sastratit3475 Před 5 měsíci +5

      ​@@tamautube8765dah gk usah merasa kaya jika rakyat Indonesia banyak yg masih jadi babu di negeri asing

  • @abiddoa-xz7dk
    @abiddoa-xz7dk Před rokem +49

    Terimakasih timtim,,krn engkau devisa negara kami gk tergerus..

  • @goooooooogle
    @goooooooogle Před rokem +18

    1976 Om saya, TNI AD, mati pd operasi Seroja, 3 hari kemudian anak bungsunya lahir (lebih tua 2 tahun dari saya, jadi kami sepupuan).
    1999, anak bungsu Om saya tadi yg juga anggota TNI AD mati di lokasi yg sama dimana ayahnya mati pada 1976 membela NKRI.

    • @saihothutasoit5634
      @saihothutasoit5634 Před 5 měsíci +1

      Ngeri bgt om kisah ny😢

    • @Long-channel.
      @Long-channel. Před měsícem

      Banyak TNI gugur di Timor-leste,karena lawan AS,Australia dan Timor-leste waktu itu

  • @daidakwahanakindonesiachan889

    Terimakasih pak Habibie, Timor timur memang bukan Indonesia, latar belakang sejarah yang berbeda

    • @sadiarmansyahidot6539
      @sadiarmansyahidot6539 Před 2 měsíci +1

      Sejarah harus d perdalam lagi.. Negara bekas jajahan.. Berhak d ambil alih sm Indonesia yg sudah merdeka berdaulat sesuai ktentuan dari PBB..

    • @Pindyz
      @Pindyz Před 12 dny

      ​@@sadiarmansyahidot6539oww kasus israel palasten gi mana??

    • @xray1346
      @xray1346 Před dnem

      Presiden pertama Ir. Soekarno, juga tidak mengusik Timor timur.. karena latar belakang sejarah yg beda..

  • @anakpemarah
    @anakpemarah Před rokem +41

    Makasih pak Habibie, sudah mengurangi beban negara

    • @Aceh.Loen.Sayang
      @Aceh.Loen.Sayang Před rokem +12

      Semoga Sumatera bisa segera merdeka juga

    • @asurakl
      @asurakl Před rokem

      @@Aceh.Loen.Sayang lol kkk

    • @anakpemarah
      @anakpemarah Před rokem +1

      @@Aceh.Loen.Sayang wkwkwk ngimpi cukz

    • @anakpemarah
      @anakpemarah Před rokem +2

      @@Aceh.Loen.Sayang bangun woy 😂

    • @Aceh.Loen.Sayang
      @Aceh.Loen.Sayang Před rokem +1

      @@anakpemarah Takut kehilangan tanah jajahan ya jawa? Gak bisa bangun koloni berkedok transmigrasi lagi ya jawa? Makanya jgn nget0t aja taunya.

  • @nobiko1551
    @nobiko1551 Před rokem +31

    Terima kasih bapak Habibi karena sudah membebaskan bangsa Indonesia dari sebutan bangsa penjajah,,,

    • @naruto11860
      @naruto11860 Před rokem

      Sebaliknya Timor -timor udah merdeka kami adalah sebagai penjajah

  • @racuntikus2127
    @racuntikus2127 Před 2 lety +39

    kalo ekonomi stabil saat itu jgn harap negara asing ikut campur dalam upaya memerdekakan timtim

    • @timtimfiles
      @timtimfiles Před 2 lety

      benar !

    • @rosabonaparte894
      @rosabonaparte894 Před 2 lety +1

      Ekonomi negara bangkrut karena perang tim tim pihak militer memboroskan triliunan rupiah sehingga Indonesia tidak sanggup membayar hutang luar negeri dan anggaran militer yg diambil atas operasi Tim Tim. Alat2 perang pun bukan gratis.. Akhirnya jatuh tanpa ditolong oleh sekutunya Amerika dan Australia serta inggris pulang jerman

    • @JuJun12345
      @JuJun12345 Před 2 lety +6

      @@rosabonaparte894 bukan karena itu. Pada tahun-tahun itu ada krisis ekonomi Asia, bukan Indonesia aja yang kena dampaknya.

    • @arvyno7129
      @arvyno7129 Před 2 lety

      Hmm tp lupakah dengan pembataian santa cruz ?

    • @user-rz9fw4du6u
      @user-rz9fw4du6u Před 19 dny +1

      Sejak kapan ekonomi lndon jawa stabil 😂

  • @backtopurrrfectagain6681
    @backtopurrrfectagain6681 Před 2 lety +13

    Dulu masih inget, truknya menuju timtim celaka di sebelah rumah. Menimpa rumah, karena ngeblong. Suaranya keras banget. Pas gw masih 6-7 tahun, nonton MTV.

    • @naufalakbar2012
      @naufalakbar2012 Před 2 lety

      Aduuhh, kayaknya mereka tu, milisi pro integrasi ya? Lo dulu tinggal di Timor timur? Kabupaten mana?

  • @glueglue3007
    @glueglue3007 Před 2 lety +90

    Saat itu kondisi Indonesia sedang tidak baik. Ekonomi porakporanda pasca krisis 1998, gejolak dalam negeri masih panas, tekanan dari luar negeri juga luar biasa terutama australia, dan presiden habibie lebih mementingkan apbn untuk menjaga stok pangan agar masyarakat tidak kelaparan daripada utuk anggaran perang.

    • @aseprohman6919
      @aseprohman6919 Před 2 lety +1

      betul sekali

    • @mjnofficial3491
      @mjnofficial3491 Před 2 lety +4

      Kebijakan beliau sdh benar 👍

    • @rahmatwijaya5255
      @rahmatwijaya5255 Před rokem +12

      padahal rakyat indonesia makan nya cari sendiri dari bekerja bertani dan berdagang ya😅😅😅

    • @anttoxic2724
      @anttoxic2724 Před rokem

      ​@@rahmatwijaya5255 Belajar Bisnis Bro Biar Gak Gobloknya Kliatan.

    • @fitrskurnia1230
      @fitrskurnia1230 Před rokem +3

      @@rahmatwijaya5255 sebenarnya ga semudah itu sistem ekonomi negara..

  • @artikaramadani5180
    @artikaramadani5180 Před rokem +7

    Alhamdulillah!!!!. Negara kita Indonesia saat ini. bisa mengayomi dan mencintai kita seluruh rakyat Indonesia dan setiap propinsi yang ada di wilayah Indonesia dengan pembangunan ya...!!! 🇮🇩🤲🙏

    • @suheriuskar1011
      @suheriuskar1011 Před 11 měsíci

      Pulau komodo dan pulau rempang korupsi kolusi nepotisme menggambarkan buruknya rezim saat ini

  • @muhsinshidiq6403
    @muhsinshidiq6403 Před 2 lety +120

    Timor Leste ingin lepas dari Indonesia adalah hak mereka.
    Timor Leste ini jajahan Portugis dan bukan wilayah jajahan Belanda, bukan wilayah yang diserahkan Belanda dalam Perjanjian KMB. Jadi Operasi Seroja 1975 adalah operasi aneksasi dan pendudukan paksa wilayah lain secara ILEGAL.

    • @tbgrandprixengineering
      @tbgrandprixengineering Před 2 lety +25

      Iya, cuman disaat itu koalisi barat malah ngedukung Indonesia buat eksekusi Operasi Seroja itu dengan dalih melindungi dari commies

    • @cisco639
      @cisco639 Před 2 lety

      @@tbgrandprixengineering Iya bener banget

    • @agus_bray3709
      @agus_bray3709 Před 2 lety

      @@tbgrandprixengineering iya bener banget negara barat mendukung penuh Indonesia untuk menginvasi Timor Leste dikarenakan barat mengendus bahwa pemimpin atau partai yang berkuasa di Timor Leste berbau komunis apalagi waktu itu sedang terjadi perang dingin (ideologi) antara uni Soviet dan Amerika

    • @crisz6115
      @crisz6115 Před 2 lety +14

      Semoga Netizen Indonesia lain membaca kimentar Anda. Salam. Terimakasih🙏.

    • @timtimfiles
      @timtimfiles Před 2 lety +6

      aneksasi juga terjadi dibeberapa negara...rasanya hanya Timtim yang menjadi sangat besar....

  • @alseftian
    @alseftian Před 2 lety +200

    Melepas Timor Timur adalah keputusan yang sangat tepat. Karena secara historis wilayah Tim-Tim memang tidak masuk wilayah Hindia-Belanda, tapi Portugis. Tim-Tim akan selalu menang kalo berargumen masalah historis mereka, dan keputusan untuk mengadakan referendum adalah keputusan terbaik. Bayangkan kalo kita masih memaksa mempertahankan Tim-Tim. Indonesia hanya akan menambah problem selain GAM dan OPM waktu itu, Indonesia akan mendapat citra buruk terutama secara militernya.

    • @lapendos_railfans
      @lapendos_railfans Před 2 lety +62

      @@musthafanetwork aceh dan papua setau saya historisnya dulu dipegang oleh hindia-belanda. Saat belanda menyerah kepada jepang, maka beralihlah kekuasaan. Disaat Jepang menyerah krn bom atom AS pd perang dunia kedua, mereka menyerahkan semua wilayahnya kepada Indonesia yg saat itu dideklarasikan oleh bung karno dalam kemerdekaan kita. Semua wilayah dulu yg dikuasai hindia-belanda diklaim indonesia sbg wilayahnya. Itu sih yg saya tahu.

    • @ahmadi4729
      @ahmadi4729 Před 2 lety +9

      siapa yang menyuruh dan merestui indonesia menyerbu timor timur pada waktu itu................

    • @muhammadkondari7606
      @muhammadkondari7606 Před 2 lety +9

      @@ahmadi4729 Soeharto dalang semuanya padahal buat apa di pertahankan. Dan di jadikan ya provinsi.padahal mereka pengen memisahkan diri dari NKRI.

    • @lapendos_railfans
      @lapendos_railfans Před 2 lety +18

      @Komentator CZcams papua saat itu masih menjadi milik hindia-belanda saat kemerdekaan. krn historisnya semua wilayah yg dulu dikuasai oleh belanda, dikembalikan kepada Indonesia, saat perundingan KMB di Den Haag th 1949, Belanda mau menyerahkan semua wilayahnya kepada Indonesia, namun saat itu kedua belah kubu bersikeras, indonesia ingin papua menjadi bagian dari nkri, dan belanda mau papua menjadi negara sendiri. Nah lalu ada perjanjian lagi di New York yg akhirnya Belanda mau menyerahkan papua ke Indonesia. Papua pada saat itu msh dipegang kendali oleh belanda maka dari itu dilakukanlah operasi pembebasan irian barat tahun 62 kalo gak salah. Dulu Jayapura bernama Hollandia sblm berganti menjadi Jayapura. Ralat kalau sy salah, itu yg saya tahu sih. 🙏🏽

    • @ferdinalbas
      @ferdinalbas Před 2 lety +6

      @@lapendos_railfans jgn bnyak cerita soal hindia belanda, aceh merdeka pada saat perang hindia belanda, yang menjararah aceh itu indonesia krna takut tidak makan klo tidak ada aceh, HAM dn PBB itu alat yg digunakan untuk memrdekakan timor leste dn HAM dn PBB juga yg digunakan sbgai alat untuk ttap tidak mmerdekakan Aceh

  • @om.gembul
    @om.gembul Před 2 lety +51

    wilayah timor timur itu kebanyakan padang tandus macam di australia.. disitu hanya ada celah timor yg cadangan minyaknya lumayan..
    dan kenapa sama2 wilayah tandus tapi timor2 gak bisa maju seperti australia setelah merdeka..
    ya karena
    1. mereka hanya dimanfaatkan australia untuk mengeruk minyak di celah timor
    2. mereka tidak mendapat bantuan transfer tekhnolgi dari australia sebagai negara penyokong kemerdekaan mereka bagaimana untuk mengolah tanah tandus
    3. mereka terlalu terlena dengan namanya berdiri di tanah sendiri sampai lupa selama 23 tahun mereka bisa membangun ini itu adalah dari bantuan negara yg mereka sebut penjajah ( indonesia ) dengan dana otsus yang sangat banyak.

    • @mahmudzaki7104
      @mahmudzaki7104 Před 2 lety +2

      That xanana thing is just used for Australian owns benefit. Look at how they visit xanana in the prison when indonesia engulfed by riots 1998, convince him to lead timor timur to be an independent country so they can freely take away the natural resources there.

    • @tukiminimin9098
      @tukiminimin9098 Před 2 lety

      @@mahmudzaki7104 yes no oh yestede

    • @yantirusmawati7162
      @yantirusmawati7162 Před rokem

      @@mahmudzaki7104 gk ngerti tau

    • @sasongko5769
      @sasongko5769 Před rokem +1

      iya, ternyata negara yg koar2 membantu timor . ..memanfaatkannya .... yasudahah, udah jalan terbaik... waktu yang membuktikan

    • @muhammadrizaldir7598
      @muhammadrizaldir7598 Před rokem +1

      ​@@mahmudzaki7104 that means Xanana was basically a mere a puppet for Australia?

  • @ramaadhitariza3753
    @ramaadhitariza3753 Před 2 lety +9

    Teman kuliah saya ayah nya ada yg tadi nya warga sana, pas timles misah, ayah nya lebih milih jd WNI

  • @pestagamingofficial
    @pestagamingofficial Před rokem +4

    sampai saat ini banyak warga timor leste bangga sudah merasa merdeka lepas dari penjajah yang namanya indonesia padahal faktanya penjajahan itu sendiri baru di mulai setelah indonesia secara resmi melepas timor leste dari pangkuan ibu pertiwi dan menyerahkanya ke PBB untuk di ambil alih AUSTRALIA ini adalah fakta yang di ungkapkan xanana gusmao sendiri sewaktu berkunjung ke indonesia dan menurut beliau apa yang di perjuangkan dulu untuk negri lorosae timor leste tidak sesuai yang di harapkan dan sampai detik ini negara timor leste tak kunjung maju bahkan angka kemiskinan paska melepaskan diri dari NKRI semakin meningkat dari tahun ketahun menurut data dari badan PBB timor leste sudah masuk 10 besar negara termiskin di dunia dan berbicara dengan presiden jokowi xanana gusmao juga mengungkapkan kekecewaanya terhadap australia yang hanya mengeruk hasil bumi timor leste tanpa memperhatikn kesejahteraan rakyatnya beliau juga mengungkapkan keinginanya untuk bersatu kembali dengan NKRI setelah proposal pengajuan ke britania raya ditolak kerajaan inggris ditanya wartawan tentang hal tersebut presiden jokowi menjawab belum ada agenda tentang timor leste dan bapak presiden mengatakan kita harus fokus untuk pembangunan PAPUA dan sayapun sangat setuju dengan bapak presiden urusan PAPUA lebih penting ketimbang urusin negara yang sudah banyak merugikan bahkan mempermalukan bangsa kita di masa lalu.

  • @syihabpremium2977
    @syihabpremium2977 Před 3 měsíci +2

    Saya pada tahun 1999 umur 24tahun saya dlu sering nonton TV yang membahas Timor Timur saya setuju dengan pak Habibie yang memiliki sifat terbuka untuk semua masyarakat Timor Timur mereka adalah api 🔥 dalam negeri Indonesia jadi biar lh mereka merdeka: sekarang ini banyak daerah yang katanya mau merdeka kalau pemerintah hanya menggunakan militernya terus maka saya rasa Indonesia akan pecah rangkul lh mereka dengan lembut tapi basmi dlu pejabat negara yang mayoritas korupsi

  • @bayupamungkas2885
    @bayupamungkas2885 Před rokem +44

    Gilak liat sidang pejabat di video ini terpancar aura kejujuran dan nasionalis di setiap orangnya, gak kaya pejabat 2023 mukanya muka tampolan semua

  • @hendrapramana7391
    @hendrapramana7391 Před 2 lety +71

    Kerjasama Xanana dg Australia... berjalan mulus dan pemenang sebenarnya adl Australia itu sendiri

    • @ss-engage6243
      @ss-engage6243 Před 2 lety +2

      Barat

    • @notperson0
      @notperson0 Před 2 lety +3

      Kalo boleh tau knpa ada campur tangan Portugal sma Australia?

    • @digoadries7335
      @digoadries7335 Před 2 lety +12

      Dari awal juga timtim bukan bagian indonesia, indonesia itu bekas jajahan belanda sedangkan timor leste bekas jajahan portugis, indonesia menjajah timur leste setelah invasi menang lawan portugis, sama halnya jepang menjajah indonesia setelah menang lawan belanda

    • @bintangpecah2878
      @bintangpecah2878 Před 2 lety +13

      @@digoadries7335 indonesia hanya mewarisi bekas penjajah belanda aja jadi gk salah indonesia melakukan integrasi ke TimTim atau seluruh nusantara(secara history). kecuali indonesia diberikan kemerdekaan sama si penjajah itu sendiri.

    • @Flashback707
      @Flashback707 Před 2 lety +1

      Benar yg menang Ostrali

  • @tbgrandprixengineering
    @tbgrandprixengineering Před 2 lety +30

    Momen upload nya barengan pas presiden Timor Leste berkunjung ke Indonesia ya

  • @muhammadhijiralgazali8270

    Jadi ingat waktu kls 1 SD skitar 2000/2001, sblum brangkat skolah tiap hari headline beritanya lihat di TV ttg Timor Timur, and tentu saja waktu itu belum paham soal apa😅

  • @ojikojik9468
    @ojikojik9468 Před rokem +45

    Walau bibir tersenyum, tapi dendam besar rakyat Indonesia kepada australia tak akan hilang.

    • @netijenpintar0079
      @netijenpintar0079 Před rokem

      nanti juga indo gabung Russia

    • @georgeallianz7206
      @georgeallianz7206 Před rokem

      @@netijenpintar0079 tetap Australia yang menang😂😂😂😂.

    • @dwisetiawan2144
      @dwisetiawan2144 Před rokem +8

      australia semua dalang kerusuhan di papua tim tim dan maluku RI harus menyikapi hatihati masalah ini

    • @bangnandawalker7298
      @bangnandawalker7298 Před rokem

      Tenang, 2037 kita perang lawan Australia menurut Nostradamus

    • @R.Dwi.Rahmayanti
      @R.Dwi.Rahmayanti Před rokem +1

      Bukan Hanya Australia Saja Tetapi Inggris juga Terlibat.

  • @dfofficial9034
    @dfofficial9034 Před 2 lety +18

    Mantap kali dokumen lama tersimpan dengan baik 👍

  • @ars9411
    @ars9411 Před 2 lety +17

    Tim2 itu noktah bagi Indonesia, waktu awal2 tahun 70an Indonesia didukung oleh pihak barat untuk menginvasi tim2 karena barat takut dengan komunis, barat sudah kalah di vietnam jangan sampai kalah lagi di Asia tenggara dan akhirnya pihak barat menyetujui Indonesia untuk menginvasi tim2, tetapi pada medio 90an barat di desak pihak Portugal untuk membebaskan tim2 karena mereka melihat ada potensi minyak dan ketika Indonesia meminta bantuan lagi pihak barat sudah "i dont care" dan komunis juga sudah runtuh, di situlah di mulainya tekanan ke Indonesia di tambah ada insiden santa cruz yang notabene ada dua pihak TNI yang bersengketa di situ ada pihak TNi yang ingin di selesaikan dengan cara damai dan ada pihak TNI yang ingin tetap di lalukan DOM...

    • @rosabonaparte894
      @rosabonaparte894 Před 2 lety +3

      Pandangan dan tebakan anda sesuai apa yg terjadi sebenarnya yg banyak pihak sampai sekarang tidak tahu... Salute

    • @timtimfiles
      @timtimfiles Před 2 lety +2

      @@rosabonaparte894 kalau Portugal mendesak barat untuk melepaskan Timtim karena minyak, rasanya tidak tepat. Karena isu minyak sudah merebak sejak th 1973.

    • @deyanpurnama
      @deyanpurnama Před 2 lety

      Di timtim ada partai komunis yg di takuti AS makanya AS bantu indonesia menduduki tim tim..

    • @bayuhariyadi8089
      @bayuhariyadi8089 Před 5 měsíci

      harusnya lanjutkan DOM tapi habibi mengajukan referendum sangat di sayangkan

  • @eligiopereira5134
    @eligiopereira5134 Před 2 lety +8

    Berita yg di 99 di uploads, bagus. Thks

  • @vanissadesra21
    @vanissadesra21 Před rokem +24

    Setelah menjadi negara tersendiri, Timor Leste menggunakan bahasa Portugis & Tetum sebagai bahasa nasionalnya disusul dengan Indonesia & Inggris. Lagu kebangsaan Timor Leste adalah berjudul Patria (Fatherland) dalam bahasa Tetum, bentuk pemerintahan negara tersebut adalah republik demokratis, kepala negaranya presiden yang saat ini dipimpin oleh Jose Ramos-Horta & perdana menteri yang dijabat oleh Taur Matan Ruak. Mata uangnya adalah dollar dan hari kebangsaannya adalah 20 Mei 2002 yang diperingati sebagai hari peresmian Timor Leste sebagai negara tersendiri. Sebagian besar warga Timor Leste menganut agama Kristen Katolik, selebihnya beragama Protestan, Islam dan kepercayaan lainnya.

    • @anttoxic2724
      @anttoxic2724 Před rokem

      Bhsa Tetum Itu Bahasa Pulau Timor... NTT Mayoritas Bahasa Tetum

  • @asu1707
    @asu1707 Před rokem +6

    Pada Tahun itu banyak sekali para TNI atau Jenderal" TNI yang menentang keputusan Alm.Presiden Habibi dengan alasan :
    1. Alm. Presiden Habibi belom pernah ke timor - timur/ belom tau situasi di Tim" seperti apa
    2. Banyak Yang sudah di korbankan indonesia untuk tim"
    3. Banyaknya Gugur TNI sekitar 22rban TNI yang gugur di tim" dan masyarakat sipil dan Fretilin sekitar 200rban Yang Meninggal
    4. Alm.Presiden Soeharto juga marah terhadap alm.presiden habibi karna memberikan opsi referendum kepada tim"

    • @syaipullahulm6444
      @syaipullahulm6444 Před 17 dny

      Dan menurut hemat saya, ekputusan habibie sudah pada jalur yg benar.

    • @sempsonsem1757
      @sempsonsem1757 Před 3 dny

      Setelah presiden Habibie melepas tim-tim, tdk sampai 1 thn beliau diganti oleh almarhum Gus Dur 2000

  • @leoking3663
    @leoking3663 Před 2 lety +8

    Buyut saya meninggal di timor timor ketika perang dan dimakamkan di makam pahlawan boyolali

  • @riskidxer
    @riskidxer Před 2 lety +31

    Selama 23 tahun Timor Timur bergabung dengan Indonesia (1976-1999)

    • @freyafreya18plf29
      @freyafreya18plf29 Před 2 lety

      24thun

    • @riskidxer
      @riskidxer Před 2 lety

      @@freyafreya18plf29 Ngaco kamu! Orang 23 tahun Timor Timur bergabung dengan Indonesia.Maka nya banyak baca buku ensiklopedia!

    • @riskidxer
      @riskidxer Před 2 lety

      Walah walah komentar kalian ber dua ngaco semua di kolom balasan komentar saya

    • @jokocahyosantoso8770
      @jokocahyosantoso8770 Před 2 lety +1

      23 tahun timtim menghisap darah rakyat Indonesia yang setia membayar pajak negara

    • @knzzaaaa
      @knzzaaaa Před 2 lety +1

      pd tahun 1975 timor leste merdeka dari portugis selang bbrp hari indonesia invasi timles dan melakukan pembantaian jdi hal yg wajar klo orang timles menganggap indo penjajah, sama halnya sma jepang belanda yg brtujuan membantu indo tpi orang indo menganggap mereka penjajah.

  • @luqmanhabibullah9729
    @luqmanhabibullah9729 Před 2 lety +51

    Meskipun bukan bekas jajahan Belanda melainkan Portugal, menurut saya Timtim sudah benar lepas dr Indonesia. Skr kita bisa melihat Rakyatnya sudah rukun, hidup makmur, banyak lapangan kerja, fisilitas pendidikan sudah mapan, fasilitas kesehatan jg sudah mempuni dan kehidupan sosial ekonomi pun jg berjalan dg baik, serta demokrasi disana juga sudah baik dr sbelumnya (TAPI BOONG 😂😂😁😁😁)

    • @bayubjm9975
      @bayubjm9975 Před 2 lety +4

      Sekalian Kalimantan Aceh papua bali merdeka mau apa ??? Gw orang Kalimantan asli

    • @rendypratamasembiring450
      @rendypratamasembiring450 Před 2 lety +1

      @@bayubjm9975 kan kalimantan daerah enggak kekurangan dan siap itu kan mau jadi ibukota,kenpa minta merdeka

    • @bayubjm9975
      @bayubjm9975 Před 2 lety +8

      @@rendypratamasembiring450 hak kami sebagai rakyat Borneo (Kalimantan) untuk apa kami ikhlas hutan kami di babat habis sama pemerintah anda ! Sudah cukup pembabatan hutan untuk kebun sawit dimana mana , pengerukan batu bara untuk kebutuhan listrik anda dan sekeluarga sedangkan kami disini Kalimantan menderita berkali kali rumah kami tengelam oleh banjir, pembakaran hutan dll anda tau itu ?

    • @rendypratamasembiring450
      @rendypratamasembiring450 Před 2 lety +1

      @@bayubjm9975 di babat pun untuk kalian kan bukan untuk daerah lain,untuk mensejahterahkan kalian.pikir gk semua pulau bisa jadi ibukota aturan kelen bersyukur bukan malah mengomel.kota kalian bakalan kayak jakarta bakal bnyak gedung pencakar langit nanti.
      belum jadi ibukota aja kelen udh kaya raya kayak mana nanti jadi ibukotaa.wah bisa jadi sultan lah kalian

    • @nnoerelias
      @nnoerelias Před 2 lety +2

      @@bayubjm9975 ngakak ni org lu belanja pake duit apa rupiah kan 😂😂😂😂

  • @Mus_Lim98
    @Mus_Lim98 Před 2 lety +130

    "Kemerdekaan adalah hak segala bangsa."
    Terima kasih pak Habibie :))

    • @lower_than_furries9727
      @lower_than_furries9727 Před 2 lety +16

      Merdekalah Taiwan!

    • @ryn8438
      @ryn8438 Před 2 lety +5

      merdeka lah Ukraina bagian timur🤠

    • @taknaknak4957
      @taknaknak4957 Před 2 lety +10

      Merdekalah KKB (Irian Jaya) 😂

    • @Dreezel
      @Dreezel Před 2 lety +11

      "Hak" segala bangasa. Emang timur timor udah ngelakuin kewajibanya?

    • @betawikid
      @betawikid Před 2 lety +13

      😏, Timor pada dasarnya bangsa yang sama dengan orang-orang di NTT Kupang, Sama-sama orang dari Raja Katolik Larantuka. Gegara kolonial aj jadi misah.
      Kesalahan kita Indonesia ada pada masa Integrasinya yang mengandalkan Military Power.

  • @ain4364
    @ain4364 Před 2 lety +31

    "Kemerdekaan ialah hak segala bangsa". Dalam KMB 1949 disebutkan pemerintah RI menerima penyerahan wilayah Hindia-Belanda, termasuk wilayah Papua walaupun ada negoisasi lanjutan.
    Tidak ada Timor Leste karena Timur Leste wilayah jajahan Portugis.
    Akui saja kalo itu termasuk sejarah negara kita,
    Semoga bangsa kita diberi kekuatan akan persatuan agar Negara ini utuh selama-lamanya.

    • @drivesomewhere3809
      @drivesomewhere3809 Před 2 lety

      Dasarnya Sumpah Pemuda, dst, konferensi internal pemimpin negara-negara Nusantara, KMB hanyalah untuk menyelesaikan urusan Indonesia-Belanda 🙏🍁🇮🇩

    • @bukansiapa-siapa5040
      @bukansiapa-siapa5040 Před 2 lety

      Pikiran mu sempit. Coba lihat apa bedanya Amerika serikat merampas nevada, california, arizona, utah, new mexico dan texas dari tangan Mexico melalui jalur aneksasi. Gak ada KMB KMB an mereka. Terus israel meramapas dataran tinggi Golan dari suriah??? China merampas aksai Chin dari india. Russia merampas Crimea dari Ukraina.

    • @drivesomewhere3809
      @drivesomewhere3809 Před 2 lety +3

      @@bukansiapa-siapa5040 Timor Leste emang ga masuk rencana masa lalu, bukan KMB tapi Sumpah Pemuda dst Peryataan bergabung dengan NKRI, Kasus Amerika emang pendatang kulit putih dari Eropa, beda sama warga Nusantara dimana sudah ada kawin mawin berketurunan, kasus Cina ane ga paham soalnya belum pelajari, Cina dan kawasan Tibet emang akrab, Qin emang gitu lah dulunya ingin menyatukan Tiongkok, Rusia agak mirip, tapi Crimea emang wilayah Rusia yg terpaksa dilepas akibat desakan Barat, nah Timor Leste setelah gabung pun dapat dukungan Barat untuk lepas, pak Habibie ga mau ambil pusing mending referendum aja, yg milih Indonesia akhirnya dipulangin daripada kita berjuang dengan darah untuk orang yg mau berdikari ☕🙏🇮🇩

    • @bukansiapa-siapa5040
      @bukansiapa-siapa5040 Před 2 lety

      @@drivesomewhere3809 belajar sejarah lg bray. Amerika menang perang dan menganeksasi wilayah mexico Utara. Bukan kawin campur. Crimea dulu kekhanan Crimea-turkey ottoman jatuh ke kaisasran russia, masuk dalam negara bagian Ukraina.

    • @drivesomewhere3809
      @drivesomewhere3809 Před 2 lety

      @@bukansiapa-siapa5040 Turki Ottoman itu kesalahan sejarah bro, permusuhan ga guna antara dunia Mualslim vs Kristen Ortodoks

  • @sarkawisiregar0573
    @sarkawisiregar0573 Před 2 lety +16

    Syukur lah Timor Leste bisa merdeka...klo konflik perkepanjangan akan banyak korban yg berjatuhan..

  • @asihasih5395
    @asihasih5395 Před 2 lety +5

    Kemarin tim-tim tembak2an lepas dr Indonesia, bilang Indonesia penjajah dan sekarang ngemis2 baik2in Indonesia minta bantuan Indonesia dan cita2 ingin masuk ASEAN. Wkwk lucu sekali..

    • @sekayfaqihtv
      @sekayfaqihtv Před 2 lety

      Berarti timles ga punya naungan bersama negara lain? Sendirian aja berarti jalan di tempat

  • @komaruddin3556
    @komaruddin3556 Před rokem +2

    Semoga Ke depan Gak ada lagi presiden yang seperti Habibi lagi ,bisa bisa Indonesia cuma Pulau Jawa 🇲🇨

    • @haryantobass1491
      @haryantobass1491 Před rokem

      Indonesia cuma laut om,,,semua pulau ada namanya masing masing termasuk pulau jawa,,,

    • @komaruddin3556
      @komaruddin3556 Před rokem

      @@haryantobass1491 Indonesia cuma laut yang ngajar kamu sekolah itu siapa Dek.. yang di maksud Pulau Jawa ya jelas jawa timur Jawa tengah Jawa Barat lah.... karna besar penduduk nya cuma Daerah itu😄🤭

  • @someoneelse6900
    @someoneelse6900 Před 2 lety +13

    mungkin komen yang mengkapokkan timor merdeka belum tau kelakuan tentara kita di timor

    • @ddm3437
      @ddm3437 Před 2 lety

      @@fzl_sptra bukan, dulu memang ga ada internet dan penguasa kala itu juga pak harto makanya sejarah bisa berpihak ke pemenang

    • @ADeeSHUPA
      @ADeeSHUPA Před 2 lety

      @@ddm3437 TRoLL

    • @darmawangsa1260
      @darmawangsa1260 Před 2 lety

      Namanya juga perang harus banyak korban.

  • @viralin4925
    @viralin4925 Před 2 lety +21

    Kalau mau pisah dari Indonesia, persiapkan dulu sumber daya manusia nya, kalau gak siap yaa pasti miskin & susah buat maju

    • @iamachine92
      @iamachine92 Před 2 lety

      U syp

    • @thorianfeb
      @thorianfeb Před 2 lety +2

      Ucapan anda benar. Sayang sekali di Indonesia juga masih banyak yang susah dan miskin.

    • @cesarioadrianodecarvalhofr3315
      @cesarioadrianodecarvalhofr3315 Před 2 lety

      Hhhhhhhhhhhh emangnya rakyat Indonesia udah sejahtara semua trus Ng ada yang miskin gitu 😂

    • @iamachine92
      @iamachine92 Před 2 lety

      kl negara lu udh kyk singapura australia br lo bisa ngmng gtu.
      negara lu aja ektp tp msh fotokopii peler

    • @forumassasin8319
      @forumassasin8319 Před 2 lety

      @@cesarioadrianodecarvalhofr3315 lah apalagi negara dan bangsa Timor Leste yg sampah dan miskin dan bego,, jangan harap masuk ASEAN koplok..

  • @darmawanajja2019
    @darmawanajja2019 Před 2 lety +16

    Arsip sejarah yang di simpan baik baik

  • @budisantosa9892
    @budisantosa9892 Před 2 lety +30

    Kerjasama separatis Tim-tim dengan asing berjalan mulus. Karena mereka merasa mampu untuk menjadi negara independen, negara yang maju karena stok minyak yang berlimpah ruah. Kalau skrg Ramos Horta memohon-mohon kepada Indonesia untuk bisa gabung ASEAN oh no. Minta tolonglah kepada asing yang telah membantu kalian merdeka dari Indonesia. Indonesia sudah lepas tangan sejak Tim-tim merdeka dari Indonesia.

    • @mymood5855
      @mymood5855 Před 2 lety

      Timor Leste bukan Indonesia dia cuman di caplok rezim orba dengan alasan kebangkitan Komunisme.

    • @garryfahryan5926
      @garryfahryan5926 Před 2 lety

      no way

    • @youraccountissuspended
      @youraccountissuspended Před 2 lety

      asing lah membuat mereka dianeksasi indonesia, karena amerika dan soeharto mereka dijajah 24tahun

    • @nang2695
      @nang2695 Před 2 lety +4

      Masih ingat sesumbarnya mereka dulu, yg mengatakan Timles akan maju seperti Singapore dan Dubai. Yg ada sekarang keinginan Timles untuk masuk Asean ditentang keras oleh Singapore sebagai salah satu negara pendiri Asean.

    • @nanditooktaviano597
      @nanditooktaviano597 Před 2 lety +1

      Kalau penjajah, penjajah aja. Gak usah bacot soal asing🤣🤣

  • @jevriardiansyah8525
    @jevriardiansyah8525 Před 2 lety +4

    Setelah 20 tahun lepas dari Indonesia.. bagaimana kondisi Timor Leste sekarang.. bahan makanan aja gak ada masih dari Indonesia.. sekolah aja gurunya dari Indonesia.. bbm aja masih Pertamina yang masok katanya minyaknya banyak.. di recokin Australia doang di ambil kekayaan alamnya.. apes kan Timor Leste

    • @markrobber5252
      @markrobber5252 Před 19 dny

      Sudah2....toh skrg kita dan Timor Leste sama2 ada hub kerjasama yg menguntungkan

  • @lapendos_railfans
    @lapendos_railfans Před 2 lety +17

    Aku kenal RCTI awal 90 an karena film Ksatria Baja Hitam 😅 krn saat itu RCTI baru masuk ke Wilayah Tegal via Antena Parabola 😁 Sukses dan maju terus RCTI.

  • @menggala30071981
    @menggala30071981 Před 2 lety +4

    Saat itu RCTI sahamnya masih dikuasai oleh pengusaha Frank Gontha dan anak lelaki dr keluarga cendana...lalu beberapa tahun kemudian sahamnya dikuasai secara mayoritas oleh pengusaha yg sekarang

  • @arief1640
    @arief1640 Před rokem +6

    Ternyata apa yg diputuskan BJ. HABIBIE untuk referendum ada tepat dan benar.
    Karena itu duri dalam daging.......biarlah mereka memutuskan apa keinginan mereka. Sehingga Indonesia bisa lebih focus pada Bangsa dan Negara Indonesia sendiri.

    • @mypubgdiary4005
      @mypubgdiary4005 Před rokem

      Mungkin pada saat itu Indonesia dalam kondisi moneter parah, ditambah ditekan dunia internasional atau diembargo. Padahal waktu elit-elit fretilin sudah tertangkap semua termasuk xanana gusmao. Coba TL masih bagian Indonesia sekarang mungkin bakal susah mereka lepas dari Indonesia.

    • @syaipullahulm6444
      @syaipullahulm6444 Před 17 dny

      @@mypubgdiary4005 itulah, melihat kabupaten2 yg dulu di timtim kondisi saat ini jauh dr kata maju, malah sangat mundur, kehidupan ekonomi tidak berdenyut. Kabupaten di NTT malah kabupatennya sangat berdenyut ekonominya, apalagi di Atambua. Andaiakata gabung Indonesia, pasti akan berdnyut sebagaimana kabupaten di Indonesia

  • @bejosukoco1637
    @bejosukoco1637 Před 2 lety +10

    Seharusnya dulu Tim2 tidak dianeksasi tapi dibiarkan memerintah sendiri. Sehingga kita tidak jadi bulan2an Internasional pada waktu itu.

    • @harrykumoro4335
      @harrykumoro4335 Před 2 lety

      😂 Kalau gitu sekarang timor leste udah jadi negara komunis kayak kuba dan korea utara, tolong buku sejarah nya di baca dulu, karena suharto jadi president karena dibantu USA dan CIA, maka suharto wajib ikutin perintah USA untuk menggalkan berdirinya negara komunis timor leste

    • @bejosukoco1637
      @bejosukoco1637 Před 2 lety +2

      @@harrykumoro4335 🤣🤣🤣🤣🤣 Komunis apanya? tu Fretilin berkuasa sampai skg nggak ada Komunisnya. 98 % Penduduknya beragama.

    • @parashit2181
      @parashit2181 Před 2 lety +4

      Maklum bos, itu zaman Indonesia msh lemah dlm urusan geopolitik. Org2 yg jago geopolitik dianggap ancaman oleh pak Harto, sehingga banyak yg disingkirkan.

    • @cesarioadrianodecarvalhofr3315
      @cesarioadrianodecarvalhofr3315 Před 2 lety

      @@bejosukoco1637 betul sekali FRETILIN ingin berdiri sendiri dan FRETILIN bukan komunis dan FRETILIN juga anti komunis

    • @jokocahyosantoso8770
      @jokocahyosantoso8770 Před 2 lety

      Nggak seperti itu juga
      Ingat Indonesia masuk ke timor timur karena alasan KEMANUSIAAN
      Sebagaimana implementasi dari politik luar negeri yang bebas aktif
      Kalaupun akhirnya yang dikasihani malah berbuat kejahatan, itu bukan kesalahan dari orang yang telah berbuat baik

  • @MrMynameindra
    @MrMynameindra Před 13 dny +1

    dan akhir nya sebgian rakyat timur timor mau kembali ke indonesia,,,,

  • @andre_alee
    @andre_alee Před rokem +4

    Dan sekarang saya tau,melepas timtim adalah suatu hal yg benar dan menguntungkan buat indonesia

    • @reyy93
      @reyy93 Před rokem

      Biarin mereka sengsara tanpa Indonesian sok sok an pengen buat negara'sendiri palingan hancur tuh tim-tim biar mampus

    • @haryantobass1491
      @haryantobass1491 Před rokem

      Pak Habibie menyesal melepas timor timor,,,, beliau tau akan banyak kerugian yang di alami Indonesia,,,sayangnya beliau tak punya pilihan,,,semua di lakukan beliau agar ekonomi Indonesia stabil,,,, beliau bahkan merelakan Indonesia sebagai negara kedirgantaraan,,,,jika NKRI harga mati melepas timor timor adalah sebuah kesalahan,,,,dan menurut saya pak Habibie adalah presiden terbaik setelah pak Soekarno,,,,

  • @fungaming8480
    @fungaming8480 Před 2 lety +23

    alfatiha buat almarhum presiden ke 3 bj habibie

  • @luthfibaehaqi8873
    @luthfibaehaqi8873 Před 2 lety +9

    Silahkan dilihat dan di pelajari, untuk timor leste selamat karena udah merdeka, selanjutnya kalian urus sendiri...

    • @teotimbiri325
      @teotimbiri325 Před rokem

      Iya trimakasi mantan penjajah dan jdi pelajaran buat kalian juga supaya tidak rakyat tamak dan egois untuk anekasasi negara orang salam untuk NKRI ibu cuki Pertiwi harga murahan ☺️

    • @syaipullahulm6444
      @syaipullahulm6444 Před 17 dny

      @@teotimbiri325 kasar sekali mulut nya, wajar aja sih kalau 50% rakyatmu di bawah garis kemiskinan

  • @hiburan8185
    @hiburan8185 Před rokem +2

    biarin itu pilihan mereka yang merasakan dan yang menjalini juga mereka sendiri .keputusan pak bj habibi sangat mantap.

  • @irghas.d4475
    @irghas.d4475 Před rokem +12

    pas SD saya bingung karena pernah punya buku Atlas keluaran 95 dan masih saya gunakan pas SD di tahun 2002... saya bingung kenapa PR gambar peta saya dianggap salah oleh guru pada saya sudah meniru Atlas... ternyata saya masih memasukan Timor Leste kedalam gambar dimata di map yang saya tiru masih termasuk indonesia. cuma waktu itu saya gak tau nama wilayahnya. makanya saya bingung

  • @lelakikere9598
    @lelakikere9598 Před 2 lety +9

    lupakan saja mantan yg dulu sering rewel....
    kita sudah bahagia dgn keluarga kita sekarang....

    • @teotimbiri325
      @teotimbiri325 Před rokem +1

      Mantap jdi pelajaran ya untuk ke depannya jgn rakus egois dan tamak anekasasi wilayah orang yg jelas bukan wilayah NKRI tpi jajahan Portugis akhirnya tewas kan jdi bangkai di timur Leste tulang belulang bila perlu angkat semua tu sampah sampah mu dari timur Leste bikin padat aja negara kami

  • @ahmadsyariefhidayattaidi3421

    Selamat untuk timur timor.. dan buat RCTi luar biasa teringat dulu nonton kotaro minami satria bajahitam dan power ranger tp cm drumah tetangga. Saat itu yg punya parabola cm org kaya hhhehe

  • @poekchanel7446
    @poekchanel7446 Před rokem +3

    Nostalgia kalo nonton berita di RCTI..ada buletin pagi,buletin siang,buletin sore dan buletin malam😅

  • @vampir6351
    @vampir6351 Před 2 lety +37

    Terimah kasih Pak habibi untuk kontribusinya🙏salam dari🇹🇱🇹🇱

    • @mbantumanten3075
      @mbantumanten3075 Před rokem +1

      Dulu indonesia menganeksasi timtim perintah amerika agar tidak ada komunisme di timtim..

    • @IwanMuslim
      @IwanMuslim Před rokem

      Nyesel nyesel
      Nyesel nyesel
      Nyesel nyesel

    • @muhamadilham.
      @muhamadilham. Před rokem

      Ga nyesel kekayaan alam di manfaatin Australia?

    • @raulllleellll
      @raulllleellll Před rokem

      timtim ampas

    • @user-ei9np5qo9m
      @user-ei9np5qo9m Před 9 měsíci

      Timur tempe termiskin d dunia,tak tau terimakasih ke Indonesia yg berjuang melawan penjajah Belanda dan Jepang tai kalian itu

  • @mamang2028
    @mamang2028 Před 2 lety +2

    Allhamdulilah Timor Timur kelas berarti beban negara Indonesia berkurang

  • @reizahenggar5512
    @reizahenggar5512 Před 2 lety +7

    Sebenernya kita telah membuang presiden tercerdas , jenius , dan peduli pada rakyatnya , habibie menurunkan nilai tukar rupiah terhadap dollar sehingga menjadi Rp 7 ribu rupiah pada saat krisis moneter pada masa itu . Dan itu berdampak besar terhadap Indonesia pada saat itu . Alfatihah buat alm bpk presiden BJ HABIBIE

    • @reizahenggar5512
      @reizahenggar5512 Před 2 lety

      @Komentator CZcams memang begitu sewajarnya karena pak harto lengser sudah pasti tentu wakilnya yang naik mau tidak mau , suka tidak suka. Karena keadaan waktu itu sangat mendesak dan krisis moneter yang parah . Terlepas suka tidak suka beliau adalah presiden yang bisa membuat kapal terbang , dan mempunyai banyak gelar , dan membawa indonesia terselamatkan dari jurang krisis 98.

    • @naufalarginza8396
      @naufalarginza8396 Před 2 lety

      Orang indo kan sukanya sm presiden yg agamanya lemah

  • @miguelangelfelixgallardo4151

    Sebelum tahun 75 sekolah SMP di seluruh Timor Portugis ini cuman ada 3
    Indonesia datang ke sana membawa kemajuan
    Sekolah dan fasilitas air bersih di bangun
    Bahkan Timor Timur ini di anak emaskan pak harto
    Di masa Indonesia sumber pendapatan Timor Timur ada di sektor pertanian
    Di masa merdeka ini
    Saya rasa Timor Leste tidaklah lebih baik dari Timor Timur
    Sangat di sayangkan kenapa tahun 75 kita datang ke Timor Portugis
    Teerbuai hasutan Amerika dan Australia
    Dan disna Indonesia di anggap penjajah(ya meskipun secara formal memang demikian)
    Membangun daerah tertinggal agar pembangunannya merata dengan provinsi lain di Indonesia
    Yg panen minyak mah si 🇦🇺
    Dan katanya 2023 minyaknya mau habis
    Dan Timor Leste akan kehilangan 90% pendapatan negaranya
    Karna 90% pemasukan negara berasal dari minyak

    • @azrielmuhammad1134
      @azrielmuhammad1134 Před 2 lety +2

      Sya geram liat penduduk timor leste dgn prnyataan bhwa indonesia menjajahnya...😡

    • @teotimbiri325
      @teotimbiri325 Před rokem +1

      @@azrielmuhammad1134 iya memang menjajah siapa suruh mau anekasi kami itu balasanya sakit kan ☺️

  • @barrorymirza7937
    @barrorymirza7937 Před rokem +7

    Alfatihah... Unt almarhum presiden habibie 🤲🤲🤲

  • @handsomemonkey9282
    @handsomemonkey9282 Před 4 měsíci +1

    Jangan pernah lupa bahwa negara yg kalian anggap penjajah ini membangun, memberi keadilan dan kesetaraan, serta mengistimewakan daerah Aceh.
    Seluruh rakyat Aceh boleh memiliki properti yg sama sebagaimana yg dimiliki oleh anak bangsa lainnya, boleh menggunakan fasilitas negara sama seperti yg digunakan oleh saudara setanah air, boleh menginjakkan kaki dari Sabang sampai Merauke tanpa adanya diskriminasi,
    Kalian mencela Indonesia tapi kalian lupa bahwa sampai detik ini Indonesia selalu ada buat Aceh.

  • @sulastriteuku1904
    @sulastriteuku1904 Před rokem +8

    Kenapa presiden yang jujur dan baik seperti BJ. Habibie cuma sebentar memimpin Indonesia?

    • @testakun6000
      @testakun6000 Před 8 měsíci

      Memang pak Habibie ngga mau jadi presiden ,pak Habibie hanya senang menciptakan pesawat dan kapal ,

    • @bak4371
      @bak4371 Před 5 měsíci +1

      Laporan pertanggungjawaban habibie di tolak mpr/dpr saya lupa, salah satu alasan di lengser kan karena dia memberi Timor leste opsi referendum tapi tanpa persetujuan DPR Ri..

    • @thobibkz
      @thobibkz Před 5 měsíci

      Saya yakin kalau presiden habibi skg masih menjabat, papua sudah lepas

  • @mystory_life
    @mystory_life Před 2 lety +3

    Dan skrg jd negara termiskin setelah keluar dr indonesia...

    • @cesarioadrianodecarvalhofr3315
      @cesarioadrianodecarvalhofr3315 Před 2 lety

      Lah trus urusanmu apa 😂

    • @Long-channel.
      @Long-channel. Před měsícem

      Indonesia merdeka 77 tahun masyarakat masih tinggal di bawah jembatan banyak orang pengemis banyak masyarakat tidur di jalan publik,demi tuhan kalau Timor-leste tidak ada pengemis tidak ada orang tinggal di jalan publik,banyak orang Indonesia berjuang Dolar Di Timor-leste Timor-leste,Nanti besok saya ketemu saya harus di bunuh mati

  • @Rhmt.irg04
    @Rhmt.irg04 Před rokem +15

    Presiden yg berwibawa dan kharismatik

  • @arjunaaudio8041
    @arjunaaudio8041 Před rokem +1

    Yg ku ingat saat itu perpisahan radio rri yg mau off dr timor timor saya sampe sedih dengerinya waktu itu😢😢

  • @abuyassin1104
    @abuyassin1104 Před 2 lety +5

    Sekarang Timor Leste sudah jadi negara maju sekelas Swiss, rakyatnya sangat sejahtera tiap jiwa dapat 30.000usd per bulan.

  • @piterravatar4012
    @piterravatar4012 Před 8 měsíci

    Bukan mau merebut nya kembali saya hanya melihat sejarah kenapa bisa lepas dari Indonesia.🙏..karena hal seperti ini jangan sampai terjadi lagi.sebab yang menjadi geram iyalah para meliter.. bagaimana dengan nasib para pahlawan berjuang memerdekakan Indonesia dengan susah paya makan pun sulit,dan Indonesia mengeluarkan biaya memimpin Pua Pua mungkin bagi mereka masa timur timur di pimpin oleh Indonesia itu dua tiga ribu rupiah saja .. meliter adalah benteng negara sama seperti pahlawan,jika mereka di masa itu anak dan isteri mereka di tinggalkan kemudian mati di medan pertempuran,di jaman kita dengan mudah saja menyerahkan...saya tidak ada merasa ingin serakah Indonesia besar Pulau dan wilayah nya atau ingin merebut lagi tidak sebab semua sudah terjadi saling menghargai dan menghormati,dan saling damai meski sudah lepas dari Indonesia tetap akur saling sapa.,saya hanya memikirkan jasa para pahlawan,patut kita hargai yang bisa kita rasakan kenikmatan nya sekarang,.jika solusi menghentikan pertempuran masa itu mereka pasti mempunyai dalang yang memerintah kan ,itu yang di cari agar tidak ada yang membuat makar..pasti para sejarawan politik dalang nya masa itu bisa mengetahui kenapa itu bisa terjadi...🙏🙏🙏🙏🙏🙏mohon maaf salam damai buat negara timur timur👋👋👋👋👋🙏🙏🙏🙏

  • @GameExe-wh9zy
    @GameExe-wh9zy Před rokem +3

    Timor timur bukan wilayah indonesia, berdasarkan pernyataan pbb wilayah indonesia adalah wilayah bekas jajahan belanda, sedangkan timor timur bukan jajahan belanda melainkan bekas portugis

  • @user-bj8rt1xh3p
    @user-bj8rt1xh3p Před měsícem +1

    kini AUSTRALIA dan AS ingin kuasai PAPUA apa akan merdeka lg Papua, INDONESIA harus melawan, harga diri INDONESIA.

  • @Army_satender_17
    @Army_satender_17 Před 2 lety +10

    Banyak kenangan waktu kecil di Timor timur

  • @mekanikcendol7819
    @mekanikcendol7819 Před rokem +1

    Sy putus sekolah karna Timor Timur,sy kelas 2 SMAN Ermera Gleno,sy mau lanjut di kampung tapi tdk diterima.

  • @sadriyono1543
    @sadriyono1543 Před 2 lety +2

    Sukur dia melepaskan diri dr indonesia. Agar tidak membebani apbn

  • @elisalianadewi
    @elisalianadewi Před 5 měsíci

    NAJIIISSSS bgt presiden kek gini bisa2nya takluk dan melepaskan NKRI 😢

    • @morningfever9888
      @morningfever9888 Před 5 měsíci

      Bocah tiktok joget aja sana, mau2 aja dipropaganda neo orba

  • @johnsimonwijaya
    @johnsimonwijaya Před 2 lety +8

    upgrade infrastuktur dan ekonomi Timor Barat NTT adalah cara terbaik kita untuk melupakan semua luka ini.
    kalau perlu segera dibangun Kereta Cepat Kupang-Atambua.

  • @ZAR556
    @ZAR556 Před 2 lety +8

    kasian liat kondisi Timor Timur sekarang,,
    trutama segi ekonomi, pendidikan dan teknologi

    • @Dreezel
      @Dreezel Před 2 lety +1

      Sok sokan mau lepas dari indonesia eh malah dikeruk minyaknya sama Australia 😅

  • @ghoulscgi3826
    @ghoulscgi3826 Před 2 lety +8

    Detik detik sebelum sengsara.. 🗿🗿

    • @teotimbiri325
      @teotimbiri325 Před rokem

      Detik detik sebelum kadrun Indonesia sakit hati dan suka bacoot enggk TRIma hina hina negara orang miskin lah 😀

    • @netijenpintar0079
      @netijenpintar0079 Před rokem

      Bukan sengsara malah maju loh, sampe minyak di sedot australia

    • @ghoulscgi3826
      @ghoulscgi3826 Před rokem

      @@netijenpintar0079 🤫 jangan buka rahasia Lah.. orang mereka belum sadar.. Australia tetap saudar timor leste 🗿🗿

  • @tristannevada6799
    @tristannevada6799 Před 2 lety +5

    Bila melihat video ini . Bagaimana perasaan tentara yang dulu terlibat di operasi Seroja...? Mungkin perjuangan mereka seakan sia sia .dengan berkorban nyawa untuk negara dalam operasi Seroja..

    • @dwisetiawan2144
      @dwisetiawan2144 Před rokem +1

      ya namanya sudah nasip ibarat judi kalau menang (DAPAT)kalau kalah (mlarat)😢

    • @bayuaji8071
      @bayuaji8071 Před rokem

      Ya itulah tugas menjadi militer...sama halnya denga tentara Jerman ketika di PD 1

    • @dwisetiawan2144
      @dwisetiawan2144 Před rokem

      @@bayuaji8071 jerman ambisinya besarr

  • @tirtanaprasetia7750
    @tirtanaprasetia7750 Před 2 lety +20

    Jangan dikasih gabung Asean. Ramos Horta ga tau malu. Dulu minta pisah sekarang mau CLBK gabung Asean.

    • @ekoajiputra9431
      @ekoajiputra9431 Před 2 lety +1

      Klo mw gabung Asean mah gpp, klomw jd bagian lg dari Indonesia mah NO. nambah beban negara

    • @tbgrandprixengineering
      @tbgrandprixengineering Před 2 lety

      So far baru Indonesia doang yang setuju TimLes join Asean karena tahun depan presidensi Asean kan jatahnya Indonesia. Tapi kalau negara Asean lain beda-beda ada yang setuju ada yang tidak

    • @catholoc
      @catholoc Před 2 lety

      @@ekoajiputra9431 siapa bilang mau gabung lagi !! Sampe ente mimpi basah ama mbomu sendiri ng bakalan gabung dgn Indonesia

    • @calkzone2562
      @calkzone2562 Před 2 lety

      @@catholoc lagian udah ga layak bos jadi beban doang gabung juga ,asean aja negara lain nolak tau bakal beban

    • @naufalakbar2012
      @naufalakbar2012 Před 2 lety

      Sim, é realmente um fardo econômico.

  • @herryherry8649
    @herryherry8649 Před 10 měsíci +1

    terimakasih pk habibie..

  • @aditaruna7940
    @aditaruna7940 Před 2 lety +3

    Akibat negara kurang kuat, terlalu menganggap baik negara lain, dan terlalu sopan, yg berakibat akhirnya negara lain dengan mudah ikut campur urusan dalam negeri.

    • @aruaru1769
      @aruaru1769 Před 2 lety

      ngga juga,barat dari dulu emang suka mengganggu negara atau wilayah lain,buktinya yang lagi santer sekarang tuh di Utara

  • @hamba9425
    @hamba9425 Před rokem

    Inilah kta pepatah bercerai kita runtuh!.untuk apa kata pepatah itu jika indonesia yg ingin merdeka di lepas. Rebut kembali indonesia kita.

  • @chanelapaaja386
    @chanelapaaja386 Před rokem +2

    Tampak Australia sangat bersemangat, karena sebentar lg dapat menguasai dan mengesploitasi semua ladang minyak milik timles 😂😂😂

  • @sumachanneltv9930
    @sumachanneltv9930 Před 2 lety +4

    Kalau bukan karena krismon , TIDAK SEMUDAH ITU TIM TIM MERDEKA ‼️

    • @raafisyahyusuf3892
      @raafisyahyusuf3892 Před 2 lety

      Timor Leste masih tetep bisa merdeka walaupun tanpa krismon, cuma bukan di tahun 2002 yg lalu, tapi entah kapan Timor Leste merdeka, yg ada Timor Leste diduduki Indonesia lebih dari 24 tahun yg lalu kalau tidak ada Krismon 98

  • @bimbimpow8768
    @bimbimpow8768 Před 2 lety +31

    Ehh akhirnya minyaknya disedot Australia 🗿😂 selamat merdeka,minyak habis hutang ke China menumpuk,makasih sudah mengurangi beban Indonesia karena telah menolak otonomi khusus 😂😂

    • @mateuscorreia3983
      @mateuscorreia3983 Před 2 lety

      Minyak kami sebelum kami merdeka negaramu telah kasih ke Australia utk di sedot thn 1989 yg di tanda tangan oleh menlu indonesia ALI ALATAS dan menlu AUSTRALIA dan minyak tsb di ijinkan di tarik ke Australia, jadi negaramu kalau menjajah suatu negara maka kekayaan negara tsb di berikan ke negara lain, sama seperti papua, negaramu menjajah papua kekayaan papua freeport di berikan ke amerika, dan minyak kami negaramu kasih ke Australia, tapi kalian diam2 saja dan tdk berkoar.
      Setelah kami merdeka semua sumur minyak telah kami rampas dr tangan Australia di pengadilan International kalian mulai koar2, itulah gobloknya kalian...
      Sedangkan freeport di kuasai amerika bertahun tahun kalian tdk berkoar, suatu saat papua merdeka kalian mulai koar2 bahwa kekayaan papua telah di sedot amerika, pd hal yg kasih negaramu, idiot dan gobloknya luar biasa kalian, hahahahaha...

    • @cesarioadrianodecarvalhofr3315
      @cesarioadrianodecarvalhofr3315 Před 2 lety +2

      Hhhhhhhhhhhh justru Indonesia di permainkan sama Australia dan Amerika 😂 dulu Australia dan Amerika dukung Indonesia tapi sebaliknya Australia dan Amerika dukung Timor Leste usir Indonesia dari wilayah Timor Leste 😂 seperti bola tendag sana sini 😂 masa negara besar dengan kepulauan tapi di permainkan sama Amerika dan Australia 😂 harga diri Indonesia taruh di mana 😂

    • @ogijunio
      @ogijunio Před 2 lety +6

      @@cesarioadrianodecarvalhofr3315 dan ini menjadi pengalaman berharga untuk Indonesia kedepannya harus waspada dgn ausie n us.

    • @hariantomasnuni2673
      @hariantomasnuni2673 Před 2 lety +5

      @@cesarioadrianodecarvalhofr3315 dan sekarang nikmati sebagai negara termiskin di dunia. 80% kebutuhan pokok harus impor sementara minyak SDH mulai mengering

    • @eggaoki2576
      @eggaoki2576 Před 2 lety +1

      Kami bersyukur merdeka, ngak mau diatur sama Jawa

  • @ramklakik3736
    @ramklakik3736 Před 11 měsíci +1

    Persiden seperti itu sampai sekarang berarti indonesia sdh banyak yg merdeka

  • @maryati-gj2ef
    @maryati-gj2ef Před 2 lety +5

    sekarang NIKMATI lah kwekkk

  • @REPUBLIKOFNIAS
    @REPUBLIKOFNIAS Před 2 lety +1

    Kemerdekaan hak segala bangsa...telan ludah sendiri....👌👍

  • @obedhuwae7778
    @obedhuwae7778 Před rokem +5

    Terimakasih buat peliputan bersejarah🙏

  • @SimaoBello
    @SimaoBello Před 4 měsíci

    Trimakasi telah meniempang dokument lama nya❤

  • @baharbimaputra7812
    @baharbimaputra7812 Před 2 lety +7

    Timor Leste masih belum punya mata uang negaranya yg berarti belum merdeka secara ekonomi sampai sekarang, stock minyak di prediksi akan habis tahun 2023, ditambah belum efektif pemasukan negara selain minyak karena keamanan negara dan SDM yg sangat kurang.
    Pengen nyimak berita Timor Leste 10thn kedepan ♪~(´ε` )

  • @lookyman4736
    @lookyman4736 Před rokem

    Masih ingat jaman sekolah, rame berita refrendum Timtim dari TV & Radio..

  • @evdardi2590
    @evdardi2590 Před 2 lety +7

    Sekarang timtim sudah seperti singapura dan brunei ,banyak gedung pencakar langit, fasilitas mewah, punya LRT dan MRT, punya kereta cepat. Punya stadion sepakbola yg modern dan semua rakyat nya hidup sejahtera.

    • @peacemperor
      @peacemperor Před 2 lety +3

      Kata siapa sejahtera? Perekonomian mereka masih bergantung sm Tambang minyak 90% dan belum beralih apa nggak mau sengsara?

    • @alfianakrom2375
      @alfianakrom2375 Před 2 lety +11

      2023 diambang krisis ekonomi, padahal kalo masih gabung ke indo timtim lebih bebas, dia bisa kebali ke Jawa dll. Lihat anak mudanya gk bebas, cuma muter2 di tim-tim doang, mau ke indo harus visa,.

    • @aovxlucknut6815
      @aovxlucknut6815 Před 2 lety +6

      Satir sekali kata2...😄

    • @Fadri9579
      @Fadri9579 Před 2 lety +1

      Komentar sarkas ...

    • @ranata9313
      @ranata9313 Před 2 lety +2

      Benar bro. Disana dah hampir mirip jepang teknologinya, apalagi mereka bisa buat inovasi" Di berbagai bidang. Hebat emang

  • @tribanyu6023
    @tribanyu6023 Před rokem +2

    NKRI harga mati, tausahlah koar koar, abaikan oknum yang hanya mau memecah belah NKRI

  • @akhmadrizalfadillah6844
    @akhmadrizalfadillah6844 Před 2 lety +4

    Assalamualaikum.
    menurut saya Timor timur secara resmi merdeka menjadi negara timur leste pada 20 Mei 2002 setelah referendum yang di selenggarakan pada tanggal 30 Agustus 1999 menghasilkan 78, 5 pesen pemilih memilih untuk memisahkan diri dari Indonesia.terima kasih

  • @marthinluther1671
    @marthinluther1671 Před rokem +2

    PAPUA JUGA LAMPU KUNING MENUJU KEMERDEKAANNYA.....PROSESNYA PASTI AKAN SAMA

  • @TheriusO94
    @TheriusO94 Před 2 lety +22

    1:07 agak unusual TPI menghadirkan mikrofon berlogo "Televisi Keluarga Indonesia"

    • @tersangkabidah7928
      @tersangkabidah7928 Před 2 lety +2

      Unusual itu apa?? Pake bahasa indonesia!!

    • @TheriusO94
      @TheriusO94 Před 2 lety +1

      @@tersangkabidah7928 Unusual artinya tidak biasa

    • @AlternativeLoffen
      @AlternativeLoffen Před 2 lety +4

      @@tersangkabidah7928 emang masalah apa

    • @ianka5581
      @ianka5581 Před 2 lety

      @@TheriusO94 ya emang waktu itu resmi ganti logo kan

    • @TheriusO94
      @TheriusO94 Před 2 lety +1

      @@ianka5581 Betul tapi logo TPI segitiga tetap logo perusahaan sampai 2002

  • @mhcbliss
    @mhcbliss Před 11 měsíci +1

    Terima kasih Pak Presiden
    Anda menyelamatkan Indonesia dari dosa besar yaitu menjajah Timor Leste
    Hak segala bangsa untuk merdeka
    Maka indonesia tidak berhak menjajah
    Saya sebagai WNI maluu
    Seluruh wilayah Indonesia adalag bekas jajahan Belanda n merdeka tahun 45
    Sedangkan Timor leste merdeka dari Portugis tahun 1975
    Jelas bukan bagian dr Indonesia
    Tapi lewat operasi yg dilakukan Orba menduduki Timor leste membuat timur leste menjadi bagian dr NKRI
    Dan pendudukan Orba itulah yg disebut menjajah.
    Alhamdulillah aku bangga berkat Presiden BJ Habibie kita tidak menjadi penjajah Lagi.

  • @Deni-el4px
    @Deni-el4px Před 2 lety +4

    Waktu tim2 lepas aku masih sekolah SD, waktu itu aku meneteskan air mata dan merasa sedih bgt, dan berkata dlm hati knpa habibi melepaskan tim2..

    • @hwpjunior2984
      @hwpjunior2984 Před rokem

      Imoet banget mas deni sampai menetaskan air mata,, saya aja ga peduli mas,, bodo amat mau epas apa engga

    • @andrisetiawan8098
      @andrisetiawan8098 Před rokem

      @@hwpjunior2984 kamu itu nga punya jiwa nasionalis
      Sebaik nya anda itu diam saja

    • @dwisetiawan2144
      @dwisetiawan2144 Před rokem

      aku sekolah smp kelas 3kondisinya ekonomi amat morat marit 😢

    • @Deni-el4px
      @Deni-el4px Před rokem

      @@hwpjunior2984 mungkin hti anda gk mencintai NKRI mas,darah sya mengalir darah pejuang yg cinta ngri ini.. Cita2 pgen jadi TNI tpi gk ke sampaian.. Klau ada pendaftaran relawan buat perangi OPM sya pasti siap daftar dan siap di kirim perang.

    • @Deni-el4px
      @Deni-el4px Před rokem

      @@dwisetiawan2144 sma tpi klau soal mkn waktu itu ada aja mas di kluarga sya

  • @TgkAzhari
    @TgkAzhari Před rokem +2

    saat itu kalau pak habibi masih jadi presiden setahun lagi maka Aceh pun akan merdeka

  • @betawikid
    @betawikid Před 2 lety +3

    Pada teriak "Komen" Kemerdekaan segala Bangsa. 😏
    Pada tau ngga sih orang Timor itu pada dasarnya Bangsa yang Sama dengan orang-orang di Kupang, NTT "Suku Bangsa Timor". Mereka semua sebenarnya masih saudara berada dalam sejarah Kerajaan Katolik Larantuka, Gara-gara Kolonial aj jadi pisah. Sama kaya Melayu Riau dengan Malaka, atau Dayak serawak sabah dengan Dayak di Kalimantan Indonesia.
    Kesalahan terbesar Indonesia ada pada masa Integrasinya "Suku Bangsa Timor Timur", terlalu Heavy on Military🙄🥴.

    • @jokocahyosantoso8770
      @jokocahyosantoso8770 Před 2 lety +1

      Gak juga
      Memang pada dasarnya kerajaan larantuka telah terbagi menjadi dua
      Wilayah timur dijajah portugis sedangkan wilayah barat dijajah belanda
      Satu-satunya kesalahan Indonesia adalah membangun timor timur secara berlebihan
      Membuat mereka menjadi congkak dan sombong

    • @betawikid
      @betawikid Před 2 lety

      @@jokocahyosantoso8770 Yaps, Bisa Jadi.... Ditambah ada isu Oil beuhh tambah parah😏😅

  • @riskinofrianda406
    @riskinofrianda406 Před rokem +2

    Selanjutnya ACEH , PAPUA DAN SUMBAR