Cara mudah!! membuat para para/lanjaran sederhana tanaman gambas atau oyong

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 19. 03. 2022
  • Hallo semuanya kembali lagi di channel saya sambo tani manik kali ini saya akan melakukan pembuatan lanjaran/para para sederhana tanaman gambas/oyong. Yg pertama kita lakukan pembuatan tiang utama dari kayu dengan panjang 2 setengah meter kurang lebih selanjutnya kita tancapkan ke tanah dengan jarak antar tiang utama 2 meter memanjang. Lalu kita satukan bentuk gawangan antara bedengan yg satu ke bedengan yg lain dan kita ikat penyangga kedua tiang utama tersebut berbentuk gawang menggunakan kayu yg lebih kecil dari tiang utama. Selanjutnya kita lilitkan tiang gawangan tersebut pakai tali Rafia memanjang ikutin tiang gawangan. Untuk jumlah tali rafia yg kita lilitkan diatas gawangan tersebut kurang lebih 9 baris dengan jarak 20cm antara tali Rafia.
    Sekian video saya kali ini,tonton terus video saya di channel Sambo tani mani, jangan lupa like,komen dan subscribe, terimakasih

Komentáře • 46