Faisal Basri: Indonesia Sudah Negara Federal, tapi Anggotanya Baru Lima

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 7. 11. 2018
  • Faisal Basri tentang ketidakadilan dan keadilan dalam bentuk negara kesatuan dan federalisme.
    #federalisme
    #republikindonesiaserikat
    #unitarisme
    #republikindonesia
    #ekonomifederal

Komentáře • 1,1K

  • @GierlangBhaktiPutra
    @GierlangBhaktiPutra Před 5 lety +163

    Isu federal itu sebenarnya bukan untuk memecah belah keutuhan bangsa. Tapi supaya kebijakan yang diterapkan sesuai dengan masalah dan kebutuhan masing-masing daerah.

    • @rizkimirliansa
      @rizkimirliansa Před 5 lety +15

      Sangat setuju. Dan pemerintah harus terbuka untuk mengedit sedikit bendera Republik agar tidak persis Monako demi kedaulatan

    • @jihadchaerulloh7757
      @jihadchaerulloh7757 Před 3 lety +19

      Betul, jadi setiap negara bagian punya caranya masing2 buat memajukan daerahnya...... tapi yg dari Jawa, mayoritas pasti bakal teriak2 "NKRI harga mati" yg sebenarnya keliru

    • @lemakjenuh2270
      @lemakjenuh2270 Před 3 lety +21

      @@jihadchaerulloh7757 Kata jika jadi federal, jawa akan kekurangan pendapatan nya

    • @mahasura640
      @mahasura640 Před 3 lety +1

      Federasi itu gabungan negara2 merdeka cuy..bijimane sih tinggal perbaiki dan saja otonomi

    • @dnzch01
      @dnzch01 Před 3 lety +10

      @@jihadchaerulloh7757 gk semua, gw yg di Jawa malah setuju gagasan federasi, yup memang benar pasti akan ada perubahan soal pendapatan daerah dsb, tapi ya itu balik lgi ke bagaimana cara pemda state nya memanfaatkan yg ada. Pastinya utk pemerataan pembangunan itu sendiri

  • @fadilgc2857
    @fadilgc2857 Před 5 lety +75

    gue ngefans banget sama niih orang dari jaman dia mau nyalonin pilgub dki dulu.. menurut gue si bapak ini bener bener memperjuangkan rakyat banget.. cuma bedanya beliau lebih apa adanya dan gak suka pencitraan.. makannya kalah.. padahal indonesia butuh sosok seperti beliau.. top bapak faisal basri..

    • @mh-tw4kx
      @mh-tw4kx Před rokem

      Yahh sdm nya aja gitu, belumbs nerima realita

  • @arilarsiandi8544
    @arilarsiandi8544 Před 4 lety +53

    Saya pun juga berpendapat bahwa Indonesia ini lebih cocok dengan sistem Federalisme, dimana nantinya setiap daerah mempunyai hak sendiri-sendiri dalam mengatur dan membangun daerahnya sesuai dengan kebutuhan... Karena setiap daerah pasti punya kebutuhan yang berbeda, biar anggaran mereka kelola sendiri, jangan diatur oleh pemerintah pusat...
    Ini sesuai juga dengan pandangan Bung Hatta ketika dahulu...
    Dan perlu di ingat pula bahwa "Bhineka Tunggal Ika" itu kan bukan menjadikan Indonesia satu dan sama, yg seperti pemikiran orang-orang komunis. Tapi menjadikan Indonesia yang bersatu dengan segala keberagamaannya... Jadi tidak lah bertentangan...

    • @ilotsumirat2253
      @ilotsumirat2253 Před 3 lety +7

      Betul
      Adapun otonomi daerah ttep bukan opsi terbaik dibanding sistem federal.

    • @HobbiesToDo
      @HobbiesToDo Před 2 lety

      Namun, khawatir terdapat etnosentrisme yang kuat

    • @legendmaulana4942
      @legendmaulana4942 Před 2 lety

      Gara2 jargon "NKRI Harga mati" yg membuat diskusi2 semacam ini jadi tabu.

    • @cupofjoen
      @cupofjoen Před rokem +1

      Komunis. Beneran, saya ngerasa Indonesia ini kayak negara komunis. Dan selalu ada argumen kalo Indonesia tidak bisa disamakan dengan negara lain yg sukses. Iya. Jika Jepang maju karena mereka negara kesatuan, memang, karena mereka bisa terpusat. Indonesia terlalu luas untuk negara dengan satu pusat. Apa2 yg ribet perpusnya, perdanya juga jadi males karna apa2 harus pusat yg turun tangan.

    • @kocakgaming6936
      @kocakgaming6936 Před rokem

      perlu diingat lagi rata2 negara kesatuan di dunia ini masyarakatnya homogen atau cmn terdiri dri sedikit etnis/ras dan cmn 1 daratan

  • @naonwe1524
    @naonwe1524 Před 5 lety +245

    Berani ngomong gini keren pak Faisal Basri, ya bener itu takut dianggap pemberontak, padahal kita juga mencintai Indonesia, pemikiran pak Faisal Basri benar2 mewakili apa yang ada di pikiran saya,

    • @reyviewchannel97
      @reyviewchannel97 Před 5 lety

      Mewakili pemikiran separatis teroris yg harus di tumpas

    • @m_zuhair
      @m_zuhair Před 5 lety +11

      @@reyviewchannel97 wah anda kurang menyimak tampaknya

    • @permanabima3687
      @permanabima3687 Před 5 lety +6

      @@reyviewchannel97 Komentar yang bagus, tapi saran saya untuk masnya simak lagi secara Full yah Video tsb jangan hanya setengah setengah, kalau bisa ditambah dengan literasi tentang hal seperti ini agar Komentarnya lebih bagus dan berkualitas 👍🏻

    • @reyviewchannel97
      @reyviewchannel97 Před 5 lety

      @@permanabima3687 gak perlu komentar lagi, siapapun yg mau mengancam NKRI harus di tmpas

    • @rachman.syahril
      @rachman.syahril Před 5 lety +5

      @@reyviewchannel97 Sayangnya bener sih, wacana Indonesia yang jadi Federal intinya memberontak pada kesepakatan awal bangsa ini yang pinginnya bersatu... menjadi satu NKRI. Tapi pada prakteknya kita sebetulnya udah jadi federal juga sih, Aceh punya hukum sendiri, Daerah Istimewa ada dua (DKI, DI Yogyakarta), sistem di DIY juga monarki (Apa udah ganti jadi gubernur?, kurang update saya..), Daerah2 punya Otonomi (Contohnya: Ada Perda Khusus Pilgub di DKI, Papua, Aceh, dll)... Mana ada Republik punya Monarki wkwkwk, pemikiran saya juga sama, Indonesia lebih baik jadi federal... tapi yaa itu dia seperti yang dikatakan Bung Karno "Perjuanganku lebih mudah karena melawan penjajah, perjuangan kalian akan lebih sulit karena melawan bangsa sendiri"

  • @berryoctavyando8770
    @berryoctavyando8770 Před 5 lety +31

    Mungkin kalau Indonesia berbentuk Negara Federal, Masing-masing Daerah atau Negara Bagian akan semakin berlomba-lomba untuk maju. Dan yang ketinggalan akan malu dengan sendirinya. Akhirnya pemerintahan akan bersih walaupun tidak 100% bersih. Dan rakyat masing-masing negara bagian akan berlomba untuk memajukan daerahnya.

  • @bocah_abad21
    @bocah_abad21 Před 5 lety +60

    3:57 "daerah lebih senang memberi izin membangun mall2 drpd memperbaiki pasar rakyat"... True word has spoken

    • @bimarusdiansyah1176
      @bimarusdiansyah1176 Před 3 lety +5

      Bener juga gan, krn pajak dari mall larinya ke daerah.

    • @muzafachannel9551
      @muzafachannel9551 Před 3 lety

      Sekarang bagus kalau indo jadi negara federal

    • @nyoimanis
      @nyoimanis Před 3 lety +1

      Karena pusat juga yg nentuin, bukan berasal dari rakyat daerah tersebut
      Jadi solusiny ya dengan federal ini agar bisa merata pendapatanny

    • @muzafachannel9551
      @muzafachannel9551 Před 3 lety

      @@nyoimanis bagus sih bagus tapi gw takut terpecah belah kalau federal bagusnya pemerintah nya di atur sama pemimpin negara bagian bukan pemerintah pusat sedangkan kebalikannya takut berpecah belah karna mudah untuk berpecah belah kemungkinan bakalan ada konflik antar suku

    • @nyoimanis
      @nyoimanis Před 3 lety +1

      @@muzafachannel9551 nanti ada waktunya saat kita semua rakyat Indonesia berpendidikan maju dan terpelajar berintegritas, tidak akan mungkin adanya perselisihan dan pemberontakan karena semuanya akan berpikir bahwa tujuan cita cita negara lah yang harus diperjuangkan demi kebaikan dan kesejahteraan bersama.
      Memang mungkin saat ini masih belum pas untuk mengubah NKRI menjadi negara federal, tapi gw yakin entah kedepanny akan banyak orang orang terpelajar yang setuju dengan prinsip Federalisme asal dengan tujuan meningkatkan kesejahteraan dan kemakmuran negara yg berasal "Dari rakyat Oleh rakyat dan Untuk rakyat". Oleh karenany federal ini cocok untuk negara seperti Indonesia.

  • @christianromaito1559
    @christianromaito1559 Před 5 lety +51

    Kalau bisa pak.. Buat seminar - seminar di kampus - kampus, biar membakar nalar berpikir mahasiswa - mahasiswi..

    • @abdulhajarlimi9641
      @abdulhajarlimi9641 Před 5 lety +2

      Sampaikam ke rocky gerung biar dikaji secara filsafat ....

    • @top99official96
      @top99official96 Před 5 lety +6

      Betul setuju saya juga mikir dari bangku sekolah SMA
      Kita ini negara paling banyak suku adat budaya bahasa paling banyak sedunia..
      Trus kenapa kita memakai negara kesatuan.. kenapa gak negara vedral/srikat ajah.. supaya makin maju sesuai adat istiadat masing2. Karna pasti setiap daerah punya cirihas masing2 yg hanya bisa di kembangkan oleh daerah itu sendiri. bukan berarti tidak cinta NKRI. Tapi justru karena cinta NKRI tapi versi negara bersrikat... saya jamin setiap daerah bakal tumbuh pesat karena tau keblebihan masing2 daerah itu.. dan justru indonesia bakal makin maju pesat seiring pertumbuhan di daerah masing2 orang di daerah gak perlu merantau ke jakarata cukuo merantau ke ibukota daerah masing dan membangun daerah masing2 sesuai adat istiadat masing2. Dan saya pastikan di indonesia terap di hati masyarakat nusantara.. semboyan kita binekatungalika. Tidak akan lernah goyah walau kita berubah jadi negara vedral/srikat. Semoga doa ku terkabul.. ingat bukan tidak cinta Nkri justru karena cinta NkrI agar kemerdekaan merata di seluruh plosok indonesia.. bukan cuma di jakarta... dan itulah Nkri sebenarnya... nyata bukan cuma seboyan sajah.

    • @dolmuhid3150
      @dolmuhid3150 Před 4 lety +3

      Saya juga berpikir kenapa Indonesia tidak makai sistem Negara Bagian, dengan masing2 daerah punya otonominya masing2, Negara bagian Jawa timiur dengan seorang Gubernur Khofifah, dimana tetap 1 Presiden dan 1 NKRI

    • @hahajaja5206
      @hahajaja5206 Před 4 lety +1

      lo gila apa bikin beginian di kampus kampus ? mau dia kena pasal makar dll ??? i mean dia one of our smartest sesepuh gua males bgt tar kalo dia cariin masalah sama pusat

    • @tatarpribumi9709
      @tatarpribumi9709 Před 4 lety +5

      @@hahajaja5206 karena anda takut mati
      Tidak menerima kebenaran yang nyata..rata2 kebanyakan orang jawa yang menolak federalisme yang lainnya dari sabang sampai merauke mendukung
      Karena mereka tahu arti dari keadilan sosial bagi seluruh rakyat indonesia bukan cuma slogan saja..

  • @satriabangunnuswantoro2647
    @satriabangunnuswantoro2647 Před 5 lety +131

    Sementara itu banyak orang yang meneriakkan NKRI harga mati, tanpa tahu artinya apa itu negara kesatuan? Tanpa bertanya apakah itu cocok dengan demografi Indonesia? Tanpa berpikir seharusnya untuk semua ciptaan manusia tidak ada kata harga mati. Semua ciptaan manusia boleh diubah, asalkan menjadi lebih baik. #Opini

    • @tukangsupskraep0229
      @tukangsupskraep0229 Před 5 lety +21

      masyarakat rata² yg kompor mleduk nggk ngerti federasi. yg mungkin mereka tau federasi itu barat. jadi anti federasi. padahal perbedaan republik sama federasi aja nggk ngerti

    • @ariefsobondolo263
      @ariefsobondolo263 Před 5 lety +16

      NKRI jargon politik utk kepentingan kekuasaan elit bangsa

    • @IzzatulIsma
      @IzzatulIsma Před 5 lety +15

      Lucunya pas kasus mahasiswa papua kemaren di surabaya para ormas teriak2 "NKRI harga mati !" tapi juga teriak "usir papua !". Piye?

    • @reyviewchannel97
      @reyviewchannel97 Před 5 lety +1

      Pengkhianat bangsa seperti kalian layaknya di tembak mati di tempat
      Mending kalian angkat kaki dari NKRI sebelum kami pribumi nasionalis yg angkat dan buang kalian ke neraka

    • @kotarojujo2737
      @kotarojujo2737 Před 5 lety +10

      @@reyviewchannel97

  • @egayanuer5612
    @egayanuer5612 Před 4 lety +13

    Seandainya wacana ini di angkat ke permukaan ,,,saya akan mendukungnya 100% !!!, bapak ini benar keadilan itu akan terwujud karna ada otonomi !! Semoga di masa yang akan datang akan ada orang yang berpengaruh mengusung ide ini,,, kesatuan tetap ada tapi semakin rapuh kita harus perbaiki bagaimana caranya kesatuan tetap rekat!! Ide FEDERASI DI BAWAH REPUBKIL KESATUAN akan mempererat kesatuan kita kembali !!!,,👍

  • @ditowibowo
    @ditowibowo Před 5 lety +27

    Wah setuju dengan Pak Faisal, kebetulan saya warga Kalimantan yang tinggal di Jakarta, betul sungguh terasa dan mencolok perbedaan nya.

  • @andranataandranata9529
    @andranataandranata9529 Před 5 lety +50

    Inilah pemerhati ekonomi indonesia yg selalu berbicara apa adanya berdasarkan ilmu dan realita...

  • @ajia4103
    @ajia4103 Před 5 lety +26

    Yg saya suka dr pak Faisal adlh beliau sungguh objektif dan jujur berbicara dgn hati. Tentunya dgn ilmu yg mumpuni pula. Salam hormat buat beliau dr mahasiswa feui!

  • @satriamandala6180
    @satriamandala6180 Před 4 lety +18

    Betul sekali pak, ini yang jadi penyebab bnyak konflik dan beberapa provinsi ingin lepas. Seolah kita itu satu bangsa yg punya bahasa yg sama, kebudayaan yg sama padahal tidak. Kalau ini diteruskan saya khawatir, bangsa bangsa seperti jawa, sunda, melatu, batak, dayak dsb. Akan hilang jatidirinya. Seolah negara ini itu satu bangsa yg punya satu identitas, salah itu. 5 daerah bebas bisa atur sendiri tapi daerah lain tidak itu jadi ketidak adilan menurut saya.

  • @hisbuyaabdil69
    @hisbuyaabdil69 Před 5 lety +25

    Trimakasih pencerahan nya pak Faisal, anda memang cerdas dan cinta tanah air beneran,

    • @Bang_jaii8822
      @Bang_jaii8822 Před 5 lety +3

      Ente baru tau bro ... itu ide sdh lama bgt, ide bung Hatta, indonesia wilayah nya luas bgt, maka sistem yg cocok itu negara federal. Negara2 di eropa wilayahnya ngak seluas Indonesia, memakai sistem federal

  • @debroer8192
    @debroer8192 Před 4 lety +13

    YANG MAU NEGARA FEDERASI INDONESIA, seperti USA dan Rusia, KOMENT...!
    YANG MAU NKRI, cukup like saja.
    Kita kembalikan The State of the Great East.
    Teritori start dari Bali hingga Maluku. Papua biarin aja Sendiri, ada Jayapura yang mengatur.
    Orang Timur tidak cocok dengan Jawa, masalahnya 40% itu Indonesia isinya Jawa dan 15% Sunda.
    Orang Timur populasi sedikit, besar teritorinya, kekayaan melimpah, tiap hari menyuntikkan subsidi dan sedekah ke Pulau Jawa.
    Mau satu abad dipimpin Jawa, tidak banyak memberikan manfaat.
    Rata-rata Bali, NTB, NTT, Maluku, Papua, Sulwesi... banyak yang SUSAH...
    Adapun Kota Denpasar, Kota Kendari, Kota Makassar, Kota Palu, Kota Ambon, Kota Jayapura, dan Kota Ternate, itu "Very High HDI atau Human Development" dan kita pasti bisa berdiri sendiri.
    Kita di rumah saja melakukan digitalisasi dan industrialisasi, dengan tetap mempertahankan budaya dan sejarah di Timur, kita berbeda, kita adalah Putra Putri Pasific.
    Berapa banyak sastra dan bahasa daerah yang telah musnah gara-gara belajar bahasa Melayu Indonesia.
    Dibodoh-bodohin sama Jawa, bilang dijajah 300-san tahun, mana... Kita ada yang tidak dijajah dan sebagian dijajah hanya puluhan tahun sama Belanda, malah dijajah sama Suharto yang cukup lama.
    Rusak kita lama-lama sama Jawa ini, padahal kita bukan mereka, mereka bukan kita, pelajaran Jawa yang diajarkan di Timur tidak cocok, dll. Rusak kita punya generasi bila terkena virus Jawa.
    Biarkan saja orang Jawa yang jadi kuli ke Malaysia seumur hidup, populasinya banyak, seabrek dan membuat sesak dunia.
    Kalau pakai Federal tidak akan ada yang iri mereka akan memperjuangkan daerahnya masing-masing, serta tidak akan timbul pemberontakan yang masif.
    Jangan hawatir, Indonesia tetap ada, bukannya bubar, hanya ganti sistemnya.

    • @kamerad_marzuki3631
      @kamerad_marzuki3631 Před 4 lety +5

      Betul itu mas. Rusia yg negara Federasi punya banyak etnik sama ras gk ada yg berontak. Indonesia 75 tahun merdeka tpi yang maju cuman Jawa karna sentralisasi Suhartod.

    • @debroer8192
      @debroer8192 Před 4 lety +3

      @@kamerad_marzuki3631
      Jarak pembangunan yang terlampau jauh antara Barat dan Timur.
      Regions:
      -Sunda Land = Benua Asia
      Bali, Jawa, Kalimatan, Sumatera (termasuk Riau, dan Kepulauan Riau).
      Kota Yogyakarta (Very High Human Development Index)
      Kota Banda Aceh (Very High Human Development Index)
      Kota South Jakarta (Very High Human Development Index)
      Kota Denpasar (Very High Human Development Index)
      Kota Semarang (Very High Human Development Index)
      Kota East Jakarta (Very High Human Development Index)
      Kota Padang (Very High Human Development Index)
      Kota Surabaya (Very High Human Development Index)
      Kota Surakarta (Very High Human Development Index)
      Kota Bandung (Very High Human Development Index)
      Kota Bekasi (Very High Human Development Index)
      Kota South Tangerang (Very High Human Development Index)
      Kota Pekanbaru (Very High Human Development Index)
      Kota Malang (Very High Human Development Index)
      Kota Central Jakarta (Very High Human Development Index)
      Kota West Jakarta (Very High Human Development Index)
      Kota Batam (Very High Human Development Index)
      Kota Medan (Very High Human Development Index)
      Kota Depok (Very High Human Development Index)
      Kota Palangka Raya (Very High Human Development Index)
      Kota Bukittinggi (Very High Human Development Index)
      Kota Bengkulu (Very High Human Development Index)
      Kota Samarinda (Very High Human Development Index)
      Kota North Jakarta (Very High Human Development Index)
      Kota Balikpapan (Very High Human Development Index)
      Kota Bontang (Very High Human Development Index)
      ==========================================================
      - Wallacea /Deep Sea Island = Oceania Barat:
      Sulawesi, Nusa Tenggara Barat.
      Kota Kendari (Very High Human Development Index)
      Kota Makassar (Very High Human Development Index)
      Kota Palu (Very High Human Development Index)
      *Di Lombok, Sumbawa, dan Sulawesi itu kaya laut, ada gunung emas di sana, gak cuma itu, nikel, macem2 ada, tapi bayak susah dan bodoh.
      Mereka tau itu emas, tapi cuma jadi penonton orang hisap emasnya,
      rata-rata HDI rendah.
      *Seharusnya SAVE SDA & SDM diupgrade, kalau terus-terusan dihisap suatu saat itu bisa habis
      . Kenapa tidak melakukan idustrialisasi seperti Singapura, Hongkong, dll., daripada dikeruk terus, tapi rata-rata peduduk setempat tetep gitu2 aja, udah mau seabad.
      NKRI tidak cocok, itu hanya omong kosong, NFI (Negara Federasi Indonesia) baru cocok.
      ==========================================================
      - Benua Australasia/ Oceania:
      Papua, Papua Barat, Maluku Utara, Maluku Selatan, dan Nusa Tenggara Timur.
      Kota Ambon (Very High Human Development Index)
      Kota Jayapura (Very High Human Development Index)
      Kota Ternate (Very High Human Development Index)
      *Di sini juga kaya, dari dulu rempah-rempah, laut, hingga emas ada, tapi bayak susah dan bodoh.
      Mereka tau itu emas, tapi cuma jadi penonton orang hisap emasnya,
      rata-rata HDI rendah.
      *Seharusnya SAVE SDA & SDM diupgrade, kalau terus-terusan dihisap suatu saat itu bisa habis
      . Kenapa tidak melakukan idustrialisasi seperti Singapura, Hongkong, dll., daripada dikeruk terus, tapi rata-rata peduduk setempat tetep gitu2 aja, udah mau seabad.
      Jangan heran kalau ada pemberontak, pas memberontak untuk memperjuangkan hak masyarakatnya, malah diaggap sparatis, coba apa maunya Jakarta.
      Terlalu besar angan-angan untuk menguasi hingga Oceania, tetapi mereka tidak dapat memberikan apa yang seharusnya Timur dapatkan.
      Belum dari yang lain lain, dari segi bahasa sastara, budaya yag teracam punah, pendidikan yg tidak sesuai, juga diplomasi Indonesia tentu akan menjadi lemah, sebab suara terpecah, dan Jakarta akan dianggap kolonialism, imperialism, melakukan kejahatan perang dan pelaggar HAM atas daerah lain, di saat terjadi pemberontakan.
      Jakarta bagai Eropa dan mayoritas yang di Timur bagai Afrika.

    • @danielsinaga1382
      @danielsinaga1382 Před 3 lety +1

      Kita pemuda harus melakukan itu Negera federal Lebih baik. Federal lah sesungguhnya bhinneka tunggal Ika berbeda tetapi satu juga. Hidup Indonesia, maju Indonesiaku Federal sistim negeriku

  • @zughnisastrianzhou3034
    @zughnisastrianzhou3034 Před 3 lety +14

    kalau indonesia jadi negara serikat.. atau kerajaan. maka pusat tidak bisa korupsi... makannya daerah yang mau jadi serikat.. di anggap penghianat.. padahal pusatlah sebenarnya penghianat..

    • @KNIL32
      @KNIL32 Před měsícem

      Korupsi di Indonesia itu menyeluruh dari pusat sampai ke daerah.

  • @angelasewamotorpalembang9087

    Setuju Pak.. yg federal lbh bs urus diri masing2 dan dlm ekonomi lbh cepat maju..

  • @syafridendi6714
    @syafridendi6714 Před 3 lety +5

    Saya setuju..negara federal seperti yg di ingin kan bung Hatta dari dulu..mantap bang faisal...bener bener sudah di pikir kan sama bung Hatta dari dulu...

  • @sundalivestocksundalivesto4354

    Jawa ga suka dengan Wacana Federasi dikarenakan masih memegang teguh cita2 Gadjah Mada yang Utopis, padahal analisis para ahli jika federasi itu tidak bermaksud memecah belah & justru memilihkan sistem yang cocok untuk nusantara

    • @KNIL32
      @KNIL32 Před měsícem

      Lucu kamu, Ibu Kota negara saja ada di Jakarta. Yang paling banyak dapat pembangunan ya Jakarta, Jawa Barat dan Banten. Sedangkan Jawa Tengah, Jawa Timur dan DIY jauh dari Jakarta, cuma dapat ampasnya saja 😂 mangkanya banyak orang Jawa Tengah, Jawa Timur dan DIY yg merantau ke Jakarta, Banten dan Jawa Barat 😂

  • @octavielbrian9902
    @octavielbrian9902 Před 5 lety +19

    Negara akan cepat maju kalau mengamalkan prinsip Federalisme,,,
    Krn pembangunan dan pemerintahan serta mengelola hasil akan dilakukan Pemerintah Negara Bagian,
    Jadi tidak semuanya bergantung kepada pemerintah pusat,
    Hehehe

    • @tobatbrotobat4506
      @tobatbrotobat4506 Před 3 lety

      Biar pemerintah pusat gak puyeng ngurusi wilayah satu satu

  • @abuassyakir
    @abuassyakir Před 4 lety +12

    Dengan model Federal/Serikat lebih effisien, karena anggaran negara bagian atur sendiri oleh daerah/negara bagian tsb ga kaya gini ke pusat dlu lalu di bagi2 berupa proyek yg byk skli bertolak belakang dgn yg daerah tsb butuhkan.

    • @aidilfitra9550
      @aidilfitra9550 Před 3 lety +4

      Setuju. Dan tentunya SDM lokal akan diutamakan. Pengembangan SDM pun akan berkembang dengan sendirinya di daerah masing-masing. Sehingga oligarki kekuasaan oleh kelompok tertentu dapat diminimalisir.

  • @geraltf.hartono6255
    @geraltf.hartono6255 Před 2 lety +5

    Sangat setuju dengan pemikiran Pak Faisal, sekarang momentumnya sudah ke Federalisme. Dulu menjadi Kesatuan karena takut banyak yg menjadi negara boneka dari Barat. Skrg harusnya kita sudah dewasa, dan sudah dapat menjadi Federalisme.

  • @kokolavbhzz
    @kokolavbhzz Před 5 lety +48

    Coba hal spt jadi isu pilpres. Bukan malah agama mulu yg dibawa2

    • @muhammadyafikri3926
      @muhammadyafikri3926 Před 5 lety +7

      bakalan seru banget buat mosi debat menurut saya..

    • @ilhamrj2599
      @ilhamrj2599 Před 5 lety +1

      Waahhh jangann.. ini malah isu yang bakal ribut.

    • @zoey5104
      @zoey5104 Před 5 lety +1

      Pilpres 2029 mungkin bkl ngangkat ni topik

    • @raincodemyid
      @raincodemyid Před 5 lety +3

      Agama juga bagian dari Hak Warganegara yg beragama. Kalau ada yg usik, ya harus diperjuangkan. Jangan skeptis, karena Capres harus mendengar Aspirasi. Isu Agama hanya salah satu aja. Jangan persempit fikiran Anda.

    • @prayitnahadi3230
      @prayitnahadi3230 Před 5 lety +6

      Kurang seru untuk dipakai memikat hati rakyat. Pernah ada temen yg bilang, "gak punya prestasi, gk punya ide2, bawa saja isu memperjuangkan agama, pasti banyak pengikutnya, meskipun ia gak terlalu paham dengan agama."

  • @bananaboy66
    @bananaboy66 Před rokem +4

    Federal justri sangat menghargai dan menghormati suatu daerah....

  • @naufala93
    @naufala93 Před 10 měsíci +3

    Indonesia Memang Seharusnya Menjadi Negara Federasi

  • @revelation666GAMING
    @revelation666GAMING Před 5 lety +3

    mantap sekali, Semoga Indonesia selalu memiliki cendekiawan hebat seperti Beliau.

  • @aryabimaputra8021
    @aryabimaputra8021 Před 5 lety +15

    Biar jaman yg menjawabnya, ketika semua rakyat sudah berpendidikan, tidak mudah terhasut asing, maka indonesia akan siap jadi negara federal... Karena dulu kenapa dibentuk kesatuan, karena takut daerah2 terhasut asing biar bisa dijajah lagi...

    • @noertri618
      @noertri618 Před 5 lety

      Betul

    • @abdulhajarlimi9641
      @abdulhajarlimi9641 Před 5 lety +3

      dimana mana negara itu berurusan dengan asing...

    • @javaleo3682
      @javaleo3682 Před 3 lety +1

      iya, faktanya semua negara bagian RIS selain negara republik indonesia, itu semua negara bagian bentukan belanda alias negara boneka

    • @nyoimanis
      @nyoimanis Před 3 lety +3

      Gw generasi penerus bangsa mendatang siap mendukung Indonesia menjadi negara federal dgn tujuan meningkatkan den mengembangkan SDA dan SDM negara kita serta memperikat persatuan bangsa meskipun terdiri dari state-state tidak dilarang maupun melarang kita untuk bersilaturahmi sesuai asas Pancasila yg dianut di negara kita🤠👍💯

  • @fendymy4794
    @fendymy4794 Před 5 lety +5

    Faisal basri ini memank top, kami dari kalimantan sangat merasa d zholimi pusat,pulau palink besar d indonesia,sda luar biasa, tapi d keruk abis"an, tpi daerah cm dpt 10% akibatx fasilitas umum parah semua, jln sebagian besar cuma motor trail yg bisa lwt,ini nyata bukan hoax.

    • @top99official96
      @top99official96 Před 5 lety +1

      Maaf saya di sini ingin meluruskan.. lebih tepatnya tidak semua orang jawa seperti itu.
      Saya orang jawa asli dan saya justru berfikir seperti anda.. sedari bangku SMA saya berfikir kenapa indonesia gak berubah jadi negara vedral/srikat
      Logikanya kita suku dan budaya terbanyak di dunia.. dan hanya bisa memajukan sesuai suku dan budaya masing2.
      Bukan berarti tidak cinta NKri tapi justru karena cinta Nkri supaya kemajuan merata di seluruh plosok indonesia ya caranya seperti itu. Binekatunggal ika bukan cuma seboyan tapi juga kenyataan .. berbeda2 negara di indonesia tapi tetap satu jua negara tercinta Indonesia.
      Semoga orang di luar jawa juga mengerti tidak semua orang jawa seperti itu.
      Saya pribadi mendukung wacana ini. Karna saya sudah buak di jejali berita2 kesenjangan sosial di berbagai daerah di indo. Ya jalan satu2nya ya negara vedral.
      Tapi tetap cinta negara satu negara indonesia.. semoga kedepan banyak tokoh2 yang menyerukan wacana ini. khususnya mahasiswa karena masadepan di tangan mereka yg mau berfikir dan bergerak. salam damai dari sodaramu di jawa.

    • @KNIL32
      @KNIL32 Před měsícem

      Belajar skema pembagain SDA masing-masing provinsi biar ga gampang nuduh pusat mengeruk SDA Kalimantan.

  • @Abo_Borneo480
    @Abo_Borneo480 Před 4 lety +6

    Semoga akan tiba waktunya Masyarakat di daerah pada Melek ...

  • @abdullahaljawi1604
    @abdullahaljawi1604 Před 4 lety +7

    Saya orang jawa, tapi saya lebih setuju indonesia negara federasi.

    • @kamerad_marzuki3631
      @kamerad_marzuki3631 Před 4 lety +2

      betul. yg bilang Federasi gampang pecah itu salah. contoh Federasi Russia punya banyak etnik dan ras tpi gk ada seperatisme di Russia karna pembangunan rata.

    • @abdullahaljawi1604
      @abdullahaljawi1604 Před 4 lety +2

      @@kamerad_marzuki3631 iya dengan konsep kesatuan yang seperti ini, bangsa2 di indonesia makin lama makin kehilangan jati diri.
      Contoh saja orang jawa sekarang yang bisa bahasa jawa sedikit, pada gak bisa bahasa kromo, cuma bisa bahasa ngoko itu pun masih kecampur-campur sama bahasa indonesia.
      Coba aja kalo ada negara bagian jawa, pasti pemerintah akan lebih memperhatikan bahasa jawa.
      Tapi karena negara kita negara kesatuan, yang lebih diperhatikan dan diprioritaskan cuma bahasa indonesia.
      Sunda juga tak jauh beda dengan jawa sekarang ini.

    • @abdullahaljawi1604
      @abdullahaljawi1604 Před 4 lety +3

      @@kamerad_marzuki3631 saya bukan bangsa indonesia, tapi saya bangsa jawa dan sampai kiamat saya akan jadi bangsa jawa.
      Indonesia bukan bangsaku tapi negaraku.

  • @rmliramli6617
    @rmliramli6617 Před rokem +2

    Saya sangat setuju federasi .negara kesatuan bagaikan obar hanya yg dekat terang yg jauh gelab

  • @mediakontrolutama
    @mediakontrolutama Před 3 lety +2

    Thanks Lentera Timur Channel LTC , CZcams & pak Faisal Basri....di konten ini anda berdua adalah benar2 lentera dan lentera paling terang dan terkesan abadi hingga hari ini, adalah "Lentera Dari Timur" bak Matahari Sang Surya....Salam Sehat & Teruslah Kritis Konstruktif.

  • @aneukbohate8639
    @aneukbohate8639 Před 4 lety +8

    Baiknya menjadi negara federal kembali, kalau tidak Indonesia akan pecah.. Aceh mau mardeka kalau tidak, Indonesia masih menganut sistem penjajahan Belanda ingin menguasai semua. Ini lah negara Indonesia Jawa.

  • @aksarelasi
    @aksarelasi Před 3 lety +4

    Benar pak, mungkin sudah saatnya kita jadi negara federal, musuh kita sekarang bukan lagi orang kompeni, dan kulit putih macam Belanda, tapi musuh kita adalah perbedaan pendapat dan kesenggangan sosial antar bangsa kita sendiri. Semoga Indonesia atau Nusantara ku bisa jauh lebih baik kedepannya amiiinnn

  • @asupanramahlingkungan9894

    Menuju Federasi Indonesia

    • @abdulhajarlimi9641
      @abdulhajarlimi9641 Před 5 lety +1

      Kampanyekan ....., biar jadi isu Nasional...

    • @Justin87878
      @Justin87878 Před 3 lety +1

      NFRI

    • @javaleo3682
      @javaleo3682 Před 3 lety

      mungkin satu satunya yg mampu merubah tatanan kesatuan jadi federasi itu DPR😁

    • @nyoimanis
      @nyoimanis Před 3 lety

      Aamiin

    • @Arik33241
      @Arik33241 Před 2 lety

      @@javaleo3682 kalau gak bisa, apakah kita kudeta?

  • @askarsimanggula1459
    @askarsimanggula1459 Před 4 lety +6

    Federasi itu bhineka tunggal ika yang sesungguhnya

    • @alamliverpool3248
      @alamliverpool3248 Před 21 dnem

      Bener karena bhineka itu berbeda beda , bukan keberagaman

  • @lugastyanhp6748
    @lugastyanhp6748 Před 3 lety +4

    Saya jiga sepakat kalo indonesia jadi negara serikat saja. Karena memang benar tiap daerah punya kepentingan yang khusus. Pemeriintah pusat sebagai pelindung saja.

  • @iwwanpamungkas6786
    @iwwanpamungkas6786 Před 4 lety +15

    Kata sipa orang jawa menolak sistem federal, ??
    Anda ga tau rakyat kecil2 di bawah2 cuk... Hidupnya federal bgt... Berdri sendri tanpa ngemis2 ke pemerintah...

    • @tobatbrotobat4506
      @tobatbrotobat4506 Před 3 lety +5

      Walaupun saya orang Jawa sekalipun saya ingin Indonesia jadi negara federasi karena saya udah muak Jawa kepenuhan penduduk cuacanya panas kalo udah jadi federal keknya Jawa bakalan sama penduduknya kek kalimantan

    • @gktau2178
      @gktau2178 Před 3 lety +4

      Saya org Jawa selatan dan itu benar segenap rakyat Yogyakarta - solo - Kediri ingin federal , yg di perhatikan cmn Utara terus males

    • @wolespeople4349
      @wolespeople4349 Před 3 lety

      Elit Jawa lebih tepatnya

  • @muhammadfajridifari9396
    @muhammadfajridifari9396 Před 5 lety +9

    Setuju pak faisal basri, otonomi yg sebenarnya yaa federal.. ini negara sistemnya sembraut, pusat-provinsi-kab/kota terkadang saling lempar sana sini kalo ada masalah karna pada takut dirugikan, apalagi kalo menjelang pilkada/pemilu

    • @tukangsupskraep0229
      @tukangsupskraep0229 Před 5 lety +3

      Muhammad Fajri Difari otonomi di sistem republik itu kedok aja buat sentral. gua kalo pulang kampung ke daerah timur tuh kasian banget ngeliat keluarga gua yg ekonomi nya setengah gua. pemerintah udah baik akan pemerataan infrastruktur, tapi lebih mantap lagi kalo full otonomi yaitu federasi.

  • @abdulhajarlimi9641
    @abdulhajarlimi9641 Před 5 lety +8

    Siapa yang gaungkan kembali federal, saya coblos .... , sementara lihat di TV belum ada jadi belum ada yg mau saya coblos itu capres ...

    • @erwin5263
      @erwin5263 Před 2 lety

      @DudeWithLife harus perjuangkan 0% threshold dulu.. kalo gak ya capres org belaan semua😂

  • @hendrianthomas759
    @hendrianthomas759 Před 3 lety +3

    Semoga dapat diangkat menjadi diskusi nasional, aamiin.
    Dulu Bung Hatta pun sudah eernah menganjurkan baiknya Indonesia menjadi negara federalis.
    Kalau Indonesia jadi negara federalis, saya rasa bagusnya dinamai NPRI (Negara Persekutuan Republik Indonesia)

  • @ignatiusdhimas9991
    @ignatiusdhimas9991 Před 4 lety +6

    Indonesia memang idealnya adalah negara Federal. Berbeda-beda namun tetap dalam bingkai keIndonesiaan. Namun jika sekarang kita berdebat soal bentuk negara, apakah mau Federal atau tetap Kesatuan, akan menghabiskan waktu dan energi dalam gejolak sosial politik yg mungkin akan timbul. Lebih baik sekarang kita fokus pada percepatan pembangunan daerah yg merata dengan memberi kewenangan otonomi daerah yang setara dengan Negara bagian dalam konsep negara Federal. Sehingga Indonesia menjadi negara Kesatuan namun berisi negara Federal. Tidak ada yg salah bagi mereka yg meneriakkan NKRI harga mati, dan tidak ada yg salah juga bagi mereka yg setuju negara Federal.
    PS: Saya seorang Jawa yg setuju dengan konsep Indonesia Negara Federal. Bukan anti Kesatuan, namun benar kata pak Faisal Basri, kita butuh perekat baru bagi Indonesia. Otonomi yg setinggi-tingginya adalah Federalisme.

    • @rmliramli6617
      @rmliramli6617 Před rokem

      Jawa ngak pederasi dia mau menjajah seperti sekarang

  • @ZAR556
    @ZAR556 Před 5 lety +77

    Bung Hatta pernah mengusulkan Indonesia dijadikan Federal,
    tapi ditolak Bung Karno yg ingin Pemerintahan Terpusat dgn Demokrasi Terpimpin
    Diperparah Pak Harto dgn Otoriter nya

    • @abdulhajarlimi9641
      @abdulhajarlimi9641 Před 5 lety +10

      Persiden seumur hidup tahu-tahu di kudeta ...

    • @Rasisme135
      @Rasisme135 Před 5 lety +23

      Suharto itu babi dri jawa yg di banggakan sama org2 jawa

    • @peccobagnaia20
      @peccobagnaia20 Před 5 lety +20

      Dulu saya pengagum bung karno dan pembenci soeharto, skrg saya jadi netral ... fakta bung karno jg bnyk kesalahan, th 56 bung hatta sampai mengundurkan diri dr wapres krn tdk suka dg gaya kepemimpinan bung karno. Ke-otoriter-an presiden di mulai th 59 yaitu di jaman bung karno

    • @muhammadrifqias-sundawy9105
      @muhammadrifqias-sundawy9105 Před 5 lety +15

      Si jawa goblog kan haus kekuasaan

    • @dhikaputra2132
      @dhikaputra2132 Před 4 lety +4

      @@muhammadrifqias-sundawy9105 ga usah RASIS

  • @dewasuryastawa210
    @dewasuryastawa210 Před 5 lety +30

    United States Of Indonesia🤗

  • @adifabio2447
    @adifabio2447 Před 5 lety +81

    Lebih baik indonesia negara federasi, dulu bung hatta pernah penganjurkan

    • @tukangsupskraep0229
      @tukangsupskraep0229 Před 5 lety +4

      Adi Fabio masyarakat rata² yg kompor mleduk nggk ngerti federasi. yg mungkin mereka tau federasi itu barat. jadi anti federasi. padahal perbedaan republik sama federasi aja nggk ngerti

    • @bombersoldier
      @bombersoldier Před 5 lety +16

      Betul, federasi lebih baik, liat aja AS negara federasi sudah bertahan lebih dari 300th

    • @adifabio2447
      @adifabio2447 Před 5 lety +14

      @@tukangsupskraep0229 kita memakai sistem federasi bukan berarti kita anti NKRI Atau pemberontak atau anti kesatuan ,lihat malaysia juga negara federasi .

    • @IzzatulIsma
      @IzzatulIsma Před 5 lety +7

      @@tukangsupskraep0229 sebagian besar rakyat lebih suka isu-isu politik sara dan kontroversial dari pada bahas ini

    • @cikicikibumbum259
      @cikicikibumbum259 Před 5 lety +7

      Sebaiknya otsus dievaluasi dulu sebelum sistem federasi diterapkan ke seluruh daerah Karena tidak seindah yg dicita-citakan. Coba lihat Aceh, dari sekian banyak dana otsus digelontorkan, hanya mampu mendongkrak kualitas pendidikan menjadi yg terburuk kedua di Indonesia.

  • @emilardiansyah9349
    @emilardiansyah9349 Před 5 lety +13

    Bagi saya justru menjadi negara federal itu memang kebutuhan. Dari segi pendidikan saja sudah jelas tampak perbedaan kualitas di jawa dan luar jawa, apalagi bila dibandingkan dgn indonesia timur.
    Lalu bila memang suatu daerah punya keuntungan ekonomi misal dari tambang, knp keuntungan diberikan ke pusat? Hrsnya daerah tsb yg mendapatkan keuntungan terbesar.
    Indonesia terlalu besar untuk dikontrol pusat. Lagipula banyak daerah punya kebudayaan dan karakter sendiri dan banyak daerah ingin mengajukan otonomi. Sumatra barat ingin otonomi karna kekuatan adat dan papua barat sekarang menjadi satu2 provinsi konservasi alam di dunia. Maka hukum di daerah tsb tidak bisa disamakan keseluruhan.

    • @top99official96
      @top99official96 Před 5 lety +5

      Ya saya sangat setuju,... pemerintah pusat tidak perlu takut ke hilangan sumber dana dari sumatra dan papua.. karena saya yakin siring berjalannya waktu negara bagian akan berkembang secara sendirinya dengan kelebihan daerah iru sendiri tanpa bergantung pd daerah lain

    • @ablahurus699
      @ablahurus699 Před 3 lety

      Alasan itu mulu emang orng timur gak yg pintar tp di indonesia semua harus jawa semua akses dibatasi darisegi internet dan infrastuktur makanya itu alsan buat orng timur bodoh padahal orng timur pada pintar2 tp semua jawa mulu

    • @Gerobakpasir
      @Gerobakpasir Před 3 lety

      @@ablahurus699 pintar apanya😁😁

    • @bejoe7565
      @bejoe7565 Před 2 lety

      Tambang itu dimakan orang cina

    • @kudupiye8282
      @kudupiye8282 Před 11 měsíci

      susah klau para oligarki ngga setuju krn mnyangkut pendapatan mereka

  • @nanangwijayanto4364
    @nanangwijayanto4364 Před 3 lety +1

    Sehat terus pak semoga pemikiran pak basri selalu di terima dan berani diamalkan oleh pendengar

  • @alfayedhmuhammad3982
    @alfayedhmuhammad3982 Před 5 lety +4

    Panjang umur pak faisal 👍👍👍👍

  • @albaculerding4
    @albaculerding4 Před rokem +3

    Slogan NKRI harga mati itu bikinan orang jawa

  • @HasianHaholongan
    @HasianHaholongan Před 2 lety +3

    Ya rabb aq pengen banget jadi negara federal
    Aq udah gak sabar daerah ku jadi federal
    Kapan lah bisa jadi federal
    Kalo federal mungkin kami lebih banyak kemudahan hidup kami

  • @starakasuke9142
    @starakasuke9142 Před 4 lety +3

    saya keturunan Jawa tinggal di Papua dan setuju dengan cara tersebut.. Saya tahu memang kita butuh negara federal.. dengan adanya negara federal Indonesia akan lebih baik..
    Karena setiap negara bagian akan berlomba" untuk memajukan daerahnya masing-masing.... sistem pemerintahan tidak di atur sama pusat lagi....
    Mudah-mudahan itu terbentuk agar korupsi tidak ada lagi....

    • @Justin87878
      @Justin87878 Před 3 lety +1

      Betul, pemerataan socio-ekonomi akan lebih bagus. Karena setiap provinsi kebanyakan punya masyarakat, kultur, yang berbeda. Dengan adanya sistem federal, setiap provinsi akan berlomba2 untuk jadi yang terbaik dibidang birokrasi, infrastruktur, pendidikan, ekonomi, dan HAM.

  • @ryanmacmillan4866
    @ryanmacmillan4866 Před 3 lety +5

    "NKRI Harga Mati" hanyalah slogan untuk mendelegitimasi orang-orang yang menginginkan otonomi daerah dan hak2nya.

  • @dannyhandiana1749
    @dannyhandiana1749 Před 5 lety +3

    Penjelasannya sederhana, tapi sangat jelas..

  • @margomandirifarmchenel9338

    Benar sekali yg di bilang Faisal basri..provinsi2 sudah federal ...dan Bapak federasi Indonesia adlh.." sultan Hamid II..dari Pontianak..!!!

  • @adikandro84
    @adikandro84 Před 5 lety +1

    belajar, dengar dan pahami.. indonesia banget nih ceritanya pak faisal basri

  • @robertsmith8629
    @robertsmith8629 Před 2 lety +2

    Ayo dong mantap nih

  • @abdulhajarlimi9641
    @abdulhajarlimi9641 Před 5 lety +7

    Yang komen like federal kampanyekan di skala Nasional.

  • @idsfxtm5759
    @idsfxtm5759 Před 2 lety +6

    Negara Kesatuan,tapi unsur Kesatuannya gada.Presiden dari Jawa semua kecuali Pak Habibie,peraturan pusat dipaksa untuk diterapkan di daerah

  • @hugojeharr2217
    @hugojeharr2217 Před 3 lety +1

    Sangat setuju dengan argumennya bapak ini

  • @yogaindra2625
    @yogaindra2625 Před 5 lety +26

    I love Federal💥"Otonomi tertinggi"

    • @takedashingen9028
      @takedashingen9028 Před 4 lety +2

      Anggotanya baru 5, orang seperti beliau pada akhirnya terkucil kan di ranah intelektual dan cendekiawan saat ini..

    • @thisissomeoneelse2106
      @thisissomeoneelse2106 Před 3 lety +2

      NFI (Negara Federasi Indonesia)

  • @Acoustic-Lab
    @Acoustic-Lab Před 5 lety +12

    Kayaknya.. Saya skrng lbh condong ke federal..

  • @rezaperkasiana4539
    @rezaperkasiana4539 Před 5 lety +20

    Ikut statistik distribusi normal, yang ngerti negara federal jauh lebih sedikit dari pada yg teriak NKRI harga mati, susahnya kalau tingkat edukasi yang sangat timpang.

    • @muhammadfakhruddinhanif7502
      @muhammadfakhruddinhanif7502 Před 5 lety +7

      Lah saya aja baru mencoba mengkampanyekan Federalisme udah diancem ama 'para pendukung nkri harga mati'

    • @muhammadfakhruddinhanif7502
      @muhammadfakhruddinhanif7502 Před 5 lety +3

      Diancemnya bukan main pulak, dosen2 hukum yang setuju dengan Indonesia federal diancam dilaporkan untuk dipecat, saya sendiri diancam dilaporkan ke polisi dan tni

    • @muhammadfakhruddinhanif7502
      @muhammadfakhruddinhanif7502 Před 5 lety +4

      Padahal, seharusnya kita semua sadar. Kita bangsa majemuk, kita butuh sistem yang lebih berimbang dalam pembagian power antara pusat dan daerah

    • @tukangsupskraep0229
      @tukangsupskraep0229 Před 5 lety +1

      Muhammad Fakhruddin Hanif masyarakat rata² yg kompor mleduk nggk ngerti federasi. yg mungkin mereka tau federasi itu barat. jadi anti federasi. padahal perbedaan republik sama federasi aja nggk ngerti.

    • @wongguoblok2777
      @wongguoblok2777 Před 5 lety +4

      Hasil dari pemaksaan konsep negara kesatuan dari jaman suharto, sering terdengar tuduhan jawanisasi dari org diluar pulau jawa...imbasnya yg kena org etnis jawa

  • @anugrah3958
    @anugrah3958 Před 2 lety +2

    Saya Dukung indonesia menjadi negara Federal

  • @christianromaito1559
    @christianromaito1559 Před 5 lety +1

    Setuju... sangat mencerahkan..

  • @estehanget1920
    @estehanget1920 Před 3 lety +8

    Federal kepemimpinanya tidak terpusat.l,jadi sama rata,kalau misalkan indonesia menganut sistem federasi mungkin tidak ada GAM dan OPM

  • @DaengMakassar
    @DaengMakassar Před 5 lety +6

    saya sangat setuju dengan usul federal setiap daerah itu unik dan khusus setiap proyek di makassar yang di buat daerah harus se izin pusat dan untuk keluar kan izin ini berbulan bulan makanya daerah lama membangun klo di jawa cuma butuh beberapa hari izin selesai

  • @starakasuke9142
    @starakasuke9142 Před 4 lety +3

    .. Saya tahu memang kita butuh negara federal.. dengan adanya negara federal Indonesia akan lebih baik..
    Karena setiap negara bagian akan berlomba" untuk memajukan daerahnya masing-masing.... sistem pemerintahan tidak di atur sama pusat lagi....
    Mudah-mudahan itu terbentuk agar korupsi tidak ada lagi karena ruang geraknya makin sempit.......

  • @naikdaun2715
    @naikdaun2715 Před 5 lety +3

    Gw suka ini, ternyata ada tokoh kiri (untuk sekarang) dalam politik tahun ini

  • @kokosetyawan4745
    @kokosetyawan4745 Před 5 lety +7

    Indonesia negara federal adalah cita2 Bung Hatta waktu itu. namun Bung Karno lebih cenderung negara kesatuan. akhirnya menjadi negara kesatuan rasa federal

    • @pietwarkawani9616
      @pietwarkawani9616 Před 2 lety

      makanya gua lebih suka bung Hatta dripada bung Karno krna memang iya lebih mngrti keadaan

  • @belekgalon8180
    @belekgalon8180 Před 5 lety +4

    Kayak cita-citanya pak Moh. Hatta dong ya

  • @lemagnifique1573
    @lemagnifique1573 Před 3 lety +2

    Mau Federal ataupun Kesatuan, yang penting Indonesia berdaulat dan rakyat sejahtera. Tinggal pilih mana yang terbaik

  • @pamirspd664
    @pamirspd664 Před 4 lety +1

    Benar sekali sangat setuju pemikirannya pintar

  • @handyarsauly8911
    @handyarsauly8911 Před 5 lety +16

    Kenapa malaysia amerika lebih tertara lebih maju karena anggaran di atur negara bagian sendiri jadi bisa membangun daerah sendiri dan sesuai kondisi negara bagian sendiri

    • @fajrsch3842
      @fajrsch3842 Před 3 lety +3

      Karena mereka pinter, disini masih bnyak yg tolol, mau sistem negara diubah kek apa klo rakyatnya bodoh ya sama aja. Udah bodoh pada sok pinter

    • @javaleo3682
      @javaleo3682 Před 3 lety

      sebenarnya sih index pembangunan manusia di kaltim & kaltara lebih tinggi dari sabah & serawak bro, kemudian gdp per-capita di kepri & riau gk jauh beda sama malaysia semenanjung

    • @andriwahyudani1302
      @andriwahyudani1302 Před 2 lety +2

      @@javaleo3682 Setidaknya di Sabah ada kereta api dan di Serawak ekonominya lebih bagus dari Kalbar 😂😂👋

    • @javaleo3682
      @javaleo3682 Před 2 lety

      @@andriwahyudani1302 tapi gak ada jalan tol 😂

    • @andriwahyudani1302
      @andriwahyudani1302 Před 2 lety +1

      @@javaleo3682 Gak pernah jalan² ke Sabah yah gini nih 😂🖕 pelosok Kaltara juga gk ada tol, gk ada kereta pula. Nasib emang jadi negara kesatuan 🤣🤣

  • @syukrihimran8926
    @syukrihimran8926 Před 3 lety +3

    Saya juga sistem Federal, agar presiden jangan hanya dari pusat saja, kalau dari pusat saja itu artinya hanya org Jawa saja yg bisa jadi prediden, daerah jadi.cemburu.

  • @muhammadriskiadiyanto4692

    Apik

  • @mirsan.kausangphou2626
    @mirsan.kausangphou2626 Před 2 lety +1

    Semoga rakyat indonesia yang kesadaran

  • @wisnuwibowo5971
    @wisnuwibowo5971 Před 5 lety +9

    Konsep negara kesatuan pertama kali diadopsi oleh kesultanan mataram islam, dan ini menyebabkan peperangan dimana-mana

    • @lyq232
      @lyq232 Před 5 lety

      Jadi federal lebih baik toh?

    • @abdulhajarlimi9641
      @abdulhajarlimi9641 Před 5 lety +2

      Darimana, kesatuan itu pemikiran barat.
      Daerah sebelum masuk belanda konsep pemerintahan tradisional ....

  • @syahruddinhz6103
    @syahruddinhz6103 Před 3 lety +4

    NKRI buatan orang Jawa federal aspirasi luar Jawa,

    • @NaiTuxan_Rm
      @NaiTuxan_Rm Před 3 lety

      👍👍

    • @utsmanhabibi6821
      @utsmanhabibi6821 Před 3 lety +4

      Betul, kita sejak sd sudah didoktrin bahwa sistem federasi akan membuat bangsa indonesia terpecah atau ada bagian negara yg memisahkan diri/merdeka, padahal kenyataannya tidak begitu. Justru sistem federasi itu yang cocok buat wilayah indonesia yang luas dan beragam, Insya Allah akan semakin maju dan semakin sedikit perpecahan apabila indonesia menjadi negara federal.

    • @adityavictori3125
      @adityavictori3125 Před 2 lety

      Malah di pulau Jawa juga pernah ada ferderal atuh baheula

  • @yoeltogarmikael3278
    @yoeltogarmikael3278 Před 3 lety +2

    Sebenarnya Indonesia pernah menjadi negara federal namun setelah di coba banyak daerah daerah yang memilih merdeka sendiri saya bukanya tidak mau Indonesia jadi negara federal namun menurut saya itu adalah langkah yang cukup beresiko apalagi Indonesia negara kepulauan itu pun masih berisiko mempermudah gerakan separatis ini hanya pendapat saya bukan fakta✌️

  • @pahlawanputranto8953
    @pahlawanputranto8953 Před 5 lety +1

    Lanjutkan pak Faisal

  • @veijanhiedeijat4774
    @veijanhiedeijat4774 Před 4 lety +10

    Sejarah kita beda loh dgn Jawa...
    Bagaimana mungkin mereka menulis di buku-buku sejarah dijajah Belanda selama 300-san tahun kemudian yang lain didokterin dan digeneralisir sedemikian rupa, kemudian diajarkan di seluruh Indonesia.
    Nenek moyangku kaget ketika ditanya: Apa benar dijajah ratusan tahun?
    Jika dihitung, masa pendudukan Belanda di kampungku dari akhir November 1894 M hingga Februari 1942, atau selama (47 thn).
    Tetapi secara umum seluruh daerahku diduduki Belanda 1908-1942 (33 tahun, lebih 5 bulan).
    Kami MERDEKA pada tahun 24 Desember 1946 dan menjadi negara sendiri, lalu Negara Republik Indonesia dengan kata-kata manisnya memanfaatkan kebaikan Presiden Negara Indonesia Timur
    , sekarang yang terjadi justru Negara Indonesia Timur
    dihisap dan dialirkan ke Jawa sedangkan rakyat Negara Indonesia Timur
    menderita.
    Dari awal, Negara Indonesia Timur sudah PRO Federasi, mereka berhak dipimpin oleh Presiden dari Orang Timur untuk Orang Timur.
    Rusia adalah negara Federasi yang memiliki presiden masing-masing dari negara bagiannya untuk menjangkau hingga pelosok negeri untuk mengatur sesuai daerahnya.
    Lalu mengapa Negara Republik Indonesia takut dengan Federasi padahal teritori dan kedaulatan tidak akan bergeser sedikitpun?
    Apakah mereka takut kehilangan sedotan dan sumber kehidupan.
    Katanya Indonesia negara besar, lalu bagaimana anda menyebutkan seluruh Indonesia itu federal dengan HANYA menggandeng otonomi khusus yang hanya 5 batang itu saja, seperti Daerah Otonom: Jakarta, Yogyakarta, Aceh, Papua, dan Papua Barat.
    Padahal itu tidak mewakili seluruh Indonesia.
    Saya berharap tahun 2050, Negara Kesatuan Republik Indonesia (saat ini) menjadi THE UNITED STATE OF NUSANTARA (NUSANTARA SERIKAT) atau FEDERASI NUSANTARA di tahun 2050, di tahun-tahun tersebut adalah tahun ke-100 penggabungan dengan Negara Republik Indonesia dengan negara dan daerah otonom lain, dan di tahun tersebut pula kedewasaan bangsa dan kemapanan dari berbagai aspek sudah cukup baik.

    • @kamerad_marzuki3631
      @kamerad_marzuki3631 Před 4 lety +3

      Betul itu mas. Rusia yg negara Federasi punya banyak etnik sama ras gk ada yg berontak. Indonesia 75 tahun merdeka tpi yang maju cuman Jawa karna sentralisasi Suhartod. meskipun saya orang Jawa setuju kalau Indonesia itu federal.

  • @user-gi2kv5iw4x
    @user-gi2kv5iw4x Před 3 lety +5

    Memang benar tidak semua orang jawa anti federasi tapi secara umum memang orang jawalah yg anti federasi....

    • @Arik33241
      @Arik33241 Před 2 lety

      Saya sebagai orang Jawa penganut sistem federasi, rela melawan sukuku sendiri demi Indonesia menjadi Federasi jika terjadi perang saudara suatu saat nanti

  • @emssowmarthins3365
    @emssowmarthins3365 Před 4 lety +1

    Setuju

  • @fkpmchannel7930
    @fkpmchannel7930 Před 5 lety

    nyimak kawan, lengkap

  • @Mandala03
    @Mandala03 Před 3 lety +4

    Saya setuju sama bapak ini, coba banyak tokoh yang seperti ini, maka sistem federal bisa segera terbentuk

  • @bikinvideo6827
    @bikinvideo6827 Před rokem +3

    Kita orang sumatera selama ini di tindas sama orang Jawa. Di Aceh kami di bantai seperti binatang pas konflik. Di Padang dulu pas prri permesta kami di bantai. Dan awal kemerdekaan sultan2 kami di berangus pemerintahan soekarno. Sudah saatnya Jawa berhenti mendominasi

    • @maskarebet8938
      @maskarebet8938 Před 2 měsíci

      Kami orang Jawa ditindas sama orang Jawa sendiri. Sebenarnya yang menikmati segelintir orang bukan orang Jawa keseluruhan. Segelintir orang itu tidak semuanya Jawa tapi oligarki

  • @faisalamar4701
    @faisalamar4701 Před 5 lety +1

    Betul banget.. Cerdas banget bapak dalam menjelaskan. Yg butuh jalan tol itu pusat. Di daerah cuma pengen ada jalan² mulus dr desa smpe ke perkotaan..

    • @ealque5303
      @ealque5303 Před 5 lety

      Btul.. maka di daerah2 itu masih bnyak jalan yg ga layak..

  • @coolpad5038
    @coolpad5038 Před 3 lety

    Negara persekutuan mantaf

  • @rikasuryani7614
    @rikasuryani7614 Před 5 lety +13

    coba dilakukan referendum... semua daerah pasti pengen merdeka... karna pemerintah pusat jauh dari kata adil terhadap daerah...

    • @mokomokono
      @mokomokono Před 5 lety

      Betul

    • @Indrazill
      @Indrazill Před 5 lety

      Tidak akan. Gini-gini, mayoritas masyarakat Indonesia punya nasionalisme yang sangat tinggi walau itu di perbatasan sekalipun.

    • @syahelsouth3995
      @syahelsouth3995 Před 5 lety +2

      Kalau referendumnya dinilai per provinsi kayanya bakalan banyak provinsi yang terang-terangan menyatakan ingin merdeka karena kecewa dengan pemerintah pusat.
      Kalau dinilai per individu yah ujung-ujungnya akan menguntungkan provinsi anak emas pemerintah pusat.

    • @monohirata979
      @monohirata979 Před 4 lety +2

      Yg tdk setuju paling rakyat jawa yg mayoritas itu... mereka akan miskin krn tdk ada lagi SDA bumi papua, kalimantan dan sulawesi yg mereka keruk untuk membangun jawa sana

    • @fajrsch3842
      @fajrsch3842 Před 3 lety +1

      @@monohirata979 ada bukti?? Ada fakta??

  • @letitbe978
    @letitbe978 Před 2 lety +4

    Revolusi lah

  • @ilhamal-bashri1945
    @ilhamal-bashri1945 Před 2 lety

    Yes right mantul...
    "OTONOMI YANG SETINGGI-TINGGINYA (DALAM HAL SISTEM NEGARA) ADALAH FEDERALISME."

  • @tumbuhin
    @tumbuhin Před 5 lety

    Belajar

  • @editorizal
    @editorizal Před 5 lety +6

    Saya pikir Faisal Basri tidak bicara soal pemberontakan guys tapi aturan.. yang dimaksud ''Jawa Jawa'' itu Pemerintah Pusat ya guys bukan orang Jawa.. jadi jangan baper. ❤️
    Saya kurang setuju kalo sekarang 100% Federal diberlakukan karena masih banyak pikiran dan usaha memisahkan diri, nah itulah pekerjaan pemerintah saat ini yang gak banyak kita tahu.. Setuju kalo SDM kita tinggi Federal baru bisa berlaku, tapi untuk apa federal kalo nanti makmur? Betul tuh ada yang bilang lihat China, walau kekuasaannya lebih sentralistik tapi bisa Maju. Jadi apapun namanya.. yang penting tuh ngejalaninnya jangan-jangan kalo udah jadi negara Federal keadaannya tetep sama.

    • @sukma286
      @sukma286 Před 5 lety

      Iya,kebetulan aja pemerintah pusatnya berada di pulau jawa😂

    • @sukma286
      @sukma286 Před 5 lety +1

      Cina itu ngga sentralistik dan negara kesatuan kaku kaya indonesia,tapi semi federalistik

    • @meongmeong3599
      @meongmeong3599 Před 5 lety +1

      di china pun ada kok daerah otonomi, yaitu Xinjiang. Malah China punya "satu negara dua sistem". Berlaku kepada Hongkong dan Makau

    • @dudastt
      @dudastt Před 5 lety

      Emang ente mau hidup kaku kayak china? Google sama twitter aja gak ada, punya anak pun di atur

    • @melayusedunia3493
      @melayusedunia3493 Před 5 lety

      Pasti jawa ya haha

  • @localvibe8077
    @localvibe8077 Před 5 lety +9

    ini kan sesuai gusdur. Dibiarkan namanya negara kesatuan padahal isinya federal, supaya tidak ribut kalau namanya jadi federal.

    • @muhammadfakhruddinhanif7502
      @muhammadfakhruddinhanif7502 Před 5 lety

      Devolved within State mungkin nama lainnya?

    • @hanscumyeah4216
      @hanscumyeah4216 Před 5 lety

      @@muhammadfakhruddinhanif7502 Atau Federalism with Indonesian Characteristics hehe

    • @s.assegaf2169
      @s.assegaf2169 Před 5 lety +1

      Achmad Rozaq bisa juga federal dengan kearifan lokal 😂

    • @kennedysumarno2766
      @kennedysumarno2766 Před 5 lety +1

      @@hanscumyeah4216 i know what you did there. Kayak china, "communism with chinese characteristics" wkwkwk

    • @putikeswarasudarsono
      @putikeswarasudarsono Před 5 lety +4

      Betul, orang Indonesia kayaknya lebih peduli sama label daripada implementasi

  • @wargaseawater2483
    @wargaseawater2483 Před 5 lety

    Lanjutkan pak

  • @staryonotejo1676
    @staryonotejo1676 Před 2 lety +1

    Bang Faisal... NKRI itu takdir Allah. Otonomi Daerah yg sampe Tingkat Kabupaten/Kota..ini produk Reformasi.
    Di UUD juga diberi ruang
    khusus bagi daerah2 tertentu yg memiliki kontribusi khusus bagi NKRI. Memang perlu diatur kembali hubungan antara pusat dan daerah dlm segala aspek kehidupan. Semoga NKRI tetap bertahan. 💪🇲🇨💪

    • @adarieffir
      @adarieffir Před rokem +3

      Itulah perlunya dijadikan bahan diskusi, saya orang Jawa tp kalau yang makmur hanya Jawa terus lalu daerah lain tidak berarti ada yg salah dengan sistem pemerintahan kita.

    • @pendekargagal9259
      @pendekargagal9259 Před rokem

      @@adarieffir semoga oramg jawa kyk kamu banyak...

    • @user-ue9br3kq3r
      @user-ue9br3kq3r Před 7 měsíci

      Jdi daerah lain kontribusinya ke NKRI hnya sdikit ?

  • @muhluq48
    @muhluq48 Před 5 lety +6

    Sementara hanya ada 5 "negara bagian" di Indonesia, yaitu Aceh, Jakarta, Yogyakarta, Bali, dan Papua. Baru tau

    • @rafiy7150
      @rafiy7150 Před 3 lety

      tapi kenapa aceh sama yogya pdb perkapita sangat rendah ya? papua gini nya sangat parah

    • @javaleo3682
      @javaleo3682 Před 3 lety

      emang bali & jakarta punya otonomi 😁

    • @javaleo3682
      @javaleo3682 Před 3 lety +1

      @@rafiy7150 jogja meskipun gdp percapita rendah tapi punya UGM yg jadi sasaran orang seluruh Indonesia :v

    • @pietwarkawani9616
      @pietwarkawani9616 Před 2 lety

      @@javaleo3682 nah benar pusat pendidikan tuhh bahkan mahasiswa Papua bnyk bangett tuh kuliah di Jogja krna murah

  • @mradiansuriaatmaja8193
    @mradiansuriaatmaja8193 Před 5 lety +28

    Betul kata Hasan DiTiro, negara 'Indonesia-Jawa'

    • @antisakaisakaiclub4332
      @antisakaisakaiclub4332 Před 5 lety +3

      Kalo bener indonesia adalah jawa luh sekarang udah pake bahasa jawa bukan aceh lagi tolol

    • @top99official96
      @top99official96 Před 5 lety +6

      Maaf saya di sini ingin meluruskan.. lebih tepatnya tidak semua orang jawa seperti itu.
      Saya orang jawa asli dan saya justru berfikir seperti anda.. sedari bangku SMA saya berfikir kenapa indonesia gak berubah jadi negara vedral/srikat
      Logikanya kita suku dan budaya terbanyak di dunia.. dan hanya bisa memajukan sesuai suku dan budaya masing2.
      Bukan berarti tidak cinta NKri tapi justru karena cinta Nkri supaya kemajuan merata di seluruh plosok indonesia ya caranya seperti itu. Binekatunggal ika bukan cuma seboyan tapi juga kenyataan .. berbeda2 negara di indonesia tapi tetap satu jua negara tercinta Indonesia.
      Semoga orang di luar jawa juga mengerti tidak semua orang jawa seperti itu.
      Saya pribadi mendukung wacana ini. Karna saya sudah buak di jejali berita2 kesenjangan sosial di berbagai daerah di indo. Ya jalan satu2nya ya negara vedral.
      Tapi tetap cinta negara satu negara indonesia.. semoga kedepan banyak tokoh2 yang menyerukan wacana ini. khususnya mahasiswa karena masadepan di tangan mereka yg mau berfikir dan bergerak. salam damai dari sodaramu di jawa.

    • @sarjanatua4461
      @sarjanatua4461 Před 4 lety +1

      @@top99official96 negara persatuan indonesia, seperti sila ke 3 pancasila,, persatuan indonesia bukan kesatuan indonesia

    • @rafiy7150
      @rafiy7150 Před 3 lety

      @@antisakaisakaiclub4332 bahasa Melayu sudah menjadi lingua franca dari zaman dahulu kala, rakyat pasti memberontaklah kalau dulu yang dipilih bahasa Jawa. Tapi hal tersebut tidak dapat menafikan bahwa mayoritas pemerintahan pusat dikuasai oleh orang Jawa

  • @brandonscientia5433
    @brandonscientia5433 Před 5 lety +1

    tegas, lugas, akademik

  • @UmbuNunu
    @UmbuNunu Před 3 lety +1

    Saya suka federal.jadi demo nya di negara bagiannya masing.gak ada yg pergi demo di negara bagian orang lain.
    Jadi aman