meningkatkan kesuburan dalam budidaya pertanian tanpa pupuk kimia

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 25. 07. 2024
  • tanah merupakan elemen terpenting dalam budidaya pertanian,tapi oleh sebagian besar petani keberadaan nya sendiri sering dianggap hanya sebagai media tumbuh bagi tanaman.padahal faktor yang mempengaruhi berhasil atau tidaknya sebuah usaha pertanian adalah seberapa subur dan sehat tanah itu sendiri
    #munandartv
    #pertanian
    music; Beethoven virus (Diana)
    • [RPi Midi Pad] Beethov...

Komentáře • 282

  • @baliorganiktv3776
    @baliorganiktv3776 Před 3 lety +162

    Bli sejak lama menerapkannya di lahan seluas kurang lebih 1 hektar, meskipun jenis covernya tidak spesifik namun mampu menjaga ekologi tanah, selain itu bli tambahkan juga mengenai keuntungan lainnya adalah ekosistem lahan menjadi sangat sempurna, predator hama dan hama menjadi seimbang, beberapa tanaman cover merupakan inang/tempat dari predator hama
    Di lahan sayuran usia pendek bli tidak mengadaptasi cover crop namun memodifikasi nya melalu pengambilan ekstraksi akar yg bli bikin sebagai POC.
    Terimakasih munandar TV sudah banyak memberikan pencerahan ke petani utamanya petani milenial, meskipun masih banyak yg menentang karena banyak yg masih "lelap dalam tidur panjang"
    Salam
    BOTV

    • @munandartv
      @munandartv  Před 3 lety +20

      Terima kasih kembali bli, ilmu ilmu dari BOTV juga sangat bermanfaat dan istri saya juga merupakan subscribers setia channel BOtv

    • @opangopanarpan6110
      @opangopanarpan6110 Před 3 lety +2

      @@iikmubarakachmad3054 ini betulan nanya atau gimana ya? Bli itu sebutan untuk orang Bali laki-laki artinya Kak atau Abang atau Mas

    • @gagaksingalodra9542
      @gagaksingalodra9542 Před 3 lety +8

      Channel channel seperti ini sangat mendidik petani supaya tidak bergantung pada pupuk dan pestisida kimia yang sangat berbahaya bagi kesehatan manusia... Terima kasih Bali organik tv dan Munandar TV 👍👍👍💪💪💪❤️❤️❤️🇮🇩🇮🇩🇮🇩

    • @smtnasa9306
      @smtnasa9306 Před 3 lety

      Dari Jogja, kami hadir

    • @satriojawiercs2917
      @satriojawiercs2917 Před 3 lety +8

      Saya juga suka menonton chanel bli, bali organik tv, dan munandar tv memang luar biasa

  • @daunmerah6496
    @daunmerah6496 Před rokem +12

    waw, Belanda itu jauh-jauh ke negri kita bukan untuk daftar PNS, tapi karena tanah kita yang sangat subur 👍👍
    mari kita jaga kesuburan tanah air kita

  • @alditok581
    @alditok581 Před 3 lety +11

    Salam people power

  • @yandrizalyandrizal7827
    @yandrizalyandrizal7827 Před 3 lety +7

    Saya ikut alami saja ya ikut kehendak sang maha pencipta ya

  • @danieldani9571
    @danieldani9571 Před 3 lety +11

    Channel yang menyajikan ideo video yang menggugah semangat. Sukses selalu.

  • @royaniyani8138
    @royaniyani8138 Před 3 lety +12

    Serang banten hadir pak. Video yg bagus.

  • @trisantoso2393
    @trisantoso2393 Před 3 lety +7

    Mantap,kami selu tungu vidio2 berikutya

  • @AbuYahyaSubang
    @AbuYahyaSubang Před 3 lety +19

    yang tidak alami apapun jenisnya tetap ada resiko merusak alam........

  • @AA-ee4ho
    @AA-ee4ho Před 3 lety +7

    Alhamdulillah, mantap bang

  • @cipotani3686
    @cipotani3686 Před 3 lety +11

    Sukse selalu bos ku....

  • @cangkuldangandy1438
    @cangkuldangandy1438 Před 3 lety +8

    Nyimak pak

  • @petanidesa605
    @petanidesa605 Před 3 lety +7

    Ikot nyimak bang 👍👍

  • @belajartanipisang9335
    @belajartanipisang9335 Před 3 lety +6

    Trims ilmunya

  • @ariaprilambang289
    @ariaprilambang289 Před 3 lety +11

    Next content mungkin bisa dibuatkan:
    ♡ jenis2 cover crop lokal yang lebih lengkap sebagai pengikat alami nitrogen, phospor dan kalium
    ♡ jenis2 mikroba bakteri dan fungi pengaya tanah, sumber2nya, cara mendapatkan dan aplikasinya
    ♡ cara memperkaya mineral tanah dengan tanah liat, pirit, rock phospate, dolomit dan garam/air laut
    ♡ memperkenalkan pest control metode jadam (korea): JWA, JHS, JS, sukur2 beserta tutorial cara pembuatan dan aplikasinya dalam bahasa indonesia

  • @BELAJARBERKEBUN
    @BELAJARBERKEBUN Před 3 lety +4

    Ilmu bermanfaat .terimakasih..👍

  • @pangelingeling2493
    @pangelingeling2493 Před 3 lety +11

    Tanpa pupuk kimia, pakai cover crop...👍👍

  • @rayhanendrasuta2524
    @rayhanendrasuta2524 Před 3 lety +11

    Sukses bagi seluruh petani di Indonesia

  • @Ludiscnature
    @Ludiscnature Před 3 lety +4

    trimakasih banyak informasinya, sangat bermanfaat

  • @barkahflora9696
    @barkahflora9696 Před 3 lety +6

    MANTAAAABS MIN.
    SUBURKAN TANAH PERTANIAN KITA.

  • @herisaragih25
    @herisaragih25 Před 3 lety +4

    Bagus bgt ni topiknua pak!!! Sya mau coba ni di kebun sya

  • @alami7662
    @alami7662 Před 3 lety +10

    Terima kasih infonya sangat bermanfaat, ternyata tanaman gak butuh pukim, tanaman butuh tanah yg kaya bahan organik baik dari hewani atau nabati

  • @elgabriellordofangel2963
    @elgabriellordofangel2963 Před 3 lety +13

    Request kitab Al Filaha,,,, min,,,

  • @seanovnaindela8562
    @seanovnaindela8562 Před 3 lety +6

    Makasih mas mun, palangka raya selalu nyimak...

  • @sidotanitv8762
    @sidotanitv8762 Před 3 lety +4

    Memang betul penjelasan tersebut.. 👍

  • @RekanTaniIDN
    @RekanTaniIDN Před 3 lety +14

    selama keseimbangan alam tidak terjaga, dan memaksa dengan pupuk kimia yang ada lahan merana

  • @brontoseno55
    @brontoseno55 Před 3 lety +18

    Alhamdulillah .saya menerapkan di rumput pakan ternak . Gajah dan odot. Hasil memuaskan awet hijau dan subur. Memang lambat dalam pertumbuhan tp keseimbangan terjagah.
    Semoga peternak dan petani Indonesia terbuka fikirannya tentang keseimbangan alam...

  • @srawungtv3513
    @srawungtv3513 Před 3 lety +6

    Terbukti, saya petani bawah merah. Sebelum memasuki musim raya, lahan selalu di tanam i kedelai, kacang hijau. Petani sini percaya drdl, bekas penanaman kedelai atau kacang ijo sudah pasti membuat tanah menjadi subur.

  • @fabriziomirzaalvaro3506
    @fabriziomirzaalvaro3506 Před 3 lety +5

    Luar biasa ilmunya bos...
    Semoga sehat selalu bos

  • @harjantobenihunik3832
    @harjantobenihunik3832 Před 3 lety +5

    Wow telang bisa jadi cover crop ya...
    Untung masih punya byk biji nih, segera sy sebar disawah aja...

  • @lubukkepayang2002
    @lubukkepayang2002 Před 3 lety +6

    Didaearah saya dahulu kalau menanam cabai dan sayuran lainnya tdk pernah menggunakan pupuk kemia tp hasilnya sangat memuaskan🙏🙏

    • @mustonotono7761
      @mustonotono7761 Před 2 lety

      Mohon pencerahannya dan penjelasan nya klo tdk pakai pupuk kimia trs pakai pupuk apa sampai masa berbuah? 🙏

  • @wihaf
    @wihaf Před 3 lety +14

    ini mirip permaculture ya min....yang lagi ngetrend di kalangan homesteader amerika

  • @abianto4891
    @abianto4891 Před 3 lety +3

    Dulu jaman nenek saya ketika musim akhir musim hujan Selalu menanam eceng-eceng.

  • @arboet9248
    @arboet9248 Před 3 lety +20

    Dulu di pelajaran IPA waktu SD di indonesia cara kayak gini sdh diajarkan meski gak detail. Abis menanam padi hrsnya ditanami kedelai/kacang/singkong spy ada suplai nitrogen di tanah, abis itu baru ditanamin padi lagi... Artinya, Indonesia pada dasarnya lbh hebat cara bertaninya drpd bule2 amerika, sayangnya petani indonesia gampang terpengaruh ama propaganda pabrik pupuk & hobi nyari jalan pintas tanpa berpikir utk jangka panjang... akhirnya pertanian kita jd terbelakang dlm inovasi & produksi.
    Thailand hebat di pertanian pdhal dulu mereka berguru ama Indonesia dgn mengirim petani2 mereka bersekolah di IPB, skrg indonesia sangat ketinggalan dibanding dgn pertanian di thailand bahkan ironisnya IPB malah jadi sarang terorisme & permainan politik nasional. Kini justru org indonesia yg jd pengimport produk2 pertanian dr thailand mulai dr duren monthong sampe tanaman2 & ikan hias hasil inovasi baru....
    Tinggal tunggu, apakah Indonesia jg bakal disalip juga ama vietnam bbrp taon le depan...

  • @zaksaja4837
    @zaksaja4837 Před 3 lety +3

    👍 tetap semngatistiqomah mengedukasi petani 🙏

  • @fadlanazizi3507
    @fadlanazizi3507 Před 3 lety +2

    Yuk di like. Biar makin banyak yg nonton :)

  • @sahabatkonstruksi3563
    @sahabatkonstruksi3563 Před 3 lety +1

    Lanjutkan setia menanti wawasan selanjutnya

  • @renoali7479
    @renoali7479 Před 3 lety +39

    Tertarik saya dengan pertanian mereka yg pada generasi ke 5 menggunakan canver crof, dan di kembangkan nanti ke generasi berikutnya, walaupun saya generasi pertama, saya bertekat meneruskan tanah yg subur ke anak cucu, bertani secara organik dimulai, zaman covit anak2 masih ragu melanjutkan sekolah, lebih baik menggali ilmu kepertanian dan pertenakan organik, walau pada saya banyak gagalnya, mudah2an penerus berikut meraih sukses

  • @jadipetanipemula
    @jadipetanipemula Před 3 lety +14

    Mari kita songsong era pipel pawer

  • @daikiboy3252
    @daikiboy3252 Před 3 lety +4

    Viral

  • @HunterLegendaris
    @HunterLegendaris Před 3 lety +4

    Ooo itu bunga kacang sentro nama Indonesianya... Selama ini yg aq tau namanya nyleneh/aneh/unik... 😂

  • @DUNIAPETERNAKANDANPERTANIAN

    Ayo beralih ke organik

  • @syawaluddinnasution2000
    @syawaluddinnasution2000 Před 3 lety +15

    Mantap bang,..
    Sebagai ketua penggerak pupuk organik,saya sangat bangga mengikuti chanel ini,izin belajar dari chanel ini bang...
    Mari sama2 kita usir pupuk kimia dari NKRI..
    SALAM PEOPLE POWER...
    GO..... PUPUK URGANIK..

  • @lahanmasawing3982
    @lahanmasawing3982 Před 3 lety +4

    Pingin sekali sy menerapkan system perkebunan organik di kebun jambu kristal saya, makasih mas sdh brbagi info yg brmanfaat🙏. Slm sukses petani

  • @bungatani
    @bungatani Před 3 lety +3

    Mantap #munadartv

  • @daikiboy3252
    @daikiboy3252 Před 3 lety +4

    Trending

  • @koesready5170
    @koesready5170 Před 3 lety +2

    joss

  • @dediharyanto1818
    @dediharyanto1818 Před 3 lety +7

    kk admin,kpan2 di bahas untuk tanaman sawit dan karet ya, soalnya sy jg petani sawit dan karet, 🙏

  • @mutiarasagala1766
    @mutiarasagala1766 Před 3 lety +5

    Terima kasih pak🙏

  • @BayuSPetaniBuah
    @BayuSPetaniBuah Před 3 lety +13

    SALAM PETANI MUDA

  • @hapizun2799
    @hapizun2799 Před 3 lety +8

    Saya lihat di CZcams pertanian di Jepang juga mengunakan cover crop..
    Smoga kita di Indonesia juga bisa menerapkan caver crop sahabat2 petani..

  • @zikriramadan8848
    @zikriramadan8848 Před 3 lety +1

    Pertama lihat dan dengar ini ngak masuk akal ,tetapi lihat pembuktiaanya benar dan sangat mendidik sekali ,
    Kirain saya tanah harus bersih biar tanaman yg kita tama tidak berebut unsur hara dengan rerumputan ternyata itu malah membantu , terima kasih munandar tv

  • @andri89taulany72
    @andri89taulany72 Před 3 lety +3

    Pasar yang menjajah kita bang sehingga cara instan mmbuat kita sulit beralih ke organik...balik lagi perpolitikan kita tdk mndukung pertanian dan petani kita..

  • @deha6603
    @deha6603 Před 3 lety +8

    Aku bangga jadi petani

    • @haerudinnisa
      @haerudinnisa Před 3 lety

      Profesi petani sangat mulia karna menopang kebutuhan pangan

  • @nurbbl517
    @nurbbl517 Před 3 lety +10

    Bang bahas untuk meningkatkan unsur hara tanah pada lahan perikanan laut bang

  • @BOSSMARKETPLACE
    @BOSSMARKETPLACE Před 3 lety +4

    Terima kasih Fix, beberapa hektar sawit akan saya coba dengan kacang2ngan yg bernilai ekonomis. Di perkebunan sawit untuk model seperti ini biasa pakai kacang mucuna dll yg tdk memiliki nilai ekonomi demi mengikat nitrogen di alam.

  • @jamilhapid749
    @jamilhapid749 Před 3 lety +7

    Tolong dibahas foliar fertilizer organik.

  • @lembangfresh752
    @lembangfresh752 Před 3 lety +5

    Kalau bisa buat jg video aplikasi nya kang supaya jelas, oh iya kalau hidroponik gimana ya menerapkan fertilizer organik ini kan gak bisa diatur kadar ppm nya gitu mohon pencerahannya utk yg bertanam hidroponik

  • @petanicilik
    @petanicilik Před 3 lety +1

    Pemula absen bosqu...
    Salam knal...salam sukses sllu...
    Mantap...

  • @nasirbolon2344
    @nasirbolon2344 Před 3 lety +5

    Trims videonya..
    sering2 upload video pertanian tanpa kimiawi ya pak.. ditunggu mengatasi hama, jamur dll tnp kimiawi 🙂

    • @jc-nz2wf
      @jc-nz2wf Před 3 lety +1

      Mungkin ini sdkit mmbantu, coba mas gbung di fbook, grup " TOA (tani organik alami) 🙏🏻🙏🏻

  • @romerojoyo1487
    @romerojoyo1487 Před 3 lety +5

    Sama seperti premakultur

  • @ekoriwahono3552
    @ekoriwahono3552 Před 3 lety +1

    Ditunggu video selanjutnya kang

  • @zainimuhammad6167
    @zainimuhammad6167 Před 3 lety +2

    Tolong pak di buat Vidio jenis tumbuhan itu yg ada pada kita, saya blm tau yg mana dia di tmpat kita

  • @denidenbinsuhaisi4558
    @denidenbinsuhaisi4558 Před 3 lety

    saya agak ter lambat nonton chenel ini.rupanya para pejuang pencari keadilan.salam people power

  • @anangtricahyono4976
    @anangtricahyono4976 Před 3 měsíci

    Memang semua pertanian organik..termaktub dlm kitab alfilaha

  • @usmanyunus5732
    @usmanyunus5732 Před 3 lety +1

    Makasih ,sangat menginspirasi buat menjaga kesuburan tnh pertanian di negri ini

  • @rohmichanel1947
    @rohmichanel1947 Před 3 lety

    Alhmdllh dpt ilmu baru, trmkasih banyak2

  • @gtkoi4707
    @gtkoi4707 Před 3 lety +9

    Om tolong dibahas jg tentang hama terutama tikus, ditempat saya tikus merupakan hama yang sangat sulit diatasi

    • @bakoelgandoel1969
      @bakoelgandoel1969 Před 3 lety

      Pake burung hantu om

    • @gtkoi4707
      @gtkoi4707 Před 3 lety

      @@bakoelgandoel1969 udah pernah om tapi banyak yg ilang dicuri orang, bbrp ada yg tau udah pada dijual dipasar burung 🤦

    • @dadanyoga546
      @dadanyoga546 Před 3 lety

      Kalau pakai kucing sih pak?

    • @yetititi8255
      @yetititi8255 Před 3 lety

      @@gtkoi4707 🤣🤣🤣

  • @khasal7816
    @khasal7816 Před 2 lety +2

    Luar biasa..chanel yg wajib terus berkembang.. Smp yg komen BOTV 😇
    Depok hadir..
    Dulu waktu saya kecil didaerah kami selalu menerapkan sistem sperti ini, tanam padi setelah panen, lanjut tanaman kedua (palawija) untuk menjaga kesuburan tanah 😇
    Tapi sekarang banyak yang tanam rumah 😁🙃

  • @Sahabattanamchannel
    @Sahabattanamchannel Před 2 lety

    Saya sangat suka dengan penjelasan di sini.dengan demikian kita bisa mendapatkan tambahan ilmu dan pengetahuan tentang pertanian organik.👍👍👍

  • @muhammadihsan8308
    @muhammadihsan8308 Před 2 lety

    Penting nya menjaga tanah, para petani Indonesia harus Sadar semakin mengandalkn pupuk kimia kerosakan alam semakin tinggi,trmksh admin telah menyadarkan petani Indonesia.semga mimin diberi kan kesihatan.

  • @abdulhaq-ajjawiialkalimant2221

    Terus dan selamat berkarya yang bermanfaat bang....., selalu menyimak walaupun jarang berkomentar .

  • @nurainisabirin
    @nurainisabirin Před 3 lety

    Bermanfaat sekali, menambah pengetahuan terima kasih.

  • @teguhpracoyo3179
    @teguhpracoyo3179 Před rokem

    Trimakasih informasinya sangat bermanfaat sekali SahabatQ ❤️🙏 untuk mengembalikan kesuburan tanah dengan tanaman penutup tanah 👍👍👍🙏🙏🙏❤️❤️❤️

  • @ozi80
    @ozi80 Před 2 lety

    Mantap boss kuhh.. terimakasih infonya sangat bermanfaat 🙏👍

  • @maisarahasrul9798
    @maisarahasrul9798 Před 2 lety

    Masya Allah..bagus banget konten nya. Terima kasih ilmunya. Ini yg sy cari2 selama ini

  • @budiharyawan8291
    @budiharyawan8291 Před 9 měsíci

    Trimakasih Atas Ilmunya...

  • @yusniabadi1715
    @yusniabadi1715 Před 2 lety

    Sangat amat mendidik

  • @hadiporang941
    @hadiporang941 Před 2 lety

    Sangat manfaat .nyimak terus .tiap info pertanian

  • @faruq4153
    @faruq4153 Před měsícem

    Mantab.. Ini chanel. Msh sehat. Akalnya... Lebih. Kental ke edukasi. Dr pada jualan pupuknya. Paradigma petani harus di ubah. Dan di sadarkan. Atas bahaya jangka panjang. Dr kimia. Logam berat yg jd bahan aktif. Insectisida. Herbisida. Dan kimia sintetis. Jd ada batasan. Dan kebijakan. Dlm penggunaan pupuk kimia. Sebab berefek ke ekologi. Dan yg mengkonsumsi hasil dr pertanian. Ini belum didata aj setiap rumah sakit. Semua pasien. Rata" mantan petani. Usia lanjut. Semua didaignosa. Positif kanker darah. Akibat. Tdk bijak. Mengunakan kimia. Sewaktu menjadi profesi sebagai petani. Dan angka autisme. Pada anak usia muda mulai naik.. Alzhemeir. Akibat bahan sintetis. Dan logam berat. Jngan harap.. Ada audit dr. Pihak. Yg punya tugas memeriksa itu. Sebab mereka sdh mikir amplop. Jd bodo amat sama kesehatan dan ekologi

  • @tigaananda123
    @tigaananda123 Před 3 lety +10

    Sdh pernah membahas tentang pranata mangsa Mas?

  • @mirzaporangpalutasumut5938

    Salam hoby satu jalur porang paluta sumut hadir nyimak selalu lur 🙏😁🙏

  • @Radyaful
    @Radyaful Před 2 lety

    Sangat menarik, lugas dan banyak informasi. Salam hormat untuk anda

  • @jiwapembrontak
    @jiwapembrontak Před 3 lety +3

    Salah satu cover crop kuncung bawok njir dah jarang wa liat

  • @GoldenFarm805
    @GoldenFarm805 Před 3 lety +11

    disaat orang orang diluar sana semakin gencar berorganik.petani kita (sebagian) masih enggan memanfaatkan bahan bahan organik yang sangat melimpah disekitar kita untuk mengembalikan kesuburan lahan. tanya mengapa ???

    • @untari7586
      @untari7586 Před 3 lety +1

      Karena cuma petani buruh..... yg gak mau rugi untuk bayar sewa lahan dan terpaksa karena kebutuhan ..organik butuh waktu yg lama., Hasilnya juga lebih sedikit ketimbang tani konvensional...... Organik hanya bisa dilakukan oleh pemilik lahan ....yg kebanyakan malah bukan petani...

    • @GoldenFarm805
      @GoldenFarm805 Před 3 lety +2

      @@untari7586 kalo menurut saya bukan berarti berorganik itu harus total meninggalkan pukim kok mas, tetapi ketika kita berani memberikan pupuk organik ke lahan tentu kesuburan lahan akan kembali dan otomatis pengunaan pukim bisa dikurangi.

    • @GoldenFarm805
      @GoldenFarm805 Před 3 lety

      @@fernandojael2028 siyaaappp ... saya akan belajar bertani yang lebih cerdas lagi. seperti cara bapak bertani. mohon dimaafkan 🙏🙏🙏🙏

    • @bendhotburik1810
      @bendhotburik1810 Před 3 lety +1

      Pertanian berkesinambungan pupuk organik untuk menjaga kesuburan tanah, pupuk kimia untuk mengejar produktifitas 👍

  • @waranggono8026
    @waranggono8026 Před 2 lety

    munandar tv channel pertanian yg keren sekali.

  • @iikmubarakachmad3054
    @iikmubarakachmad3054 Před 3 lety +5

    mksih om pencerahannya,, jadi dalam 1 bedengan tanaman budidaya ditanam beberapa cover crops yg bisa mengikat Phospor dan Kalium ,, gitu bukan om

  • @damanhuri3952
    @damanhuri3952 Před 2 lety

    Terimakasih Mtv atas pencerahannya..

  • @sesharangers7832
    @sesharangers7832 Před 3 lety +1

    Terima kasih bro Munandar....ilmunya sangat berguna bagi saya ,terus semangat bro...sukses selalu ...amin

  • @mandar212100
    @mandar212100 Před 3 lety

    Insya Allah bang, kami ikut berjuang dan mengabdi demi masa depan yang lebih baik

  • @ilham.properti
    @ilham.properti Před 3 lety +1

    Keren nih, jarang bgt ada yg bahas konspirasi di bidang pangan

  • @pemberdayaandiri3756
    @pemberdayaandiri3756 Před 4 měsíci

    Seharusnya video ginian yg subscribe nya jutaan

  • @dewaruci4755
    @dewaruci4755 Před 2 lety

    Trimksh pk atas ilmuny

  • @anakcaping
    @anakcaping Před 3 lety +1

    Setuju..
    Kesuburan tanah adalah salah satu faktor penunjang keberhasilan suatu tanaman..👍

  • @PeternakDomba-ul9px
    @PeternakDomba-ul9px Před 3 lety +9

    👍👍👍

  • @wahyuandika8869
    @wahyuandika8869 Před 3 lety +8

    Butuh usaha lebih dan konsiten dalam penerapan, sangat sulit ketika pada kondisi tuntutan ekonomi.
    Salam petani muda

  • @yudianing4653
    @yudianing4653 Před 3 lety

    Munandar TV 👍🇮🇩

  • @YuniYuni-qp4vo
    @YuniYuni-qp4vo Před 2 lety

    Joss info ilmune sampean pak Munandar tv 👍👍👍

  • @ahmaddejongdejong8425
    @ahmaddejongdejong8425 Před 2 lety

    Ini baru petani,

  • @rumanusa7877
    @rumanusa7877 Před 3 lety

    GASSSSS TRUS BANG, JGN KASI KENDOR

  • @adeaskiah9545
    @adeaskiah9545 Před 2 lety

    Di Bali Sosialisasi Pupuk Organik, cukup baik di Negara luar itu udah sistem Organik kembali ke Alam, memgurangi dampak kesehatan pd manusia..dan lingkungan...