Prioritaskan WNA China, Wings Air Dilarang Terbang ke Halmahera Selatan

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 16. 05. 2023
  • TRIBUN-VIDEO.COM - Pemkab Halmahera Selatan, Maluku Utara, melarang penerbangan maskapai Wings Air rute Labuha-Ternate dan Ternate Labuha.
    Larangan tersebut, dituangkan dalam surat larangan penerbangan nomor: 553/1512/2023 tertanggal 15 Mei 2023 ditujukan kepada Direktur Utama PT Maskapai Wings Air (Lion Grup).
    Surat yang ditandatangani Sekda Halmahera Selatan Saiful Turuy itu, menegaskan empat hal.
    Satu di antaranya Pemkab Halmahera Selatan sangat kecewa terhadap inkonsistensi pihak management Wings Air terkait kesepakatan penyediaan seat bagi bagi pejabat tinggi daerah yang melaksanakan perjalanan dinas dari Labuha ke Ternate dan dari Ternate ke Labuha.(*)
    Host: Mei Sada Sirait
    VP: Ika Vidya Lestari
    #beritaterbaru #beritaterkini #beritaviral #live #breakingnews #wingsair #halsel #halmaheraselatan

Komentáře • 9

  • @fairah3927
    @fairah3927 Před rokem

    Salut sama Pemda Halsel mantap

  • @ahmadrudihartono6671
    @ahmadrudihartono6671 Před rokem

    Saya mendukung pemerintah daerah, jika ada orang masuk dak taat aturan daerah , langsung aja di blokir, mantap Pemda Halmahera ,suara anda menunjukkan identitas daerah

  • @susmita9693
    @susmita9693 Před rokem

    Jangan arogan wahai pejabat tinggi.jabatan hanya sementara jangan di banggakan sangat

  • @asepsunarya4924
    @asepsunarya4924 Před rokem +3

    Sedikit bias ya...
    1. Jika Wings Air hanya memprioritasnya WNA Cina, jelas Wings Air salah.
    2. Tp jika pelarangan itu karena Wings Air tidak menyediakan kursi khusus pejabat tinggi di daerah itu, ini juga menunjukkan Arogansi pejabat.
    3. LEBIH elok jika pelarangan itu karena Wings Air hanya mengutamakan WNA Cina

  • @ahmadrudihartono6671
    @ahmadrudihartono6671 Před rokem +1

    Betul sekali, biar mereka tau bahwa pemerintah daerah juga punya hak atas daerahnya

  • @safrisamad8979
    @safrisamad8979 Před 10 měsíci

    itu bukan solusi, solusinya harus tambah trafic penerbangan, perluas bandara agar bisa didarati pesawat besar,

  • @pipit518
    @pipit518 Před rokem

    Usut maskapai dan perusahaan yg menerima org org cina itu...jgn krna pejabat ngk bsa naik pesawat itu aja...tapi usut kenapa gitu

  • @sarisaputra8892
    @sarisaputra8892 Před rokem

    Semoga cepat urus nya tentang Penerbangan nya😅😅😅😅😮😮😮