AYAHNYA Begitu Terkejut Melihat Perubahan Putrinya Setelah Masuk Islam

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 11. 05. 2022
  • Dua tahun sejak menjadi seorang Muslim, Rebecca saat itu tidak berani untuk terbuka secara langsung kepada kedua orang tuanya bahwa dia telah menjadi seorang Muslim. Perempuan asal Inggris ini awalnya sedikit takut akan reaksi mereka seandainya ia memberitahu orang tuanya lebih awal.
    Namun baru-baru ini Rebecca melakukannya. Dia memberitahu ayahnya bahwa dia telah menjadi Muslim. Dan bukannya marah seperti yang ia selama ini bayangkan, ayahnya justru malah sangat senang dan juga bangga karena melihat perubahan putrinya itu ke arah yang lebih baik karena Islam.
    ©OsmanLion
    Credit Video :
    Rebecca Journey
    • Dad's Reaction to me c...

Komentáře • 1,7K

  • @averuscollege
    @averuscollege Před 2 lety +1

    Ayahnya relatif hanif juga, tidak islamofhobia ikut2an media barat... keren.. semoga ayah dan ibunya Allah berikan hidayah.. Aamiin

  • @harrygendin9590
    @harrygendin9590 Před 2 lety +4

    " Orang Non-Muslim tidak membaca Al-Qur'an, mereka tidak membaca Hadist. Yang mereka baca adalah dirimu, maka jadilah cerminan islam yang baik." ⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀( Khabib Nurmagomedov )

  • @kiaa1229
    @kiaa1229 Před 2 lety +1

    kisah ayana moon lebih ngeri lgi, dri umur 16 tahun masuk islam, di musuhin ayah nya, ga di biayain lgi, akhirnya berjuang sendiri di malaysia, pindah ke indonesia. skrg jadi salah satu influencer islam berpengaruh di korsel, udh 7 tahun dia masuk islam bahkan sampe skrg dia masih berjuang ngeyakinin ayah nya klo islam adalah jalan yg tepat buat dia..

  • @andinasir4537
    @andinasir4537 Před 2 lety +1

    Rumah Tangga yg Bahagia itu,jika di Bangun secara Islami, krn Rumah Tanggaku adalah Surgaku? Amin! Alhamdulillah!

  • @putrianggraini2453
    @putrianggraini2453 Před 2 lety +1

    Karna mereka suka membaca dan mencari ketemu Islam dan dapat bimbingan yg tepat jadilah mereka muslim yg baik beda dengan di Indonesia mualaf banyak kurang terbimbing

  • @akasharafruits
    @akasharafruits Před 2 lety

    Mati saudaraku kaum muslim semua kita tunjukkan bagaimana wajah sejayi kita ini sebagai agama yang paling benar, Allahu Akbar

  • @nuriaulia
    @nuriaulia Před rokem +85

    Aku sangat terharu dengan semua mualaf,mereka mendalami Islam,dan taat,melebihi yg terlahir muslim

  • @wiwinjaisyutomo291

    Ada yg punya orang tua yg gak setujuh sampai menyakiti anaknya..Alhamdunillah ini pengertian

  • @Smile88389
    @Smile88389 Před 2 lety +10

    Islam will give our love and peaceful...❤️

  • @toharitohari6540
    @toharitohari6540 Před rokem

    Kita do'a kan semoga anak yang Sholeh karena sayang pada ayah maka bisa merangkul untuk memeluk agama Islam,semata-mata karena sayang pada ayah,amin

  • @bungasepatu4181
    @bungasepatu4181 Před 2 lety +114

    maa syaa Allah.... akhlaknya ayah begitu indah...

  • @JoAnicore
    @JoAnicore Před rokem +9

    untuk semua orangtua yg sangat² terbuka dan menerima anak mereka masuk Islam. terimakasih, kalian Orangtua terbaik yg pernah ada.

  • @risyati5287
    @risyati5287 Před 2 lety +107

    Alhamdulillah ya allah ayahya mengerti tdk menghakimi anakya melihat anakya bahagia smg anakya istiqomah masuk islam aamiin

  • @ladylazmo8878
    @ladylazmo8878 Před 2 lety +237

    So happy to see the father acknowledges the change in his daughter's life. That she became a much better n happy person being Moslem. May Allah blessed her parents with hidayah. 🙏🙏

  • @dedibogor5044
    @dedibogor5044 Před 2 lety +20

    Luar biasa toleransi seorang ayah yg muslim,, semoga istiqomah buat anaknya aamiin

  • @erickjabrik3000
    @erickjabrik3000 Před 2 lety +19

    Masha Allah... Mudah2n Ayah beserta keluarganya mendapat taufiq dan hidayahNya.

  • @yonyono7646
    @yonyono7646 Před 2 lety +186

    Islam mengajarkan kita sebagai anak harus menghormati orang tua walapun beda agama..

  • @iimrahmawati8095
    @iimrahmawati8095 Před 2 lety +50

    Masya Allah alhamdulillah ,seorang ayah yg bijaksana walau berbeda keyakinan bakti anak kepada org tua y tetap terjaga kasih sayang y,smg Allah selalu melindungi my brother muslim

  • @yunusbrj6174
    @yunusbrj6174 Před 2 lety +11

    Alhamdulillah..senang nya meliat mba Rebcca semoga istikomah dan para mualaf di lindung Allah swt..amin.

  • @hardhitakusdharyanto2548
    @hardhitakusdharyanto2548 Před 2 lety +36

    Masya'allah... Father's respect is absolutly 💯👍