Panda Nababan Cerita Bagaimana Kelompok Islam Jadi Senjata Makan Tuan Soeharto Ft. BHM

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 13. 05. 2023
  • Yuk Gabung bersama Komunitas Total Politik dan Dukung Channel kita lewat Saweria agar kita tetap bisa buat konten menarik untuk temani hari-harimu di rumah :
    ► Whats App Group: chat.whatsapp.com/B8JfUkLnXE2...
    ► Telegram : bit.ly/3orLO3r
    ► Saweria: saweria.co/totalpolitik
    Jangan Lupa Follow Social Media Total Politik:
    ► Instagram: / totalpolitikcom
    ► Facebook: TotalPolitik
    ► Twitter: / totalpolitikcom
    ► Podcast: open.spotify.com/show/6K6xeuU...
    ► CZcams: / totalpolitik
    ► LinkedIn: / total-politik
    Host Podcast Politik Arie Putra:
    ► CZcams: / @arieputrabn
    ► Instagram: / arieputrabn
    ► Twitter: / arieputrabn
  • Zábava

Komentáře • 203

  • @penikmatyoutube1590
    @penikmatyoutube1590 Před rokem +29

    Utk host tolong ke depan kuasai dulu topik pembahasan....jgn malah bolak baik buka Google di depan narasumber begitu kan keliatan bgt kalian amatiranny. Tolong lah hargai apa lg sdh pada senior begitu. Masih muda ADAB TOLONG diperhatika

    • @ichromeandplunks
      @ichromeandplunks Před rokem +6

      Setuju sih, nguap2 pernah, nyongkel gigi pernah, ngulet pernah…pelaku nya ya budi 😂😂😂😂😂
      Host tv yak padahal 😬✌🏻

    • @penikmatyoutube1590
      @penikmatyoutube1590 Před rokem +1

      @@ichromeandplunks Ya bos soalnya narasumber bukan Abu janda tapi para Pelaku pemerintah minimal ya senior jauh di atas mereka. Beda kalo narasumber abu janda host berak ditempat jga sy dukung.

    • @nn-si6dy
      @nn-si6dy Před rokem +3

      Emang nih mas Budi Ari kaco

    • @iburosmita4999
      @iburosmita4999 Před rokem

      ​@@ichromeandplunks ⁰

    • @penikmatyoutube1590
      @penikmatyoutube1590 Před rokem

      @@iburosmita4999 dibalas ibu ini 0 katanya tapi angkanya kecil aja

  • @embazy9993
    @embazy9993 Před rokem +16

    Saya generasi old school..
    Tidak merasa terganggu dengan gaya wawancara Ary & Budi.
    Setiap kali menyimak Total Politik, saya fokus ke contents, bukan styles.
    Mereka hosts yang asyik, membuat audience dapat mengunyah topik berat dengan renyah.
    Narasumbernya adalah orang-orang hebat dan tampaknya mereka tidak merasa terganggu (apalagi tersinggung) dengan cara hosts membawakan talkshow.
    Bravo Ary & Budi.
    Maju terus Total Politik.

  • @teddysantosa1291
    @teddysantosa1291 Před rokem +5

    Betul/Benar apa yg dikatakan Bung Panda Nababan.Mantap/Cerdss/ber-Kwalitas.apa kata Bung Fahry Hamzah.islam gak bisa diajak bernegara kl di ajak demo paling depan 😭

  • @sugihartodjokosuhendro5182

    Penjelasan pak Bambang Harimurti sangat detail dan berimbang , sebagai rakyat jelata saya bisa tercerahkan dalam melihat kondisi pada waktu orba berkuasa .... . , terus memberi pencerahan buat generasi muda agar tidak terprovokasi bila ada hasutan, natasi yg tidak benar.bravo total politik 👍👍👍

  • @Hantublaung
    @Hantublaung Před rokem +9

    So happy with this channel. Dengarkan ini serasa kuliah satu semester sejarah dan antropologi. ❤

  • @jurimancingmakan
    @jurimancingmakan Před rokem +4

    jika terlibat politik harap selalu ingat pepatah ini " jika hewan buruan sudah habis, anjing pemburu masuk kuali " , ketika sedang ada tujuan disayang , jika sudah selesai tujuan ya di buang....sepanjang sejarah demikian ...

  • @soebandisibung722
    @soebandisibung722 Před rokem +2

    ✍️Catatan Bagus !
    Potret Islam disuatu jaman...

  • @elithreeyuni1978
    @elithreeyuni1978 Před rokem

    Tks atas informasi sejarah peristiwa tanjung periok yang selama ini kita tdk tau para narasumber yang senior

  • @teofilusginting1944
    @teofilusginting1944 Před rokem +6

    rivalitas 2 aliran butuh 1 musuh pemersatu, what a briliant social engineering by orba

  • @kadrunprimitif
    @kadrunprimitif Před rokem +1

    pak panda hebat penuh pengalaman

  • @dedirafhet7722
    @dedirafhet7722 Před rokem +8

    Masih ingat waktu SMA tahun 90... sambil buang air di WC terminal,nulis di dinding kritik Suharto supaya lengser.
    Tapi saking takutnya ketahuan intel kodim, tulisan itu dihapus lagi.
    Tapi jiwa muda masih memberontak, datang ke kantor DPC PPP minta KTA untuk jadi anggota partai...tapi sebulan kemudian di rumah didatangi pak Kades supaya mengembalikan KTA.
    Sampai seperti itu zaman ORBA, semua urusan politik pasti ketahuan karena semua orang hampir jadi Intel pemerintah.
    Kalau ingat itu, suka senyum sendiri... begitulah perjalanan bangsa ini

    • @thomasramos6367
      @thomasramos6367 Před rokem +4

      tahun pemilu tahun 87 saya pilih pdi..eeh ketauan..😂 ktp sy tidak diterbitkan.. sy merantau kejakarta tanpa ktp.. mirip pengalaman hidup jaman suharto

    • @muhamadzulkifli5323
      @muhamadzulkifli5323 Před rokem

      Kalau tidak mengembalikan? Konsekuensinya?

    • @ianpieter4738
      @ianpieter4738 Před rokem +3

      ha ha ha. Tahun 80-an malah lebih ngeri lagi. "Hantu-hantu"nya ada di kampus. Baru saja ngomong dan sedikit bahas ini itu (berdasarkan berita dari koran kompas atau sinar harapan), maka ketika pulang rumah, sudah ada saja orang yang seliweran sambil nunggu di luar pagar rumah. Kepaksa deh ngak pulang rumah. Nginep cari rumah saudara atau kawan- kawan kampus lain (kontrakan mereka), yang jarang ngomong soal-soal politik. Hadeuh....suasana yang mencekam. Istilahnya: "Dindingpun ada kupingnya". Kalau ngomong-ngomong politik setelah makan di warungpun, biasanya si empunya warung akan bilang, "Hati-hati dek..." (FYI, kalau rumah kontrakan yang berisi mahasiswa-mahasiwa dan beberapa mahasiswanya sering ngomong politik, maka tidaklah aneh...dengan "tukang bakso" yang berseliweran) huuuuuu.... Bahkan cari kawan mahasiswa untuk serumah kontrakan pun, jadi paranoid. ha ha ha

    • @arihanggara6662
      @arihanggara6662 Před rokem +2

      Jaman itu AD no 1 dlm hal semena2 thd rakyat krn dianakemaskan orba makanya AL dan AU sampe "cemburu".

  • @zikrialfayet1131
    @zikrialfayet1131 Před rokem +6

    Enak nya nonton total politik itu ketawanya Ari dan Budi.. padahal materi yg dibahas berat2 semua. Ketawa mereka lah menjadi ringan semua materi diskusi nya...😊😊 Keren bro...

  • @dhartasianipar7458
    @dhartasianipar7458 Před rokem +2

    Mengerikan orang islam

  • @samarareni5255
    @samarareni5255 Před rokem +1

    ada yg menjatuh kan lawan hanya untuk menaikan ektabilitas diri nya

  • @rjayary5742
    @rjayary5742 Před rokem

    Sgt tertarik dg konten pengungkapan berbagai sejarah dimasa lalu spt ini, apalg tamunya adalah pelaku sejarah.
    Pls cari sumber pelaku sejarah lagi yuk...yg kredible spt beliau2 ini. Ditunggu.

  • @bukankamu5713
    @bukankamu5713 Před rokem +1

    Pembahasannya kali ini ngeri-ngeri syedaap😅

  • @jblgratia8864
    @jblgratia8864 Před rokem +1

    Tua-Muda Mantaaaap👍

  • @budimansitorus4373
    @budimansitorus4373 Před rokem +28

    Mari kita waspadai ORBA jgn sampai muncul lagi

  • @slametsupriyanto9153
    @slametsupriyanto9153 Před rokem +3

    orde baru pada eranya baik daan stabil terkendali sehingga rakyat tenang, kebanyakan orang tua jika di tanya zaman orba di banding zaman reformasi baikmana / jawanya baik zaman pak hartoq

    • @tinomartino3841
      @tinomartino3841 Před rokem

      Sampeyan di rumah terus x .saya 2 x urusan gara2 kritik .selamat karena saya keluarga tentara

    • @asarono
      @asarono Před rokem +2

      Rakyat kita itu khususnya orang Jawa itu tipikal romantisme, jaman Bapak saya kalau ditanya ya enak jaman Bung Karno, di jaman Bung Karno kalau ditanya ya enak jaman normal alias jaman hindia belanda

    • @xueueux
      @xueueux Před rokem

      Yg akan bilang enak zaman pak harto, rata² yg punya usaha di zaman orba..
      Memang keamanan dan stabilitas negara terjaga. Tapi pelanggara pada HAM besar sekali...

    • @asarono
      @asarono Před rokem

      @@xueueux bujur... semuanya absolut mutlak harus nderek kersane Pak Harto

    • @xueueux
      @xueueux Před rokem

      @@asarono jujur hidup gue baik banget pas zaman orba krn bapak gue punya usaha..tp tiap hari baca koran liat warga bakar sawah/ kebun, ataupun busung lapar di daerah² kasian..anehnya malah pd romantisasi orba..malah pd bilang hidupnya makmur..
      Hmmm kalo makmur, kasus busung lapar pas orba gak akan tinggi..yg bilang BBM, dollar murah..hmmm gue rasa saat itu pada gak punya kendaraan. 😅 buktinya tiap weekend keluarga gue bisa ke puncak utk liburan, gak macet² amat zaman dulu. Skrg? Duuuuuh mobil dimana²..

  • @bensipa3586
    @bensipa3586 Před rokem +1

    Host kl bertanya jgn ngelihat HPlah. Narsummu itu sdh sangat senior dan sangat kompeten di bidangnya lo. Walau mereka humble, perlu juga kita tunjukkan rasa hormat atas capaian mereka.
    Sekedar saran ya...

  • @nasrunnur
    @nasrunnur Před rokem +2

    Lebih dari setengah durasi tayang, Pak Panda Nababan dianggurin ndk dikasih ngomong.. 😢

  • @haenkarachannel5924
    @haenkarachannel5924 Před rokem

    Mantapp

  • @marenjensamosir6707
    @marenjensamosir6707 Před rokem

    Ngebom sambil takbir.... Menjadikan agama ini punya stikma sadis dan mengerikan..

  • @idariapardede3410
    @idariapardede3410 Před rokem +1

    Horass,
    Demi mencerdaskan sejarah baiknya op panda nababan menceritakan siapa dibalik g30 spki , dan bung karno sebenarnya pki atau gimna ??

  • @KenzieRFDaop7
    @KenzieRFDaop7 Před rokem +1

    Bener banget ini....ketika ABRI mulai tidak begitu sejalan dengan Pak Harto, datanglah Pak Habibie yang dimulai dengan ICMI

  • @ivandate9972
    @ivandate9972 Před rokem +3

    di Indonesia kebanggaan akan kerajaan kuno Majapahit dll.
    adalah obat anti radikalisme agama paling hebat

  • @parlindungannaibaho4454
    @parlindungannaibaho4454 Před rokem +2

    dari kaos si oppung seperti kode untuk mahfud md nih kayanya😀😀😀

  • @rickyarmando4011
    @rickyarmando4011 Před rokem +2

    Saya yakin 2 tokoh jrnalis ini masih ingat dengan tokoh mahasiswa yg bernama TONY ARDY yg di kebiri suharto. bisa di kupas juga nih bro

  • @imranrusadiakmalfikri4120
    @imranrusadiakmalfikri4120 Před 10 měsíci

    Islamopobia sdh tdk ada lagi , negara super power Amerika mengatakan tdk ada lagi islamopobia, Islam rahmatan lil alamin. yakinlah Islam merupakan Power kekuatan besar untuk membangun negara ini dgn Damai dan suasana kekeluargaan, dgn Dasar Negara Pancasila. pemimpin yg tepat maka disinilah menjaga kesetabilan organisasi2 islam utk berjalan sesuai Relnya ,,Al quran sejalan dgn pancasila.

  • @nolduspandin3717
    @nolduspandin3717 Před rokem

    amazingg

  • @y-markas8900
    @y-markas8900 Před rokem +1

    Memang benar kata BHM, perusahaan BUMN bnyk yg di isi muslim

  • @bennybluerock6565
    @bennybluerock6565 Před rokem +1

    Rasanya ... bukan Styles yg penting , yg penting Còntent & Kaliber ... @

  • @iwanmahindra3622
    @iwanmahindra3622 Před rokem +2

    Bang coba angkat topik nasab habib yg lagi rame... Biar tidak dijadikan bahan alat politik 2024

    • @bekicot1478
      @bekicot1478 Před rokem

      Kwkwkwkwkkw....lha nasab soekirno dipolitisasi seolah negara punya dia, merdeka jasa dia doank loe mingkem Nyet 😂😂

  • @opinions1234
    @opinions1234 Před rokem

    narasumber kelas wahid,
    terima kasih, skrg sy lebih pahan dgn peristiwa tanjung periok.🙏

  • @tinomartino3841
    @tinomartino3841 Před rokem +2

    Jaman orba itu buat yg uji nyali atau yg sdh bosan hidup gampang tinggal kritik pak harto atau gk usah pak harto kritikcamat atau lurah saja .dijamin malam2 dicomot tentara ,jari digencet meja ,jaridiganjel peluru atau kuku dan gigidicabut pake tang,sdhbagus klo apes hilang

  • @atongdota7464
    @atongdota7464 Před rokem +1

    Ancaman Nyata itu DII!!!

  • @riptosuripto9180
    @riptosuripto9180 Před rokem

    Banyak cerita yg beredar,biarkan cerita2 itu menjadi referensi bagi setiap generasi...yg tdk boleh adalah merasa bahwa cerita mereka saja yg benar...

  • @ratnazuhra1753
    @ratnazuhra1753 Před rokem +1

    Kalau Islam sejati, gak ada yg ekstrim, berarti yang ikestrim itu orang orang sekuler yg belajar ke barat terkontaminasi dengan paham paham komunis, mereka berpolitik ala komunis, mengeksploitasi isu isu kesenjangan dan kelas sosial, lalu membenturkan kelompok sosial itu.
    Islam menyeru kepada keadilan dan memperhatikan kelompok lemah dan termarjinalkan, yes, tapi Islam tidak memanfaatkan kelompok 2 tersebut untuk jadi isu gorengan setiap kali pemilu.
    Karena dalam ajaran Islam kaya dan miskin itu sama-sama cobaan. Islamar benar pure sebagai ajaran dari para nabi agar yang kaya membantu yang miskin, yang miskin jangan jadi peminta minta, semua level mempunyai tanggung jawab sosial nya masing-masing. Karena kalau seseorang berbuat baik itu hanya berbuat baik untuk dirinya sendiri, dan kalau dia berjuang sesungguhnya dia berjuang untuk kebaikan dirinya sendiri di akhirat kelak.
    Sedangkan komunis kan akidahnya berbeda dengan akidah Islam. Komunis kan lahir dari akidah ateisme yg berarti tidak percaya akhirat. Walau pun belum tentu setiap yg berpaham komunis itu sebagai yg ateis. Karena mereka hanya yg berakidah Islam biasanya hanya menganggap komunis diadopsi sebagai gerakan politik. Dan ini banyak terjadi di kampus kampus.

  • @bobbymarthianus3958
    @bobbymarthianus3958 Před rokem

    Zaman sekarang 💰🗣️🗣️siapapun bisa di mulai.

  • @effendypurnomo9584
    @effendypurnomo9584 Před rokem +1

    Alm nurcholis madjid prstasinya membangun kualitas Univ Paramadina di rontokan oleh Anies Baswedan setelah menjadi Rektor sampai sekarang pun Univ Paramadina tenggelam beritanya

  • @ndartokhelm2145
    @ndartokhelm2145 Před rokem +10

    Menit 44.
    Saat upaya pembunuhan Presiden Soekarno di Cikini, banyak anak2 SD yang menjadi korban ledakan bom yg dilakukan oleh ekstrimis Kadrun tersebut. Salah satu teman sekelas MEGAWATI yang selamat (meski kepalanya berdarah) adalah AHMAD ALBAR, vocalis band legendaris God Bless, seperti dalam pengakuan yang bersangkutan di podcast Soleh Solihun.

  • @yesbisa1729
    @yesbisa1729 Před rokem

    klo pandangan dr politikus senior, justru tokoh2 golkar menjadikannya tunggangan karir, politik dan pangkat. Karena mereka sudah terpecah belah lemah

  • @parmandahuta
    @parmandahuta Před rokem

    Mencerahkan cerita yang simpang siur

  • @tientjesimatauw8089
    @tientjesimatauw8089 Před rokem +1

    Panda Nababan dan Ganjar satu produk tipe sm , beda dg Presiden Jokowi wawasannya lbh luas dan tingkat kecerdasan lbh tonggi itulah yg menjdkn sukses dlm karier dan ttp kuat sbg org no 1 di RI dan mengangkat nm Indonesia di mt dunia 👍👍

  • @susilomr992
    @susilomr992 Před rokem

    Jamaah dari Iran yg bikin ulah di masjidil haram dan arab saudi minta bantuan militer Perancis.
    Tank Prancis masuk ke lorong2 dlm masjidil haram mengusir extrimis dari Iran itu.
    Itu seingat saya betitanya.

  • @xxmjg
    @xxmjg Před rokem +1

    Jaman orba nyawa orang ga ada artinya yg ga sejalan langsung di ilangin sangat mengerikan 😬

  • @cahyadi-cg2jt
    @cahyadi-cg2jt Před rokem

    pertanyaan nya kenaapa? orang2 yg sdh beragama, kok mudah terpancing mudah diadu domba? dengan ber teriak2 menyebut asma ALLOH maha besar kok kejam tega membunuh sesama manusia ciptaan TUHAN? apa karena muncul parpol. kalau benar begitu pilih golput saja agar sy tidak punya musuh. golput tidak pilih caleg cukup pilih caPres saja yg saya percaya mimpin NKRI. sekian dulu trimakasih bang Nababan banyak mengaspirasi pikiran sy untuk pilih caPres yg punya besik berani dan paham setrategi perang.

  • @densogol4802
    @densogol4802 Před rokem

    busan korea setia menanti

  • @halimpranata5064
    @halimpranata5064 Před rokem +1

    Moderator anak muda , kurang belajar , urakan , cekakakan ,
    Ini kan podcast dialog politik , YANG SERIUS DIKIT dong & perbanyak belajar sebelum dialog & hormati org tua

  • @indraisiskandar4819
    @indraisiskandar4819 Před rokem +9

    maaf sy gk bosan2 mengingat kan budi dan arie ntk tidak terbagi fokus ke HP ketika berbincang dgn narasumber.
    lihat opung panda dan BHM tetap menjaga etika dgn tidak memegang hp selama acara..ayoo,well educated selaras dgn well atitude

  • @pdgjh9593
    @pdgjh9593 Před rokem

    Ini duga2 ? yg diharapkan semua, kita sdg membesarkan anak macan, tinggal tunggu waktunya.
    Thn depan dia jadi pemimpin . Buat mengawasi atau menyerang .

  • @zubir_pase
    @zubir_pase Před rokem

    Jokowi perintah!!! Gaspolll😅
    Budi Arie bereh!!

  • @wiyajibudi7094
    @wiyajibudi7094 Před rokem

    Benar bung main

  • @amammena9533
    @amammena9533 Před rokem

    👌👌

  • @gonogono8922
    @gonogono8922 Před rokem +1

    menurutku klo negara mau maju m@u agama apa saja bisa tp klo islam itu berat sekali,klo dah islam ya tumpul gak iso mikir,lha pak bambang itu abangan/boleh dikata atheis makanya pintar dan cerdas,coba klo beliau belajar kitab suci quran aku jamin 1000% gak bisa normal cara berpikirnya🤣🤣🤣🤣🤣🤣

  • @nn-si6dy
    @nn-si6dy Před rokem

    Epic 48:47 Ari dan oppung 😜

  • @ahmadkusairi6360
    @ahmadkusairi6360 Před 7 měsíci

    Berarti perjuangan Suharto bersama orba untuk mendapatkan kekuasaan memang dg cara menghalalkan semua cara,yg penting menang! Hanya dg berkata pikiran,ucapan,tindakan; semua lawan orba sdh banyak yg mati terkapar oleh pasukan penembak jitu misterius!!!

  • @cahyadi-cg2jt
    @cahyadi-cg2jt Před rokem

    yg diendos oleh pak Joko Wi ada Ganjar ada pak Prabowo.

  • @handrisukarno
    @handrisukarno Před rokem

    Pengalaman hancur hancuran tdk mendidik bermusyawarah semoga tdk ditiru oleh generasi yang sekarang

  • @hotelleyeh2637
    @hotelleyeh2637 Před rokem

    Narasumber selalu opung dari kubu merah, PODCAST ini terasa sekali sangat jarang mendengar narasumber, versi dari kubu Islam...

  • @penikmatyoutube1590
    @penikmatyoutube1590 Před rokem

    23:40 waduh ketahuan deh opung sebenarnya siapa. Wokwokwok

  • @bobbymarthianus3958
    @bobbymarthianus3958 Před rokem

    Benar Minang yang berpengaruh cewe. Begitu cewe habis nggak ada lagi yang di panutin/👀keturunannya.
    Sebenarnya 🇲🇨seperti itu. Dituakan sudah tidak ada balik lagi pada kenyataan masing-masing...@@🕋💸💸

  • @teddysantosa1291
    @teddysantosa1291 Před rokem +1

    Bukan orba.lebih bahaya arab NKRI.yg bermain suharto.sendiri ditipu sekarang msh nempel jadi daki di keluarga cendana namanya cari sendiri

  • @maimunahsaikin2534
    @maimunahsaikin2534 Před rokem

    Ko jd inget KM 50 YH😢😢

    • @asarono
      @asarono Před rokem

      Lha elu malahan njagoin menantunya presiden yang menyebabkan peristiwa Priok

  • @totoradian1713
    @totoradian1713 Před 6 měsíci

    udah terjawab kartu2 pak jokowi skrg

  • @kebun250
    @kebun250 Před rokem +1

    Saya merasa berterimakasih dgn orba.

  • @marubasilaen5543
    @marubasilaen5543 Před rokem

    SEMANGGI 1

  • @anggianggi1496
    @anggianggi1496 Před rokem

    Km 50
    Bgmn itu

  • @caesarbinkabayanbintiinem8653

    Senjata makan toean. Boomerang 😀😁😂😃😄😅😆

  • @greatchannel126
    @greatchannel126 Před rokem

    Weh lagi nonton hasil musra ko ilang min?

  • @Ph-vl1fm
    @Ph-vl1fm Před 10 měsíci

    ga tau diuntung ya

  • @tukidinangkamura2354
    @tukidinangkamura2354 Před rokem

    Untuk kali ini Bapak Nababan berbicara kurang semangat dan sepertinya hati-hati dalam memberikan penjelasan atau jawaban.Apa karena “Tuan Rumah” untuk kali ini kurang begitu semangat memberi umpan lambung ?

  • @dendyutomo427
    @dendyutomo427 Před rokem

    Hostnya masih cilik gak ngalami sdr jaman orde baru

  • @jacksableng4775
    @jacksableng4775 Před rokem +1

    Tolong jangan salah asosiasikan kata SEKULER sebagai hal yang UTILITARIAN atau kejam. Sekuler artinya "pemisahan fungsi politik, pemerintahan/STATE dengan agama" ini adalah hal yang baik dan efektif. Orang sekuler itu sering kali memiliki agama dan beriman namun dia tidak membawa2 agama ke dalam politik. Sekuler memandang agama sebagai sesuatu yang PRIVATE atau ada pada ranah INDIVIDU bukan politik.
    Yang mungkin anda maksud dengan menyalah gunakan kata SEKULER adalah MACHIEVELIAN atau utilitarian. Utilitarian tidak sesuai dengan ajaran cinta kasih, seseorang yang utilitarian hanya memanfaatkan sesuatu ketika hal itu berguna dan ketika tidak berguna dibuang. Utilitarian bahkan memeluk monster bila perlu untuk mencapai tujuannya.
    Padahal dalam ajaran Kristiani justru diajarkan SEKULARISME.
    Matius 22:21: “Therefore render to Caesar the things that are Caesar’s, and to God the things that are God’s". "Berikanlah kepada Kaisar apa yang patut kepada Kaisar dan kepada Tuhan apa yang patut kepada Tuhan."
    Memisahkan antara fungsi Politik dan Agama adalah hal yang sangat Kristiani walaupun istilah Secular itu MISNOMER; yakni berasal dari kata seculae yang berarti DUNIAWI. Tapi maksudnya bukan begitu.

    • @HermawanSastrarahardjo-tg6qp
      @HermawanSastrarahardjo-tg6qp Před rokem

      Benar sekali apalagi untuk negara yg warga bangsanya sangat heterogen wajib memisahkan sistem bernegaa (dengan hukum universal) dan agama (hukum sesuai dengan keyakinan masing-masing yg sering berlawanan dng keyakinan orang lain).....👍👍👍

    • @jacksableng4775
      @jacksableng4775 Před rokem

      @@HermawanSastrarahardjo-tg6qp Yup, ironisnya perang, tindakan2 OVER-STRETCH, dan pembunuhan terbesar justru terjadi antar agama Monotheistik-Samawi atapun antar faksi/aliran (Katolik-Protestan, Shia-Sunni, Sufi, Mu'tazillah, Wahabi, Salafi, Ahmadiyah). Bahkan ketika perang salib agama itu merupakan pengaruh terbesar dalam suatu State. Monotheisme itu doktrin yang perlu ditinjau ulang. Perang justru terjadi karena memaksakan suatu bentuk Monotheisme atas yang lain.
      Ketika agama menunggangi State untuk mendapatkan pengaruh/kekuatan, kemudian State memanfaatkan agama untuk mendapatkan Legitimasi aksi2 nya maka akan selalu terjadi situasi yang di luar "ideal".

  • @sahrul9395
    @sahrul9395 Před rokem +1

    Bahasnya ngga mutu... coba bahas ttg investor yg pada kabur, pak luhut marah dg singapura dan amerika, kereta cepat yg butuh jaminan apbn dll. Gitu dong

  • @ratnazuhra1753
    @ratnazuhra1753 Před rokem +3

    Maaf pak, saya orang Padang Minang). Tidak benar Ninik mamak itu diatur perempuan. Perempuan di Minang itu memang lebih dimuliakan dalam hal mewarisi harta pusaka tinggi contohnya, tapi itu sebagai bentuk perlindungan terhadap perempuan agar dia punya safety ketika dia tidak punya kemandirian secara finansial. Tapi kalau dia sudah punya kemandirian secara aset dan finansial mungkin karena perkawinan, di berikan oleh suaminya yg mungkin dia tidak terlalu tergantung lagi terhadap harta pusaka tinggi itu lagi, maka Ninik mamak sudah memberikan kebebasan kepada perempuan itu untuk ikut suaminya, dengan tetap menjaga jaga silaturahim dengan kaumnya.
    Keputusan keputusan penting tetap dipegang Ninik mamak. Buktinya ketika akan memutuskan gadai atau jual beli aset kaum, tetap izin Ninik mamak. Intinya prinsipnya musyawarah yg memang itu ajaran yg dipegang orang Minang sebagai falsafah adat basandi syarak, syarak basandi kitabullah.

    • @nn-si6dy
      @nn-si6dy Před rokem +2

      Makanya itu budaya lokal jadi antibodi agama import, coba kalo telan mentah2 tuh kitab, bakal nda ketemu ama budaya lokal, yg jelas2 tertulis perempuan hak nya 1/2 dr pria..

    • @ratnazuhra1753
      @ratnazuhra1753 Před rokem +1

      @@nn-si6dy jadi ini konsep harta pusaka tinggi di Minang itu bukan dalam konsep waris sebagaiana dipahami wanita 1/2 dari laki laki ketika mewarisi harta orang tua mereka. Itu tetap berlaku.
      Harta pusaka tinggi itu tidak didapat dari harta pencarian orang tua, tapi mungkin dia berupa hibah atau pemberian dari karib kerabat, kemudian dijadikan harta bersama secara turun temurun yang dalam hal ini konsepnya adalah wakaf untuk keturunan ( wakaf zurri) sudah pernah juga dibahas oleh ustad Abdul Shomad masalah wakaf zurri di masyarakat Minang, sebagian masih menerapkan.
      Adapun harta pencarian orang tua karena perkawinan tetap berlaku seperti itu.

    • @mona-rn5rx
      @mona-rn5rx Před rokem

      ​@@nn-si6dy 10:14 b

    • @waetfordzxgrx6701
      @waetfordzxgrx6701 Před rokem +4

      Sebelum islam masuk, padang besandi apa?

  • @marifatunnisha3699
    @marifatunnisha3699 Před rokem

    DOSA DOSA HARTO

  • @sinungpinunjul4317
    @sinungpinunjul4317 Před rokem

    31:10 Presenternya.. anak kemaren sih pertanyaan nya ya .. gitu deh .. 🤦🤦🤦🤦🤦🤦

  • @israelson4509
    @israelson4509 Před rokem

    Waktu itu umur ku msh 6th, tp sudah menyaksikan adu tembak, Mayjen(purn) Rudolf Butar butar, melawan para pendukung/pengikut Amir Biki & paginya, mayat-mayat yg bergelimpangan di lempar ke truk sampah &pasukan pemadam kebakaran yg membersihkan darah2, potongan tubuh, otak, dll, sampai bersi seperti semula tanpa jejak. ✌

    • @adriesa8694
      @adriesa8694 Před rokem

      Itu kejadian tepatnya di jalan apa ya

    • @israelson4509
      @israelson4509 Před rokem

      @@adriesa8694dari sepanjang kodamar, Plumpang yg ada pasar uler, Pool,depan Polres Jakut, lorong, pokoknya segala lorong yg bernomor pasti di acak2 oknum militer, bahkan ayah saya karena kantor nya dekat sampur, ketika akan pulang pelipisnya pecah dan Al-Ustad Amir Biki yg memerintahkan para pengikutnya utk menolong siapa pun yg jd korban kekerasan rezim Orde Baru & subhanallah Ayah saya selamat, walaupun th.2015 beliau berpulang ke yg Kuasa, karena "Kanker hati yg menyebar hingga empedu".✌

    • @asarono
      @asarono Před rokem

      Saat itu, kami di Jawa Tengah hanya mendengar kisah itu hanya "dari mulut ke mulut" ... kelak ketika Sabili mulai ada, barulah cerita itu tersebar di golongan anak2 pengajian di kampus...

    • @quzuqbotak
      @quzuqbotak Před rokem

      Adu tembak?
      Berarti sipil pake pistol? Siapa yg ngasihnya pak?

    • @asarono
      @asarono Před rokem

      @@quzuqbotak gak ada yg bawa senjata api dari pihak sipilnya, namun sajam, batu, apa saja yg bisa dipakai utk melawan aparat digunakan

  • @bobbymarthianus3958
    @bobbymarthianus3958 Před rokem +1

    Qiu-qiu kalah sama murni, murni kalah sama 40,
    40 kalah sama balak 4, balak 4 kalah sama 6 seri, 6seri kalah sama balak angka berurutan. Contoh: balak 0/0,0/1,2/3,4/5 atau balak+15 sesuai urutan balak kecil ke besar.

  • @nurdinpalugada6969
    @nurdinpalugada6969 Před rokem

    Saya kira orla juga baik dan orba juga baik di masanya .
    Yg jelas itu islam yg jadi korban semua .orla partai islam di berangus .di ubah jadi nasakom.itu mulai ada masalah .orba juga sama islam jadi tumbal tapi karena orba udah waktunya karena dah lama juga .politik terus berubah dan berkembang .

  • @MrTogapjohan
    @MrTogapjohan Před rokem +4

    Opung bajunya bercorak merah - putih ..artinya PDIP duet dengan Gerindra....fix Ganjar - Prabowo 2024 😁🤭
    *klo opung dikasih statement kaya diatas pasti dibilang "ah pintar pintar kau lah itu " 😂😂

  • @bobbymarthianus3958
    @bobbymarthianus3958 Před rokem

    Ilmu harimaunya di tunggangi hanya sesuai dgn keturunan raja kecil atau garis keberuntungan ibu.
    Tanpa itu mustahil bisa.

  • @kahkahkah5604
    @kahkahkah5604 Před rokem

    Saudi 70 an boleh ga berhijab? Yang menyerang Mekah wahabi dan tidak diberantas dan pemerintah Saudi sblm 70 an bukan konservatif? Narasumber ini baca sejarah dari sumber apa?

  • @demiansumbar4875
    @demiansumbar4875 Před rokem

    Pada jaman Suharto podcast yg seperti ini pasti sudah di penjarakan atau di culik...😂 Semua nya di kendalikan suharto media di bungkam.bupati gubernur semuanya suharto yg menunjuk. Jadi beruntunglah kalian hidup di jaman sekarang.kalian sebagai anak muda belum TER KONTAMINASI.jangan takut untuk menegakkan kebenaran dan setahu saya suharto tidak pernah dekat dengan kelompok islam..🙏🙏

  • @syahronisyahroni7217
    @syahronisyahroni7217 Před 10 měsíci

    Tolong bahasa congkel mata dan lain-lain jangan di jadikan guyonan...masih terasa kesedihan di hati anggota keluarga yg tewas

  • @rajatampan1703
    @rajatampan1703 Před rokem

    Bhm kurang tepat dlm menerangkan hal sperti ini 😢, lemah referensi

  • @gledaseptama70
    @gledaseptama70 Před rokem

    Kok ada kata2 kaum wahabi,,,,, tau apa tentang wahabi

  • @policetoba284
    @policetoba284 Před rokem

    Bambang H ini spt yg ngerti aja Wshsbi……bsnyakin baca lbh tentang Islam😂😂

    • @nn-si6dy
      @nn-si6dy Před rokem +1

      Yg dia lihat di lapangan bro, kalo belajar lagi malah bingung dia kalo nulis berita..

    • @policetoba284
      @policetoba284 Před rokem

      @@nn-si6dy harus lah terus belajar bro…..apalagi wartawan senior, bicara dimedia pula

  • @ferrelmoses5657
    @ferrelmoses5657 Před rokem

    Emang Cemen aja organisasi mayoritas di Indonesia 😂

  • @kpoprevel9737
    @kpoprevel9737 Před rokem +1

    Cerita opung mana?? BHM mulu yang omong.

  • @emansulaeman8796
    @emansulaeman8796 Před rokem

    Wk wk

  • @mandanindita5773
    @mandanindita5773 Před rokem

    Kadrun memang kelompoknya ini massif dan munafik, dapat bantuan barat

  • @bobbymarthianus3958
    @bobbymarthianus3958 Před rokem

    Total politik sudah sochk tahu. Kasus tanjung Priuk baca sejarahnya di koran,majalah, hanya berdasarkan elaktibilitas pada zaman sekarang.
    Cari datanya di arsip nasional,perpustakaan negara pasti tahu kepentingannya. Berfikir lah 👂.

  • @juwitoignatius943
    @juwitoignatius943 Před rokem

    Hostnya bocil2 makanya dia lihat geogle

  • @irabakri2662
    @irabakri2662 Před rokem

    W̤a̤l̤a̤ṳp̤ṳn̤ B̤ṳd̤i̤ d̤a̤n̤ A̤r̤i̤ s̤ṳk̤a̤ n̤y̤e̤b̤e̤l̤i̤n̤ l̤e̤m̤p̤a̤r̤2̤ i̤n̤s̤i̤d̤e̤ g̤ṳe̤ m̤a̤s̤i̤h̤ b̤e̤r̤s̤y̤ṳk̤ṳr̤ c̤h̤a̤n̤n̤e̤l̤ i̤n̤i̤ h̤a̤d̤i̤r̤.̤ k̤a̤p̤a̤n̤ l̤a̤g̤i̤ b̤i̤s̤a̤ d̤e̤n̤g̤e̤r̤ c̤e̤r̤i̤t̤a̤ l̤a̤n̤g̤s̤ṳn̤g̤ d̤r̤ s̤a̤k̤s̤i̤ m̤a̤t̤a̤ n̤e̤t̤r̤a̤l̤ t̤r̤a̤g̤e̤d̤i̤ p̤r̤i̤o̤k̤

  • @bobbymarthianus3958
    @bobbymarthianus3958 Před rokem

    Jangan sokch tahu anda. Jilbab itu adatnya timur tengah mustahil tanpa jilbab.
    Mekah pernah di perebutkan oleh keluarga/saudara kerajaan Arab Saudi karna proyek haji yang ingin di bangun. Baca sejarahnya jangan dari koran. Buktikan baca ke perpustakaan nasional+Dubes Arab+revolusi Iran. Bisa ketemu data yang terungkap.

    • @asarono
      @asarono Před rokem

      Bukan mustahil, silakan cek foto2 di tahun2 itu. Bahkan Iran pun yg skrg sangat ketat soal pakaian, di jaman Shah Reza Pahlevi itu sudah seperti negara barat, termasuk Afghanistan, Libanon, Syria, dll

    • @bobbymarthianus3958
      @bobbymarthianus3958 Před rokem

      @@asarono apakah 100% diruangan/di tempat terbuka. Itu budayanya mustahil 100%tanpa cadar/kain selendang. Foto diruangan,ditempat terbuka pasti pakai cadar/selendang takdirnya cuaca panas berdebu.
      Disimak perkataan tamu total politik baru bisa komentar.

    • @quzuqbotak
      @quzuqbotak Před rokem

      Komen kebencian ya gini, "koran",
      Malah melarang umat muslim baca kitab sucinya aneh bener Luh,

  • @dwibudi5585
    @dwibudi5585 Před rokem

    Bicara islam sebaiknya kpd Ahlinya !!

    • @asarono
      @asarono Před rokem +2

      Ini bukan bicara ajaran Islam, ini pembicaraannya mengenai sejarah dan kenyataan di Indonesia, yang kebetulan salah satu pihak yang terlibat adalah kelompok2 terafiliasi gerakan Islam
      Please deh jangan dikit2 tersinggung dibawa ke agama

  • @seagitz
    @seagitz Před rokem

    ini si gendut kalo ketawa paling keceng.. giliran ngobrol topik diem terus. gausah di kasih mic lah tu si gendut

  • @bekicot1478
    @bekicot1478 Před rokem

    Waleeeehhh.... Pando nyocot dr sudut pandang dia doank sbg politisi Kristen yg seneng klo Islam politik terpinggirkan 😂😂