Manfaat dan ke Unggulan Pupuk NPK Mutiara 16-16-16 Untuk Sawit & Tanaman lainya

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 7. 09. 2024
  • Diterbitkan 5 Sep 2023
    Keunggulan dan Fungsi Pupuk NPK 16-16-16 bagi Tanaman
    Pada pembahasan sebelumnya, kamu pasti sudah membaca bahwa pupuk NPK dibagi menjadi beberapa jenis - Mengenal Jenis Pupuk NPK dan Cara Aplikasinya. Kali ini, kita akan fokus pada pupuk NPK 16-16-16, mulai dari pengertian, keunggulan, fungsi bagi tanaman, hingga kisaran harganya di pasaran.
    Apa itu Pupuk NPK 16-16-16?
    Perlu kamu ketahui, pupuk NPK 16-16-16 merupakan salah satu pupuk majemuk yang memiliki kandungan unsur hara makro dan mikro. Jenis pupuk ini secara umum berbentuk butiran atau granul dengan warna biru langit. Pupuk yang bersifat netral ini juga bersifat higroskopis atau mudah larut, sehingga sangat mudah diserap oleh tanaman.
    Pupuk jenis ini setidaknya mengandung 3 unsur hara makro dan 2 unsur hara mikro. Unsur hara tersebut antara lain, N (Nitrogen), P (Phospat), dan K2O (Kalium) sebagai unsur hara makro, serta CaO (Kalsium) dan MgO (Magnesium) sebagai unsur hara mikro.
    Makna Angka 16-16-16 pada Pupuk
    Apakah kamu masih bingung dengan angka 16-16-16 di belakang kata NPK? Nah, rupanya angka tersebut merupakan angka yang mewakili persentase kandungan dari 3 unsur hara utama yakni N, P dan K. Oleh karena persentase CaO dan MgO sangat kecil, sehingga seringkali tidak ditulis pada kemasan pupuk.
    Adapun kandungan dan persentase dari pupuk NPK 16-16-16 adalah:
    Nitrogen (N) sebesar 16%
    Phospat (P) sebesar 16%
    Kalium (K) sebesar 16%
    Kalsium (CaO) sebesar 6%
    Magnesium sebesar 0,5%
    Keunggulan Pupuk NPK 16-16-16
    Jika dibandingkan dengan pupuk NPK lainnya, jenis pupuk NPK 16-16-16 ternyata jauh lebih unggul. Bahkan, keunggulan tersebut tidak hanya berdasarkan kandungan unsur hara, melainkan juga meliputi sifat, perannya terhadap tanaman, serta kemudahan saat diaplikasikan.
    Berikut adalah beberapa keunggulan yang perlu kamu ketahui!
    Memiliki kandungan 3 unsur hara makro, yaitu N, P, dan K sekaligus juga unsur hara mikro, yaitu CaO dan MgO. Kandungan lima unsur hara tersebut memiliki peran penting bagi pertumbuhan tanaman.
    Pupuk NPK 16-16-16 dapat diaplikasikan untuk semua jenis tanaman, mulai dari tanaman pangan, tanaman perkebunan, hingga tanaman hortikultura.
    Bersifat netral sehingga sangat mudah diaplikasikan ke berbagai jenis tanah dan tidak mengasamkan tanah.
    Bersifat higroskopis atau mudah larut sehingga akan lebih mudah diserap oleh akar tanaman.
    Cara pengaplikasiannya sangat fleksibel, bisa ditabur ataupun dikocorkan. Jika diaplikasikan pada tanaman perkebunan atau tanaman keras, taburkan pupuk di sekeliling tanaman. Sedangkan jika diaplikasikan pada tanaman holtikultura, lakukan dengan cara pengocoran dengan pengenceran sesuai dosis yang tepat.
    Mampu membantu menjaga keseimbangan unsur hara, baik makro dan mikro di dalam tanah.
    Mohon dukunganya Dan Suport nya dengan Cara LIke,Share,Coment & Subscribe nya 👍👍🤝😊

Komentáře • 32

  • @FendyBudiPrihatmoko
    @FendyBudiPrihatmoko Před 8 měsíci

    Informasi yang sangat bermanfaat tentang guna pupuk NPK 16-16-16 bagi tanaman kelapa sawit

  • @abrar_n_adisty_mom
    @abrar_n_adisty_mom Před 8 měsíci

    Terima kasih sharing videonya info yang sangat bermanfaat

  • @ikocutefamily4868
    @ikocutefamily4868 Před 8 měsíci

    Manfaat dan keunggulan pupuk npk. Mutiara..mantap.

  • @JuniorKucing
    @JuniorKucing Před 8 měsíci

    wah terima kasih informasinya untuk pupu NPk 16-16

  • @BundaEstiSamara98
    @BundaEstiSamara98 Před 8 měsíci

    Mampat keunggulan pupuk NPK bermanfaat bangets

  • @pengetahuanyoutube
    @pengetahuanyoutube Před 8 měsíci

    Lengkap banget di channel ini apalagi dari pupuk nya makasih banyak nya

  • @MangUday
    @MangUday Před 8 měsíci

    Terimakasih sudah berbagi informasi tentang pupuk NPK 16 3x

  • @Guru_Creative
    @Guru_Creative Před 8 měsíci

    Bagus ya keunggulan nya, terimakasih

  • @Hanumhafikhaa
    @Hanumhafikhaa Před 8 měsíci

    Manfaat dan keunggulan pupuk NPK yang jarang diketahui orang-orang Terima kasih atas videonya

  • @hendrikChanel
    @hendrikChanel Před 8 měsíci

    Wahhhh allhamdulilah orang tua saya juga pakai pupuk ini juga

  • @asmuqinuhin
    @asmuqinuhin Před 8 měsíci

    Terimakasih infomasinya tentang pupuk npk, sangat bermanfaat sekali

    • @FendyBudiPrihatmoko
      @FendyBudiPrihatmoko Před 8 měsíci

      Betul, sangat jelas sekali informasi yang disampaikan tentang manfaat pupuk NPK untuk tanaman kelapa sawit

  • @DiskaParasAyu
    @DiskaParasAyu Před 8 měsíci

    Kandungannya seimbang 16-16-16 pas buat kesuburan tanaman.. rekomended nih makasih pak sdh berbagi informasi

  • @SadempoTv
    @SadempoTv Před 8 měsíci

    Manfaat nya ternyta banyk ya bg pupuk NPK nya, terimakasih bg sudah membuat video nya

  • @ngetripseru
    @ngetripseru Před 8 měsíci

    Bagus banget penjelasan mengenai manfaat dan keunggulan pupuk NPK nya bang...semoga bermanfaat bagi para petani sawit...

  • @Tojoksawit
    @Tojoksawit Před 8 měsíci

    Terimakasih ilmunya bang,salam pemula dari Bengkulu 🙏

  • @astronic4522
    @astronic4522 Před 8 měsíci

    Makasih banyak bang info terkait pupuk NPK 16-16-16,jadi nambah wawasan

  • @journey14
    @journey14 Před 8 měsíci

    Nah,, alhamdulillah jadi tau manfaat dan kegunaan pupuk npk 16

    • @BuruhSawitOfficial
      @BuruhSawitOfficial  Před 8 měsíci

      Mudah2 an bisa bermamfaat kang, terutama bagi petani yang awam

    • @dodikwazzt4596
      @dodikwazzt4596 Před 8 měsíci

      Pupuk NPK 16 banyak sekali manfaatnya.terutama untuk tanaman sawit.

    • @journey14
      @journey14 Před 8 měsíci

      aamiin setuju

  • @aristower82
    @aristower82 Před 8 měsíci

    Trmkah mas infonya seputar kelapa sawit.ternyata gak sembarang pupuk juga ya mas

  • @koransawit9364
    @koransawit9364 Před 8 měsíci

    Salam koran sawit salam kenal semuanya 🎉

  • @jalanlurus1692
    @jalanlurus1692 Před 8 měsíci +1

    Salam plenter pak Heri..
    Dalam video ini pak Heri menjelaskan bahwa pupuk NPK 16 16 16 mutiara ini mengan dung mgo dan caO tetapi klo dilihat dilabel kemasanya cuma mengandung N,Pdan Kalium. !

    • @BuruhSawitOfficial
      @BuruhSawitOfficial  Před 8 měsíci

      Salam planter pak, betul pak & terimakasih sudah menyimak video nya, & trimakasih sudah terpancing untuk berkomentar👍👍😊

  • @dodikwazzt4596
    @dodikwazzt4596 Před 8 měsíci

    Kan jenis pupuk buat sawit banyak macaknya.. Yg paling bagus menurut Pak Heri apa?

    • @BuruhSawitOfficial
      @BuruhSawitOfficial  Před 8 měsíci

      Banyak banget bang macam macam pupuk untuk sawit, menurut saya semua bagus tinggal cara penggunaanya benar ap salah

  • @BestietutorTv
    @BestietutorTv Před 8 měsíci

    Berapa kali sehari biasanya pemberian pupuk npk mutiara 16-16-16 pada tanaman sawit bg???

    • @BuruhSawitOfficial
      @BuruhSawitOfficial  Před 8 měsíci

      1 bulan 1x aja bang dan bisa 3bulan 1x dengan dosis yg sesuai