Preprocessing Data Mining Menggunakan RapidMiner | Seri Data Mining

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 29. 08. 2024
  • Preprocessing merupakan tahap menyiapkan data untuk diproses di data mining. Preprocessing atau data preparation merupakan satu tahap pilar dalam pengolahan data mining atau machine learning. Dalam Preprocessing ada cleaning data, data reduction, data transformation, data integration, data redudansi. Beberapa contoh masalah data adalah data noise, nata tidak konsisten, data outlier. Lalu bagaimana cara mengatasi data kotor sebelum melakukan mining. Data bisa diolah dengan software rapidminer. Rapidminer membantu preprocessing data dengan cara mudah dan cepat. Preprocessing data sangat penting karena memiliki urgensi 50-80% dalam data mining menurut survey. Dalam video ini kita akan praktek mengimport data menggunakan rapidminer, menyelesaikan missing data, data reduction terhadap variabel dan sample, mengatasi data tidak konsisten dll. Silahkan simak penjelasannya.
    #rapidminer #preprocessing #datamining

Komentáře • 87

  • @sekarku4646
    @sekarku4646 Před 3 lety +1

    Rapidminer di gunakan untuk preprocessing data mining...thanks share videonya mba

  • @danaukacochannel9264
    @danaukacochannel9264 Před 3 lety

    terima kasih ilmu tentang Preprocessing merupakan tahap menyiapkan data untuk diproses di data mining

  • @riswardani4959
    @riswardani4959 Před 3 lety

    Preprocessing data mining menggunakan rapidminer...thank sharing ilmu nya miss

  • @PajappaRiolo
    @PajappaRiolo Před 3 lety

    terima kasih infromasinya, Preprocessing Data Mining Menggunakan RapidMiner | Seri Data Mining

  • @achmatrosid1841
    @achmatrosid1841 Před 2 lety

    MasyaAllah... penjelasanya mengalir enak Kak, terima kasih

  • @STYTRAD
    @STYTRAD Před 3 lety

    Mantap sangat bermanfaat tentang Preprocessing Data Miningnya

  • @SIGITCSETYA
    @SIGITCSETYA Před 3 lety

    Informasinya sangat bermanfaat ttg Preprocessing Data Mining...

  • @wisatadesa9530
    @wisatadesa9530 Před 3 lety

    pilar dalam pengolahan data yg sangat penting

  • @IrvanaBintang
    @IrvanaBintang Před 3 lety

    materi yang bagus dan penyampaiannya asyik

  • @urrtv3309
    @urrtv3309 Před 3 lety

    terimakasih atas info dan penjelasan data miningnya

  • @adelianto6175
    @adelianto6175 Před 2 lety

    Penjelasannya enak banget Kak, mudah dimengerti, terima kasih.

  • @muthiasitimuthmainnah7040

    Terima kasih banyak untuk sharing ilmunya kak

  • @moodsvirtual3172
    @moodsvirtual3172 Před 3 lety

    dapat ilmu baru lagi nih maksih bu

  • @gustiasrewijaya6440
    @gustiasrewijaya6440 Před 3 lety

    Sangat sangat bermanfaat penjelasan nya terima kasih buk

  • @emjenyonyaarifin2736
    @emjenyonyaarifin2736 Před 3 lety

    Terima kasih penjelasan ttg data miningnya....

  • @efrinfirmansyah
    @efrinfirmansyah Před 3 lety

    terimaksih atas materimnya buk, bermanfaat

  • @Dr.HendraSyahputra
    @Dr.HendraSyahputra Před 3 lety

    Thank on this, Mba. ini penting banget buat yang suka data mining

  • @andrieyik3814
    @andrieyik3814 Před 3 lety

    Makasih informasinya tentang data minning

  • @sangpecintaseni3234
    @sangpecintaseni3234 Před 3 lety

    terima kasih atas infonya mengenai data mining bu lia

  • @arnawisudaningsi2576
    @arnawisudaningsi2576 Před 3 lety

    materi dan penyampaiannya bagus

  • @keluargarsni3368
    @keluargarsni3368 Před 3 lety

    Terima kasih informasinya saya jadi tahu

  • @herrysyafrial
    @herrysyafrial Před 3 lety

    Mau. Mau banget. Caranya kita simak video ini

  • @bintang.ep.official
    @bintang.ep.official Před 3 lety

    mantap kak lia penyampiannya mudah di pahami

  • @GeminastitiSakkirMasagenAE_UNM

    thanks for the info about processing data mining..

  • @akangfilms9089
    @akangfilms9089 Před 3 lety

    Sangat bermanfaat ilmunya bu

  • @sangpecintaseni3234
    @sangpecintaseni3234 Před 3 lety

    terima kasih atas infonya mengenai bu

  • @essportchannel763
    @essportchannel763 Před 3 lety

    sukses terus bu Lia...kontennya bagus2

  • @andywijaya9968
    @andywijaya9968 Před 3 lety

    sangat bermanfaat nih penjelasannya, terimakasih mba

  • @nurilchannel5836
    @nurilchannel5836 Před 3 lety

    Thanks for sharing about data meaning

  • @ainunchannel1201
    @ainunchannel1201 Před 3 lety

    terimakasih jadi belajar lagiiii hehe

  • @suryoatmojo5422
    @suryoatmojo5422 Před 3 lety

    lanjut terus bu lia, seru nih materi data miningnya, semangat pantang kendur, saingi pak romi satria wahono...:-)

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 3 lety

      haha..klo itu guru saya pak.sering ikut seminarnya memang keren2

  • @hermanjbi5079
    @hermanjbi5079 Před 3 lety

    Preprocessing Data Mining Menggunakan RapidMiner | Seri Data Mining, yang dicari2..

  • @nagicam6073
    @nagicam6073 Před 3 lety

    Keren....

  • @kuliah1726
    @kuliah1726 Před 3 lety

    Terimakasih kak, pas lagi butuh pengetahuan ttg data mining 🥺

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 3 lety

      alhamdulillah, semangat kak

    • @kuliah1726
      @kuliah1726 Před 3 lety

      @@LIAFAROKHAH Kak, boleh request contoh prediksi saham dg metode neural network? Sampai cara analisa hasilnya.. terimakasih

  • @endangsulistyorini6986

    Keren ada rapid maning

  • @putriismaya8410
    @putriismaya8410 Před 3 lety

    Keren bangeett ibuuu^.^

  • @ochakhetty3368
    @ochakhetty3368 Před 3 lety

    Bagus NI kak

  • @dukun4310
    @dukun4310 Před 2 lety +3

    terima kasih bu Lia, apakah algoritma deep learning seperti ccn dan lstm bisa di impelmentasikan pada aplikasi rapidminer ini.?

  • @juliadev7014
    @juliadev7014 Před 3 lety

    terimakasih

  • @bobbypurwanto3161
    @bobbypurwanto3161 Před 3 lety +1

    assalamulaikum bu, cara menentukan centroid awal di exel biar sama anggota clusternya di rapidminerminer bagaimana bu?

  • @muhammadhafizh7056
    @muhammadhafizh7056 Před 3 lety

    Saye suke gaya jilbabnya👍👍👍👍

  • @yudhaprahara6872
    @yudhaprahara6872 Před rokem

    Assalamualaikum buk mohon maaf mau bertanya buk, kalo data mining untuk prediksi bahan baku pempek gitu pake metode naive bayes bisa ga ya bu?

  • @afnikazulkarinaputri1080

    Ijin bertanya mbak, jika data yang kita punya bersih apakah masih perlu melalui proses preprocessing?
    Terima kasih🙏🏻

  • @verdialdo0232
    @verdialdo0232 Před 2 lety

    Assalamualaikum buk mohon maaf mau bertanya buk,buk bagaimana apabila beberapa atribut yang kita gunakan untuk pengolahan data pada data mining decission tree hanya terbaca 2 dari 5 atribut yang kita gunakan itu bagaimana yaa buk..
    Mohon bantuamnya buk
    Terima kasih buk🙏🏼
    Wassalamualaikum wr.wb

  • @NovitaSari-yk3gj
    @NovitaSari-yk3gj Před 2 lety

    Salam kenal mba Lia. Saya sedang mengerjakan skripsi tentang data mining clustering nih, saya mau tanya bagaimana cara menentukan centroid awal di excel agar anggota clusternya sama dengan di rapidminerminer ?

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 2 lety

      klo k-means random. Hasilnya sama.saya pernah coba

  • @sitinurwahidaarif1087
    @sitinurwahidaarif1087 Před 2 lety

    Maaf mau nanya Bu, untuk bagi dataset naive bayes gimana ya Bu?dibagi manual kah?

  • @danielpalar3917
    @danielpalar3917 Před rokem

    Bu, untuk link Dataset sudah tidak bisa diakses? apakah saya bisa minta link nya kembali bu?

  • @nadifahadyailham1772
    @nadifahadyailham1772 Před 3 lety

    Terimkasih bu penjelasannya.
    Bu saya ijin bertanya, apakah convert data itu diperlukan? Misal saya punya date tipe numerik, lalu untuk memenuhi supa algoritma itu bisa digunakan, jadi diconvert dari numerik ke nominal, numerik ke binary, numerical ke classifiction. Apakah hal itu diperbolehkan? Dalam kasus apa ya Bu jika boleh? Lalu jika tidak alasannya apa dan bagaimana? Semoga dijawab. Terimakaaih atas semua videonya Bu, sangat membantu🙏

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 3 lety +1

      terima kasih pertanyaannya, begini mbak adya ,kapan kita pakai klustering, pakai klasifikasi dll itu tergantung kondisi dataset yang kita punya, mungkin lebih jelasnya di video ini ya mbak czcams.com/video/Oro0ayDT8V4/video.html , kemudian untuk convert bisa tetapi wajib dengan metode yang jelas ya.

    • @nadifahadyailham1772
      @nadifahadyailham1772 Před 3 lety

      @@LIAFAROKHAH baik Bu. Terimakasih atas segala penjelasnnya 😀

  • @ahmadsyahrial6964
    @ahmadsyahrial6964 Před 3 lety

    Kenapa ya hasil perhitungan manual k means bisa berbeda dengan rapidminer?

  • @bobbypurwanto3161
    @bobbypurwanto3161 Před 3 lety

    Kalu datanya di tiap atribut ada satuan ,puluhan, ratusan,itu gmna bu cara normalisasi datanya, apa langsung dihitung?dan disalah satu datanya ada nilai 0 ,0 itu emng dari datnya emang gak ada real ,contoh misal ada yg mengidap penyakit TBC di daerah x itu kosong 0, itu gmana bu?

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 3 lety +1

      Normalisasi dlu ya

    • @bobbypurwanto3161
      @bobbypurwanto3161 Před 3 lety

      @@LIAFAROKHAH pakai rumus min max bu kalu di exel,teru saya coba di rapid miner kok gak sma ya hasilnya, apa saya salah di rapidminernya untuk normalisasi?

  • @langensyuri9350
    @langensyuri9350 Před 3 lety

    Jika pada atribut gender data yg tidak konsisten ada lebih dari dua, penulisan di replace nya bagaimana ya supaya yg tampil hanya Female dan Male. Mohon pencerahannya, salam kenal dan Terimakasih. ☺️🙏

    • @langensyuri9350
      @langensyuri9350 Před 3 lety

      Misalnya disana ada Data M, Cis-Female, dan Female-Trans untuk dirubah ke Female dan Male apakah di rapidminer masih bisa menggunakan replace dan penulisan nya seperti apa ya? Terimakasih sebelumnya.

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 3 lety

      bisa kak, dirubah pakai rapidminer, coba pakai reguler expression kata kuncinya

  • @rayarusdiana4079
    @rayarusdiana4079 Před 3 lety

    saya bagian cleaning data saja deh bu dari pada cleaning service :P

  • @chilli9626
    @chilli9626 Před 3 lety

    Bu saya sedang mengolah data yg ribuan untuk skripsi ttg klasifikasi dg metode backpropagation, misal dalam satu variabel/kolom A itu isinya berupa data text, berarti kita harus merubah menjadi data numerik kan ya bu, bagaimana caranya bu? Sedangkan isi data text di A itu banyak jenis nya bu, bukan hanya ada 10 jenis tapi ratusan bahkan lebih juga,.
    Contoh kasus variabel 'nama jabatan', contoh lain variabel 'unit organisasi'
    Terimakasih bu.. tolong dijawab🙏
    Apabila boleh sharing, saya ingin mengirim datanya via email ke ibu agar lebih jelas maksud saya bu terimakasih🙏

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 3 lety

      Harus melihat datanya mas..baru bisa mmberikan saran..tapi secara garis besar bisa mas..ada beberapa metode untuk itu ..jangan lupa sebelum klasifikasi pakai algoritma apa.karena setelah dataset didapatkan..kita baru analisis cocoknya dataset itu diapakan..klasifikasi,klustering atau peran dm yg lain..klopun klasifikasi kira kira pke algortma apa. klo pake algoritma decision tree id3 misal syaratnya apa saja..dianalisis pelan pelan.

  • @yt_khuruj_fisabilillah

    Assalamu'alaikum wrwb kk. Knapa aplikasi repid miner saya. Lambat d buka

  • @diaayupuspitasari4441
    @diaayupuspitasari4441 Před 2 lety

    Hallo ibu, saya sedang mengolah data skripsi tetapi menggunakan algoritma dbscan nah saya lagi kebinggungan untuk mengolah data di rapidminer menggunakan dbscan nya ibu, bagaimana ya bu dengan menggunakan dbscan? mohon untuk bantuan nya ibu

    • @diaayupuspitasari4441
      @diaayupuspitasari4441 Před 2 lety

      Saya mau mencousteringan suatu data menggunakan algoritma dbscan bu

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 2 lety

      dbscan lumayan bagus.coba baca literasi di medium lumayan bagus dan detail.Saya belum sempat membuat tutorialnya. Semangat

  • @aangdarmawan9904
    @aangdarmawan9904 Před 3 lety

    bak Lia, caranya kalau ngambil data di IG, FB yo opo? Apa bisa. Thank you

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 2 lety

      Jujur belum pernah pak..twitter yh pernah

    • @aangdarmawan9904
      @aangdarmawan9904 Před 2 lety

      @@LIAFAROKHAH mau ngajak nulis paper bareng bak Lia. Mau belajar

  • @galihfarid1277
    @galihfarid1277 Před 3 lety

    Kak bagaimana cara menghapus suatu attribut? misalkan mau menghapus atribut facebook, jadi atribut itu gak mau digunakan atau harus di excel dulu di hapus nya?

    • @adelianto6175
      @adelianto6175 Před 2 lety

      kan ada dibelakang penjelasannya, select atribut.

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 2 lety

      Yup bisa diselect atribut yg dibutuhkan saja di rapid

  • @fahmia6410
    @fahmia6410 Před 3 lety

    Kalau untuk kasus data yang jutaan bisa ndak ya mba pakai ini?

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 2 lety

      Saya belum pernah pakai dataset sampai jutaan mas..mngkn bisa tpi upgrdae..tapi yg pasti pakai pyton rekom

  • @fredybarcelona2826
    @fredybarcelona2826 Před 3 lety

    Rapidminer brrti sepet banget itu penambangnya ya bu? :P

  • @retnocintia9032
    @retnocintia9032 Před 3 lety

    Kak parameternya di aplikasi rapidminer gak kliatan itu gmna ya kk?

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 3 lety

      ndak muncul panelnya kah maksutnya kak? coba klik menu view bagian atas kiri(view-show panel-parameter)

  • @benimustikoaji1393
    @benimustikoaji1393 Před 2 lety

    Apakah ada file dictionary Indonesia untuk stemming rapidminer?

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 2 lety

      kalau ndak salah dulu pernah waktu ikut seminar bapak romi blg ada tapi terbatas b.indo.. ada 1 yang banyak dipakai. coba search. Saya tidak banyak explore di area itu

    • @benimustikoaji1393
      @benimustikoaji1393 Před 2 lety

      Sudah cari" belum nemu kak. Bisa bantu share link kalau ada?

  • @user-ov3vu3og5h
    @user-ov3vu3og5h Před 3 měsíci

    suaranya kecil baget kka

    • @LIAFAROKHAH
      @LIAFAROKHAH  Před 3 měsíci

      ouw okay,maaf kak,dulu pas pengambilan kurang max disuara.thanks