Super Bangga! Awal Mula Orang Rusia Mengagumi Indonesia Karena Sebuah Legenda Misterius di Rusia

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 18. 01. 2023
  • #indonesia #malaysia #bahasaindonesia
    =========================================
    Untuk promosi, kerjasama dan penggunaan dengan tujuan komersial, silahkan hubungi kontak berikut:
    Instagram : rezky.anadra
    whatsapp : bit.ly/3rm3ijt
    =========================================
    Hola guys..
    Kali ini gw pengen ngajak kalian buat bahas suatu topik yang lumayan seru dan asik. Topiknya adalah alasan kenapa orang Rusia suka dan kagum dengan orang Indonesia dan negara Indonesia karena sebuah mitos misterius yang ada di Rusia.
    Presiden Vladimir Putin mengungkit mengenai jasa-jasa Rusia (Red: Uni Soviet) terdahulu ketika bertemu dengan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi). Hal itu disampaikan Putin saat menyambut kedatangan Jokowi di Istana Kremlin, Kamis (30/6/2022).
    “Saya ingatkan kembali bahwa negara kami membantu Indonesia membangun kenegaraan dan memperkuat posisi republik muda di kancah internasional,” ujar Putin dalam Katadata.
    Selain menyinggung bantuan Uni Soviet ketika awal kemerdekaan, Putin juga mengungkapkan peran Rusia saat membantu pembangunan infrastruktur Indonesia. Ketika itu, katanya, Rusia banyak mengirim spesialis, insinyur, dan ahli konstruksi ke Indonesia.
    Uni Soviet ketika itu, jelas Putin, juga berperan dalam membangun infrastruktur transportasi, industri besar, stadion, rumah sakit, dan institusi di Indonesia. Bahkan, tambahnya, beberapa bangunan itu masih beroperasi hingga hari ini.
    Pada kesempatan itu, Putin juga menekankan bahwa Indonesia merupakan salah satu mitra utama Rusia di Asia Pasifik. Rusia, tegasnya, akan terus membantu Indonesia membangun kenegaraan dan memperkuat posisi di kancah internasional.
    “Hubungan Rusia-Indonesia bersifat konstruktif, saling menguntungkan dan terus berkembang atas dasar tradisi persahabatan dan bantuan timbal balik yang telah berlangsung lama,” katanya.
    Doktor sastra Indonesia dan Malaysia di School of Oriental and African Studies, University of London, Inggris, Vladimir I Braginsky mengungkapkan pada mulanya orang-orang Rusia memendam kekaguman terhadap kawasan Nusantara semenjak abad ke-11.
    Namun menurut Tomi Lebang dalam bukunya Sahabat Lama, Era Baru yang dimuat Tirto, kekaguman itu bersifat misterius karena mereka sendiri tidak tahu di mana Nusantara. Pengetahuan masyarakat Rusia hanya berasal dari Mitos.
    “Mitos itu berupa kepercayaan bahwa Kepulauan Nusantara sebagai Taman Eden, yang memiliki kekayaan berupa emas dan batu berharga lainya,” tulisnya.
    Saat dalam jajahan Belanda, Kekaisaran Rusia sudah menempatkan seorang konsul pertama (dan terakhir) di Batavia, yaitu M.Bakunin. Dia memegang jabatan sebagai konsul itu pada periode 1894-1899.
    Hubungan Rusia-Indonesia juga terkait dengan sosok Tan Malaka yang hadir dalam Kongres Komintern IV di Moskow pada tahun 1932. Bukan hanya Tan Malaka, ada juga Munawar Musso yang pernah tinggal di Moskow.
    Hubungan ideologis ini kembali muncul saat proklamasi kemerdekaan Indonesia dikumandangkan pada 17 Agustus 1945, Uni Soviet menjadi salah satu negara yang terus menerus mendukung kemerdekaan Indonesia.
    Andrew Gromyko, pada sidang PBB dalam kurun waktu 1945-1947 terus memelopori gerakan mengecam Belanda yang melestarikan penjajahan di Indonesia. Pers Rusia pun dipenuhi dengan reproduksi berita tentang para pejuang kemerdekaan Indonesia.
    Uni Soviet juga mendukung kedaulatan dan kemerdekaan Indonesia yang mereka suarakan dalam beberapa forum internasional, seperti Konferensi Asia di Delhi pada 1949 serta pertemuan Dewan Ekonomi dan Sosial PBB (ECOSOC) 1947-1948.
    Kemudian pada 1948, secara de facto Uni Soviet mengakui kemerdekaan Indonesia, lantas disusul dengan pengakuan de jure sekaligus pembukaan hubungan diplomatik Uni Soviet-Indonesia pada tanggal 1950.
    Uni Soviet memang menghormati sosok Bung Karno, ketika kunjungan Soekarno ke Leningrad, dirinya termangu pada bayangan bangunan berbentuk masjid namun malah dimanfaatkan sebagai gudang.
    Ketika ditanya komentarnya mengenai Leningrad, Bung Karno malah bercerita tentang kondisi masjid berwarna biru yang dilihatnya dan memintanya bangunan itu dikembalikan sesuai fungsinya sebagai tempat ibadah.
    “Hanya dalam waktu 10 hari setelah kunjungan Presiden Soekarno, bangunan itu kembali menjadi masjid, yang saat ini dikenal dengan Central Mosque,” .
    Ketika hubungan harmonis itu berlangsung, Uni Soviet tercatat mengalirkan banyak bantuan dana untuk pembangunan berbagai proyek infrastruktur di Indonesia
    Tercatat Uni Soviet menggelontorkan uang senilai 600 juta dolar AS kepada Indonesia dalam bentuk kapal penjelajah, destroyer, kapal selam, tank amfibi, dan pesawat tempur MIG. Tak heran ketika itu angkatan laut Indonesia disebut terkuat ke-2 setelah Tiongkok.
    Setelah peristiwa G30/S itu, kemesraan Indonesia-Uni Soviet lantas pupus. Orientasi pemerintahan Orde Baru yang dipimpin oleh Soeharto berseberangan dengan pemerintahan yang lama.
    Nah buat kalian yang tertarik dengan konten ini, langsung aja tonton videonya sampai habis ya.
    Enjoy-

Komentáře • 4,1K

  • @Artemmaxi
    @Artemmaxi Před rokem +1015

    Tiga tahun saya tinggal di Bali Indonesia dan banyak hal baik yang saya rasakan dan banyak teman yang baik pada saya.
    Semoga hubungan persaudaraan kita tidak dapat hilang selamanya. Semoga juga para musuh di hancurkan dan semua orang dapat hak kehidupan yang lebih baik. торжество Россия и Индонезия, родина под защитой бога

  • @yusmalatuti2681
    @yusmalatuti2681 Před rokem +1881

    Makanya Hai bangsa Indonesia kita jangan lupa atas kebaikan Rusia Uni Soviet kepada negara dan bangsa kita Indonesia. Ingatlah selamanya karena mereka memang benar2 tulus dalam segala hal utk Indonesia. Subhanalloh Allohu Akbar.

    • @rizkiadriansyah2481
      @rizkiadriansyah2481 Před rokem +263

      Ya kalau tidak di ceritakan sejarah itu kepada anak cucu maka Indonesia akan lupa pada Russia....sama seperti Malaysia yg lupa pada Indonesia

    • @amiamirey1117
      @amiamirey1117 Před rokem +97

      Perlu dimasukan kedalam pelajaran sejarah

    • @kodokblankon1223
      @kodokblankon1223 Před rokem +200

      Saat perebutan Papua barat yg susah payah membantu Indonesia unisoviet, dng berbagai bantuan perlengkapan n peralatan militer,...eee yg dpt gunung emas n tembaga Freeport mamarika, unisoviet dpt sumpah serapah biang komunis, PKI, atheis..nasib...nasib .

    • @rizkiadriansyah2481
      @rizkiadriansyah2481 Před rokem +1

      @@kodokblankon1223 Suharto yg mensedekahkan emas Papua ke Amerika.. makanya Amerika kaya raya

    • @nazwa7420
      @nazwa7420 Před rokem +126

      Sayangnya yg mengambil keuntungkan malah amerika dn eropa. Rusia yg banyak berjasa malah difitnah dan diabaikan
      Dan sampai saat ini msh dalam tekanan dan dikte fihak kaum kapitalis barat, amrik

  • @aminah593
    @aminah593 Před 7 měsíci +63

    Saya sebagai warga Indonesia mengucapkan banyak terimakasih kepada pemerintah Uni Sovyet/Rusia atas bantuan,dukungan,dan pembangunan bagi Indonesia

  • @wiringdigictaft2240
    @wiringdigictaft2240 Před rokem +102

    Rusia sahabat rakyat Indonesia. Saya belajar bahasa Rusia selama 2 tahun di Dom Kulturie karena GRATIS. Tidak dipungut biaya sepeser pun. Justru beberapa kali diajak pesiar. Komitmen Utcitelnitsa mereka juga tidak komersil. Mereka sangat tulus mengajar. Kesan saya, rakyat Rusia memposisikan profesi Guru adalah panggilan jiwa.

    • @ayahearven6304
      @ayahearven6304 Před rokem +8

      Seharusnya ada khusus bahasa Rusia,, biar hubungan Indonesia dengan Rusia,,lebih erat,, jgn bahasa Inggris aja,,..

    • @anzeltm763
      @anzeltm763 Před 4 měsíci

      @@ayahearven6304 Bahasa daerah belajarnya 9 tahunn 🤣🤣🤣🤣🤣🤣

  • @RPM2000
    @RPM2000 Před rokem +311

    Kami putra-putri indonesia tidak akan pernah lupa jasa dan kebaikan uni soviet (rusia) kepada negara indonesia.
    LOVE RUSIA ❤ LOVE MR. PUTIN ❤ 🇷🇺 🇮🇩

    • @peternakkotachannel9009
      @peternakkotachannel9009 Před rokem

      Monggo intip intipan yuk

    • @neburikakaya9931
      @neburikakaya9931 Před rokem +1

      Kita selalu ingat gimana kejam nya PKI yang ingin mengubah ideologi pancasila wkwk

    • @kriegsdamon
      @kriegsdamon Před rokem +4

      @@neburikakaya9931 itu dulu bre, sekarang russia sudah maju, komunis sistem gagal dah mati

    • @RPM2000
      @RPM2000 Před rokem

      @@neburikakaya9931 emg situ tahu dalang nya PKI siapa?

    • @neburikakaya9931
      @neburikakaya9931 Před rokem

      @@RPM2000 situ tau kenapa pas jaman soekarno kenapa ideologi komunis bisa masuk ke indonesia?

  • @yantomekanik4448
    @yantomekanik4448 Před rokem +752

    Terimakasih saudaraku Rusia telah membantu kami Indonesia. Dari negara Indonesia yang muda sampai sekarang.
    Semoga persatuan Indonesia dan Rusia abadi selamanya..🙏🙏🙏🇮🇩🇮🇩🇮🇩❤️🇷🇺🇷🇺🇷🇺

    • @Nasrudin-lz4pq
      @Nasrudin-lz4pq Před rokem +16

      Orang Rusia baik ,ikhlas dan setia sebagai sahabat sejati

    • @rasmanman7912
      @rasmanman7912 Před rokem +14

      Tapi ingat saudara , klp barat Indonesia ngga suka dekat dgn Rusia atau dulu uni Soviet , maka nya sll di hembus kan isu PKI , sampe sekarang juga isu 2 PKI sll di gaung gaung kan

    • @siegikwagio6138
      @siegikwagio6138 Před rokem

      @@rasmanman7912 issu PKI sdh tdk laku lagi. Ganti issu ijazah palsu n issu Firaun.

    • @neburikakaya9931
      @neburikakaya9931 Před rokem +10

      @@rasmanman7912 ya kan memang soviet nyerang nya langsung ke ideologi makanya untung indonesia lepas dari soviet

    • @ramaaditta2446
      @ramaaditta2446 Před rokem +16

      @@neburikakaya9931 sama spt ideologi wahabi, kilafah, dll… pd dasarnya umumnya org indonesia ga berkarakter kuat, mudah diprovokasi, ditakut2in, pendidikan rendah, kurang literasi membuat kt mudah jd objek politisasi….

  • @andyliany9196
    @andyliany9196 Před rokem +37

    Bangsa yang besar adalah bangsa yang menjunjung tinggi nilai-nilai hubungan bilateral dan membantu bangsa lain dengan tulus 👍👍👍

  • @karnaensubandi9011
    @karnaensubandi9011 Před rokem +58

    semoga persahabatan antara Indonesia dan Rusia akan tetap dan terus terjalin selamanya

  • @sopranginanjar7382
    @sopranginanjar7382 Před rokem +337

    Legenda itu benar adanya.orang Rusia sendiri lebih memahami indonesia.mengenai taman eden.dibanding negara Eropa dan barat bahkan timur tengah...luar biasa Indonesia aku bangga karenanya.Allah ciptakan sebagai paru paru dunia.🇮🇩🇮🇩🇮🇩👍

    • @wardoyosapitu3423
      @wardoyosapitu3423 Před rokem +20

      Indonesia sda byk cuma pjbt pmrthnya di setir barat utk d ambil brg tmbg2 metahnya...utk industri barat...saatnya indo bangun..pjbt2 kita warisan kolonial

    • @sanxysandy6962
      @sanxysandy6962 Před rokem +2

      @@wardoyosapitu3423 bangkit koruptorya

    • @yantouji
      @yantouji Před rokem +13

      Sebenarnya dunia barat pun tahu, itulah sebabnya dunia barat menjajah indonesia bahkan sampai saat ini, hanya saja mereka pura2 amnesia dan memelintir informasi tentang taman eden Nusantara...

    • @mieayam8213
      @mieayam8213 Před rokem

      Lah iya kan sama2 paham komunis dolonya
      Ama barat mah ya kagak

    • @arekmanyar1272
      @arekmanyar1272 Před rokem +3

      Legenda itu adalah Lemuria dan Atlatis

  • @akusiapakamu09
    @akusiapakamu09 Před rokem +352

    Спасибо, что говорите правду между Россией и Индонезией. Россия всегда будет старшим братом Индонезии до скончания века

    • @elissasih3648
      @elissasih3648 Před rokem +6

      Amiin salam dari Indonesia.

    • @zezo0142
      @zezo0142 Před rokem +7

      Love rusia ❤ semoga tetap kerjasama

    • @RPM2000
      @RPM2000 Před rokem +3

      🇮🇩❤🇷🇺

    • @oncomindo234
      @oncomindo234 Před rokem +8

      trima kasih ....kami tak bisa lupa jasa baik mu......dan kami belum bisa membalas nya

    • @KIKYKHOTO
      @KIKYKHOTO  Před rokem +12

      Thank you brother. We can't be anything without Uni Soviet / Russia 🇮🇩🇷🇺

  • @slamettriyono1060
    @slamettriyono1060 Před rokem +18

    Hanya orang orang soviet (Rusia) yang dari jaman dulu selalu menghargai bangsa Indonesia dan selalu membantu bangsa indonesia dengan tulus dan tanpa syarat.

  • @dearp.324
    @dearp.324 Před rokem +48

    Tbh dari dulu selalu ngerasa Russia itu genuine. They have characters and respecte people values. Dibanding negara negara Europa maupun America yg sekarang banyak social issue, Krisis moral, lgbt, racial issues, agama dll, Rusia jauh lebih stable. Masyarakatnya ga neko-neko dan ini alasan kenapa kita punya kesamaan dgn mereka dari segi nilai

    • @venonxy
      @venonxy Před měsícem

      Bahasa planet mana ini? 😂

    • @Angelicca4068
      @Angelicca4068 Před 17 dny

      Masih sodara Vicky Prasetyo. 29 my age 🤣🤣🤣🤣

    • @Angelicca4068
      @Angelicca4068 Před 17 dny

      Terjemahan : Sejujurnya dari dulu selalu ngerasa Russia itu tulus. Mereka berkarakter dan menghargai nilai2 kemanusiaan. Dibanding negara negara Eropa maupun Amerika yg sekarang banyak permasalahan sosial, krisis moral, lgtb, rasisme, agama dll, Rusia jauh lebih stabil. Masyarakatnya ga neko-neko dan ini alasan kenapa kita punya kesamaan dgn mereka dari segi nilai

  • @ramsiyah0716
    @ramsiyah0716 Před rokem +189

    Dua negara dari dua pemimpin diawali dengan persahabatan yang baik, semoga seterusnya tetap baik. 👍👍

    • @KIKYKHOTO
      @KIKYKHOTO  Před rokem +11

      Aamiin aaminn,, semoga persahabatan ini abadi ya kak

    • @ramsiyah0716
      @ramsiyah0716 Před rokem +1

      @@KIKYKHOTO iya Mas Kiky....sbb jika doa baik saja bisa membuat dan menjadi lebih baik 2 negara dari 2 pemimpin maka di dalam bangsa ini mempunyai harapan besar supaya menulari negara lain/bangsa lain mengikuti jejaknya untuk sama2 bersatu menjadi baik kokoh dan saling memberikan manfaat kepada sesamanya.

    • @prayetno9439
      @prayetno9439 Před rokem +2

      Aamiin

    • @kamtoletengdadeanda3059
    • @sinkecil13
      @sinkecil13 Před rokem

      @@KIKYKHOTO termasuk 2 bersaudara ananta toer yang jadi mahasiswa ke russia.

  • @AkranMV2
    @AkranMV2 Před rokem +164

    Semoga Indonesia dan Rusia, tetap jadi sahabat selamanya, bangga punya sahabat seperti Rusia ini 🇷🇺❤🇮🇩

    • @KIKYKHOTO
      @KIKYKHOTO  Před rokem +5

      aamin amiin mari selalu kita doakan ya kak

    • @mbahwo1523
      @mbahwo1523 Před rokem +3

      Rusia tidak rela kalau Nkri diplomasi dan diadudomba

    • @sardjonoali3073
      @sardjonoali3073 Před rokem +2

      Bung Karno itu banyak jasanya kpd umat islam Indonesia dan Dunia.... Keislamannya tdk diragukan lagi...banyak belajar kpd Ulama Sufi....tapi hanya karena ambisi kekuasaan seseorang maka difitnah sbg komunis....

    • @makinbanyakusiamakinmelegenda
      @makinbanyakusiamakinmelegenda Před 11 měsíci +1

      tguh pendirian, karakter kuat

    • @diahgayatriarmansh2639
      @diahgayatriarmansh2639 Před 9 měsíci +1

      Aamiin YRA❤

  • @ramadhanhutasuhut727
    @ramadhanhutasuhut727 Před rokem +9

    Rusia lebih tepat disebut saudara daripada sahabat Indonesia karena ketulusannya dalam membantu, menjalin dan membina hubungan dengan Indonesia. Rusia Negeri yang rakyatnya pekerja tangguh dan gigih serta tidak bermental penjajah hingga layak untuk dijadikan saudara Indonesia. Bravo Rusia, Indonesia dan Korut.

    • @remenlrz3044
      @remenlrz3044 Před rokem

      Lebih tulus sahabat karena saudara belum tentu tulus.....klo sudah di sebut sahabat sudah pasti tulus

  • @yahdi3787
    @yahdi3787 Před rokem +19

    Rusia - Indonesia, semoga bisa terus bekerja sama, demi kepentingan dunia, dan kesetaraan kedua negara, yg saling menguntungkan. Rusia dan Indonesia punya hubungan yg panjang.

  • @hermanyosefbkelly
    @hermanyosefbkelly Před rokem +442

    Sahabat sejati tak akan pernah bisa terpisahkan oleh jarak dan waktu...semoga Allah selalu memberikan yang terbaik untuk Rusia dan Indonesia 🇮🇩 dan kami rakyat Indonesia tak akan pernah mengkhianati sahabatnya Rusia sampai titik darah penghabisan, uraaa 🙏

    • @yantomekanik4448
      @yantomekanik4448 Před rokem +2

      🙏🙏🙏

    • @cilacila771
      @cilacila771 Před rokem +3

      Kalo yg pro Amrik tuduh PKI bangkit

    • @herwanjaya5596
      @herwanjaya5596 Před rokem +14

      Cukup suharto saja yg berhianat

    • @Wholman16
      @Wholman16 Před rokem +7

      @@cilacila771 yg pro amrik padahal yg ngaku paling Islami se jagad raya.
      Sementara amrik adalah anak emasnya zionis yg memusuhi Palestina.
      Dan yg ngaku paling Islami itu juga yg paling kenceng suarnya bela Palestina.
      Sementara anaķ emasnya musuh utama Palestina, mereka jadikan sebagai yg dipertuan agong.
      Dibelakang layar, ketawa² geli tuh amrik ngelihat kebodohan para pemegang kunci surga dan ngaku paling Islami.

    • @yuyunlustriasih4438
      @yuyunlustriasih4438 Před rokem +11

      Rusia tidak pernah mengeruk atau menjarah SDA Indonesia macam mamarika yg berpuluh tahun melalui priport mengeruk tanah Papua dan juga wilayah NIRI lainnya melalui perusahaan2 berlabel paman Sam itu. Nolongnya 2% tapi ngambilnya 200% itu mah bukan teman apalagi sahabat melainkan rentenir namanya .

  • @masera7738
    @masera7738 Před rokem +173

    Mungkin kita semua udh tau bahwa hampir semua bangsa Indonesia menyukai negara Rusia.
    Negara yg benar2 menjadi sahabat Indonesia sejak berdiri

    • @dwifirmansy1286
      @dwifirmansy1286 Před rokem +3

      Sebagian besar penduduknya bro g semua

    • @rikiekawantoro7998
      @rikiekawantoro7998 Před rokem +1

      Sangat disayangkan ..setelah orde lama.. soeharto langsung pro barat sampai saat ini.. mungkin klo penerus bangsa anti barat kya pak karno mungkin sampai saat ini timtim masih indonesia .. barat lebih lihai bermain didalam tepat dijantung yg laen langsung goyah..isis siapa dalang sesungguhnya..hanya bikin gaduh bagi mereka yg awam sama islam

    • @bambangsetiawan9347
      @bambangsetiawan9347 Před 2 měsíci

      ​@@rikiekawantoro7998iyo ngedol freport barang😂

  • @herrysutanto3012
    @herrysutanto3012 Před rokem +10

    Saya terharu átas simpati bângsa Rusia kepada Indonesia yang tulus.

  • @Rovroven
    @Rovroven Před rokem +148

    Ada tambahan lagi, ini sebetulnya jarang di ceritakan dimana-mana karena bisa mengganggu hubungan diplomatik rusia dgn negara yg bersangkutan pada waktu itu. Yaitu rusia juga mengirimkan tentaranya untuk mengoperasikan unit kapal selam dan bisa jadi pesawat pembom jarak jauh dan kapal perang saat trikora. Soalnya waktu itu indonesia baru pertama kali mempunyai peralatan tempur selengkap dan secanggih itu pada era nya.

    • @KIKYKHOTO
      @KIKYKHOTO  Před rokem +23

      Karena rusia ga akan melepas langsung ya kak, pasti diajarin sampai bisa

    • @pejuangNKRI1268.
      @pejuangNKRI1268. Před rokem +25

      Benar sekali saya pernah membaca artikel tentang bantuan militer Rusia dengan persenjataan dan kapal Irian saat itu bersama operator Nya guna membantu TNI saat itu 🙏

    • @Riletime18
      @Riletime18 Před rokem +9

      Matra laut yg lebih banyak personel yg di kirimkan soviet waktu itu klo ngga salah

    • @rachmadws77
      @rachmadws77 Před rokem +10

      @@pejuangNKRI1268. ...dan di buatlah dock utk kri irian...di surabaya.dock nya pun di namakan dock irian...kri irian pensiun dini....hilang.......

    • @drwtoinvest5116
      @drwtoinvest5116 Před rokem +4

      Betul sekali

  • @munasir4545
    @munasir4545 Před rokem +155

    Terima kasih bangsa Rusia kalian telah mengagumi bangsa kami Indonesia. Semoga persahabatan kita selalu terjalin semakin baik . 🙏👍

  • @GusBe-lg9jk
    @GusBe-lg9jk Před rokem +12

    Kami tidak tau asal usul hubungan rusia dan indonesia tapi yg jelas kami masarakat indonesia sangat rindu sekali dengan rusia pintu hati kami terbuka untuk saudara kami warga rusia

  • @AhmadYani-sf7bt
    @AhmadYani-sf7bt Před 11 měsíci +4

    Saudara tua Indonesia. Yg saling harmonis satu sama lain. Dan saling support satu sama lain dalam kondisi apapun yg di hadapi kedua negara ..

  • @muhamadrifai675
    @muhamadrifai675 Před rokem +71

    Ini persahabatan ibarat ada ikatan saudara sekandung sangat akrab🙏👍 Rusia tak bisa di lupakan🙏❤️❤️❤️

  • @madijum4834
    @madijum4834 Před rokem +163

    Semoga persahabatan Rusia dan Indonesia kekal abadi selama lama nya amiiiin

  • @tuaniskandar9621
    @tuaniskandar9621 Před 2 měsíci +2

    Salah satu channel youtube yang digandrungi masyarakat Indonesia adalah ORVALA milik Professor Daniya karena beliau setiap menyampaikan beragam konten informasi selalu dalam bahasa Indonesia yang fasih.

  • @user-pq5qo3db8j
    @user-pq5qo3db8j Před 6 měsíci +3

    Penilaian Bangsa lain Bersifat Objectif Dan Jujur wajib kita Sambut Dengan Rasa Penuh Hormat dan Bersahabat

  • @hobbydanalamlestari2144
    @hobbydanalamlestari2144 Před rokem +49

    Bangsa mulia adalah bangsa yg tau berterimakasih.
    Terimakasih Rusia, atas persahabatan ini

  • @gamblerray9788
    @gamblerray9788 Před rokem +145

    Dan kami bangsa indonesia, segala aspek masyarakat tau siapa sahabat negara kami. Karena kami msayarakat indonesia sangat menjunjung tinggi arti tolong menolong dan sahabat sejati. Walaupun sempat dikacau lewat sejarah2 kelam. Tapi kedewasaan menyelamatkan persahabatan ini. Trimakasih Rusia dari dulu telah mmbantu negara kami. Kau shaabat kami selamanya 🇮🇩🤝🇷🇺. Uraaaaaa!!!!!!!

    • @KIKYKHOTO
      @KIKYKHOTO  Před rokem +3

      Betul banget. Kita gak buta ya kak, kita tau sahabatan sejati yg mana dan yang bukan

    • @mustofazainul7631
      @mustofazainul7631 Před rokem +3

      Uraa

  • @alifnanursifa9316
    @alifnanursifa9316 Před rokem +3

    Subhanallah Rusia begitu tulusnya dri d ulu hingga sekarang . Bangsa Indonesia tidak akan lupa akan semuanya . hati kcil tk bisa di bohongin aku sebagai anak bangsa Indonesia bgtu kagum dan memihak tehadap bngsa Rusia trnyta sejrhnya memang Rusia slalu hadir dgn tulus buat Indonesia wlw dlm keadaan apapun terima kasih 🇮🇩❤️🇷🇺

  • @maulanaphacil
    @maulanaphacil Před rokem +3

    Dari zaman bung karno unisopyet memang tulus ,, untuk membantu RI.
    Rakyat RI sudah banyak tahu kalo sopyet ,itu seperti saudara indonesia.
    BRAVO RUSIA
    URAAAAAA
    🇮🇩🇮🇩🇮🇩❤🇷🇺🇷🇺🇷🇺

  • @denichandrawinatha5990
    @denichandrawinatha5990 Před rokem +51

    sangat betull dulu saya pernah kerja di negara paman sam...
    kerja dengan orang rusia.mereka respect banget sama orang indonesia.
    dan mereka selalu bilang ingin pergi dan tinggal di indonesia...
    padahal waktu itu ada orang thailand,philifine dana orang malaysia.tapi orang rusia selalu dekat dan selalu setai kerja sama orang kita.
    mungkin di negara mereka waktu di sekolah di terangkan dan di jelaskan sejarah antara hubungan indonesia dan rusia.
    dan orang tua mereka juga selalu menceritakan bahwa orang yang berbudaya adalah orang kita dan surga dunia adalah indonesia...

    • @neburikakaya9931
      @neburikakaya9931 Před rokem

      Disana dijelaskan gak bang tentang komunis yang membunuh 5 jendral indonesia?

    • @dendyoktavianando8699
      @dendyoktavianando8699 Před rokem +1

      bukannya pembataian terbesar itu kel hti yah?

    • @KartikaAika
      @KartikaAika Před rokem +6

      @@neburikakaya9931 komunisnya rusia sama yang PKI di Indonesia beda jauh..gak ada sangkut pautnya itu, Rusia mana tau soal begituan..Rusia emang komunis tapi masih menghargai orang yang beragama, sedangkan PKI lebih ke arah komunis China

    • @neburikakaya9931
      @neburikakaya9931 Před rokem

      @@KartikaAika baca sejarah lagi sejak PKi dibubarkan uni soviet embargo indonesia sampai kapal irian dijual ke taiwan karena jadi rongsokan di pelabuhan

    • @sochi_vansundanes
      @sochi_vansundanes Před rokem

      Di negara manapun bangsa/orang indonesia itu sangat di sukai💙

  • @ponks7677
    @ponks7677 Před rokem +121

    Bangsa yg besar tidak hanya menghargai jasa para pahlawan,tetapi menghargai jasa bangsa terhadap kebaikan bangsa. TERIMA KASIH 🙏 UNI SOVIET/ RUSSIA 🙏♥️.

    • @peternakkotachannel9009
      @peternakkotachannel9009 Před rokem +3

      Cubit cubitan yuk biar kita sukses bareng

    • @Ahyaturohmanmski
      @Ahyaturohmanmski Před rokem +1

      Berterimakasihlah pada pki , karena kedekatan dgn uni soviet karena kesamaan ideologi komunis. Wwkk

  • @zerkaryn5883
    @zerkaryn5883 Před rokem +3

    Bener bener luar biasa bangsa rusia bener bener yg tulus daniklas bersahabat dgn bangsa kita nusantara tdk dgn bangsa munafik dan pembohong selama ini ...majulah terus saudaraku bangsa rusia taklukkan terus dan ratakan bangsa bangsa munafik dan pembohong itu biar dunia ini aman dan damai ❤❤❤❤❤

  • @ahmadsyaifullah3903
    @ahmadsyaifullah3903 Před 6 měsíci +2

    TIDAK BISA DI PUNGKIRI ATAS BANTUAN NEGARA RUSIA UNTUK MEMBERIKAN SEGALA KEBUTUHAN NEGARA SELAMA INDONESIA BUTUHKAN,JADI TIDAKLAH BERLEBIHAN BILA BANGSA INDONESIA MEMILIKI SAUDARA TUA YAKNI RUSIA,HAL INI DI BUKTIKAN ADANYA KUNJUNGAN PRESIDEN RI I Bpk SUKARNO BERSAMA PRESIDEN RUSIA SAAT ITU,DAN DI LANJUTKAN SAMPAI PD PRESIDEN RI I KE 7 Bpk JOKOWIDODO SEMOGA TERJALINNYA PERSAUDARAAN INI BISA TERBINA SAMPAI DUNIA BERAHIR, TRIMAKASIH KE 2 NEGARA INDONESIA - RUSIA SATUKAN TEKAD UNTUK MENUJU PERDAMAIAN DUNIA....🇮🇩🇮🇩🇮🇩🌹🌹🌹🇷🇺🇷🇺🇷🇺🤲🤲🤲👍👍👍✌️✌️✌️💪💪💪

  • @anisnisa2142
    @anisnisa2142 Před rokem +66

    Terima kasih Rusia jasamu dr dulu sampai sekarang akan sllu dikenang di RI Semoga persahabatan ini sampai akhir jaman 😘😘😘😘😘

    • @ivanerlangga654
      @ivanerlangga654 Před rokem +1

      Aku baru tahu ternyata berkat bantuan Rusia Indonesia bisa bangun stadion gelora bung Karno.terima kasih Rusia atas bantuannya.

  • @kolinzamhari4720
    @kolinzamhari4720 Před rokem +22

    Uni Soviet ( Rusia) ~ Indonesia , Sangat Ber Jasa dlm Awal - Awal kemerdekaan R.I.
    Negara Rusia ada di Hati Rakyat Indonesia, Kagum ketulusan Bangsa Rusia

  • @dinarabdulrahman454
    @dinarabdulrahman454 Před rokem +2

    Trimakasih unisoviet rusia..smoga tambah sukses buat negara soviet rusia..amin😇😇😇

  • @teddyivannovri9463
    @teddyivannovri9463 Před rokem +1

    ternyata memang ada ikatan yg kuat..!!
    meski hubungan politik sempat dibatasi,
    tapi hubungan bathin kedua bangsa
    tetap terikat erat..

  • @LukmanHakim-il3vk
    @LukmanHakim-il3vk Před rokem +45

    Alhamdulilah saya sangat bangga Rusia sahabat kita indonesia

  • @arisharisah1824
    @arisharisah1824 Před rokem +34

    Memang Russia terlihat dan terasa sangat lebih tulus untuk bersahabat dengan Indonesia ketimbang negara2 barat dan eropa.

    • @nopalbae_
      @nopalbae_ Před rokem +1

      Rusia bukan eropa?

    • @nopalbae_
      @nopalbae_ Před rokem +1

      @abcdefghijk iya bang, cuman rusia lebih dominan ke eropa ketimbang asia

  • @andierna6506
    @andierna6506 Před rokem +2

    Ok bangat, semoga hubungan indo Rusia terus terjalin hingga kiamat....!😌

  • @munasir4545
    @munasir4545 Před rokem +2

    Mantab bang ulasannya, semoga persahabatan lndonesia- Rusia semakin baik. Pak jokowi-Pak Putin , selamat 👍🙏

  • @yanarukmana9964
    @yanarukmana9964 Před rokem +50

    Dan apresiasi itu terbalaskan ketika Russia melakukan operasu khusus ke Ukraina .. perwakilan Indonesia di PBB mengecam operasi khusus Rusia ke Ukraina .. tetapi masyarakat Rusia bahkan mr.Puttin sendiri kaget karena di media sosial mayoritas masyarakat Indonesia mendukung Russia dibanding mendukung Ukraina ... semakin tidak bisa disembunyikan persaudaraan Indonesia dan Russia

  • @budiadi1514
    @budiadi1514 Před rokem +116

    Subhanallah, sangat terharu setelah mengetahui hal ikhwal sejarah kedekatan bangsa Rusia ex.Uni Soviet, terhadap bangsa Indonesia, persahabatan yg sangat tulus, tanpa pamrih. Semoga Allah selalu mempersatukan kedua bangsa ini, sampai akhir yg tak terhingga, Aamiin

  • @OmLirm
    @OmLirm Před 11 měsíci +5

    Inget guys, bantuan2 itu bukan karena kasihan. Tapi perjuangan dan kerjasama saling menguntungkan. Harus bangga dengan semua pahlawan2 kita dulu yang berperan besar bukan hanya berperan di dalam negeri tapi juga di dunia.

  • @user-md5md1tl2w
    @user-md5md1tl2w Před 8 měsíci +2

    Setuju banget soal bangsa rusia tulus dalam bersahabat dan respect dengan indonesia . 😊

  • @mohyusup6882
    @mohyusup6882 Před rokem +1

    Luar biasa 👍, Rusia ikut andil dalam membangun negri ini

  • @kiangnie9227
    @kiangnie9227 Před rokem +65

    Kami bangsa Indonesia sangat berterima kasih kpd presiden Rusia dari dulu sampai sekarang. Indonesia- Rusia sahabat sejati sejak dulu sampai kapanpun.

  • @SunartiNarti-bb5ke
    @SunartiNarti-bb5ke Před rokem +45

    Walupun jauh,Rusia terasa dekat dihati kami masyarakat Indonesia,kami tidak akan melupakan jasa" Mu... 🙏🙏🙏❤️❤️❤️😊

  • @Penegettebas
    @Penegettebas Před 7 měsíci +2

    Sambas coment: Bayangkan aja negara superpower seperti Rusia bisa hormat dan patuh atas permintaan presiden Sukarno utk mengubah mesjid yg beralih fungsi jadi gudang utk difungsikan kembali menjadi tempat ibadah hanya dlm tempo 10 hari. Salut bro.. jangan sampai Indonesia melukai Rusia ( pak Putin) apapun yg dilakukannya pd Ukraina. Ukraina itu pro nato ya jelaslah Rusia merasa terancam. Ukraina itu harus tahu diri jgn masuk jadi anggota NATO. Netral aja.. ❤ Rusia. Uuraaa !

  • @idola13cannel99
    @idola13cannel99 Před rokem +2

    Tetap semangat jalin hubungan dengan Rusia wahai indonesiaku

  • @pejuangNKRI1268.
    @pejuangNKRI1268. Před rokem +25

    Diawali oleh persahabatan bapak bangsa Soekarno akhirnya berlanjut sampai sekarang ini, Semoga kedua negara menjadi sahabat baik ekonomi, politik, dan militer semakin erat dan saling menguntungkan 🙏

    • @jokosupriyanto4044
      @jokosupriyanto4044 Před rokem +1

      Dan sejarah persahabatan USSR/RUSIA dgn RI yg di era ir.soekarno adlh sebuah peninggalan tempat ibadah dan diresmikan oleh RUSIA sbg rasa terimakasihnya kpd indonesia hingga terkenal dgn sebutan masjid soekarno. 🇮🇩🙏🇷🇺

  • @yusupnili9470
    @yusupnili9470 Před rokem +19

    Indonesia takan lupa jasa jasa rusia , terimakasih saudara kami rusia.🇮🇩♥️🇷🇺

  • @junaidijun3183
    @junaidijun3183 Před 5 měsíci +1

    Sy sebagai warga indonesia tidak melupakan sejarah indonesia rusya bukan hanya sahabat tapi rusiya itu saudara indonesia terimakasih buat bapak putin beserta warga rusiya,huraaaa

  • @riyadisugeng2319
    @riyadisugeng2319 Před 5 měsíci +1

    Rusia adalah teman sejati Indonesia, semoga Presiden selanjutnya tetap menjalin hubungan yang erat dengan Rusia di semua bidang kehidupan manusia. Terima kasih

  • @derijenyo666
    @derijenyo666 Před rokem +14

    Cinta kami pada rusia dan palestina itu misterius,tak bisa di ungkap dengan kata2,karena itu rakyat indonesia slalu membala rusia dan palestina.

  • @astroabdulazis3013
    @astroabdulazis3013 Před rokem +17

    Seluruh dunia sejak dulu mengakui bahwa Indonesia adalah syurga (taman Eden) yang diturunkan ke bumi...❤️🇮🇩👍👍👍😎😎😎
    Makanya dari dulu sampai sekarang bangsa2 yg kuat ingin menguasai atau menjajah Indonesia. Contohnya uni Eropa dan Amerika yg ingin menguasai Niekel, tembaga, perak dan tambang emas Indonesia...
    Itulah konsekuensinya negara kaya yg belum maju HARUS jadi rebutan...
    MARI BERSATU, MAJULAH INDONESIA ❤️🇮🇩.. NKRI HARGA MATI.

    • @serivina_freiheitskampfer1936
      @serivina_freiheitskampfer1936 Před rokem

      Hanya kaum fanatik dungu pemuja orde baru yg tidak menyadari kekayaan nusantara yg menjadi rebutan bangsa imperialis barat dan tidak bisa menghargai sejarah perjuangan rakyat indonesia melawan bangsa imperialis barat yg justru mjd kawan bg soeharto utk mengeruk kekayaan demi kepentingan pribadi.

    • @jokosupriyanto4044
      @jokosupriyanto4044 Před rokem

      Sejarah awal amerika sendiri sudah jelas berawal dari para imigran eropa yg akhirnya memperbudak suku suku yg ada disana utk tenaga pertambangan,lahan baru hingga memperluas wilayah yg dikuasai hingga sejarah pemberontakan2 disana dan menjadi negara baru amerika. Salam sejarah🙏

  • @muhammadaxlsyah2531
    @muhammadaxlsyah2531 Před rokem +6

    Rusia adalah Abang tertua Indonesia , dengan kebaikan dari sang Abang ini Indonesia terjaga dari usikan dari kejahatan negara lain yang ingin mengambil papan , sandang dan panganya , terimakasih Abang tertua semoga kita berdua jaya ya Abang ❤

  • @user-xe4dk1rq9y
    @user-xe4dk1rq9y Před 2 měsíci +1

    Rusia memandang Indonesia sbg taman Eden sehingga Rusia sering membantu Indonesia. Mnrt gue itu romantis👍. Romantisnya negara Rusia kepada negara Indonesia.

  • @trigunarti4219
    @trigunarti4219 Před rokem +21

    Terimakasih mas Kiky jadi tambah tau sejarah indonesia dgn Rusia

    • @KIKYKHOTO
      @KIKYKHOTO  Před rokem +1

      Sama sama kak tri sudah setia menonton

  • @sukarno.karno372
    @sukarno.karno372 Před rokem +22

    Sangat betul bos kami Rakyat Indonesia sangat berterimakasih kepada Rusia yg dimana bersahabatan yg begitu lama sampai saat ini tdk di ragukan lagi semoga persahabatan Indonesia - Rusia terus berjalan sampai akhir jaman.
    Salam persahabatan Merdekaaa - Uraaaaa

  • @syamsuri3829
    @syamsuri3829 Před 11 měsíci +4

    Sejarah kelam biarlah berlalu jadikan semua itu sebuah pelajaran namun kita juga sebagai negara yang berdaulat jangan sampai melupakan jasa baik orang lain terhadap bangsa dan negeri yang kita cintai 🇮🇩 Indonesia ❤️ NKRI 🇮🇩

  • @user-hh7qo9ji9p
    @user-hh7qo9ji9p Před dnem +1

    Mksh Allah engkau gerakan Rusia bantu Indonesia

  • @babe4227
    @babe4227 Před rokem +24

    Orang orang Indonesia juga sangat mengagumi Negara dan bangsa Rusia, terutama saya sangat mengagumi dan mencintai Presiden Putin. Presiden yang Genius dan sangat menghargai keragaman pemeluk agama. Semoga presiden Putin dan rakyatnya sejahtera dan makmur tetap terjalin yang lebih dengan Indonesia

  • @nurhidayatekoputro2278
    @nurhidayatekoputro2278 Před rokem +30

    Semoga hubungan keduanya dilandasi azas kesetaraan, saling mendukung dalam kebaikan dunia dan dalam nilai kejujuran serta perdamaian dunia, Urraaa Salut to Rusia...

  • @hasanyusuv1273
    @hasanyusuv1273 Před rokem +2

    Rusia adalah teman sejati Indonesia, apapun yang terjadi dengan Rusia, Indonesia Harus selalu mendukung Rusia.

  • @sarwonorasyid4315
    @sarwonorasyid4315 Před rokem +2

    Sudah terbukti bahwa Russia menjalin sahabat dengan Indonesia adalah ketulusan dan Russia sangat memperhatikan masyarakat Muslim dunia. Indonesia sangat beruntung jika menjalin persahabatan yang lebih luas dengan Russia.

  • @majulancar3555
    @majulancar3555 Před rokem +18

    Indonesia di era Unisoviet banyak sekali mendapat bantuan dari Unisoviet terutama di bidang alutsista, di saat perebutan Irian barat . Sekarang Unisoviet telah berubah jadi Rusia 🇷🇺, semoga kerjasama Indonesia 🇮🇩 dengan Rusia 🇷🇺 terus terjalin dengan baik dan Harmonis

  • @kasteranggen.9135
    @kasteranggen.9135 Před rokem +48

    Kami sebagai rakyat Indonesia cinta Rusia dan banyak terimakasih atas bantuan Rusia untuk Indonesia dari jaman Belanda sampai sekarang mudahan selalu terjalin dengan baik Aamiin.

  • @syafarnikartiningsih2855

    Semoga kebenaran dan kebaikan dapat dan/boleh menjadi pelajaran yang berharga dari perjalanan sejarah bangsa Kita.

  • @Laskarmeprek
    @Laskarmeprek Před rokem

    Indonesia rusia, rusia indonesia, adalah tulang daging kulit nadi dan darah jika bersatu kehidupanlah yg tercipta, allahhu akbar kita saudara untuk selama lamanya❤❤❤❤

  • @ismailmail5235
    @ismailmail5235 Před rokem +8

    Kita jangan sekali kali melupakan sejarah seperti slogan bung Karno jas merah,jangan sekali kali kamu melupakan sejarah,jadi hubungan kita dgn Rusia, sudah terjalin sangat lama dari awal kemerdekaan sampai sekarang,begitu besarnya sumbangan yg diberikan Rusia,yg tidak dapat diucapkan dgn kata kata,dan tidak dapat dinilai dgn materi,dan pemerintah selanjutnya dapat meneruskan hubungan saudara yg harmonis ini,tanpa Rusia kita tidak tahu nasib bangsa Indonesia ini.intinya jangan kita melupakan jasa jasa orang atau lembaga pemerintah yg membantu kita bangsa Indonesia selama ini,Rusia lebih dari saudara bagi kita bangsa Indonesia,ini namanya persaudaraan tanpa batas.

  • @yuswansudrajat
    @yuswansudrajat Před 5 měsíci +1

    Saya bangga sebagai orang indonesia❤❤
    Indonesia Rusia ❤❤
    Uraa ...Mr Putin ❤❤

  • @wawanbaeylasih8656
    @wawanbaeylasih8656 Před 7 měsíci +3

    Memang gak salah warga indonesia mencintai Russia dan mendukung Russia bahkan disaat Russia berkonflik dgn Ukraina Netizen kita mendukung Russia.

  • @dodiamza1824
    @dodiamza1824 Před rokem +6

    Mendengar kembali nama beliau Tan Malaka mungkin tak banyak yang tahu bahwa beliau adalah yang seharusnya menjadi presiden RI yang ke 2 yang terlupakan .
    Perintah dan pesan tersebut langsung diberikan oleh Ir.Soekarno dan Moh.Hatta jika mereka berdua diculik atau dibunuh oleh Belanda maka kepemimpinan akan langsung jatuh ketangan Tan Malaka .
    Beliau seorang filsuf dan pahlawan yang terlupakan dinegerinya sendiri dan jarang diperbincangkan oleh sejarah sejarah perjalanan kemerdekaan bangsa ini .
    Saya sangat mengidolakan beliau sama halnya dengan Bung Hatta karena beliau berdua berasal dari kampung halaman yang sama yaitu dari bumi Minangkabau Sumatera Barat dan begitu pula saya yang asli orang Minangkabau juga .

  • @yusprayudiwidodo8095
    @yusprayudiwidodo8095 Před rokem +20

    Indonesia ,Rusia semoga menjadi negara sahabat yg saling membantu ,dan bekerja sama atas dasar saling menguntungkan !

    • @KIKYKHOTO
      @KIKYKHOTO  Před rokem

      Berul kak, semoga persahabatan kita dan rusia abadi

  • @elfiannizar3726
    @elfiannizar3726 Před rokem +1

    Bagus hubungan suatu negara saling membantu dan saling menguntungkan. Itu namanya negara yang maju, memberi bantuan ilmu pengetahuan tehnologi dll

  • @reganregans
    @reganregans Před 11 měsíci +1

    Persahabatan yg tulus, tanpa sarat. Jadi kita tahu mana negara yg tulus ama indonesia, tanpa suka ngasih embargo segala

  • @raflyanjayy6825
    @raflyanjayy6825 Před rokem +22

    RUSIA adalah satu-satunya negara pertama yang mengakui kemerdekaan Indonesia dan juga membantu Indonesia dalam perjuangan melawan penjajahan Belanda,itulah jasa besar bangsa RUSSIA pada Indonesia🇷🇺🇷🇺🇷🇺🙏🙏🙏

  • @Nasrudin-lz4pq
    @Nasrudin-lz4pq Před rokem +23

    Orang Rusia baik,ikhlas,setia dan sahabat sejati

    • @more823
      @more823 Před rokem +1

      Org rusia nya aja ditanya dimana indonesia aja kga tau mereka taunnya Asia ya korea selatan sama china

  • @aminlhudin1238
    @aminlhudin1238 Před rokem +1

    Allahu Akbar.🇷🇺🤝🏻🇮🇩

  • @mocelmaning3094
    @mocelmaning3094 Před 8 měsíci

    Ayo Indonesia-Rusia kerjasama bidang Nuklir....❤❤❤ bisa untuk Kemakmuran dan Senjata... Maju Indonesia.... 🇮🇩

  • @akuikisopo9713
    @akuikisopo9713 Před rokem +12

    Sampai saat ini pun respect anak bangsa indonesia ke rusia tdk pernah luntur, terbukti sebagian besar anak bangsa berpihak pada rusia ditengah ketegangan dgn negara serumpunnya yaitu ukraina. Bkn hal yg disengaja mengingat perbedaan dr generasi soekarno ke generasi sekarang cukup jauh, tp inilah kebetulan yg sptnya sdh digariskan

  • @wahidiksanudin7948
    @wahidiksanudin7948 Před rokem +23

    Rusia dan Indonesia bagaikan adik kakak yang saling membantu tanpa rasa pamrih

  • @caksholehmulanofficial5823

    Memang jasa2nya banyak, dan itu tidak boleh di lupakan

  • @dianjacky3934
    @dianjacky3934 Před 5 měsíci +2

    ya memang Negara Rusia adalah negara sahabat yang sangat tulus, walau pernah dijauhi Indonesia mereka selalu mau membantu tanpa Embel embel yang lain, tidak seperti Amerika yang selalu ada maunya,

  • @blinkenschnaag777
    @blinkenschnaag777 Před rokem +14

    Kita jaga dan rawat Indonesia bersama-sama. Kepulauan di sepanjang Nusantara adalah surga di bumi. Subur, makmur, dan sejahtera. Jangan sampai dikeruk oleh pihak2 yg rakus.

  • @ahmadrasyid46
    @ahmadrasyid46 Před rokem +17

    Mantap negara Indonesia dan negara Rusia bersahabat dengan tulus, lanjutkan👍🙏

  • @supiansyah4471
    @supiansyah4471 Před 7 měsíci +1

    Semoga Rusia Indonesia tetap menjadi teman yang abadi 👍👍♥️♥️

  • @anjarcakep7003
    @anjarcakep7003 Před 11 měsíci +1

    Besar sekali jasa Rusia kepada Indonesia, kita harus menghormati mereka.

  • @awalwal8623
    @awalwal8623 Před rokem +15

    Rakyat Indonesia..tetap menjaga rakyat Rusia yang ada di indonesia.karna Indonesia rumah nya rakyat Rusia juga..rakyat berharap.rakyat Indonesia Rusia tetap rukun dan damai.sebagai adik Abang..🇮🇩❤️🇷🇺👌👍💪🙏

    • @jefrianto9239
      @jefrianto9239 Před rokem +1

      Kalau dapat kedua negara membebaskan visa kalau berkunjung ke Rusia bagi rakyat Indonesia.
      Begitu juga sebaliknya rakyat Rusia kalau berkunjung ke Indonesia juga di bebaskan Visa.
      Sebab Rusia bukan sekedar sahabat malahan sudah jadi saudara.

  • @ErosCupid
    @ErosCupid Před rokem +12

    Aku pernah baca di buku kalo orang² Rusia Suka sama Indonesia. Tapi gak di kasih tau sebab nya apa cuman di kasih tau mau apapun ras nya kalo dari Indonesia mereka suka. Ku kira karena Orang Indonesia ramah². Ternyata ini alasan yang masuk akal kenapa Orang² Rusia suka sama Indonesia. Makasih kak ilmunya.

  • @fauzanlaila5524
    @fauzanlaila5524 Před 7 měsíci

    Tetap waspda wahai rakyat indonesia krena negara kita indonesia itu negara incaran negara2 didunia...dan kuat kn keimanan kpd allah swt karena kita berada di akhir zaman.dn dmna negri kita di inginkn bnyk org luar.krena mndkti akhir zaman sya prnh mndengar pra ulama mengucapkan bahwa emas2 yg trsimpan dn msih dsembunyikn allah melalui perntara org2 gaib .dn akan allah swt munculkn mndkti akhir zaman untuk ke makmuran rkyat indonesia.dan ingt harta yg kalian mliki nanti gunkan untuk kebaikan dn untuk menolong sesama,gunkn untuk agama,nusa,dn bngsa.dn mnolong org2 yg mmbutuhkan tidak peduli agamya apa krn kita cukup mnjdi manusia untuk memanusia kan manusia...

  • @ayutsutsui7335
    @ayutsutsui7335 Před rokem +4

    Kekaguman dan hormat saya buat Rusia bukan belakangan ini, sejak saya mengetahui kebaikan dan pertolongan serta persahabatan Uni Soviet dengan indonesia dari cerita alm ayah,buku sejarah, melihat langsung bantuan Rusia dimusium TNI dan musium sejarah Indonesia ..sejak itu saya bangga dan kagum dengan persambatan serta ketulusan uni Soviet. Sekarang diteruskan dengan Rusia walaupun Uni Soviet sudah bubar , padahal dulu indonesia pernah memohon bantuan AS tetapi ditolak, bantuan Rusia setidaknya meringankan perjuangan para pahlawan nasional dalam menghadapi sekutu yang datang dan pergi dari tanah air tercinta , Jaya lah TNI dan Indonesia ku💖🇮🇩🇷🇺💖

  • @Dalail-cz5od
    @Dalail-cz5od Před rokem +14

    Terimakasih orang rusia yg telah menguatkan bangsa kami dikancah internasional....

  • @Anas-qq5te
    @Anas-qq5te Před rokem +10

    Dengan banyak belajar sejarah seseorang bisa bertambah Arif dan bijaksana dlm sudut pandang .

  • @nyomanpujirahayurahayu9346

    Russia 🇷🇺 Indonesia 🇮🇩 seperti saudara ❤❤🇮🇩🇷🇺

  • @davianoktaviano1036
    @davianoktaviano1036 Před 5 měsíci +1

    Seluruh rakyat Indonesia tidak akan lupa jasa Rusia.

  • @buyungkadyrov
    @buyungkadyrov Před rokem +28

    Pendapat ku pribadi sebagai rakyat Indonesia sangat berterima kasih pada pemimpin dan negara uni Soviet dan sekarang Rusia dengan hubungan sabar nya membimbing negara Indonesia yang lebih baik jadi intinya jika kita mau menyeberang dari pinggir sungai ke pinggiran sungai janganlah kita melupakan jembatan yang bisa membantu kita menyeberang dengan selamat terima Rusia 🙏