Dampak Negatif Jika Sering Begadang

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 9. 07. 2024
  • Dampak Negatif Jika Sering Begadang
    Jakarta (Lampost.co) - Aktivitas lembur atau begadang terkadang sering kita lakukan. Masyarakat baik itu orang dewasa maupun anak muda terkadang begadang untuk mengerjakan tugas atau sekadar menonton bola, bermain game, maupun media sosial.
    Namun ternyata, begadang dapat menimbulkan sejumlah dampak buruk terhadap kesehatan. Kondisi kekurangan jam tidur, bukan saja mengakibatkan rasa lelah, mengantuk sepanjang hari, dan sering menguap. Namun begadang juga dapat membuat tubuh berisiko mengalami microsleep.
    Yuk simak dampak negatif lainnya di slide diatas!
    Hayo... Jangan sering begadang lagi ya Sahabat Lampung Post😉✨
    #begadang #dampaknegatif #kesehatan #efeksamping #jakarta #lampostco

Komentáře •