Membuka Konsep Panca Sradha episode Karma Phala | Dharma Wacana

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 24. 11. 2020
  • Matur Suksma,
    Sudah menonton video ini , silahkan like jika anda suka video ini, dan mohon juga untuk bagikan ke teman-teman dan saudara kalian ya.. serta tinggalkan komentar jika anda punya pertanyaan atau ada hal yang perlu di diskusikan. Dan Jangan lupa menonton video yang lainnya ya..
    Bagian dari Video ini:
    - Membuka Konsep Panca Sradha episode Karma Phala : • Membuka Konsep Panca S...
    - Karma Sebagai Hukum Aksi Reaksi, Membuka konsep Panca Sradha Episode Karman : • Karma Sebagai Hukum Ak...
    - Cobaan, Karman dan Nasib, Membuka konsep Panca Sraddha Episode Karman : • Cobaan, Karman dan Nas...
    - Lompatan jaman, Membuka konsep Panca Sraddha Episode Karman : • Lompatan jaman, Membuk...
    - Karma untuk yang percaya? Karma kolektif? Membuka konsep Panca Sraddha Episode Karman : • Karma untuk yang perca...
    - Kutukan dan warisan karma, Membuka konsep Panca Sraddha Episode Karman : • Kutukan dan warisan ka...
    Mohon berikan saran masukan kalian kepada tim kami , melalui :
    Panca Tirta Production
    Email : ketutwirata65@gmail.com
    Phone : 08125416768
    Subscribe Panca Tirta merupakan salah satu bentuk Rsi Yadnya
    #dharmawacana #agamahindu #IdaPanditaMpuNabeJayaAcharyananda

Komentáře • 29

  • @giriputragiri4656
    @giriputragiri4656 Před 2 lety +2

    Keyakinan pokok 3 agama :
    1. God father ( Yehova ) , God son ( Yesus Kristus ) , Holy spirit ( Roh kudus )
    2. Tiada tuhan selain Allah , Nabi Muhammad rasul ( utusan )Allah
    3. Brahman , Atman , Karma , Samsara & Moksa.
    Keyakinan pokok no 1 & 2 adalah kelompok AGAMA KENABIAN ( Nabi menjadi salah satu keyakinan pokok )
    Keyakinan pokok no 3 adalah AGAMA NON KENABIAN ( Nabi / Maharishi tdk termasuk keyakinan pokok 🙏
    No 1&2 Tujuan tertingginya adalah Sorga / Surga ( yg penjelasannya berbeda antara Bible & Quran )
    No 3 tujuan tertingginya MOKSA ( terbebas dari siklus Samsara , kembali ke Brahman / Parama Atman ) dan Swarga Loka & Neraka Loka adalah ALAM ANTARA bukan tujuan akhir 🙏
    SEMUA AGAMA TIDAK SAMA 🙏
    BERBEDA ITU SUNGGUH INDAH 🙏
    Sinampura tyg ikut sharing ngih admin 🙏 Parama Suksma Ida Mpu 🙏🙏🙏

  • @dilanpradnya4666
    @dilanpradnya4666 Před 2 lety +1

    Sehat selalu nggih Ida , biar tyg selalu dpt pencerahan utk menjadi motifasi hidup tyg 🙏🏼😇

  • @ninengahmutiari7739
    @ninengahmutiari7739 Před 2 lety +2

    Saya mengaggumi Ida Acharya dg penguasaan Ilmu agamanya baik: Weda,upanisad,purana, lontar2 . seperti mesin photocopy.
    Bagaimana ya caranya agar mampu menguasai ajaran agama spt Ida Mpu Acharya.

  • @suarkaarke7380
    @suarkaarke7380 Před 3 lety +1

    Ide salam rahayu, terus cerahkan umat diseluruh jagat raya.

  • @nyomansumertadana7702
    @nyomansumertadana7702 Před 3 lety +1

    Suksme Ida lingsir, tdk Ada. yg tdk bermanfaat wacananya, selau sehat samangat rahayu rahayu rahayu

  • @kadekhendra8864
    @kadekhendra8864 Před 3 lety

    Dumogi rahayu ida nak lingsir panjang umur agar terus bisa mencerahi umat milenial 😁🙏🙏
    Tetap kritis 🙏

  • @iluhastutifeijen2691
    @iluhastutifeijen2691 Před 3 lety +1

    Matur suksma atas pencerahanny dumogi rahayu sareng sami🙏

  • @dendisingaraja865
    @dendisingaraja865 Před 3 lety +1

    Om Suasti astu ide salam Rahayu 🙏👍

  • @aaray540
    @aaray540 Před 3 lety +1

    Intinya prilaku dan bakti

  • @dnkasniarikasniarih3011

    Suksma pencerahannya Ida👍👍👍

  • @dendisingaraja865
    @dendisingaraja865 Před 3 lety +1

    Aku asli singaraja kubutambahan 🙏👍✍️

  • @giriputragiri4656
    @giriputragiri4656 Před 3 lety +1

    Suksma Ida Pandita ats Pengetahuanya yg luas dan mendalam👍🙏
    Sinampura Utk design dan gambar perlu di improve 🙏🙏🙏

  • @yesywage7452
    @yesywage7452 Před 3 lety

    Doa menghapus karma

  • @niwayansriasti7731
    @niwayansriasti7731 Před 3 lety

    Omm swati astu .saya bertanya

  • @blieuroi3377
    @blieuroi3377 Před 3 lety

    apakah karma saya bisa pindah ke Karma keturunannya ?

  • @blieuroi3377
    @blieuroi3377 Před 3 lety

    berbuat baik aja belum cukup....
    lalu harus bagaimana kalau bagitu Ida Pandita Mpu ?

  • @blieuroi3377
    @blieuroi3377 Před 3 lety

    apakah Hindu yg di Jawa atau di Sumatra atau di Kalimantan atau daerah lainnya juga punya konsep Panca srada seperti Hindu Bali ?

    • @pancatirtaproduction9518
      @pancatirtaproduction9518  Před 3 lety

      Pada prinsipnya yang menyatakan diri Hindu dari manapun meyakini Panca Sraddha sebagai keimanan ajaran Hindu

  • @blieuroi3377
    @blieuroi3377 Před 3 lety

    kalau kita sdh berbuat baik dalam kehidupan ini, apakah Karma masa lampau sudah terbayarkan ?? dan bagaimana menakar pembayaran Karma masa lalu ? mhn pencerahannya

  • @yesywage7452
    @yesywage7452 Před 3 lety

    Apa karmanya bila org yg mati TDK diabenkan

    • @pancatirtaproduction9518
      @pancatirtaproduction9518  Před 3 lety

      Ngaben tidak mengubah karma seseorang, hanya membantu mempercepat ketidak terikatan Atma dengan badan kasar. Buka episode setiap orang akan mediksa. Jangan lupa like subscribe dan share

  • @jikgusde7401
    @jikgusde7401 Před 3 lety

    Bagaimana cara bergabung dalam dharma wacana online ? Tolong admin