Makam wali wonobodro _ syeikh maulana maghribi Jendralnya Wali

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 18. 09. 2022
  • Wonobodro sebuah kampung Wali tertua di Jawa Tengah, mendengar nama Wonobodro tentunya tidak asing ditelinga bagi kalangan kaum Muslim di tanah Jawa.
    Bagi para peziarah, Desa Wonobodro Kecamatan Blado Kabupaten Batang tentu menjadi tujuan wajib karena terdapat makam ulama’ terkemuka, yakni Syekh Maulana Maghribi.
    Makam Wonobodro sudah lama masyhur sebagai destinasi wisata religi di Jawa Tengah. Ini karena terdapat makam ulama penyebar Islam Syekh Maulana Maghribi yang konon hidupnya sebelum Walisongo di Tanah Jawa. Di tempat ini, setiap tahunnya juga digelar haul yang dihadiri puluhan ribu orang dari berbagai daerah. Bukit Wonobodro akan dibanjiri ribuan orang dan puncaknya pada 13 Muharam. Sebulan sebelum pelaksanaan haul, berbagai kegiatan juga digelar sehingga membuat suasana keramaian di daerah ini terasa. Mereka yang datang berziarah beragam. Terdiri atas masyarakat awam, pejabat pemerintahan, kiai, habib, pengusaha, dan lainnya. Peziarah datang baik dari tanah Jawa, luar Jawa, sampai luar negeri. Bahkan konon, Presiden pertama RI Soekarno (Bung Karno) juga pernah datang di tempat ini. Di Wonobodro, komplek makam Syekh Maulana Maghribi terlihat asri. Kasdu'i, juru kunci di area makam Syekh Maulana Maghribi mengatakan, selain Syekh Maulana Maghribi, juga terdapat makam-makam tokoh lainnya. Seperti Syekh Subakir, Sunan Kudus, Syekh Subur, Syekh Jumadil Kubro, Syekh Jambu Karang, Syekh Faqir Sugih, Syekh Bandi Mati, Syekh Juru Bahasa, Syekh Wilodo Banyu, dan Syekh Kiai Pendeta.

Komentáře • 46

  • @fajartea4688
    @fajartea4688 Před 9 měsíci +1

    Syekh Maulana magribi. Suka ada di chel probo. Suka ke lolong waktu. Coba nonton seru bangett. Dan suka ada wejangan dari beliau..

  • @sellaokhi
    @sellaokhi Před rokem +3

    Alhamdulillah saya dari indramayu
    Sudah 2x kesini , semoga bisa ziarah lagi syeh maulana magribi lagi 🤲

  • @teguhdirin3095
    @teguhdirin3095 Před rokem +2

    Barokalloh Tabarokalloh ... Aamiin....

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před rokem

      Aamiin Yaa Allah....
      🤲🤲🤲

  • @bagusparmanto8778
    @bagusparmanto8778 Před 9 měsíci +1

    Hari ini saya baru ke makam wonobodro alhamdulillah

  • @umiumami2779
    @umiumami2779 Před 6 měsíci +1

    Masyaallah.. 5 thn yang lalu sowan zarah ke sini , mendapatkan pesan dn kesan yg begitu dalam . bbrp hari yg lalu tiba2 spt diingatkan lg untuk zarah lg kesini. Dan pagi ini tanpa sengaja menemukan vd ini...bismillah insyaallah segera sowan zarah lagi kesana..

  • @SyaifuddinAhza
    @SyaifuddinAhza Před rokem +1

    Tabarakallah... sukses selalu mas 🙏🏻👍

  • @mhmmd.khan27
    @mhmmd.khan27 Před rokem +1

    Mbah Syarifuddin Abdullah bin Hasan Alwi Al-quthbi,berkah²🤲

  • @MujiantoArjuno
    @MujiantoArjuno Před 2 dny +1

    Di komplek makam wonobodro, memang istimewa menurut saya, pertama, karena di situ pernah berkumpul para waliyullah, ke dua, di situ salah satu situs tertua di jawa tengah. Mengenai pondok ghoib, menurut saya kurang tepat, karena dulu beliu mengajar agama santrinya manusia, bukan ghoib. Mengenai tempat mustajabah, itu tergantung keyakinan masing masing, karna adab berdoa di makam, lebih afdhol menghadap kiblat, atau kalau tidak, menghadap timur.

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před dnem +1

      Siap kang...
      Terimakasih informasi tambahan nya...

    • @MujiantoArjuno
      @MujiantoArjuno Před dnem

      Saya berziarah ke wonobodro, sudah beberapa kali, di awali lewat petunjuk mimpi, tanpa terencana saya sampai di wonobodro, dan makam di sana persis di dalam mimpi saya, ke 2, dan saya kesana lagi bersama teman teman, kode alam secara dhohir saya temui bersama teman teman, dan kode ghoib juga menyertai,
      Semuanya karena kehendak dan kekuasan allah swt.
      Sekedar pesan, uri uri budaya jawa dengan ziarah, tawasul kepada nabi muhammad saw dan para aulia/ waliyullah.

  • @AKHIARBAIN
    @AKHIARBAIN Před rokem +1

    Nyimak mas

  • @azurodinasnya7083
    @azurodinasnya7083 Před 18 dny +1

    saya pernah ziarah ke syeh maulana maghribi tapi letaknya diatas bukit tinggi...terus lihat k bawah itu pantai parang kusumo,apakah syeh maulana maghribi ada 2

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před 18 dny +1

      Syeikh Maulana Maghribi memang ada banyak, Orang-orang/pendakwah/penyebaran agama islam yang berasal dari Negeri Maghrib atau sekarang dikenal sebagai Maroko, rata rata mempunyai gelar Maulana Maghribi

  • @syamzaysyamblun8954
    @syamzaysyamblun8954 Před 8 měsíci

    Insya Allah ane kunjungi, infonya ustadz untuk penginapannya tersedia gk disekitar Maqom.... Terima kasih maju terus Chanel ini..

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před 18 dny

      Sekitar makam biasanya bisa tidur di rumah mbah Kadir...
      gratis... 100 meter dari makam

  • @hartini6295
    @hartini6295 Před 11 měsíci +1

    Kapan q bsa ziarah kesana

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před 11 měsíci

      Semoga bisa segera kesana
      Aamiin
      🤲🤲🤲

  • @ayasyaman8010
    @ayasyaman8010 Před 10 měsíci +1

    Bis bisa masuk mas,? Jalannya jauh gak dari parkiran?

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před 10 měsíci

      Bis besar bisa masuk...
      Dari parkiran sekitar 700 meter lewat jalan desa...

  • @user-cs3wg8ph4h
    @user-cs3wg8ph4h Před 3 dny

    Bang nama asli lengkap nya Maulana Maghribi ini siapa

  • @jafarmdr4945
    @jafarmdr4945 Před 9 měsíci

    Assalamualaikum mas abidjaya ,, mau tanya klo ziarah kesini ,ap bs pake bus rombongan

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před 9 měsíci

      Waalaikumsalam warahmatullahi wabarakatuhu
      Bisa ...
      Kalau hari hari biasa, parkir bis bisa di depan masjid
      Dari masjid ke makam sekitar 500meter
      Kalau pas ramai sekali (terutama pas khoul bulan Muharram) bis parkir di lapangan
      Dari lapangan ke makam sekitar 800meter
      🙏🙏🙏

  • @hamidsmg2535
    @hamidsmg2535 Před 4 dny +1

    Makam yang tidak di ketahui namanya...nanti di Habib kan para Dhobolowi Yaman yang ngaku ngaku makam..terus kita jaga jangan sampai Jongos jongosnya Habib menandai makam, ,MAGHRIBI negeri matahari terbenam Morroco, bangsa Morr yang menguasai Andalusia (Spain)

  • @limbanganbarat4454
    @limbanganbarat4454 Před 10 měsíci +1

    Klo ziarah kesitu bisa masuk gak pake bus besar

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před 10 měsíci

      Bisa bang....
      Dari parkiran sekitar 700meter

  • @abbe265
    @abbe265 Před rokem +1

    Assalamualaikum..
    Maaf mau tanya, untuk pengeluarannya apa saja??
    Insya Allah saya rencana akan kesini.. 🙏🙏
    Terima kasih

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před rokem +1

      Pengeluaran untuk apa ya?
      Setau saya ziarah di makam ini gratis...

    • @abbe265
      @abbe265 Před rokem +1

      @@Abidjaya untuk parkir, kuncen, dll. Oiya bisa masuk bis besar gak?? Maaf.. 🙏🙏

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před rokem

      Parkir gratis (kecuali pas khoul biasanya berbayar) kalau hari biasa gratis, kuncen juga tidak standby, boleh pakai kuncen boleh tidak...
      Maksudnya boleh langsung ziarah kesana om...
      🙏
      Setiap malam rabu saya rutinan ziarah kesana

    • @abbe265
      @abbe265 Před rokem +1

      @@Abidjaya terima kasih 🙏

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před rokem

      @@abbe265 siaaaaap

  • @akuntrial6930
    @akuntrial6930 Před rokem +1

    Mau tanya pak.klo untuk bus besar bisa ya pak...
    Parkir di mnaa...
    Kok katanya jlannya terlalu kecil buat bus besar...

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před rokem +1

      Bus besar biasa masuk pak...
      Cuma kalau bus besar, parkir di bawah.
      Jalan kaki 700 meter jalan tengah desa

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před rokem

      Parkir di lapangan bawah bisa

    • @akuntrial6930
      @akuntrial6930 Před rokem +1

      Bisa ya pak.kok bnyak Po bus yg g mau.alasan jlan sempitt...
      Itu ada yg bilang parkir di msjid agung wononodro bisa.bus besar.trus jlan kaki.

    • @Abidjaya
      @Abidjaya  Před rokem +1

      @@akuntrial6930 kalau di depan masjid juga bisa, tapi terbatas...
      Paling untuk 4 atau 5 bis besar
      Bus besar lewat jalan utama bisa.
      Njenengan asli mana?
      Kalau butuh info perjalanan bisa kontek saya...

    • @ardyputraonggok6700
      @ardyputraonggok6700 Před 7 dny +1

      Bus besar bisa masuk ,,masalah parkiran luas di depan masjid/lapangan