Video není dostupné.
Omlouváme se.

Cokelat - Bendera (Lyric Video)

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 15. 08. 2020
  • Official music video for "Bendera"
    Listen to new releases from Sony Music Entertainment Indonesia now: linktr.ee/sony...
    Watch more video from Sony Music Entertainment Indonesia: • LAGU HITS INDONESIA
    SUBSCRIBE:
    smei.lnk.to/Yo...
    Connect with Sony Music Entertainment Indonesia on:
    Instagram : smei.lnk.to/In...
    TikTok : smei.lnk.to/Ti...
    Facebook : smei.lnk.to/Fa...
    Twitter : smei.lnk.to/Tw...
    #cokelat #Bendera #pop #musicvideo
    Lyrics:
    Biar saja ku tak sehebat matahari
    Tapi s'lalu kucoba 'tuk menghangatkanmu
    Biar saja ku tak setegar batu karang
    Tapi s'lalu kucoba 'tuk melindungimu
    Biar saja ku tak seharum bunga mawar
    Tapi s'lalu kucoba 'tuk mengharumkanmu
    Biar saja ku tak seelok langit sore
    Tapi s'lalu kucoba 'tuk mengindahkanmu
    Kupertahankan kau demi kehormatan bangsa
    Kupertahankan kau demi tumpah darah
    S'mua pahlawan-pahlawanku
    Merah putih, teruslah kau berkibar
    Di ujung tiang tertinggi, di Indonesiaku ini
    Merah putih, teruslah kau berkibar
    Di ujung tiang tertinggi, di Indonesiaku ini
    Merah putih, teruslah kau berkibar
    Ku akan s'lalu menjagamu
    Biar saja ku tak seharum bunga mawar
    Tapi s'lalu kucoba 'tuk mengharumkanmu
    Biar saja ku tak seelok langit sore
    Tapi s'lalu kucoba 'tuk mengindahkanmu
    Kupertahankan kau demi kehormatan bangsa
    Kupertahankan kau demi tumpah darah
    S'mua pahlawan-pahlawanku
    Merah putih, teruslah kau berkibar
    Di ujung tiang tertinggi, di Indonesiaku ini
    Merah putih, teruslah kau berkibar
    Di ujung tiang tertinggi, di Indonesiaku ini
    Merah putih teruslah kau berkibar
    Ku akan s'lalu menjagamu
    Oh-oh, wo-oh, wo-oh
    Composed by Eross Candra

Komentáře • 1,6K

  • @doctorstrange6209
    @doctorstrange6209 Před 3 lety +1686

    Ga disangka lagu ini ternyata everlasting bgt, sampe 2021 pun masih selalu diperdengarkan ketika atlet Indonesia meraih prestasi internasional. Bisa dibilang ini adalah lagu 'We are the Champions' versi negeri kita. Selamat Greysia dan Apriyani! 🇮🇩🇮🇩

  • @elisutriadi8950
    @elisutriadi8950 Před 27 dny +155

    mau ngumpulin orang yang masih dengar music ini di 2024

  • @sheliaagistamutiarani3783
    @sheliaagistamutiarani3783 Před 3 lety +341

    Biar saja 'ku tak sehebat matahari
    Tapi selalu kucoba 'tuk menghangatkanmu
    Biar saja 'ku tak setegar batu karang
    Tapi selalu kucoba 'tuk melindungimu
    Biar saja 'ku tak seharum bunga mawar
    Tapi selalu kucoba 'tuk mengharumkanmu
    Biar saja 'ku tak seelok langit sore
    Tapi selalu kucoba 'tuk mengindahkanmu
    Kupertahankan kau demi kehormatan bangsa
    Kupertahankan kau demi tumpah darah
    Semua pahlawan-pahlawanku
    Merah putih teruslah kau berkibar
    Di ujung tiang tertinggi di Indonesiaku ini
    Merah putih teruslah kau berkibar
    Di ujung tiang tertinggi di Indonesiaku ini
    Merah putih teruslah kau berkibar
    'Ku akan selalu menjagamu
    Biar saja 'ku tak seharum bunga mawar
    Tapi selalu kucoba 'tuk mengharumkanmu
    Biar saja 'ku tak seelok langit sore
    Tapi selalu kucoba 'tuk mengindahkanmu
    Kupertahankan kau demi kehormatan bangsa
    Kupertahankan kau demi tumpah darah
    Semua pahlawan-pahlawanku
    Merah putih teruslah kau berkibar
    Di ujung tiang tertinggi di Indonesiaku ini
    Merah putih teruslah kau berkibar
    Di ujung tiang tertinggi di Indonesiaku ini
    Merah putih teruslah kau berkibar
    'Ku akan selalu menjagamu
    Sumber: Musixmatch

  • @heriyadiopaslapasbanjarbar3797

    Menjelang 17 Agustus 2022 lagu ini harus di dengarkan lagi oleh seluruh anak bangsa. Merdekaaaa
    siapa yang setuju?

  • @arilramadhan8824
    @arilramadhan8824 Před 7 dny +4

    9-8-2024 menjadi saksi Indonesia meraih 2 gold medali untuk kado ulang tahun terindah Indonesia yang mau berusia 79 dan kami berharap sepak bola Indonesia bisa tampil di world cup 2026

  • @ANDIYT89
    @ANDIYT89 Před 3 dny +3

    Bulan Agustus memang asik dengerin lagu2 yg bernuansa kemerdekaan.

  • @odrsk_
    @odrsk_ Před 3 lety +410

    lagu yang gak akan pernah redup sampai zaman kapanpun. termasuk lagu paling sakral yang dibuat oleh sebuah band indonesia. salut👏👏

    • @ayunayrix84
      @ayunayrix84 Před 3 lety +16

      Lagunya di ciptakan oleh Erros Chandra Sheila on 7

    • @seputarfyptiktok109
      @seputarfyptiktok109 Před 3 lety +2

      Good bles

    • @pumaaaaa741
      @pumaaaaa741 Před 2 lety +1

      Bang sayah juga Laode😅

    • @aleelost3438
      @aleelost3438 Před rokem +2

      Lagu yang membangkitkan rasa nasionalisme yang akan terus tertanam dalam hati rakyat Indonesia, terimakasih COKLAT telah menciptakan lagu ini, lagu yang sarat emosi, saya mohon kepada pemerintah untuk menjadikan lagu ini lagu nasional, sejajar dengan Padamu negri dll,...karya terbaik band anak bangsa, terus terang setiap denger lagu ini aku mewek, ...bangga sebagai bangsa Indonesia....karyamu akan terus di kenang oleh segenap rakyat Indonesia....

    • @BigMovieScenes
      @BigMovieScenes Před rokem +3

      ​@@aleelost3438 bukan coklat penciptanya pak, tapi bang erros so7 , tapi hits dibawakan coklat

  • @josh_nababan
    @josh_nababan Před 2 dny +2

    Anak band ngumpul yg lagu pertama di cari buat 17 lagu Bendera - Coklat. Lagu wajib kemerdekaan

  • @jasminelyaaa
    @jasminelyaaa Před 3 lety +874

    Indonesia tuh keren bgt, dari bentuk negaranya dari sabang sampe merauke kalo diliat dari peta tuh unik banget. Beragam, kaya sumber daya alam, warganya juga luculucu. Cuma minus di pejabatnya aja korupsi mulu bazengannnn

    • @explorchannel788
      @explorchannel788 Před 3 lety +19

      Bukan minus lagi...tapi akut samapai ke akar.

    • @dimasdjokam3137
      @dimasdjokam3137 Před 3 lety +18

      @@explorchannel788 indonesia orgbya lucu saking lucunya koruptor hukuman 2 thn penjara dimewahin

    • @rahayuningsih8357
      @rahayuningsih8357 Před 3 lety +10

      Warganya lucu lucu hahaha

    • @jatisetadrummer747
      @jatisetadrummer747 Před 3 lety +5

      @@rahayuningsih8357 iya warga Indonesia kalo bicara dengan warga asing gamudeng bahasanya..makanya warga Indonesia itu lucu

    • @hemm12345
      @hemm12345 Před 3 lety +1

      Berbagai macam manusia ada di Indonesia 😂

  • @tahulegends
    @tahulegends Před 2 lety +10

    eros kalau nyiptain lagu emang gak kaleng² walaupun laguny di ciptakan belasan tahun lalu tapi semangatnya masih tetap sama, seperti halnya kemerdekaan Indonesia ini.

  • @wahyuwardoyo1397
    @wahyuwardoyo1397 Před 3 lety +9

    Boyd don't cry.
    Tapi dgr lagu ini pas liat greysa-poly dan Apriyani hormat dgr Indonesia raya diolympiade Tokyo '21...jd ....terharu

  • @bambangmirzha6636
    @bambangmirzha6636 Před 2 lety +12

    Ciptaan eros gk ad yg bisa tergantikan...So7 emng band favorit dri dulu.

  • @yulikristiani3692
    @yulikristiani3692 Před 3 lety +57

    Eros Jenius, lagu cinta, lagu galau tp energik lagu persahabatan, lagu anak2 dan lagu Cinta tanah air, semua kereen

  • @muhamadambrikomtidar2189
    @muhamadambrikomtidar2189 Před 3 lety +221

    Lagu wajib , lagu legend, ketika rasa cinta terhadap negara ini sedang luntur, kalo dengerin lagu ini sirna sudah, jadi merinding, haru dan bangga jadi Warga Negara Indonesia 😢

    • @edysutrisno5704
      @edysutrisno5704 Před 3 lety +3

      Seharusnya di putar di semua wilayah biar nasionalisme tumbuh,gak seperti sekarang dikit2 tok.

    • @aprilliancepally9663
      @aprilliancepally9663 Před 3 lety

      Benar se-x. Sy se-7

    • @pas_u913
      @pas_u913 Před 2 lety

      Kalau tak salah Sheila on 7 ikut andil di lagu ini. Betulkah. Saluuut Cokelat and Sheila on7

    • @thestarhunter8631
      @thestarhunter8631 Před rokem +1

      ​@@pas_u913 iya bang. Pencipta eros candra. Kerenlah dua2nga..

  • @toffixpermana_
    @toffixpermana_ Před 3 lety +108

    Lagu ini tak pernah hilang di telan jaman, tiap tahun di dengar, khususnya di ultah RI

    • @putrishinta6658
      @putrishinta6658 Před 2 lety +1

      Lagu ini sdh di patenkan jadi lagu nasional bro.beberapa tahun lalu sejak lagu ini trending. Jg lagu kebyar kebyar jadi lagu nasional(lagu patriotisme)

    • @Ricardo-je8qk
      @Ricardo-je8qk Před 3 dny

      ​@@putrishinta6658Sumber?

  • @afinazahra4806
    @afinazahra4806 Před 3 lety +174

    Pas lagunya dirgahayu republik Indonesia ke 76 🇮🇩🇮🇩 mengharumkan nama bangsa Indonesia kita Merdeka ✊✊🥳

  • @finofil2474
    @finofil2474 Před 4 lety +160

    Tiap denger lagu ini selalu merinding.. apa lagi skrng tanggal 17 Agustus 2020.
    Happy independence day 🇮🇩💐 ke 75

  • @imamnofri4806
    @imamnofri4806 Před 3 lety +27

    Tak perduli apa agama mu dan tak perduli apa suku ras mu...kita tetep 1 Indonesia...
    Selalu berkibar lah merah putih di puncak tertinggi...

  • @user-ei7ov6mb1w
    @user-ei7ov6mb1w Před rokem +3

    Saya rasa kok lgu BENDERA ini seakan_akan menjadi lgu wajib dlm rangka 17 agustus...di setiap penjuru terdengar lgu ini

  • @wahyuok2086
    @wahyuok2086 Před 3 lety +9

    Erros Sheila on 7 emang king of maker song.. lagu ini selalu mengudara di seantero negri

  • @OOO00OO_ZERO_OO00OOO
    @OOO00OO_ZERO_OO00OOO Před 3 lety +267

    Lagu wajib class meeting ini, jd inget jaman sekolahan dulu

    • @trimulyana9713
      @trimulyana9713 Před 3 lety +2

      Iyaa bang bener banget, di sekolah gw juga dulu begitu 👍

    • @rifqiardiansyah1495
      @rifqiardiansyah1495 Před 3 lety +1

      iya bro gua masih stm kelas 3 sekarng

    • @FAMEID
      @FAMEID Před měsícem

      Betul, jaman saya smp class meeting terakir kls3 2008

  • @ntrtainment4637
    @ntrtainment4637 Před 3 lety +63

    EROS SO7
    kreen bro karyamu
    COKELAT
    krenn Aransmntx 👍
    🇮🇩

  • @nkri9239
    @nkri9239 Před 9 měsíci +13

    Di tahun 2023 menjelang PEMILU dan bersamaan dengan PALESTINA memperjuangkan kemerdekaan nya. . . . .apakah masih ada yg mendengarkan lagu ini. . .!!! siapapun presiden nya Indonesia tetap satu.. . .!!! jangan sampe terpecah belah karna politik

  • @imadepasekp8900
    @imadepasekp8900 Před 3 lety +174

    Bendera
    Dari Mata Sang Garuda
    Garuda Didadaku
    Lagu2 band yg membangkitkan rasa Nasionalisme🙏💪💪👍👍

  • @fajrirahmadiansah9069
    @fajrirahmadiansah9069 Před rokem +29

    Baru sadar ternyata bendera ciptaan mas eros, keren bnget lah mas eros, Terimakasih telah menciptakan lagu super keren ini. 🇮🇩🇮🇩🇮🇩

    • @HudaPriaKusuma
      @HudaPriaKusuma Před rokem +3

      😅😅 begitulah Eros, keren....banyak karya-karya yang bagus

  • @yohanespilar4812
    @yohanespilar4812 Před rokem +42

    🇮🇩merdeka, selamat ulang tahun bangsa Indonesia yg ke 78 merdeka 🇮🇩💙

    • @Chrryz_3411
      @Chrryz_3411 Před 11 měsíci

      Yessir!!! ❤❤❤❤🇲🇨🇲🇨

  • @lindahjimmy4860
    @lindahjimmy4860 Před 2 lety +53

    Terima kasih mas eross candra sudah menciptakan lagu yang begitu bagus dengan syair yang begitu sempurna...🥰❤

  • @MelayuBabel
    @MelayuBabel Před 2 lety +25

    Pas banget denger lagu ini tanggal 17 Agustus , rasanya campur aduk , bangga,merinding,haru rassnya sangat bangga lahir di negeri ini , negeriku tercinta Indonesia 🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩😭😭😭😭

  • @zoegenk22
    @zoegenk22 Před 4 lety +205

    Tugas kita adalah menjaga keutuhan NKRI, kita bhineka tunggal Ika, mari kita jaga erat rasa persaudaraan, jngn gampang di adu domba

  • @NicoLuckChannel
    @NicoLuckChannel Před hodinou

    Dirgahayu NKRI ke 79 tahun. Lagu paling cocok ketika diputar merayakan 17 Agustus. MERDEKA !!

  • @econs1hombin6
    @econs1hombin6 Před 3 lety +48

    Slalu ku dengar jika sudah bulan Agustus,, Tuhan Berkati lah Negara ku INDONESIA.

  • @diditdidit8130
    @diditdidit8130 Před 3 lety +30

    Yuuuk qt lindungi merah putih dan keselamatan NKRI
    SEMANGAT !!! ❤️🤍🇮🇩

  • @leraff
    @leraff Před 3 lety +52

    Saat denger lagu ini, rasa cinta tanah air ↗️

  • @rulliamumpuni7104
    @rulliamumpuni7104 Před 2 lety +12

    Lirik ciptaan Erros Chandra tidak ada yg mengecewakan thanks Erros Chandra So7

  • @budipersada4056
    @budipersada4056 Před 2 lety +19

    Mengikuti lirik² lagunya, jujur hampir menetes air mataku. Rasa bangga dan haru menjadi satu.. Indonesia Merdeka 🇮🇩🇮🇩🇮🇩

  • @nurvayanti6074
    @nurvayanti6074 Před 3 lety +43

    DOAKAN PARA ATLET KITA YANG SEDANG BERJUANG DI OLIMPIADE
    I ❤️ INDONESIA
    Juli, 2021

    • @angelinagiroth
      @angelinagiroth Před 3 lety +1

      Biarkan MERAH PUTIH berkibar di atas podium nanti. Saling support terjadi di antara kita! Semangat para atlet INDONESIA ! Kita mendukung sepenuhnya!

    • @adirifaldy3369
      @adirifaldy3369 Před 2 lety

      Greyap Medali emas 👍🇲🇨

  • @rizalbojesz2433
    @rizalbojesz2433 Před 3 lety +67

    thanks mas eross udah nyiptain lagu ini. thanks coklat udah membawakannya dg mantab jiwa

  • @dionn46
    @dionn46 Před 10 měsíci +2

    Thanks Band Cokelat, Thanks Eros SheilaOn7 yg sudah menciptakan lagu ini. Selama NKRI ini berdiri, Saya yakin lagu Bendera ini tidak akan pernah memudar, Dan akan selalu bisa kita dengar setiap saat, Terutama saat dirgahayu Republic Indonesia setiap tahunnya, Lagu ini akan selalu hadir memeriahkan.

  • @iwantop9956
    @iwantop9956 Před 3 lety +11

    Bravo Eros Sheila on 7, sebagai pencipta lagunya 👍👍👏👏

  • @bengbeng7260
    @bengbeng7260 Před 4 lety +140

    yg dengrin lagu ini 17 agustu 2020, , angkat jempollll

  • @iwansetiawan9357
    @iwansetiawan9357 Před rokem +5

    Merinding,jiwa nasionalisme di jiwa ,membuatku menanggis,betapa seluruh pahlawan kemerdekaan memperjuangkan kemerdekaan bumi pertiwi ini dari penindasan dan penghinaan penjajah masa lalu,mempertaruhkan segenap jiwa raga dan harta demi kita kita semua anak cucu cucu nya,yaitu kita semua

  • @gamingproytputra8915
    @gamingproytputra8915 Před 3 lety +23

    Dan sampai kapan pun dan dmana pun lagu ini ttep no 1 untuk INDONESIA RAYA
    NKRI 🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩

  • @anasabuendetimor
    @anasabuendetimor Před 3 lety +11

    Lagu yg gue dan teman2 band gue bawakan pas 17an di sekolah 👍👍👍 gue bangga jadi anak Indonesia 🙏👍

  • @hasanabeng4863
    @hasanabeng4863 Před 4 lety +20

    Kenapa denger lagu indonesia raya sama lagu bendera suka mewek sendiri...

  • @roisaquinraffa6742
    @roisaquinraffa6742 Před 2 lety +6

    Terimakasih Eross candra so7 sudah menciptakan lagu sekeren ini.

  • @ranggabirawa1838
    @ranggabirawa1838 Před 2 lety +64

    Intro dan lirik lagunya membangkitkan dan membakar semangat nasionalisme, Dirgahayu Indonesiaku tercinta 🔥💯

  • @adnanaryhatman
    @adnanaryhatman Před 3 lety +11

    Di hari kemerdekaan yang tidak bisa berbuat apa-apa, hanya lagu ini yang dapat membuat semangat perjuangan masih terasa. Ayo Indonesia pasti bisa pulih

  • @odorabandofficial9459
    @odorabandofficial9459 Před 4 lety +78

    Maju trrus musik indonesia .kami ada untukmu indonesiaku tercinta

  • @akmalgemoks5465
    @akmalgemoks5465 Před 3 lety +231

    Salam dari malaysia...ternyata lagu ini best

  • @ilhamwan
    @ilhamwan Před rokem +13

    Selain lagu-lagu nasional. Bagiku ini lagu wajib di bulan Agustus menjelang hari kemerdekaan kita, merdeka!!🇮🇩

  • @kunyitbebas8522
    @kunyitbebas8522 Před 2 lety +27

    Gua selalu nangis tiap puter lagu ini 😭😘🇲🇨🇲🇨🇲🇨

    • @hasahchan4775
      @hasahchan4775 Před 2 lety

      Itu bendera monaco bos
      Ini baru bendera 🇮🇩

  • @garagepm8871
    @garagepm8871 Před 2 lety +8

    Dirgahayu HUT RI Ke-77, Semoga Bangsa Ini Kedepannya Menjadi Negara Yg Rukun, Makmur dan Sejahtera Rakyatnya. Menjunjung Keadilan dan Nilai Kebenaran, serta Kukuh dalam Bhineka Tunggal Ika. Thanks Cokelat, Karyamu Takkan Pernah Padam Sampai Akhir Waktu.

  • @mikokalipasha
    @mikokalipasha Před 3 lety +26

    Erros emang top karya karyanya.

  • @agusriyanto7579
    @agusriyanto7579 Před 2 lety +16

    Angkat topi buat eross candra pencipta lagu yg sangat populer saat 17 agustus 🔥

  • @kangahep309
    @kangahep309 Před rokem +7

    Ini lagu udah seperti lagu wajib ya. Dari lirik2nya sangat merinding, ditambah arasemen musiknya keren banget, saya yakin gak bakalan mati ini terkikis zaman

  • @rossibayu9290
    @rossibayu9290 Před 2 lety +12

    Lagu ini sudah menjadi lagu nasional bangsa Indonesia, aku cinta negara ku INDONESIA 🇮🇩❤️

  • @ilhamgangsar8997
    @ilhamgangsar8997 Před 3 lety +4

    Lagu ini mengingatkan saya dulu waktu perpisahan di sekolah. Ketika band sekolah menyanyikan lagu ini saya merasa ada yang meledak di dalam hati saya dan saya juga merasa ada yang membara di dalam hati saya.

  • @irwanbasket9369
    @irwanbasket9369 Před 2 lety +2

    Tiba2 pgn denger Lagu ini..Pertama dengar thn 2002,inget masa2 mau daftar kuliah di Jogja..di Pogung Lor deket UGM...waow Lagu emg sperti mesin waktu..👍🇮🇩

  • @pemburubenderamerah3503
    @pemburubenderamerah3503 Před 21 hodinou

    Nasionalisme berkobar ditengah rasa cinta tanah air menggelegar
    Seakan lupa dg ekonomi dan pemerintah yang hanya bisa berkoar, dimana hatimu!

  • @raysursurga6107
    @raysursurga6107 Před 3 lety +11

    Saat aku melupakan semntara akan situasi nagara ku saat ini... lagu ini menenangkan ku akan situasi yng aneh .untuk negara ku yng lucu ini.. corona nggal lunggo ndek negoro ku..

  • @rendrarizaldi9873
    @rendrarizaldi9873 Před 3 lety +11

    Gak pernah bosan dengar lagu ini...enak banget....membangkitkan rasa nasionalisme kpda bangsa kita...jayalah indonesia ku....

  • @danykartikahakim6387
    @danykartikahakim6387 Před 3 lety +23

    Ketika sang legenda menciptakan sebuah lirik lagu,semua akan berbeda ceritanya,terima kasih legenda Eros candra

  • @regareviandyarlyngganur1293
    @regareviandyarlyngganur1293 Před 4 měsíci +2

    Indonesia hampir lolos ronde 2 kualifikasi pildun 2026 tinggal 1 kemenangan lagi berkat tangan dingin Shin Tae Yong
    Menang 3-0 lawan Vietnam di kandang vietnam lagi rekor tercipta setelah 20 tahun lamanya

  • @bebong_memon86
    @bebong_memon86 Před 2 lety +23

    Dirgahayu Republik indonesia ke 77.
    Bangga jadi warga indonesia ❤️🙏

  • @siwanmardimardi
    @siwanmardimardi Před 3 lety +49

    Nostalgia banget, bolang,unyil,ps2,chalkzone, Spongebob gw kangen klean sumpah

  • @feyy4944
    @feyy4944 Před 21 dnem +16

    yang mau denger lagu ini,buat 17 Agustusan

  • @ahmadpajalibinzah6678
    @ahmadpajalibinzah6678 Před 3 lety +24

    Seandainya ini lagu diciptakan tahun 45an, mungkin ini menjadi lagu wajib Nasional...
    Tapi tetep lagu ini udah menjadi lagu wajib Champions dan selalu terdengar saat atlit kita menjadi juara... 💪💪💪
    Apapun itu salut buat mas Eross keren banget lagunya...

    • @aguspamungkas7738
      @aguspamungkas7738 Před 3 lety

      Lagu bendera udah jadi lagu nasional kok.

    • @ahmadpajalibinzah6678
      @ahmadpajalibinzah6678 Před 3 lety

      @@aguspamungkas7738 lagu bendera merah putih ciptaan ibu Sud emang iyaa termasuk lagu Nasional...
      Tapi untuk lagu bendera ciptaan Eross So7 blm masuk...

    • @rei2548
      @rei2548 Před 3 lety

      @@ahmadpajalibinzah6678 lagu mas Pujiono udah masuk belom ya?

    • @crossbarrr196
      @crossbarrr196 Před 2 lety

      @@ahmadpajalibinzah6678 udah resmi masuk lagu nasional boss.

    • @ahmadpajalibinzah6678
      @ahmadpajalibinzah6678 Před 2 lety

      @@crossbarrr196 ada link beritanya gak mas...??? Sampai saat ini saya belum nemu berita yang valid kalo lagu bendera dari Cokelat masuk lagu nasional...

  • @alenovskykautsar3365
    @alenovskykautsar3365 Před rokem +11

    Selama Indonesia tegak berdiri gagah perkasa, lagu ini akan terus abadi di kuping rakyat Indonesia

  • @muhammadresky2300
    @muhammadresky2300 Před rokem +2

    Ingat dulu waktu jadi panitia SEA GAMES X tahun 1979 di Jakarta, lagu ini di putar terus di Senayan, Hebat Cak Gombloh, lagu sampean abadi cak, Alhamdulillah Indonesia juara Umum

    • @nizam6878
      @nizam6878 Před rokem

      sbnrnya lagu gomblong apa lgu nya eros

    • @nurjana1995
      @nurjana1995 Před rokem

      Belum ada kali lagu ini th 1979 mah😂

    • @bengkelsangapflorist8972
      @bengkelsangapflorist8972 Před 6 dny

      ​@@nizam6878 Yg judul Bendera ciptaan Eros dinyanyikan oleh Band Coklat. Kalau yg Gombloh itu lagu Kebyar-kebyar.

  • @wiyarmanandri671
    @wiyarmanandri671 Před 2 lety +12

    Lagu, liriknya membangkitkan semangat, musiknya bagus banget. Lagu ini akan abadi. Merdeka

  • @dragonfruitgamingz1221
    @dragonfruitgamingz1221 Před 3 lety +54

    Semoga makin banyak musisi Indonesia yang megusung Lagu Yg seperti ini.

  • @prabowoaditya3725
    @prabowoaditya3725 Před 3 měsíci +3

    lagu ini seharusnya layak di nobatkan lagu nasional indonesia

  • @user-ml5ol7cx8v
    @user-ml5ol7cx8v Před 6 měsíci

    JIWA RAGA KAMI ...BENDERA MERAH PUTIH TAK PERNAH KuLuPaKaN di Arsy Allah...Tiada SeSuci Nama Mu Ya Allah Azza Wa jallaKu...Andaikan Aku malaikat penjunjung ArsyMu...Akan KuBakar Simbol NegaraKU DI ATAS ARSY-Mu...❤

  • @trinovianingsih153
    @trinovianingsih153 Před 3 lety +2

    Lagu paling sakral, lagu paling abadi selama nya. Terimakasih Coklat sudah menciptakan & menyanyikan lagu paling Indah sepanjang masa😭
    Selalu nangis kalo denger lagu ini, apalagi disaat sekarang yg pemerintahannya lagi kacau, kadang suka mikir kalo gua kaya mah mending gua pindah ke negara lain, kyanya negara lain selalu tentram, tapi kalo udah denger lagu ini sadar lagi, ah ruwed lah pokoknya😭😭😭

  • @11dkv33
    @11dkv33 Před 3 lety +7

    Kita berharap indonesia ini tidak ada lagi kekacauan, karena kita itu kesatuan. maka dari itu kita harus bersatu untuk membangun negara ini bersama-sama
    #IndonesiaBersatu #KamiSMKFornus

  • @Pengabdiketan
    @Pengabdiketan Před 3 lety +30

    Aransemen cokelat di lagu bendera dengan suara mbak kikan yang sangat khas memang top markotop, tapi saya masih berharap mas eross mau bawain dengan sheila on 7 dan khasnya suara mas duta bawain lagu bendera

    • @arispurwanto5211
      @arispurwanto5211 Před 3 lety +1

      Feeling eros emang tepat mempercayakan cokelat untuk membawa kan lagu ini

    • @mawaji8487
      @mawaji8487 Před 2 lety

      Ini lagu utk suara cewek

  • @CahyoBuriyana
    @CahyoBuriyana Před 3 měsíci +6

    Wajib di puter oleh MNC di siaran nanti menjelang Indonesia Vs Uzbek nanti.
    Line up lagu
    Bendera - Cokelat
    Garuda Di Dadaku - NTRL
    Dari Mata Sang Garuda - PWG

    • @Ricardo-je8qk
      @Ricardo-je8qk Před 3 dny

      Jadi inget yg waktu perempatfinal AFC U23 yg Korsel vs Indonesia. Pas babak pertama, lagu ini (Bendera) diputer di radio Suara Surabaya

  • @gedesuparthana8879
    @gedesuparthana8879 Před 2 lety +2

    keren, smpe skrg msh suka denger lagu ini. harapan saya band coklat dapat membuat lagu penyemangat NKRI seperti ini lg.

  • @revilfernando1611
    @revilfernando1611 Před 3 lety +7

    Salah satu karya masterpiece nya eross Sheila On 7. 👍

  • @andisolihin4645
    @andisolihin4645 Před 3 lety +10

    Yes,terus terdengar sampai saat ini.... Malam, 16_08_2021
    Indonesia jaya selalu...💪💪😊

  • @hartonoti9294
    @hartonoti9294 Před 3 lety +2

    Merah putih teruslah kau berkibar,
    Diujung tiang tertinggi di INDONESIA ku ini 🔥🔥🔥🔥
    *2021*

  • @Ricardo-je8qk
    @Ricardo-je8qk Před rokem +2

    Lagu ini bakal didenger setiap bulan Agustus & event internasional yg melibatkan Indonesia didalamnya

  • @danieleko7916
    @danieleko7916 Před 3 lety +6

    Disaat tengah malam gk bisa tidur coba puter lagu² Nasional Indonesia,,pasti kita teringat masa² kecil waktu sekolah 😊😊☺️😵

  • @afidhafiddin2116
    @afidhafiddin2116 Před rokem +7

    Keren banget, semoga terus mengharumkan negeri ini, merah putih teruslah berkibar

  • @muhammadiqsan6563
    @muhammadiqsan6563 Před 3 lety +15

    Selalu ingat lagu ini Pas diklat paskibraka, Lagu ini jadi alarm kumpul 🥰

  • @tarivivo7064
    @tarivivo7064 Před 2 lety +5

    Setiap dengerin lagu ini rasa nya merinding ,berkibar la terus merah putih ❤️Merdeka💪💪💪

  • @handikakusuma9743
    @handikakusuma9743 Před 3 lety +22

    merinding gue denger lagu ini..
    NKRI harga mati!

  • @rahmatzhaqqy9764
    @rahmatzhaqqy9764 Před 3 lety +136

    Selamat Greysia Polii Dan Apriani Rahayu.

    • @alexiaalodya8424
      @alexiaalodya8424 Před 3 lety +1

      AAAAA AKU MERINDING BANGET S

    • @Nucalale-sc9qz
      @Nucalale-sc9qz Před 3 lety +1

      Saya pun harus bisa mengharumkan Indonesia menurut perjuangan saya sendiri🇮🇩❤️

  • @frskasyhptri2215
    @frskasyhptri2215 Před 2 lety +10

    Lagunya membangkitkan dan membakar semangat nasionalisme jaya terus merah putih❤️‍🔥🇮🇩

  • @yultrio
    @yultrio Před rokem +1

    Dirgahayu RI... Terimakasih COKLAT Sang Maestro..

  • @divaandriani3072
    @divaandriani3072 Před 4 lety +17

    Gw dengerin lagu ini buat lagu lomba di lingkungan rumah the best di putar ulang

  • @triwahyudi4912
    @triwahyudi4912 Před 4 lety +6

    Dirgahayu Republik Indonesia ke 75.
    Lekas membaik indonesiaku

  • @ryanaris99
    @ryanaris99 Před 3 měsíci +1

    Ayoooo Indonesia.......terbang tinggi ....indonesia mendunia ramaikan GBK Juni besok...

  • @irsyadramadhan2789
    @irsyadramadhan2789 Před 3 lety +6

    Happy independence Indonesia 🇮🇩76🌹💐 selalu bangga bersamamu.

  • @rizkyalif5181
    @rizkyalif5181 Před 4 lety +92

    Selamat HUT RI ke 75..
    Semoga negara kita bisa segera dijauhkan dari virus covid 19,, Aamiin..
    ( Senin,, 17 Agustus 2020 )..

  • @AgungHarimu
    @AgungHarimu Před 4 lety +41

    2020 vocal Kikan memang gak tergantikan

  • @nugrahafamily57
    @nugrahafamily57 Před 11 měsíci +1

    Masa nya akan seperti lagu Queen We are the champion… sampai 7 keturunan indonesia masih terdepan lagu ini ..

  • @officialxviid
    @officialxviid Před 2 lety +4

    DIRGAHAYU INDONESIA KU YANG KE 77 ☺
    Semoga Kemerdekaan Yang Ke 77 (Tahun 2022) ini:
    1) Indonesia lebih Maju lagi.
    2) Semua warganya (termasuk pemimpinnya) pada jujur.
    3) Prestasi/Karya anak Indonesia akan lebih banyak lagi.

  • @ariefse_mn
    @ariefse_mn Před 3 lety +5

    Yg ciptain lagu ini sih keren bgt ditambah vokalis nya yg khas

  • @dimaspermanablog1231
    @dimaspermanablog1231 Před 3 lety +7

    INDONESIA 😍😃😏
    # LOVE NKRI #MAJULAH TANAHAIRKU