Kamu Melihatnya Setiap Hari, Tapi Tidak Tahu Apa Fungsinya

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 23. 05. 2020
  • Biasanya, barang paling biasa memiliki fungsi tersembunyi yang tidak diketahui orang-orang. Beberapa detail mungkin terlihat seperti ide desain, tapi sebenarnya punya fungsi. Bahkan barang sehari-hari seperti wastafel atau stapler bisa membuatmu terkejut. Barang sehari-hari menyimpan lautan rahasia mencengangkan yang bisa memudahkan hidup. Asal kamu tahu fungsinya!
    Misalnya, tahu tidak, kalau selama ini kamu salah makan Tic Tac? Pernah lihat, ada satu lubang kancing horizontal di kemeja? Kenapa eskalator memiliki sikat di bawah samping dinding? Apa itu "saku-tiket"? Saksikan fakta-fakta tak terduga tentang barang yang sehari-hari kita gunakan!
    #hidupseharihari #sisiterang #faktakeren
    Berlangganan Sisi Terang / @sisiterang
    Musik oleh Epidemic Sound www.epidemicsound.com/
    Materi stok (foto, rekaman, dan lain-lain):
    www.depositphotos.com
    www.shutterstock.com
    www.eastnews.ru
  • Zábava

Komentáře • 2,9K

  • @samsbilderberg3997
    @samsbilderberg3997 Před 3 lety +3040

    Saya tiap hari lihat gedung DPR tapi sampai sekarang belum tahu fungsinya... 😝

  • @masrurtsani719
    @masrurtsani719 Před 4 lety +1703

    Yang disuka dari channel ini :
    - durasi tidak terlalu panjang
    - opening ngga banyak cincong
    - suara jelas , padat dan singkat
    - ilmu yang berguna

  • @nothika6429
    @nothika6429 Před 3 lety +12

    3 channel favorit :
    1. Sisi Terang (gambar dan narasi paling baguss👍👍 dan kuning saya suka Kuning)
    2. Kok Bisa (suka banget sama narator baksonya)
    3. Arroyan Pram (konten sains, astronomi, sampai konspirasi dan misteri dunia yang mindblowing. Kualitas Editan keren banget, serasa nonton film layar lebar)
    Kalo kalian?

  • @PakMuzzaOfficial
    @PakMuzzaOfficial Před 4 lety +4

    Belajar itu mudah , tak ada kata terlambat untuk belajar lebih ingin tahu. Karena pengetahuan dan pemahaman itu prioritas utama untuk kehidupan sehari-hari kita.

  • @sumirahbutet6058
    @sumirahbutet6058 Před 4 lety +1395

    Tim editor bahasanya keren deh.
    Ejaan betul.
    "Sekadar", "memengaruhi".
    Good job.

    • @DewiOfficialUtube
      @DewiOfficialUtube Před 4 lety +64

      Btul bgt.. Hahaha.. Lulusan pendidikan bahasa Indonesia kh

    • @zaloe75
      @zaloe75 Před 4 lety +41

      kukuh juga
      asli sampe ngecek KBBI gw hahahaa mantap

    • @mostettt
      @mostettt Před 4 lety +30

      Maklumkah... ini kan adminnya rekrutan dari luar negri...

    • @elvrhyaya5427
      @elvrhyaya5427 Před 4 lety +8

      Diperhatikan banget sih

    • @nandakanti7648
      @nandakanti7648 Před 4 lety

      🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣

  • @iqbaaaleknal3382
    @iqbaaaleknal3382 Před 4 lety +11

    Sumpah,ni yg punya sisi terang Pinter banget👍,tau aj hal² yg seperti itu...
    Kita juga harus mencari tau hal² yg jarang atau blm di ketahui oleh org lain,dan kita wajib mempublikasikanya atau kita share informasi² yg bermanfaat seperti ini....
    semangat trs Untuk sisi terang💪🙏

  • @SiboschSugengGunawan
    @SiboschSugengGunawan Před 3 lety +4

    Tanah airku Indonesia yang subur dan makmur, beragam adat istiadat, bahasa, peninggalan sejarah budaya dari berbagai daerah maka banggalah jadi bangsa Indonesia... Negara lain tidak sekaya negara Indonesia yang elok

  • @DapurEmakBenjamindiJerman
    @DapurEmakBenjamindiJerman Před 4 lety +11

    Selama nonton "oh iya iya ga pernah terpikir, oh gitu, jadi tahu" .. setelah nonton ini kemungkina lupa lagi 😂😇 suka videonya penjelasannya bagus mudah dimengerti ga bertele-tele.

  • @fitriyandhipratama5567
    @fitriyandhipratama5567 Před 4 lety +183

    Suka sekali dengan BRIGHT SIDE-nya versi Indonesia ini. Benar-benar sesuai PUEBI ejaannya. Semua kosakatanya ada di KBBI V. Diksi yang mantap. Saya salut dengan tim penyunting dan penerjemahnya. Oiya, sama mbak naratornya juga. Sukses selalu, tetaplah menebar manfaat!

    • @arinaarina3556
      @arinaarina3556 Před 4 lety +8

      Pantesan artikel dan materinya kaya websitenya Brightside

    • @barim.n.8379
      @barim.n.8379 Před 4 lety +3

      Menurut gua bicaranya agak lambat

    • @fitriyandhipratama5567
      @fitriyandhipratama5567 Před 4 lety +3

      @@arinaarina3556 👍👍👍

    • @fitriyandhipratama5567
      @fitriyandhipratama5567 Před 4 lety +5

      @@barim.n.8379 Gaya penyampaian atau narasi ini memang ada yang seperti ini. Sama halnya jenis intonasi dan penyampaian sebagai seorang penyiar atau pewarta (masing-masing ada ciri khasnya). Ya sekiranya agar mudah dipahami dan dicerna. Yang pasti tujuannya untuk menghibur penonton dan pendengar. (Selain tujuan utamanya yang informatif)

    • @gusdewan2109
      @gusdewan2109 Před 4 lety +3

      Resmi ga si?
      Kalau calon sarjana kan bangst itu channel ga ijin gak apa dari awal plagiat dulu

  • @jeriko7182
    @jeriko7182 Před 4 lety +403

    01:15 wuih... Pembuat pulpen ini peka banget ya... Dia bisa tau loh kebiasaan kita saat kita menulis, soalnya kita kan sering gigit gigitin tuh tutup pulpen

  • @thalitaanindya6671
    @thalitaanindya6671 Před 4 lety +2

    Terimakasih sisi terang,sekarang saya tau kegunaan alat yang saya sering pakai sehari-hari😅💗,dan aku suka sisi terang karena pungucapannya singkat,padat, jelas,dan tidak membuat saya bosan dan bingung.Sekarang saya bisa memberitahukan seseorang yang ada di sekitar saya.TERIMAKASIH SISI TERANG🙏

  • @supiss44supi47
    @supiss44supi47 Před 3 lety

    Di dalam ajaran islam bila seseorang sudah aqil balik maka pisahkam tidurnya dari orang tua... Hebatnya ajaran yg membuat kita lebih waspada dari hal hal negative... Bukan nya mengangkat keluh kesah gak ada jalan keluarnya.

  • @manusia6657
    @manusia6657 Před 3 lety +4

    Terimakasih channel sisi terang yg selalu memberi ilmu

  • @dhanihutabarat1554
    @dhanihutabarat1554 Před 4 lety +30

    Trimakasih sudah selalu memberi info

  • @Fasiroh
    @Fasiroh Před 4 lety +2

    Wow keren , penelitian yang sangat teliti

  • @rafyfernanto646
    @rafyfernanto646 Před 4 lety +605

    6:14 thumbnail

  • @MF-be7uw
    @MF-be7uw Před 4 lety +82

    Terimakasih fungsinya

  • @amandasari8710
    @amandasari8710 Před 3 lety +2

    Bahasa kata2 baku mimin tersusun rapi, indah, sopan berkelas.terasa nyaman damai menyimak swarane.seperti sastrawan😀😀😀🙌🙌🙌🙌🙌🙌❤❤❤❤❤❤

  • @eriksubroto851
    @eriksubroto851 Před 4 lety

    Awal tertarik chanell ini membahas tentang transportasi mulai dari kapal, & pesawat dg bahasa yg mudah dipahami serta animasi yg cukup menghibur😂😂 ..
    Kemudian membahas tentang sains mengingatkan saya kembali dg pelajaran Fisika tentang perilaku planet, perjalanan antar galaksi, jelajah antar bintang, penjelasan unsur terlangka di bumi sd penjelasan ilmiah terbaru yg blm pernah saya pelajari saat ini pokoknya enggak pernah nyesel subcribe chanell ini👍👍👍👍 ...

  • @asnihardinasari4322
    @asnihardinasari4322 Před 4 lety +8

    Congrats!! Sisi terang, Finally masuk list trending jg !!

  • @maninajabarrok3741
    @maninajabarrok3741 Před 4 lety +20

    💓🕋💓ALLAHUMMA SHALLI ALAA SAYYIDINA MUHAMMAD WA ALA ALI SAYYIDINA MUHAMMAD 💓💗💓"""-..._ 💓💚💓

  • @marianadiah4131
    @marianadiah4131 Před 3 lety

    Hadir nyimak lanjutkan. Sukses selalu

  • @abujahraalbogory4854
    @abujahraalbogory4854 Před 4 lety

    Tks bgt ilmunya

  • @WayangMillenial
    @WayangMillenial Před 4 lety +9

    Bermanfaat banget tips nya.
    Yg aku tahu banget yaitu fungsi lubang di tubuhku.
    Yuk nonton video keren Wamil.

    • @artactorfighter3724
      @artactorfighter3724 Před 4 lety +1

      Anjay, terus lubang perut apa fungsinya?

    • @10subscriberswithoutvideoc81
      @10subscriberswithoutvideoc81 Před 4 lety

      @@artactorfighter3724 itu kan awalnya tali pusar buat nyerap makanan saat di dalam rahim ibu awalnya selebihnya gk ada fungsi cuma bekas luka potong aja itu

  • @dzikirdoaruqyah
    @dzikirdoaruqyah Před 4 lety +3

    Keren ilmunya ,terimakasih salam kenal

  • @opianaprima3281
    @opianaprima3281 Před 4 lety

    Tips nya bermanfaat keren bnget terus berkarya bkin banyak hal yg berguna

  • @bebless1141
    @bebless1141 Před 3 lety

    Terima kasih min.. sangat bermanfaat bbrp yang belum sy tahu.. 😊👍

  • @dulururangchannel8811
    @dulururangchannel8811 Před 4 lety +34

    8:37 cocok buat yg sering kena luka bakar...
    kaya aku...hehe
    thnks infonya...

  • @tamaone2333
    @tamaone2333 Před 4 lety +74

    Finnaly trending, congrats

  • @binkha9023
    @binkha9023 Před 4 lety

    info menakjubkan....sangat bermanfaat

  • @MarYee
    @MarYee Před 3 lety

    Sangat manafaat sekali info tentang kegunaan semua barang.

  • @aliasibrahim3426
    @aliasibrahim3426 Před 3 lety +4

    Very, very, very good...Bravo.

  • @syahdatardiansyah1256
    @syahdatardiansyah1256 Před 4 lety +1980

    xixixi, Hello people from future =D

  • @Rci99sahara
    @Rci99sahara Před 3 lety

    Mksh , bermanfaat

  • @debyanitasianturiofficialv4174

    Trimakasih sangat bermamfaat

  • @areyoum
    @areyoum Před 4 lety +26

    0:27 Jadi keinget dulu nonton film Final Destination kan ada kejadian yg nyangkut di eskalator. Abis nonton itu tiap naik eskalator jadi agak takut apalagi kalo sampe ada yg bunyi-bunyi gitu, auto keinget FD. Hha

  • @yanyanmulyagantini8069
    @yanyanmulyagantini8069 Před 4 lety +4

    Saihu tetap di hati
    Semoga ke depannya semakin cemerlang dan berkembang..

  • @morrisorris31
    @morrisorris31 Před 4 lety

    Info ini sangt bermanfaat..terima kasih.

  • @ArdiPramono
    @ArdiPramono Před 4 lety

    Sangat bermanfaat dan informatif. Like yang suka..

  • @simonlindu3930
    @simonlindu3930 Před 4 lety +289

    Nyatanya lidi tusuk gigi di Indonesia rata2 ujung dua2 nya lancip... 😂🤣

    • @googles9077
      @googles9077 Před 4 lety +13

      Klo yg dari bambu iya lancip kayaknya standar lokal tapi klo yg dari kayu itu ada standar nya setau w sama di luar negeri jg bentuk nya

    • @kontra_indikasi
      @kontra_indikasi Před 4 lety

      Nah

    • @rabukanramayana
      @rabukanramayana Před 4 lety

      Wkwkkww kadang

    • @siciliapatricia3087
      @siciliapatricia3087 Před 4 lety

      Ad byk kali @simon lindu di resto atau hotel biasanya

    • @ridwanlandulu4969
      @ridwanlandulu4969 Před 4 lety

      mungkin gara gak terlalu berguna di indo, tinggal taruh dimulut aja wkwwk

  • @ranisetiani2320
    @ranisetiani2320 Před 4 lety +409

    Info ini sangat bermanfaat tapi setelah menonton ini aku akan lupa lagi, dan tidak peduli apa fungsinya 😅 aku terlalu cuek

  • @asaakir_nasyid2724
    @asaakir_nasyid2724 Před 4 lety

    Sangat Bermanfaat sekali.. terimakasih atas informasinya

  • @viral1122
    @viral1122 Před 4 lety

    Terima kasih ilmu pengetahuannya

  • @michaeldafacahyaputra1773
    @michaeldafacahyaputra1773 Před 4 lety +38

    Selamat Hari Minggu, Selamat Beribadah 🙏
    Selamat Hari Raya Idul Fitri 1441H 🙏

  • @bayu511
    @bayu511 Před 4 lety +79

    1:21 siapa yg sering masukin air ke tuh lobang 😂😂😂

  • @srie4499
    @srie4499 Před 3 lety

    Syukaaa....cara penyampaian nya gak lebay....ringkas dan tepat..

  • @umiharyati4357
    @umiharyati4357 Před 4 lety +1

    Video yg sngat bermanfaat .thank you

  • @putridwioktaviani8345
    @putridwioktaviani8345 Před 4 lety +9

    Mending yg gini yg jadi trending,,pusing lihat trending Korea Korea g paham heheheh

  • @RyanBroku
    @RyanBroku Před 4 lety +41

    Like yang mendapatkan manfaat dari SISI TERANG❤️👍❤️

    • @Putra-lh8xy
      @Putra-lh8xy Před 4 lety

      Kak kakak lagi dimana ? AKUlagi dirumah aja nih aku lagi pegangn hp

  • @mulyoslamet3807
    @mulyoslamet3807 Před 3 lety

    Thank's,manfa'at banget.Penambah
    Pengetahuan Ilmu
    Kinerja,sa'at pasti
    Menjumpai. suatu
    Kesulitan,pengingat penambah kebaikan.
    Bermanfa'at sekali.

  • @doubendee
    @doubendee Před 4 lety

    Keren sih Sisi Terang, subscribernya makin cepat melonjak. Saat itu aku mulai nonton Sisi Terang, subscribernya masih 200rb'an. Penyajiannya bagus dan cermat soalnya. Keren lah!!!

  • @fbeastgamers8884
    @fbeastgamers8884 Před 4 lety +9

    Langsung suscribe channel ini infonya bermanfaat terimakasih untuk infonya

  • @subhakarmaresenSKR_FRIENDS

    Informasinya sangat bermanfaat..
    Banyak hal yg kadang luput dr pemahanan saya...

  • @inspirasimuslim8913
    @inspirasimuslim8913 Před 3 lety

    Terima kasih sangat bermanfaat

  • @Line_Fishing
    @Line_Fishing Před 4 lety

    Sangat bermanfaat sekali info nya..luar biasa
    Jadi tau hal sulit bisa jadi mudah

  • @andizhu
    @andizhu Před 4 lety +87

    01:19 Jika tutup pulpen tertelan?hmmmmm... emang ada ya yang suka makan tutup pulpen?
    Thanks Sisi Terang!
    Ternyata butuh tenaga&usaha besar ya bikin channel di CZcams, Buat kaka semua kalau berkenan silahkan kasih feed back ke saya. Ditunggu ya...

  • @arfianiutih3298
    @arfianiutih3298 Před 3 lety +3

    apa sih kegunaan ujung runcing gunting kuku?(yang untuk yang menghaluskan kuku angar kuku tidak tajam saat menggaruk)apa sengaja atau secara tidak sengaja?

  • @PRKLINIK
    @PRKLINIK Před 3 lety

    Bermanfaat sekali terimakasih

  • @pakdhe_tarno
    @pakdhe_tarno Před 3 lety

    Tambah ilmu baru ...bagus infonya

  • @charlesvalen9779
    @charlesvalen9779 Před 4 lety +10

    ralat min untuk lubang di tutup pulpen dan kepala lego dibuat agar saat kita tutup pulpen tidak sulit saat membuka pulpennya karna tertahan oleh tekanan udara

    • @pipit2084
      @pipit2084 Před 4 lety

      Penjelasan yg di video juga tetap ada benarnya.

  • @claraexsicamtika5910
    @claraexsicamtika5910 Před 4 lety +12

    Selalu dapat ilmu nonton di channel ini
    Makasihh yaa:v

  • @moexs79
    @moexs79 Před 4 lety

    trims info nya

  • @kikipuspita1151
    @kikipuspita1151 Před 3 lety

    Sebagian besar sy sdh tau, tp ada bbrp yg msh baru bagi sy. Makasih infonya. 👍👍

  • @farismuhammad694
    @farismuhammad694 Před 4 lety +89

    1:03
    SISI TERANG : "untuk menyimpan sapu tangan"
    Me : "untuk menyimpan uang THR"

  • @vito1573
    @vito1573 Před 4 lety +18

    7:50 Bermanfaat banget

    • @Matchasaki
      @Matchasaki Před 4 lety +1

      Bused bro ternyata masih ada busser disini:v

  • @AldiKustriadiSigar85
    @AldiKustriadiSigar85 Před 4 lety

    Luar biasa channel yang bermanfaat, suara jelas, dan bahasa mudah di mengerti

  • @channelbanggultom1646
    @channelbanggultom1646 Před 3 lety

    Terimakasih atas info nya

  • @happycoloring10101
    @happycoloring10101 Před 3 lety +24

    Balik lagi ke sini gara gara lupa ama isi kontennya

  • @adepratama9800
    @adepratama9800 Před 3 lety +12

    3:55 jadi selama ini koin seribu rupiah palsu?

  • @ocamami
    @ocamami Před 4 lety

    Tksh infonya

  • @Hanyamanusiabiasa
    @Hanyamanusiabiasa Před 3 lety +2

    Dari video ini dapat disimpulkan bahwa semua hal kecil di buatan alam atau manusia ada manfaatnya.

  • @ismailmail8809
    @ismailmail8809 Před 3 lety +21

    nonton smbil bicara dalam hati Ohh ternyataa:)

  • @comicart1st
    @comicart1st Před 4 lety +4

    7:33 pasta gigi juga bisa membersihkan coretan pinsil, spidol pada tembok.

  • @HedyDakwah
    @HedyDakwah Před 4 lety +1

    Nyimak..Mantul

  • @muhrasthan1627
    @muhrasthan1627 Před 3 lety +1

    Thanks infox min🙏🏻🙏🏻

  • @cektkp
    @cektkp Před 4 lety +27

    0:47 Ternyata jaman dulu ada kuda masuk jalan tol

  • @SahabatRizki
    @SahabatRizki Před 4 lety +29

    always healthy, hopefully good fortune will be launched by ALLAH good luck

  • @AskDrSeb
    @AskDrSeb Před 3 lety

    Informasi yang sgt berguna. Setiap rekaan ada fungsinya. Channel yang sangat berguna . Banyak saya belajar.

  • @smartkimia2561
    @smartkimia2561 Před 3 lety

    Wahhh bener bgt ada disekitar tp jarang tau apa gunanya, thanks infonya.. Sukses sll channel ini👍

  • @rissapramadita6224
    @rissapramadita6224 Před 4 lety +14

    Ciee trending

  • @Bintangkesta
    @Bintangkesta Před 4 lety +6

    Yeay Trending :))

  • @damhanalhad1846
    @damhanalhad1846 Před 4 lety

    Sangat membantu. Terimakasih

  • @Liemxiuqing
    @Liemxiuqing Před 4 lety

    Thanks infonya sangat bermanfaat

  • @mrifaarrasyid4441
    @mrifaarrasyid4441 Před 4 lety +44

    2:15 gw kira buat sedotan 😅

  • @T1k3mys0n
    @T1k3mys0n Před 4 lety +27

    4:00 baru tau, harusnya penjual makanan yg pake staples harus liat ini.

    • @rabukanramayana
      @rabukanramayana Před 4 lety +1

      Hhaha iya suka ngeri sama susah dibuka sm makanan yg dibungkus ada steplesnya huhu wkwkw

  • @juliea_vlog2055
    @juliea_vlog2055 Před 4 lety

    Thank llmunya sangat bermanfaat min👍

  • @itjekusyesari8663
    @itjekusyesari8663 Před 3 lety

    Informasi yg berguna . jadi kita mrengerti fungsinya

  • @zulfikarfathani
    @zulfikarfathani Před 4 lety +6

    setuju👍🏼👍🏼👍🏼

  • @dedetafa1018
    @dedetafa1018 Před 4 lety +15

    Makasih udh nyasihtau benda benda yang aneh

  • @harmanjatmika2107
    @harmanjatmika2107 Před 4 lety

    terima kasih sisi terang , sll mengadirkan info yang berguna

  • @danielronsoistudio1248

    trima kasih video yang bermanfaat 👍👍

  • @FARADISProduction
    @FARADISProduction Před 4 lety +5

    Amazing SISI TERANG

  • @febriansyahsp6768
    @febriansyahsp6768 Před 4 lety +10

    terimakasih informasinya sisi terang :)

  • @Problem_Catur
    @Problem_Catur Před 3 lety

    Mantap sob sangat bermanfaat

  • @mickhad5317
    @mickhad5317 Před 4 lety

    Info yg bermanfaat

  • @peanutbutter155
    @peanutbutter155 Před 4 lety +31

    I learnt a lot of things from this video😆

  • @josuanapitupulu2198
    @josuanapitupulu2198 Před 4 lety +16

    Tim editor bahasa nya keren deh
    .
    .
    Yang setuju like😂😂😂😂😂😘😘😘

  • @dedihmomoy962
    @dedihmomoy962 Před 3 lety

    Subhanallah...sungguh banyak hal di sekitar kita yg tidak menyentuh hati kita...ada kebaikan berselimut keburukan..ada k megahan berisikan ke bokrkan

  • @zyeniejane7213
    @zyeniejane7213 Před 3 lety

    soalan untuk admin
    1:-kenapa ikan ngak bisa terbang seperti burung?
    2:- air bisa kita lihat, rasa tapi ngak bisa dipegang seperti kita pegang kayu?
    3:-kita bisa merasa sentuhan angin.. tapi ngak bisa melihat dan memegang angin?

  • @ibnum4283
    @ibnum4283 Před 4 lety +13

    Anjay...mksh info nya:)