KAJIAN TASAWUF : Rezeki Sarana Menuju Allah | Prof.Dr. Nasarudin Umar, M.A | Selasa, 6 Februari 2024

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 7. 09. 2024
  • KAJIAN TASAWUF - Rezeki Untuk Sarana Menuju Allah |Prof.Dr. Nasaruddin Umar, M.A. | Selasa, 6 Februari 2024.
    Ibnu Atha'illah ra Berkata :
    Kesungguhanmu dalam mengejar apa yang sudah dijamin untukmu (oleh Allah) dan Kelalainmu melaksanakan apa yang dibebankan kepadamu, itu merupakan tanda butanya bashirah ( mata hati).
    ● Sesuatu yang telah dijamin oleh Allah SWT
    kepada seorang hamba adalah rezeki.
    ● Sesuatu yang diminta pertanggung jawaban
    oleh Allah adalah rezeki juga.
    ● Pertanggung jawaban itu, tidak lain adalah
    menempatkan harta agar berfungsi ibadah.
    ● Hendaklah harta itu berfungsi benar sebagai
    barang jaminan yang diberlakukan sebagai
    ibadah untuk kepentingan yang berfaedah
    bagi si pemilik dan bermanfaat pula bagi orang lain
    Sahabat Pejuang Subuh yang di Rahmati Allah , mari sebarkan kebaikan ini seluas-luasnya sebagai amal jariah para jamaah dengan membagikan vidio ini, subscrib channel, dan aktifkan notifikasi untuk mendapat ilmu dan informasi baru dari para narasumber kami
    #kajianbadasubuh #nabimusa #nabi #muhmmad #ustadzdonnysmirsagaf #komunitaspejuangsubuh #masjidrayapondokindah #mukjizat #baniisrail #ustadzahmadsusilo #atabiklutfi #profesor #nasaruddinumar #alhikam #adihidayat #kajianislam #dakwahislam #islam #islamic #subuh
    =========================
    Komunitas Pejuang Subuh Masjid Raya Pondok Indah
    💻 Meeting ID : 98806933810
    🔑 Passcode : 17 30 114
    Mari bergabung di WAG,
    bit.ly/info-ka...
    Donasi Dakwah & Sosial
    🏦 BANK SYARIAH INDONESIA (BSI)
    🏧 ( 451) 811 17 30 114
    a/n. Pejuang Subuh MRPI

Komentáře • 15

  • @andiherlinaballi9944
    @andiherlinaballi9944 Před 6 měsíci +2

    Maayaa Allah barokallah .trmks Bpk KH Prof .Mhn doa u ank ank sy minta jodoh yg terbaik .pekerjaan yg terbaik 🥰🤝🙏🤲🙏🙏🙏

  • @pujisariyono3002
    @pujisariyono3002 Před 4 měsíci

    Kajiannya bagus, terimakasih

  • @rinasongseptia6417
    @rinasongseptia6417 Před 7 měsíci +1

    masyaallah pencerahan yg luar biasa dari prof semoga hamba bisa menjadi ahli sedekah aminnn❤

  • @setiadipurwowidodoset9883
    @setiadipurwowidodoset9883 Před 5 měsíci +1

    Mohon doa Prof untuk anak saya yg kuliahnya belum lulus.., belum dapat pekerjaan yg permanen..🙏🙏🙏

  • @umarbukhory6254
    @umarbukhory6254 Před 7 měsíci +1

    Sy dari Madura prof,,mohon doa untuk anak2 kami,mohon doa ,sy ingin kuliah LG prof

  • @waqsagaming
    @waqsagaming Před 5 měsíci

    Ada rejeki nampsk di dunia ada rejekita terlihat oleh manusia untuk mnjualloh itu benar tapi ada rekeki manyak tapibta sampai menghdp alloh tergantong isinyaada yg bolong ada yg mls

  • @amribadawi4859
    @amribadawi4859 Před 7 měsíci +2

    Assalamualaikum Prof, sy bu Amri dari Bekasi, izin bertanya, apakah harta warisan org tua yg ingin di wakafkan ( menjadi masjid),tp salah satu ahli warisnya tdk setuju, apakah boleh diwakafkan tampa persetujuan salah satu ahli warisnya