Academic Talks. Eps. 5: Dosen di Indonesia: tekanan target, etika riset, dan realita profesi

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 30. 05. 2024
  • Beberapa waktu terakhir, seringkali mendengar berita/postingan di media sosial dari akademisi berafiliasi luar negeri yang namanya dicatut (ditempelkan tanpa ijin sebagai penulis) oleh oknum dosen di Indonesia dalam artikel jurnal ilmiahnya. Ada apa sebenarnya dengan dosen-dosen di Indonesia? Mengapa mereka tidak mengerti kode etik dan integritas riset? Apa yang salah? Apakah tidak ada edukasi tentang research integrity? Atau tuntutan dari pembuat kebijakan yang tidak realistis?
    Time stamp
    02:09 - Apa perbedaan kuliah di Indonesia dan di Luar Negeri (Konteks Australia khususnya UNSW)
    06:39 - ⁠Apa perbedaan profesi dosen di dalam dan di luar negeri? (Konteks Australia khususnya UNSW)
    11:37 - Berapa gaji dosen di Australia?
    14:34 - ⁠Opini terhadap fenomena catut nama akademisi berafiliasi kampus luar negeri
    27:46 - ⁠Opini terhadap sistem pendidikan tinggi di Indonesia
    Let’s connect
    Instagram shofiaishar...
    TikTok www.tiktok.com/@dosenbeneran?...

Komentáře • 124

  • @yucharyou
    @yucharyou Před 26 dny +118

    Universitas ingin meraih predikat World Class University dengan dosen berstandar internasional, lulusan luar negeri, beban kerja tinggi, tp gaji UMR. Sementara itu masyarakat berharap UKT serendah mungkin, bahkan gratis, tapi fasiltas kampus dan kualitas pendidikan sebagus mungkin. Di sisi lain, pemberi dana penelitian memberikan dana hibah penelitian serendah mungkin, tapi berharap luaran penelitian setinggi mungkin, top peer reviewed journal, Q1, ditambah laporan pertanggungjawaban keuangan selengkap dan sedetail mungkin.

    • @hafikumarulmunir688
      @hafikumarulmunir688 Před 9 dny +4

      Pendidikan itu harusnya jadi investasinya pemerintah. Kalau mengharap dana penelitian dari CSR atau hibah ya sampai kapanpun ga cukup, kecuali kelas nya Ivy League Amerika yang punya endowment fund yg besar. Nyatanya pemerintah malah terus menggemborkan kebijakan liberalisasi pendidikan melalui PTNBH dan BLU yang cacat. Dari 20% APBN yang digelontorkan untuk sektor pendidikan, hanya 1,6% yang ditujukan untuk level pendidikan tinggi. Minim investasi tapi berharap output jumbo. Jangankan bersaing sama negara maju Jepang dan USA, sama India atau Vietnam aja kalah. RIP amanat UUD untuk mencerdaskan kehidupan bangsa...

    • @iklilsulaiman5810
      @iklilsulaiman5810 Před 6 dny +1

      Seharusnya gaji DPR tuh dipotong yaaa kan...

    • @darmawan7010
      @darmawan7010 Před 2 dny +1

      itu sama macem mengharap walikota gubernur nga korupsi , tpi biaya kampanye sd 500 milyar
      mengharap si walikota gubernur yg pake modal pribadi untuk bangsa dan negara ,

  • @dinayuspitasari9429
    @dinayuspitasari9429 Před 13 dny +9

    Saya dosen PTV Swasta di kampus kecil di Pontianak. 10 thn jd dosen, ada 4 artikel scopus, hrs cari biaya mandiri utk publikasi, dan kami bahkan gx dpt reward publikasi. Semangat saya utk belajar dan melakukan penelitian sangat besar, kadang gw mengesampingkan "kewajiban" Publikasi dll, saya berfokus mencari ilmu, aplikasi dan ke bermanfaatannya utk mhssw, dan masyarakat binaan. Semoga rezeki thn ini keterima beasiswa/PhD project, aamiin.

  • @KepalaCangkul
    @KepalaCangkul Před 27 dny +29

    Saat sekolah di negara maju, dan bekerja semua normal sesuai dengan science yang realistis sehingga mudah maju. Saat pulang, semuanya berubah karena terpengaruh pola pikir irrasional sekitarnya, sehingga ikut2an irrasional, nggak efisien, dan kurang produktif.

    • @SubhanHamid
      @SubhanHamid Před 27 dny +3

      Benar. Hidup dan kuliah di negara maju, semua serba teratur dan produktif, kenapa? Karena lingkungan yg mendukung.
      Begitu pulang ke Indonesia, kembali lagi ke "kebiasaan lama". Kenapa ? Karena lingkungan, teman kerja, sistem, dan lain lain.
      Siap siap untuk shock culture buat teman teman yg akan pulang ke Indonesia.

    • @ahsanirudibianti8802
      @ahsanirudibianti8802 Před 26 dny +3

      Makanya banyak yg betah kerja di luar negri termasuk yg terjadi terjadi di lpdp itu, yah kaya begini lah

  • @rilakbar
    @rilakbar Před 26 dny +10

    Sedikit views, but please still make content like this. Kita butuh orang-orang yang masih membicarakan isu-isu seperti ini.

  • @melanesiaspy
    @melanesiaspy Před 20 dny +7

    gaji dosen 100jt sebulan di luar negeri, emang orang bule eropa sangat menghargai manusia.

  • @user-lg4iy1fy1o
    @user-lg4iy1fy1o Před 21 dnem +7

    Voting gaji dosen dibawah - 1.000.000-500.000
    Mana suaranya bapak/ibu
    Kami siap menerima beban yang banyak tapi siapkan lah honor kami yang sesuai...

  • @nahlcode
    @nahlcode Před 22 dny +6

    Terima kasih sudah membuat video sharing seperti ini. Barokallahufiikum..👍
    Sebagai Dosen LB, kami tetap semangat berbagi pengetahuan... 🤓

  • @achianday4614
    @achianday4614 Před 26 dny +6

    Lagi sekolah s3 di taiwan, gak cukup scopus. Harus Science Citation Index Expanded (SCIE). Semangat Dosen Indonesia !

  • @ELFgamekyu
    @ELFgamekyu Před 15 dny +7

    Pantesan ya, setiap saya nonton open course beberapa Uni di LN yang dibagikan di YT, kesan pertama yang saya dapatkan adalah para dosen ini seperti orang yang benar2 hatam dengan subject paparannya, dan benar2 well prepared. Ilmu yang diajarkan tuh kayak penuh, ga bolong2. Otomatis langsung saya bandingkan dengan pengalaman kuliah saya sebelumnya, dan pengalaman saya jadi dosen. Sepertinya bukannya kita tidak mampu seperti mereka, namun kurang di support oleh sistem pendidikan yang mensejahterakan. Saya berharap kita terus semangat, dan terus berkontribusi memajukan pendidikan tinggi di Indonesia. 🙏🏻

    • @F1NDO799
      @F1NDO799 Před 11 hodinami

      kalo pengalaman saya pribadi sebagai dosen, yang buat susah itu sebagian motivasi oknum dosen dan kita terlalu banyak mengajar bermacam mata kuliah yang sebenernya kita gak khatam2 banget. kalo case di top 3 uni di indonesia yang ngajar nya sedikit dan terfokus dengan keahlian nya ngajarnya juga seru

  • @marinarose7705
    @marinarose7705 Před 4 dny +3

    thank you Kak Shofia udah buat channel ini, aku suka analogi yg disampaikan Kak Fairus Muthia, bahwa di Indo karir dosen selalu mengarah secara vertikal, sedangkan di luar balance secara horizontal.. ini yg jadi kegelisahan mendasar saya 2 tahun terakhir, mengapa kajian penelitian di luar sangat spesifik dan fokus thd isu-isu yg terkini... dan krn saya suka penelitian, disisi lain saya ragu apakah bisa menjalani kehidupan dosen yg sangat multitasking... terima kasih kak sdh menjawab pertanyaan besar saya ttg karir dosen di Indonesia...

  • @KSawati
    @KSawati Před 21 dnem +3

    Terimakasih atas kontennya bermanfaat banget, memang ya untuk memajukan pendidikan Indonesia itu berat banget, guru gaji minim belum lagi kualifikasinya lulusannya nggak semua terjamin terus ukt mahal dengan dalih untuk fasilitas kampus tapi nyatanya nggak maksimal juga. Pusing2, kacaunya negeri ini tapi aku selalu berdoa semoga negeri ini nggak makin hancur

  • @insanair
    @insanair Před 10 dny +4

    untuk gaji, bisa dikonversi ke satuan kilogram ayam :D karena ayam cukup umum jadi sumber protein hewani di negara-negara di dunia, n harga sewa kos.
    di indonesia taksiran gaji dosen per bulan Rp 5jt = 200 kg ayam / 41 kg sapi / 350 kg beras / 5 kosan nyaman per bulan, di ostrali gaji dosen per bulan 7500 AUD = 576 kg ayam / 500 kg sapi / 1875 kg beras / 4 kosan nyaman per bulan,, Australian Code for the Responsible Conduct of Research mungkin bisa dijadiin patokann buat di indonesia. Setuju banget soal yang revolusi mental / karakter, dan ini beneran harus difasilitasi. Mentalitas instan dan gak sabaran itu jadi akar di banyak masalah gede tentunya kayak kriminal, kecelakaan, kerusakan lingkungan, dsb., dan selain penegakan hukum, kuncinya pendidikan masyarakat yang efektif menjangkau semua lapisan. kalo formal sepertinya teknologi sekarang sudah sangat memfasilitasi mahasiswa dan dosen belajar mandiri mencari apapun passion nya

  • @mirzaalimmutasodirin9173

    Saya mengajar 8 kelas. Rabu 3 kelas dikali 2,5 jam. Kamis 3 kelas dikali 2,5 jam. Jum'at 2 kelas dikali 2,5 jam. Senin Selasa untuk bimbingan skripsi dan bimbingan lain. Yes, I'm struggling.
    Sabtu ahad? You can guess what I have to do.

  • @yuswaridjemat972
    @yuswaridjemat972 Před 27 dny +4

    academic culture di Aussie dan banyak negara Barat bkn tiba2 atau baru2 aja terbentuk, tp juga melalui proses panjang dr abad 18 yg terus dibangun dan diperbaharui...ditambah lagi apresiasi pada profesi profesional yg sangat tinggi, serta impaknyaa pada renumerasi dan kesejahteraannya beda jauh dgn di kita...sehingga gaka da lagi tuh atau minim banget yg sdh PhD ngejar2 jabatan di kampus atau jabatan publik spt di kita...pertanyaannya apakah di kita ada kampus2 yg punya road map yg sedang menempuh utk bisa sejajar dgn kampus2 di barat?

  • @fuadnasir2944
    @fuadnasir2944 Před 25 dny +2

    Gak sengaja muncul di beranda, CZcams seperti tahu pikiran saya. Beberapa waktu lagi insyaallah saya akan menjadi dosen di Indonesia. Semoga channel ini terus berkembang, dan sangat layak karena kontennya daging.

  • @nisfullaila684
    @nisfullaila684 Před 28 dny +4

    Waduh senang sekali nemu channel ini.... jd kangen kampus sy di 2005 dulu.. 😅. Tua banget sy ya...wkwkwk...
    Btw it is insightful talk... saya yakin anda2 nanti pulang ke Indo jd pemimpin2 yg handal. Smg pd saat itu Indonesia sdh siap menerima talenta2 muda berbakat spt anda2 ini. Sukses terus ya channelnya ....

  • @mutmainnauniversitassulawe6599

    Terima kasih telah menghadirkan bincang-bincang seperti ini. Singgah nyimak sebagai selingan saat lagi kerja tugas. Dan jujur, jadi termotivasi lagi untuk mengoptimalkan setiap project yang diberikan dosen. Tadi yang sempat dibahas terkait "etika riset". Aku kuliahnya S3 dalam negeri, ada satu hal yang menurutku esensial untuk dihadirkan dalam kurikulum. Hal itu adalah penguatan terkait bagaimana kita memandang penelitian itu sebagai wadah kita untuk berkontribusi terhadap keilmuan secara global bukan hanya untuk "kebutuhan administrasi", untuk dapat naik pangkat, untuk memperbaiki akreditasi kampus, atau segala hal yang berkaitan dengan administrasi. Sangat benar, bahwa persoalan ini memang bersifat kompleks. Fenomena ular kobra tentu tidak akan muncul tanpa pemicu tertentu. Dalam kelas, bahkan tidak sedikit dosen yang mengarahkan ke jurnal-jurnal tertentu, yang menurut hemat saya, pengarahan seperti itu seharusnya bukanlah hal tepat diberikan ke mahasiswa S3. Bagi saya, yang penting adalah penguatan cara pandang terhadap keilmuan sehingga kita bisa mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan di bidang kita masing-masing. Jika setingkat perguruan tinggi masih ada banyak masalah disana termasuk di kalangan para Guru Besar, dosen-dosen, atau termasuk dosen-dosen calon Guru Besar, bagaimana kita bisa berharap banyak untuk kualitas pendidikan di jenjang Pendidikan Menengah ataupun Pendidikan Dasar. Rasa-rasanya memang kita disibukkan dengan mengejar hal-hal yang berorientasi administratif. Mungkin itu juga alasannya kadang ada pengajar yang mengisi kelas, meminta namanya dicantumkan dalam setiap artikel mahas*swanya (walau tanpa kontribusi apapun) bisa jadi karena alasan administrasi (akreditasi). Jadinya kita hanya puas dengan tampilan angka-angka yang melejit, tapi sebenarnya kita belum bergerak kemana-mana. Tapi walau demikian, tentu masih ada harapan. salah satunya dengan memperbanyak ruang diskusi seperti ini dan beharap orang-orang menduduki pemangku kebijakan adalah orang yang paham dengan dunia akademik.

    • @hafizhaKSA
      @hafizhaKSA Před 16 dny

      panjang banget gini ngetiknya. Jangan2 copas 😂
      Turnitin dulu 😂😂😂😂

    • @mutmainnauniversitassulawe6599
      @mutmainnauniversitassulawe6599 Před 14 dny

      @@hafizhaKSA Terima kasih telah berkenan memperhatikan komentarnya. Monggo dicek diturnitin mba....dengan senang hati biar sekalian bisa lihat hasilnya. Diskusinya bagus ada saja idenya buat nyelipin comment negatif.

  • @raumraumancerita261
    @raumraumancerita261 Před 25 dny +6

    Sebagai mantan dosan saya cuma mau bilang, gaji dosen sekarang sudah sesuai sama kwlitasnya. Banyak dosen modal gelar doang kwalitas ngajar ga ada.
    Saya juga pernah jadi dosen dan mahasiswa jadi lumayan paham boroknya dosen lokal, apalagi yang diluar jawa.😅😅😅

    • @hafizhaKSA
      @hafizhaKSA Před 16 dny

      mantan? waaahh hebat ini. Terus sekarang alih profesi jadi apa kalau boleh tahu? Saya ada niat seperti itu juga cuma masih nimbang2

  • @melvinamelvina937
    @melvinamelvina937 Před 26 dny +1

    What a great talks! Fresh & mencerahkan. Sukses selalu dan makin banyak konten2 bagus ttg perdosenan 🎉

  • @yenidwirahayu
    @yenidwirahayu Před 27 dny +1

    Still has long way to go, Terima kasih sudah mengangkat isu ini dengan cara yang baik ❤

  • @royalshicibukai
    @royalshicibukai Před 26 dny +6

    PR Pemerintah untuk meminimalisir hal2 yang bersifat administratif,
    bener2 wasting time juga menurutku..
    dan pada akhirnya mengorbankan esensi profesi yang bersangkutan.

    • @hafizhaKSA
      @hafizhaKSA Před 16 dny

      gak bisa. pemerintah tidak mau lagi menggaji pegawai administrasi. Makanya dosen dikorbankan dengan ancaman tidak dapat honor ini itu kalau administrasi tidak lengkap. Padahal kerjaannya yah berulang tiap semester

  • @zetrirahmat7592
    @zetrirahmat7592 Před 26 dny +1

    Saya zetri UIN Suska Riau.. sangat menikmati obrolan ibuk dosen ini keren.. sangat banyak insigh bagi Dosen di Indonesia...

  • @nauraindah
    @nauraindah Před 21 dnem +7

    Itu yg aku alami, dosen baru status masih AA udah dikasih beban ngajar 13kelas + administrasi jd pincang di penelitian dan pengabdian krn hari2 habis di pengajaran dan pendidikan 😂

  • @allsander2754
    @allsander2754 Před 27 dny

    Kalian hebat kak.....jgn berhenti utk selalu berbagi dan inspiring others

  • @amirudinnurwahid3272
    @amirudinnurwahid3272 Před 23 dny +3

    kerennn bangettt pembahasannyaa, sangat menginspirasi 🎉🎉🎉

  • @GaddaBakar
    @GaddaBakar Před 21 dnem +2

    Sejauh ini yang benar di rasakan yaitu kejahatan intelektual berupa plagiat,bahkan PTS maupun PTN publik seolah melindungi peneliti tersebut pernah melapor di bagian perpustakaan respon melindungi penulis bahkan mereka berani membayar hak intelektual tulisan saya.akhir ini saya setuju dengan prof Zulfikar kalau dosen entah itu PTS maupun PTN di bebaskan dalam menulis ilmiah agar menuju jangka panjang dan bisa mencari sponsor untuk biyaya tidak tergantung oleh kampus.karena kampus mempunyai masalah lebih kompleks

  • @fhakim138
    @fhakim138 Před 19 dny +2

    19:22 yamg disayangkan
    22:44 Ethical misconduct
    25:01 tidak ada percakapan intelektual
    27:59 Terminologi pendidikan kerakyatan nya Ki Hajar Dewantara

  • @riarizkya99
    @riarizkya99 Před 25 dny +1

    banyakin konten ini kakk❤❤❤

  • @TheDailyPlanet5753
    @TheDailyPlanet5753 Před 27 dny +7

    nah itu klo di indo msh ada sebagian dosen yg menganggap pertanyaan kita sbg "stupid question" jd klo nanya lg krn memang pengen tau dan kita memang blm mengerti jadinya males nanya, dan akhirnya nyari jawaban sendiri...

    • @angga1812
      @angga1812 Před 27 dny +2

      Malah kadang, masa gini aja ga ngerti? Km ga baca? Ga belajar 😢

    • @rofiinurdika
      @rofiinurdika Před 20 dny

      Pernah lagi. Tp aku anggap aku emang tolol ajalah

  • @SinauPsikologi
    @SinauPsikologi Před 23 dny +3

    menarik sekali bahasannya Ibu..

  • @Ad1nAs
    @Ad1nAs Před 27 dny

    Masha allah tabarakallah ❤❤❤

  • @sampurnowidodo324
    @sampurnowidodo324 Před 27 dny +6

    Gila sih obrolannya isinya daging semua.

  • @nurrokhmaduddin
    @nurrokhmaduddin Před 24 dny +2

    its a good insight

  • @bayunugroho3232
    @bayunugroho3232 Před 26 dny +2

    UNSW... kangen saya dengan kampus itu... publikasi di scopus non abal-abal itu berat... perlu proses dan knowledge yang baik... this show is great... ❤

  • @bara2636
    @bara2636 Před 5 dny

    Semoga mentri pendidikan selanjutnya bisa memperbaiki masalah ini smua😢😢😢 ingin lihat indonesia semakin maju. Cemas saya

  • @ArrodiPratama_
    @ArrodiPratama_ Před 28 dny +1

    Nice info, thank youu

  • @Wawan-bc7kq
    @Wawan-bc7kq Před 5 dny

    uhuyyyy semangat kak faiz

  • @sahsahrul
    @sahsahrul Před 26 dny

    Nungguin video academic talks lainnya.

    • @shofiaishar
      @shofiaishar  Před 26 dny

      InsyaAllah upload every week 🙂 Thank you for your support

  • @hadiutomo6400
    @hadiutomo6400 Před 22 dny +2

    Masih menyimak dari kampung kecil di Tanah Air

  • @agrisatrio3326
    @agrisatrio3326 Před 24 dny +3

    wah ga sengaja ketemu channel bu dosen. dulu sering banget ketemu videonya di tiktok. 🙏🏼

    • @shofiaishar
      @shofiaishar  Před 24 dny

      Wah terimakasih sudah mampir di Channel saya ya.. 🙂

  • @jonjoberly2731
    @jonjoberly2731 Před dnem

    Saya respect kepada para dosen dengan kualitas terbaik seperti ini.
    Mereka berjuang dengan gigih dan memang punya kompetensi yang mumpuni.
    Tapi kadang sya agak miris sama dosen2 tiktok yang sok oke di konten mereka. Bukannya ngonten ttg pendidikan malah cuma ngonten gaya-gayaan aja.
    Mereka ngajarnya di univ kelas C D E lho.
    Coba tuh bandingin sma Dosen yang ngajar univ kelas A, pasti kontennya pendidikan atau setidaknya mendidik.

    • @shofiaishar
      @shofiaishar  Před dnem

      Btw, saya juga punya TikTok kok 😂

    • @jonjoberly2731
      @jonjoberly2731 Před dnem +1

      @@shofiaishar konten Ibu mendidik, Bu. Jadi bukan yg sya kritik. Justru saya apresiasi

  • @Indra_Isnato
    @Indra_Isnato Před 26 dny +4

    Pinter banget bu dosen hijab batik

  • @salamloa
    @salamloa Před 20 dny +1

    Keren kk

  • @nyansu1
    @nyansu1 Před 17 dny +1

    kmren saya ditawarain ngajar di salah satu kampus sebagai dosen terbang untuk 1 semster, gajinya yang ditawarin ga masuk akal hanya 2.5 jt. akhirnya dengan cepat saya tolak, alasanya ya dengan kerjaan saya yang bebas tanpa terikat waktu dan tempat ini perlu waktu 1-2 hari saja untuk mendapatkan upah yg setara. kalau saja di tawari 5-10 jt mungkin saya ambil.

  • @nizamfatih1981
    @nizamfatih1981 Před 19 dny +3

    Tradisi riset d kampus baru sebatas sarana cari cuan..belum murni sebagai pengembangan keilmuan

  • @user-ec4ws6kg5w
    @user-ec4ws6kg5w Před 18 dny +2

    Dulu rencananya dosen UMM semuanya magister/s-2, minimal.

  • @yzh722
    @yzh722 Před 27 dny

    ❤❤❤❤❤

  • @misssariy
    @misssariy Před 25 dny

    Baca komen2 di sini jadi berasa validasi pikiran dan pengalaman kita selama ini... Mantap mbak bahasannya. Seru denger mbak Yessi dan mbak Fai. Dulu pernah juga curhatin masalah ini sama mbak Yessi sambil makan siang haha.

    • @shofiaishar
      @shofiaishar  Před 25 dny

      Relatable ya mbak buat para dosen.. 😁

  • @user-fe2hu2pq6r
    @user-fe2hu2pq6r Před 20 dny +4

    Buanyak dosen tidak tahu menulis. Hanya ahli copy paste. Juga metodologi hanya copy yg lama padahal salah. Kurang paham statistik; coba lihat tesis disertasi yg banyak salah.

  • @lavenorchide
    @lavenorchide Před 7 dny

    Betul, honor ngajar gk seberapa, pembagian ngajar juga gk merata

  • @a_gussalim17
    @a_gussalim17 Před 27 dny +1

    Pernah ngerasain ini, bertanya lalu dianggap pertanyaannya stupid question

  • @haritszidni
    @haritszidni Před 10 dny

    masalah di perguruan tinggi ini terlalu komplek harus diurai satau persatu benang kusut ini,

  • @kusumarefaharatama8010
    @kusumarefaharatama8010 Před 27 dny +1

    Apa yg mmbuat indonesia tdk bisa niru gaya ‘eksploitasi’ dosen sprti itu ya?

  • @rufuufeb
    @rufuufeb Před 27 dny +2

    IKU dosen bergantung pada penghasilan lulusan? Gimana caranya dosen bisa berusaha mencapai suatu target yang bahkan dia sendiri gak punya wewenang untuk mengendalikan hasilnya? Emang dosen bisa ngatur perusahaan buat nerima mahasiswa dan ngasih penghasilan sekian? Kacau sih kalo IKU ada yang begitu 🤦🏻‍♂️

  • @NasiDibuli
    @NasiDibuli Před 26 dny +1

    tridarma perlu direvisi sih,

    • @hafizhaKSA
      @hafizhaKSA Před 16 dny +1

      sekarang tridarma + tugas administrasi bejibun dan berulang

  • @petanisahamdankripto
    @petanisahamdankripto Před 20 dny +2

    Nyesel gua dulu kuliah, dosen yg ngajar kita, kita gak bs milih, mana dosenny kayak mbah2 smua, harus persis sama buku, hafalan, padahal ptn ,

    • @buupyboopy9306
      @buupyboopy9306 Před 20 dny +1

      udah gak percaya universitas di indonesia...

  • @kingki1953
    @kingki1953 Před 26 dny +2

    masih mending ketimbang dosen yg cuman numpang nama kak dan jadiin riset tugas akhir anak muridnha jadi risetnya

    • @putra-wf7uw
      @putra-wf7uw Před 19 dny +1

      Lha itu kan simbiosis mutualisme. Mhs perlu nilai dan lulus, dosen perlu kum untuk naik pangkat... 😊

    • @hafizhaKSA
      @hafizhaKSA Před 16 dny +1

      lebih parah lagi... minta mhs bayarin ke jurnalnya supaya bisa publish 😂😂😂

  • @SaepulBAHRI474
    @SaepulBAHRI474 Před 26 dny +6

    Sebaiknya mentri pendidikn dari muhammadiyah saja, mrk sudah sangat berpengalaman mengelola institusi pendidikn puluhan tahun

    • @lintangart2806
      @lintangart2806 Před 26 dny

      Tapi biayanya naik 700 % wkwkwk

    • @luluknovihidayanti2356
      @luluknovihidayanti2356 Před 21 dnem +1

      Gaperlu mengunggulkan suatu golongan, berdoa saat ini yg paling memungkinkan semoga terdapat perbaikan dan kebijakan regulasi sambil bertindak dengan langkah kecil ke lingkungan sekitar terkait regulasi pendidikan yg masih bisa dilakukan

    • @rofiinurdika
      @rofiinurdika Před 20 dny +1

      Sudah pernah gaes, awal pak jokowi jadi presiden. Pak Muhadjir Effendy

    • @darmawan7010
      @darmawan7010 Před 2 dny

      anda ini gatau ya , itu murid sd smp sma di sekolah muhammadiah di bayar pemerintah 900 ribu per orang pertahun
      dana bos 1 sekolah muhammadiah itu di bayar pemerintah 300 400 juta 1 sekolah
      belum lagi gaji sertifikasi dosen muhammadiah , minta proposal bangun toilet rkb dll , tunjangan guru , sertifikasi guru
      muhammadiah kalo nga di subsidi negara ? nga mungkin seperti skarang

  • @dinafahmasariapril0481
    @dinafahmasariapril0481 Před 19 dny +5

    Saya dosen tapi gaji masih 1 juta an.... Sama kayak guru SD ....

    • @maarifulhuda6147
      @maarifulhuda6147 Před 19 dny

      lha bagus gaji 1 jutaan,saya gaji pokok 0 wkwkwkwkwk

    • @emhabintang8898
      @emhabintang8898 Před 19 dny

      Sabar ya kak 😢

    • @putra-wf7uw
      @putra-wf7uw Před 19 dny

      Sy juga dosen di fak kedokteran. Gaji hy honor dibyr per semester..
      Ya gitu

    • @CristopherKramer
      @CristopherKramer Před 17 dny +1

      Sama saya juga dosen gaji 1.8 juta per bulan

    • @nyansu1
      @nyansu1 Před 17 dny +1

      saya juga ditawari 2.5 juta terpaksa saya tolak, tapi ya saya dosen terbang yang ditawarin jadi persemster. problemnya kita S2 untuk mendapatkan uang 1 jt itu terbilang sangat mudah karena pengetahuan kita diatas yang lain.

  • @buupyboopy9306
    @buupyboopy9306 Před 20 dny

    yah kalo di indo kan UKT nya rendah, mana bisa dosen disuruh riset....

  • @muhammadfaizartriady8607

    aman pajak ga tuh bu ? hehe

  • @CristopherKramer
    @CristopherKramer Před 17 dny +3

    Saya dosen lulusan s2 Eropa. Tapi gaji masih 1 jutaan

    • @esterindahkusumaputr
      @esterindahkusumaputr Před 13 dny

      huaa :'') jadi kepikiran untuk gajadi dosen setelah lulus :")

    • @niarrose
      @niarrose Před 6 dny

      Soalnya jadi dosen di Indo

    • @vunx_3963
      @vunx_3963 Před 6 dny

      daerah mna kak ? jadi kepikiran gak jadi dosen deh

    • @CristopherKramer
      @CristopherKramer Před 6 dny +2

      @@vunx_3963 NTB kak.. kalo saran saya cari di kota kota besar kalo mau jadi dosen. Lebih dihargai. Rekan saya ada yg tinggal di pelosok NTB tapi jadi dosen di salah satu univ di jakarta, ngajarnya online. Hidup di pelosok tp gaji Jakarta. Lebih enak

    • @darmawan7010
      @darmawan7010 Před 2 dny

      itu mas bulan 7 buka cpns
      saya dlu gaji per sks 30 ribu , wkwkwk
      padam mas dapur , harus cawe cawe lagi

  • @hoasehing5441
    @hoasehing5441 Před 26 dny

    Still has long way to go - jangan fomo -

  • @dwiana2217
    @dwiana2217 Před 24 dny

    Tambahan ya kak.. Jika mencari literasi ilmu tolong cari latar belakang ilmuwan Islam, angkat Ilmuwan2 islam yg mumpuni dimata dunia, banyak kok ilmuwan2 islam yg jenius krn duluan mrk dr pd ilmuwan Barat. DAN Teori mrk sejalan dengan hidup kita ga kaya ikmuwan Barat yg tampak hebat tp sbnrnya konsep mrk ga nyambung dgn hidup kita, jangan mutu saja tapi sudah saatnya iman kita dikenalkan melalui penelitian kita agar kita bangga dengan ilmuwan2 yg sejalur dgn iman kita yg diambil utk penelitian krn kita hrs bangga pk ilmuawan2 islam yg latar blkgnya jelas dr islam tp kalau sperti Ivan Pavlov itu engga banget ya buat dijadikan rujukan oenelitian krn background dia aja menghamili tukang cucinya dan membuang anak2nya jd bgmn bisa dia diambil rujukan sbg ilmuwan yg hebat jika background hidupñya aja tdk bisa dipertanggungjawabkan sm Tuhannya.. Wallahu 'alam

  • @NitraYulius
    @NitraYulius Před 22 dny +1

    Alangkah baiknya jgn berbicara beban kerja. Sbb itu mmng profesional kita. Sebagai gelar "dosen" dewanya ilmu. Mngkin tak akan membicarakan fee dgn beban kerja. Nnt bisa lupa,apa setiap lulusan dan krya ilmiah kita benar berhasil. Mohon maaf para "dewa"

    • @hafizhaKSA
      @hafizhaKSA Před 16 dny +3

      coba berbahasa indonesia yg benar. Anda ini nyaru jadi dosen padahal tata bahasa tidak seperti dosen 😂😂

  • @AmidGalya
    @AmidGalya Před 6 dny +1

    Serius nanya, tujuan kalian2 ambil kuliah sampe S3 bahkan sampe di LN itu apa sih? apakah ilmu S1 atau S2 kalian gak cukup untuk modal MENGAJAR mahasiswa S1? dan balik lagi ke awal, tujuan menjadi DOSEN...

    • @shofiaishar
      @shofiaishar  Před 6 dny +6

      My goals are to be a thinker/philosopher, a problem solver, and an innovator. Because you can never solve a problem if you can't identify it. You can't identify a problem if you're not able to think critically. And you can't be an innovator if you haven't done both.

    • @dzekrok_
      @dzekrok_ Před 6 dny +4

      simply say mereka haus ilmu dan passion buat meneliti nya tinggi. bukan cuma buat sekedar ngajar doang tpi bikin penelitian biar jdi critical thinker, bisa berkontribusi juga penelitiannya. contoh kek dr. carina joe, ilmuwan astrazeneca indo

    • @alberibachtiar8476
      @alberibachtiar8476 Před 5 dny

      People call me dosen now, called me teacher, a while ago, called me instructor long ago. I am so loyal with my S-1 that have never attempted to get another. The thing is learning n teaching are two of my passions.

    • @darmawan7010
      @darmawan7010 Před 2 dny +1

      menurut saya tampa menafikan sifat manusia
      para dosen kuliah s3 ya buat naik pangkat, naik pangkat menaikkan kesejahteraan
      kalo uda s3 bisa ngajar s2 , kredit lagi
      tapi apa salah , ya nga lah
      manusia kn harus terus maju
      sisanya ada juga alasan S3 nya di LN itu buat experience atau gengsi sesama dosen
      tapi nga semua gitu

    • @F1NDO799
      @F1NDO799 Před 11 hodinami

      di aturan dikti, dosen lebih didorong untuk ambil S3 karena lektor kepala, kalo diluar associate professor itu harus S3

  • @Mahmud-ey4ee
    @Mahmud-ey4ee Před 21 dnem

    dosen di Indonesia,,,syariah,,pskE A, I,, buat, bahan msteri, matakuliah,," ,MeTHODe, ",whitboard ,,spidol unyi unyi,,kik ki ki ki kik kik jangan kasih masuk,, Dinas,,, ,,biaYa2 dana2 singgah maKan coto ubi sarebba dEng siJa,,,,warkop,,daSi panJang LEbar,,