Coach Hendra Hilman - 5 Tips Praktis Memulai Usaha & Memasarkan Usaha Anda

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 14. 05. 2014
  • #hendrahilman #coachhendrahilman #sales #closer #pengusaha #entrepreneur #salestraining #team #ceo #sukses #bisnis #marketing #price #motivation #motivasi
    Apakah anda bingung mau memulai usaha, namun bagaimana memilih usaha yang tepat untuk anda?
    Apakah anda bingung bagaimana menentukan produk / jasa yang tepat untuk usaha?
    Tetap Berpikir positif, Berpikir Optimis, Tetap Semangat, Anda Pasti Bisa, silakan menyimak video ini, semoga bermanfaat. Salam Pengusaha!
    ===============================================
    The No#1 Skill yang wajib dikuasai saat ini adalah Closing Skill,
    Kemampuan anda closing berbanding lurus dengan income anda..
    Click link ini, untuk menjadi seorang Closer Expert: hhsalesecourse.com/
    ========================================================
    Apa yang ingin anda Improve, Upgrade, Change dari kondisi anda saat ini
    (bisnis, skill, team, system bisnis)?
    Apakah anda struggle dengan kondisi saat ini?
    Jika anda ingin mendapatkan personal business & strategic advise dari Coach Hendra Hilman langsung, silakan click disini : linktr.ee/chh2.0
    ========================================================
    Listen to HENDRA HILMAN Podcast:
    Play it using Spotify
    open.spotify.com/show/7HZy7La...
    =================================================
    Untuk Video2 HENDRA HILMAN lainnya:
    5 Tips Praktis Memulai & Memasarkan Usaha Anda:
    www.youtube.com/watch?v=aQxvN....
    Tips Bisnis Pemula - Dasar Dasar Membangun Bisnis:
    www.youtube.com/watch?v=kRaJZ....
    5 Langkah Membangun Autopilot Bisnis:
    www.youtube.com/watch?v=sJH_F....
    Rahasia Sukses & Kaya Orang Tionghoa:
    www.youtube.com/watch?v=s1OI7....
    Bagaimana Menjawab Customer Sulit?
    www.youtube.com/watch?v=aUWI3...
    ==================================================
    Info untuk dapat terkoneksi dengan HENDRA HILMAN Team:
    silakan click: linktr.ee/chh2.0

Komentáře • 1K

  • @cahyairawan5550
    @cahyairawan5550 Před 3 lety +290

    Ya robb Lancarkan orang orang punya niat mulia.. yg ingin membuka usaha untuk membuka lowongan pekerjaan yg bisa bermampaat orang sekitarnya .. Aamiin ya rabb 🤲
    Muluskan niat hamba mu ini ya rabb 🤲

  • @SitiAisyah-yv6ko
    @SitiAisyah-yv6ko Před 3 lety +187

    Bismillah tahun 2021 punya usaha yang sukses, aamiin🙏🙏🤲

  • @arihartanto6553
    @arihartanto6553 Před 5 lety +374

    Kendala utama..pebisnis pemula,takut rugi...akhirny hanya diam tanpa action.dn hny jd karyawan selamany😔

    • @inayuliati5521
      @inayuliati5521 Před 5 lety +32

      Bukan nya takut rugi...gak tau mau juaaalan apa...apa yg bisa di jual

    • @muhamadtaufiq2425
      @muhamadtaufiq2425 Před 5 lety +21

      Takut rugi, trus bingung mau jualan apa yg untungnya besar bisa langsung balik modal. Akhirnya gak jdi action.

    • @ezzaalvaro781
      @ezzaalvaro781 Před 5 lety +1

      @@muhamadtaufiq2425 benar bang

    • @FERZAPETUALANG
      @FERZAPETUALANG Před 5 lety +28

      ingat kata2 alm pak bob sadino,disuruh usaha bilangya ga ada modal,udah ada modal bingung mau usaha apa,udah ada usaha bingung mau dipasarkan kemana,mati aja deh😅

    • @agnespujirahayu466
      @agnespujirahayu466 Před 5 lety +1

      @ari hartanto ,Betul👍😁

  • @delonyudrian7639
    @delonyudrian7639 Před 3 lety +13

    Kerugian itu dimana2 pasti terjadi,,,kalau kita mau usaha,,, bisnis kecil2 dlu,, walaupun sedikit intinya kita ad usaha,, kembang kan bisnis kamu dengan sportif dan profesional,,jgn takut gagal ambil resiko yg besar,, percaya diri usaha kan kamu bisa,, walaupun gagal jgn menyerah,terus mencoba dan mencoba,sya jga dapat saran dan dapat nasehat dri seseorang,,dan pda akhirnya saya semangat membangun bisnis sya dengan sungguh2 👍👍

  • @bayuhutomo641
    @bayuhutomo641 Před 3 lety +16

    Semoga doa2 yg Baik di Kolom Komentar terkabul Aamiinn Ya Allah...

  • @miita0786
    @miita0786 Před 3 lety +68

    Terimakasih coach video nya sangat menginspirasi saya untuk kedepannya.
    Tips memulai usaha
    1.fokus pada hobby /fashion yg di senangi.
    2.hubungkan hobby pada manfaat untuk orang lain
    3.fokus pada siapa yg akan membeli/membayar hobby anda
    4.menjadi solusi bagi masalah orang lain
    5.fokus pada 4 marketing (price,place,product,promotion)

  • @luthfimahardikar2008
    @luthfimahardikar2008 Před 3 lety +21

    Sekarang umur saya 16 tahun dan saya punya impian bisa sukses di usia sekitar 25-40 tahun

  • @muhamadsyarofi6851
    @muhamadsyarofi6851 Před 2 lety +15

    Bismillah..
    Iya robb lancarkan orang" yang ingin menjalankan usaha dri nol hinga bisa berkembang & maju dimana pun & siapa pun itu orangnya yaa robb
    Aamiin Allahumma Aamiin 🙏

  • @BANGBAPUK99
    @BANGBAPUK99 Před 3 lety +15

    alhamdullillah januari 2021 ini punya perusahaan sndri smoga kdepannya bisa ngeggaji org bnyk amin 🙏

  • @VlogFAIZALNURHADY
    @VlogFAIZALNURHADY Před 3 lety +16

    Semua tips yg di ajarkan coach saya terapkan semuanya benar2 teruji dan terbukti, terima kasih coach ilmu😁🙏🙏

  • @aliweh8520
    @aliweh8520 Před 3 lety +9

    semogaa saya jadi pengusaha sukses di usia muda ya allah
    ammiinn 🤲

  • @suryasantoso369
    @suryasantoso369 Před 5 lety +4

    Thnks info dan motivasi nya bang..
    Dengan ini makin banyak pengalaman bagaiman ngembangkn usaha agar lebih baik lagi..
    Sukses terus bang...
    Sih merah udh padam, durasi penuh, komplit permanen dtunggu yh 😊

  • @dikapraditya3433
    @dikapraditya3433 Před 6 lety +15

    terimakasih coach, semoga ilmu ini bermanfaat..
    amin

  • @dianitanurinsani6208
    @dianitanurinsani6208 Před 3 lety +4

    Kenalilah passion kita, fokuskan target kita pada pasaran barang yang akan kita jual serta barang itu memiliki manfaat, tentukan harga itulah beberapa tips untuk para pemula pembisnis terimakasih banyak pak atas ilmunya

  • @pokokemancing2033
    @pokokemancing2033 Před 5 lety +1

    Mantap mantap, tipsnya hebat pak. Sip dah.

  • @charlesjeryan6810
    @charlesjeryan6810 Před rokem +1

    Tips nya sangat bermanfaat bagi saya. Terima Kasih banyak coach

  • @rizkyananda6559
    @rizkyananda6559 Před 5 lety +7

    Sangat bermanfaat coach..
    Terima kasih pencerahannya :)

  • @WANTOKbiz
    @WANTOKbiz Před 8 lety +6

    Terimakasih atas pelajaran ini

  • @fatkhurretew8957
    @fatkhurretew8957 Před 4 lety +2

    Makasih coach semoga kita semua bisa menjadi pebisnis yang sukses!! Amiiinn

  • @zhengxiong1986
    @zhengxiong1986 Před 5 lety +1

    Sangat luar biasa bapak
    SEMANGAT TERUS SUKSES HARUS 😁💪👏👍

  • @erikaamelliatamara8807
    @erikaamelliatamara8807 Před 3 lety +4

    Terimakasih atas tips nya coach.tips yang coach berikan sangat bermanfaat bagi banyak orang,Memang benar menurut saya memulai usaha sangat berkaitan erat dengan hobby terkadang hobby bisa menjadi awal untuk berwirausaha dan kita juga bisa menjalankan wirausaha dengan menjadikan usaha kita sebagai hobby baru agar kita selalu semangat.dan mengembangkan ny seperti kita semangat saat mengebangkan hobby kita.

  • @ambaragustina2810
    @ambaragustina2810 Před 7 lety +6

    sangat menginspirasi saya

  • @kayraofficial965
    @kayraofficial965 Před 9 lety

    Thanks Tipsnya Coach Hilman....sangat bermanfaat.

  • @steventbadjo6525
    @steventbadjo6525 Před 4 lety

    wow i apreciate for your inspiration , nice job

  • @mitraningsihsafitri2773
    @mitraningsihsafitri2773 Před 3 lety +2

    Terimakasih pak atas tips nya untuk memulai sebuah usaha , terutama kita dalam berbisnis selain mendapatkan penghasilan, juga supaya bisa melayani lebih banyak orang dan lebih bermanfaat bagi sesama

  • @kikiseptyana5023
    @kikiseptyana5023 Před 5 lety +19

    Wow coach ini video yang saya cari-cari selama ini. Sukses selali coach karena coach sudah memberikan jalan kepada orang-orang yang ingin memulai usaha.

  • @RikiSipahelut
    @RikiSipahelut Před 4 lety

    Wah.. Dapat Pencerahan nie.. Thank's Coach.

  • @nurfarhanaamirfina6410

    Sangat berguna dan bermanfaat...terima kasih infomarsinya

  • @tatangsanjaya7093
    @tatangsanjaya7093 Před 3 lety +11

    aku pasti bisa sukses...aamiin

  • @jesiliviamalina9119
    @jesiliviamalina9119 Před 3 lety +10

    Tips nya bagus dan bermanfaat coach 👍, karena kalau ingin menjadi seorang usaha itu harus memiliki hobby terlebih dahulu,jika sudah menjadi hobby maka insyaallah akan membuahkan hasil yang baik dan passion pun juga penting dalam usaha.
    Tips untuk memulai usaha 5 hal yang baik patut di contoh 👍
    1.Fokus pada hobby atau passion
    2.Hubungkan hobby kepada manfaat
    3.Fokus kepada siapa
    4.Fokus kepada solusi
    5.Fokus kepada 4P marketing(price,place,promotion dan produk)
    Thanks you coach🙏

  • @hasanpela6
    @hasanpela6 Před 5 lety +1

    Sangat bermanfaat buat saya,terima kasi ...👍👍

  • @funboy7060
    @funboy7060 Před 3 lety

    Tips yang sangat bermanfaat dan motivasi tuk berusaha berusia mudah, semangat 🙂

  • @lanaafauziyyah5309
    @lanaafauziyyah5309 Před 3 lety +4

    Terimakasih coach setelah saya melihat ini, pengetahuan saya tentang bisnis semkin luas, dan menjadi lebih percayaaan diri, karena hanya karena hobby saja bisa menjadi kn kita pembisnis yg sukses asal menggunakan cara atau teknik yg benar,🙏👍,

  • @meialfianihanipah3774
    @meialfianihanipah3774 Před 3 lety +2

    Yang penting yakin, semangat,mau berusaha,dan mindsetnya juga benar💪, calon pengusaha 🤲 aamiin ❤️

  • @rahmadsendiefendi3514
    @rahmadsendiefendi3514 Před 3 lety +1

    Terimakasih coach tips yang sangat bermanfaat dan motivasi untuk menjadi pengusaha di usia mudah, semangat💪

  • @indriwahyuputri
    @indriwahyuputri Před 5 lety

    Wah, terima kasih tipsnya, Pak. Selama ini saya ngambang perihal memulai bisnis, setelah nonton ini, pemikiran saya jadi lebih terarah.

  • @fitrianingsih1558
    @fitrianingsih1558 Před 3 lety +4

    Tips yang sangat bermanfaat, terutama untuk saya. Yang memulai usaha tanpa memikirkan manfaat dari produk yang saya jual dalam jangka panjang, membuat jualan saya laris diawal tidak sampai seterusnya. Yok semangat yang udh mulai usaha diusia muda💪. Dengan adanya konten ini,saya bisa lebih mempelajari lagi agar menjadi pembisnis yang hebat🎉

  • @nurulaini456
    @nurulaini456 Před 3 lety +4

    Terima coach Hendra, atas ilmu tentang tips memulai suatu usaha, dan saya akan mencoba menerapkan dikemudian hari "Fokuss, yakin dan asah hobby dan menjadilah master di dalam hobby"

  • @lusieana1790
    @lusieana1790 Před 4 lety +1

    Thank you coach...sy akan asah hobby sy unt menjadi master..inspiratif sekali.

  • @triyahalkholiqin1194
    @triyahalkholiqin1194 Před 6 lety +1

    Sangat membantu sekali terima kasih

  • @tokobermanfaat2431
    @tokobermanfaat2431 Před 9 lety +23

    Inspiratif Coach Hilman., makin optimis. thank you :)

  • @huzaifahaulia7353
    @huzaifahaulia7353 Před 3 lety +4

    Untuk memulai usaha harus memiliki kemauan yang kuat. Asah terus kemampuan kita dan jadikan peluang untuk melakukan usaha. Serta harus fokus dan tekun dalam menjalankan suatu usaha.

  • @mohkholil1983
    @mohkholil1983 Před 6 lety

    intinya kta fokus dan tdk pantang menyerah kerja..kerja dan kerja..semangaatt guys💪💪💪

  • @limanjoo1036
    @limanjoo1036 Před 3 lety

    Memulai usaha dan memasang iklan praktis..wah..hebat kawan sukses selalu amin

  • @MrSutarmo
    @MrSutarmo Před 5 lety +9

    Memang wawasan usaha harus dicari buat mengembangkan diri, terima kasih Bung ilmunya

  • @lukmannugraha9332
    @lukmannugraha9332 Před 7 lety +22

    asah hobby dan menjadi master di dalam hobby saya ... hmm thanks

  • @akkulala2492
    @akkulala2492 Před 7 lety +2

    Terimakasih pak materinya.sangat membantu

  • @_sketsaid6302
    @_sketsaid6302 Před 4 lety +1

    Sangat memotivasi saya. Terimakasih 🤗 pak

  • @riyanfunk4573
    @riyanfunk4573 Před 5 lety +49

    Alhamdulillah sekrang saya sudah Action di Bisnis Cemilan, order juga tiap hari ada..
    Terima kasih coach atas inspirasinya.

    • @yoanbejo3139
      @yoanbejo3139 Před 4 lety

      Sharing2 bisa?

    • @riyanfunk4573
      @riyanfunk4573 Před 4 lety

      @@yoanbejo3139 dengan senang hati

    • @YK_kicau
      @YK_kicau Před 3 lety

      Hobii adaa bermanfaat adaa plening adaaa modall tak ada🙂 ada solisi?

    • @riyanfunk4573
      @riyanfunk4573 Před 3 lety +5

      @@YK_kicau 1. Cari investor
      2. Optimalkan yang ada bro
      Bisnis adalah sebuah pertarungan dalam kehidupan..
      Saya dulu modal awal 400rb ,kini sudah punya mesin press otomatis aku jadikan produk premium

    • @slowrock1046
      @slowrock1046 Před 3 lety

      salam sukses selalu mas

  • @yusrilbuton5878
    @yusrilbuton5878 Před 6 lety +28

    Motivasi banget nih..terima kasih pak hendra..aku semakin semangat pengen jadi pengusaha, meskipun kecil usahanya tapi kita adalah bossnya,,sekarang kerja 1 tahun habisin kontrak, cari modal dulu..semangat..salam pelaut indonesia pak..

    • @adbadb6868
      @adbadb6868 Před rokem

      Assalamualaikum warahmatullahi wa barokatuh siapa yang membaca tulisan saya semoga hidup Nya sukses dunia akhirat aamiin aamiin ya Allah ya rabbal alamiin terimakasih terima kasih terima kasih

  • @balmondkasep2318
    @balmondkasep2318 Před 4 lety

    Mantab ..sekali .pak sangat memotivasi

  • @RegonCustomSeragam
    @RegonCustomSeragam Před rokem +1

    Terimakasih pak atas ilmunya... materinya sgt bermanfaat bagi saya dan orang orang yang ingin memulai bisnis

  • @NewKidsOnTheFrags
    @NewKidsOnTheFrags Před 2 lety +5

    Baru beberapa hari yang lalu ikut skill academy dgn coach Hilman. Selesai belajar dari coach Hilman, rasanya masih kurang dan masih terasa haus ilmu. Entah bagaimana algoritma youtube memunculkan video ini di beranda. Spt nya semesta memang membawa saya kepada semua hal yg saya butuhkan. Dan saya bersyukur bisa dpt channel coach Hilman disini.

    • @hendrahilman
      @hendrahilman  Před 2 lety +1

      Terima Kasih, semoga bermanfaat dan sukses selalu

    • @jurmiamarketingilimes1800
      @jurmiamarketingilimes1800 Před rokem

      Coach saya baru terjun kedunia marketing. Bagaimana caranya coach biar mental saya kuat. Dan cara me marketka jasa pengiriman barang kami coach🙏🙏

  • @hadikebhot6495
    @hadikebhot6495 Před 7 lety +3

    thanks coach me following yoe

  • @yayukwahyuni8708
    @yayukwahyuni8708 Před 9 lety +2

    thanks for your info... hobby saya masak jadi saya ingin buka usaha warung makan tapi saya kurang pandai dalam memasak.

  • @nadila8387
    @nadila8387 Před 3 lety +1

    terimakasih coach atas tips nya yg tentunya sangat berguna untuk para pemula pengusaha untuk memulai hal yg baru yg lebih menarik minat konsumen☺

  • @indahpermatasari6203
    @indahpermatasari6203 Před 8 lety +17

    Bismillah ..
    Terimakasih untuk pelajaran hari ini .

  • @edwardnewgatenewgate1371
    @edwardnewgatenewgate1371 Před 3 lety +3

    masih 15 thun...msih ad waktu..buat milih jurusan...sya mulai tertarik dg jurusan ekonomi..karna peluang usahnya sngt besar...contoh membuat usaha sendiri..dan menjadi manajer,mengingat tipe saya yg susah utk d perintah....tpi mungkin tidak mudahh...pasti ad aj hambatann.....🤲💪💪💪

  • @rifqyproject
    @rifqyproject Před 4 lety

    Terimakasih atas informasinya. Sangat bermanfaat sekali

  • @aliciatrudy890
    @aliciatrudy890 Před 5 lety

    keren sgt bermanfaat....sebagian besar sdh ada diotak saya hanya polesan terakhir yg kurang fokus...gud job Hilman!!!

  • @yazrihuda6206
    @yazrihuda6206 Před 5 lety +6

    ilmu yang bermanfaat pahalanya ngalir terus walau udah meninggal

  • @weliagustina8256
    @weliagustina8256 Před 3 lety +7

    Thanks coach atas Tipsnya👍 Tips Memulai Usaha :
    1. Fokus pada hobby / passion yang disenangi.
    2. Hubungkan hobby kepada manfaat untuk orang lain.
    3. Fokus pada siapa yang akan membeli/membayar hobby anda.
    4. Menjadi solusi bagi masalah orang lain.
    5. Fokus pada 4p marketing (price, place, product, promotion).

  • @rahmayaekaputri9986
    @rahmayaekaputri9986 Před 3 lety +1

    Vidio yang sangat bagus dan bermanfaat bagi pejuang" bisnis yang ingin mempunyai hobi di bidang usaha

  • @duwisubakti1233
    @duwisubakti1233 Před 3 lety +1

    Assalamualaikum Wr. Wb
    Vidio yang bapak berikan ini sangat menginspirasi bagi saya dan bnyak orang, dan sangat bermanfaat, karna jika kita ingin memulai sebuah usaha maka kita harus memikiki tekad dan ketekunn dalam menjalani usahanya. 😇😇

  • @yohanaingit2866
    @yohanaingit2866 Před 6 lety +3

    thank you coach tercerahkan😊

  • @azkahafizahchannel
    @azkahafizahchannel Před 6 lety +5

    Kalau saya hobi nya sepak bola
    Tapi saya jualan apa aja yang penting menghasilkan , kerja keras,Alhamdulillah dengan berusaha dan berdoa Allah menjawab semua yang kita inginkan,,

    • @nyollll_5869
      @nyollll_5869 Před 4 lety +1

      Hobby sepak bola ? . Otomatis kaka suka beli sepatu/baju untuk main bola ? Kaka bisa sepatu bola /baju bola di jadiin bisnis ka .

  • @hayatirahmaton8034
    @hayatirahmaton8034 Před 2 lety

    terimakasih ilmu nya pak semoga selalu diberikan kesehatan dan umur yang berkah terus berkarya

  • @nailasuciardiani531
    @nailasuciardiani531 Před 3 lety

    Terimakasih coach, dari sini saya lebih paham 4p marketing. Semoga bermanfaat kepada orang2 banyak.

  • @herruwijayadie2210
    @herruwijayadie2210 Před 7 lety +13

    Terima kasih banyak Coach Hendra Hilman atas sharingnya, sangat bermanfaat bagi saya yang mulai mengembangkan bisnis EMAS di Indonesia melalui Public Gold Indonesia. saya beruntung di awal usaha saya ini dapat melihat video Bapak. sekali lagi terima kasih, teruslah menebar manfaat bagi banyak orang. Salam Sukses EMAS,

  • @heropratamaputraputra6972

    5 Tips yang sangat bermanfaat untuk memulai usaha sendiri :
    1. Fokus kepada hobi/passion.
    2. Hubungankan hobi kepada manfaat.
    3. Fokus kepada
    siapa.
    4. Fokus pada solusi.
    5. Fokus ke 4P marketing.

  • @zalldaily
    @zalldaily Před 4 lety

    Membantu banget coach ...sangat2 membuka pikiran

  • @nurasmi4659
    @nurasmi4659 Před 2 lety

    Semoga tahun ini bisa memulai bisnis dan bisa membuka lapangan pekerjaan untuk orang banyak,semangat untuk kita semua😇

  • @Abhafidz
    @Abhafidz Před 3 lety +5

    Say masi SMP. Mau usaha sejak kecil🙂

  • @nengarin6820
    @nengarin6820 Před 5 lety +4

    Coach,, saya seorang crafter... Dan usaha online dari hasil pengerjaan tangan saya, awalnya iseng setalah 4 tahun di jalani ternyata berkembang, sya baru serius setahunan ini, ternyata wah di luar dugaan saya bisa punya karyawan baru serius 1 tahun, sekarang saya dilema... Saya ingin buka toko offline juga, tapi bingung mau jual apa, karna kalo hasil crafter saya, saya keteteran... Saya gak bisa menanggung buatan saya untuk isi toko... Saya di lema sekarang.

    • @erlinfebri6596
      @erlinfebri6596 Před 5 lety

      Kerjasama sm crafter lain. Sifatnya bagi hasil

  • @feti6627
    @feti6627 Před 3 lety

    Terimakasih banyak coach materi nya🙏ilmunya sangat bermanfaat dan menjadi motivasi saya untuk memulai suatu bisnis 🙏👍

  • @ruliniati7733
    @ruliniati7733 Před 3 lety

    Terimakasih pak, atas vidionyo semoga ini menjadi motivasi untuk saya dan membuat diri saya lebih semangat untuk terus meningkatkan hobby.

  • @apriyanti7825
    @apriyanti7825 Před 4 lety +3

    Gimana ko caranya agar kita berani ambil action didalam usaha kita, secara kebanyakan orang mau memulai usaha namun mereka juga kebnyakan rugi dan takut bangkrut 😂mohon ko bntu kasih pencegahan 🙏🙏🙏

  • @cetarbahana5843
    @cetarbahana5843 Před 5 lety +19

    4P marketing
    Price
    Place
    Promotion
    Product

  • @fitrasanjaya3395
    @fitrasanjaya3395 Před 3 lety +1

    Semoga kita semua menjadi orang" yg sukses 🙏

  • @iwanack3552
    @iwanack3552 Před 3 lety +1

    Salam kenal ciach
    Mkdh atas tips tipsnya sangat membantu seksli
    Smg coach sukses selalu

  • @monalisaturangan6290
    @monalisaturangan6290 Před 3 lety +12

    yang baru tahun 2020 kesinii like😂

  • @RealJifan
    @RealJifan Před 5 lety +41

    Apa cuma gua yang ngilu liat pas nulis di papan dengan spidol itu, coach next saran saya kedepan pake sesuatu yang gk bunyi sek sek sek ngilu gagal fokus

  • @sujionoyono9292
    @sujionoyono9292 Před 5 lety

    intinya harus fokus... mantap pak trims motifasinya

  • @easydrawingintan3837
    @easydrawingintan3837 Před 4 lety

    Mantaap coach. Trimakasih pencerahannya.

  • @kandardinata4960
    @kandardinata4960 Před 5 lety +7

    Coac saya anak muda yg sedang ngedrop,, putus asa,, lelah..
    Smenjak 2 thn yg lalu, krn sy hancur, bisnis sy bangkrut, yg ada utang yg bsr ,, saat ini sy udah hilang smangat untk memulai lg.

    • @abilhaqkarim7391
      @abilhaqkarim7391 Před 4 lety +1

      Jgn kyk gt

    • @7thfloor712
      @7thfloor712 Před 4 lety

      Kak, harus smangatt jangan menyerahhh . Gua jg mau coba bisnis

    • @solehahsolehah4687
      @solehahsolehah4687 Před 4 lety +1

      Semangat jangan menyerah!
      Inna ma'al 'usri yusron "sesungguhnya setelah kesusahan itu ada kemudahan"

    • @burhannuddin4861
      @burhannuddin4861 Před 4 lety

      Kandar Dinata
      Usaha apa kak memangnya

  • @ifhaaayu4443
    @ifhaaayu4443 Před 5 lety +58

    Ya allah mudahkan bisnis baju hamba

  • @selioktapiya7543
    @selioktapiya7543 Před 3 lety +1

    Untuk memulai suatu usaha harus memiliki tekat dan ketekunan dalam menjalani usahanya, video ini sangatlah menginspirasi bnyak orang dan bermanfaat untuk kedepannya. semoga kedepannya saya adalah salah satu pengusaha yg sukses, amiinn😊

  • @lotslivingonthestreet
    @lotslivingonthestreet Před 2 lety +1

    terimakasih coach! semoga ilmunya bermanfaat buat org banyak.

  • @geraldsimanullang4016
    @geraldsimanullang4016 Před 5 lety +8

    Passion saya adalah musik. Sekarang saya punya usaha konveksi kaos dengan omset rata2 sekitar 9jt per bulan. Terkadang saya merasa bisnis saya sekarang tidak sesuai dengan passion saya. Saya berpikir untuk menyalurkan passion saya ke bidang usaha dan bisnis tapi tidak tau mau ke mana tetapi tentu saja tidak meninggalkan usaha saya yang sekarang. Mohon saran atau pendapat dari coach dan teman2 🙏

    • @hendrahilman
      @hendrahilman  Před 5 lety +1

      Pak, jika Passionnya musik, mengapa jual kaos?
      Apa yang PALING dicari dari Bisnis yang dikerjakan oleh Bapak? apakah Profit? apakah bisnis yang sesuai dengan Passion Bapak? apakah percepatan Omset? Apakah Trend? mungkin ini harus dijawab dulu

    • @geraldsimanullang4016
      @geraldsimanullang4016 Před 5 lety

      @@hendrahilman kemarin saya memulai bisnis konveksi bersama sepupu saya karena butuh uang coach 😅 saya sekarang 21 tahun dan sepupu saya 20 tahun

    • @nyollll_5869
      @nyollll_5869 Před 4 lety

      Di ambil dri pengalaman temen sya . Dia hobby musik dan akhirnya di buat studio musik dan buat lagu atau cover lagu.

  • @anasanugerah9213
    @anasanugerah9213 Před 5 lety +19

    Gagal Fokus Belakang Gambar Bola dengan lambang Zionis gkgkg

  • @jeryjack2592
    @jeryjack2592 Před 3 lety +1

    Mantul pengajaran nya enak di resap

  • @achmadsyaiffudin9723
    @achmadsyaiffudin9723 Před 5 lety

    Terimakasih tuk pengarahannya!

  • @royanirona3886
    @royanirona3886 Před 5 lety +10

    Ntah knp saya fokusnya malah ke fashion bpk.. ada bagusnya jika memakai kemeja dan dasi aj lbh kegiatan gagah. Tali² tsb dihindari.

  • @sofianinurazizah2644
    @sofianinurazizah2644 Před 5 lety +5

    Bagaimana jika untuk tips pertama saja belum ketebak sama diri sendiri 🙁

    • @abdulsyahid2360
      @abdulsyahid2360 Před 4 lety

      Kamu jalan2 keluar, lalu pandang bisnis orang2 sekitarmu, contek, modif, lalu jual

  • @naswanabila4930
    @naswanabila4930 Před 3 lety

    Luarbiasa coach.terimakasih vidionya sangat menginspirasi

  • @renifebriantirenifebrianti878

    Terima kasih pak atas motivasi nya, semoga bermanfaat buat semua yg lagi b usaha

  • @hendrip4817
    @hendrip4817 Před 5 lety +5

    Pengen resign dr kerjaan karyawan n mulai usaha sendiri. Modal udah ada. Tp takut utk memulai. Takut ama nyiyiran tetangga, istri n mertua 😣

    • @nimaderusmiatidekrus3732
      @nimaderusmiatidekrus3732 Před 5 lety

      Bisnis barru nikah makanya bro

    • @hendrahilman
      @hendrahilman  Před 5 lety +2

      mulai dari kecil2an dulu aja..belajar dari orang2 yang baru mulai bisnis, plus nonton video2 youtube tentang memulai bisnis..

    • @worosalim6866
      @worosalim6866 Před 4 lety

      Ini yg disebut mental blok mas🤣🤣mikirin pikiran orang mah g akan selesai sampai kiamat.pdhl kita yg mau usaha.omongan maah akan ada.mas sukses diomongin..apalagi gagal🤣🤣🤣tutup.kuping jalan aja

  • @libra1809
    @libra1809 Před 5 lety +6

    Saya tidak mengerti dengan passion saya.
    Saya suka usaha ternak tetapi apakah passion saya bisa berhasil.

    • @panda29
      @panda29 Před 5 lety

      Klo Blum mencoba mana tahu.....

    • @dandiarbani4654
      @dandiarbani4654 Před 4 lety

      Kita sama bro, saya punya lahan dikit di mulai dengan menanam pakan, terus nabung buat beli indukan ternak..yah mulai dari kecil dulu lah

  • @asmaulhusna3301
    @asmaulhusna3301 Před 4 lety

    Terimakasih bapak.. materinya sangat bermanfaat bagi saya dan orang-orang yang ingin memulai bisnis..

  • @larafitriaagustina3077

    Terimakasih coach,semoga vidio ini bermanfaat untuk saya kedepannya 🙏🙏🙏