BRAVO TNI! Indonesia Kirim Bantuan Kemanusiaan Ke Palestina Lewat Airdrop

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 2. 04. 2024
  • Pada sebuah kawasan di Utara Gaza, terdapat 300.000 warga Palestina yang hidup dengan sedikit makanan dan air bersih. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) melaporkan bahwa anak-anak sekarat karena kelaparan, sementara akses pengiriman bantuan via darat terputus sejak tahap pertama serangan darat Israel beberapa bulan lalu. Karena itu, sejumlah Negara berinisiatif mengirim bantuan via udara yang dikenal dengan istilah airdrop. Setidaknya deretan negara, termasuk Indonesia yang diwakili Tentara Nasional Indonesia (TNI), juga melakukan hal serupa. Dan berikut ulasannya untuk kalian simak!
    • Data Pengetahuan
    Disclaimer: gambar, ataupun video yang ada di Channel ini terkadang berasal dari berbagai sumber media lain. Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber tersebut. Jika ada masalah terkait hal ini, Anda dapat menghubungi kami di sini
    For copyright matters please contact us at: dfsosmed@gmail.com

Komentáře • 49

  • @monsieurzizou6932
    @monsieurzizou6932 Před 29 dny +5

    Alhamdulillah..semoga bisa menjadi saksi di hari penghakiman kelak..bahwa Indonesia sudah berusaha keras membantu Palestina

  • @user-xm2mt1hw3q
    @user-xm2mt1hw3q Před 29 dny +2

    Bangga punya tni,NKRI indonesia fre palestin💪💪💪

  • @KentutBerdahakKB
    @KentutBerdahakKB Před 29 dny +3

    TNI JAYA SELALU 💪🏻🇮🇩🔥🇵🇸👍🏻

  • @rekotio
    @rekotio Před 29 dny +3

    Alhamdulillah maju terus dan sehat selalu TNI INDONESIA

  • @sinardinsinardin1093
    @sinardinsinardin1093 Před 29 dny +2

    ya allah mudahkan segala urusan tentara nasional indonesia dlm usaha membantu saudara" kami yg ada di palestina, hanya Engkau ya Allah yg mengetahui apa" yg ada di langit dan bumi sehingga begitu sasahnya kami ingin membantu saudara" kami yg membutuhkan bantuan kemanusiaan, lindungilah mereka yg terzolimi aamiin

  • @ArfaNurdin
    @ArfaNurdin Před 29 dny +1

    Kirim itu pasukan,, bukan hanya bantuan bantuan dan bantuan saja,, tindakan bangsa ini harusLah sesuai dengan amanat UUD 45, di mana harus mengambil andiL upaya yg nyata daLam menghapuskan penjajah dimuka bumi ini,,
    Jangan kita seoLah oLah pura pura tida tau,, bersikapLah seperti Layaknya ksatria,, jadiLah kita sebagai bangsa dan pemimpin yg punya wibawa di mata masyarakat terLebih di mata Dunia..
    Free 🇵🇸

  • @opinigino6937
    @opinigino6937 Před 29 dny +3

    Assalamu Alaikum vidio yang keren sahab atku. salam sukses ya.

  • @adiputrabiolartika5182
    @adiputrabiolartika5182 Před 29 dny +4

    Respect untuk TNI, berjaya demi kemanusiaan ❤

  • @SASTRO313
    @SASTRO313 Před 29 dny +4

    Mantap TNI....!!!❤❤❤

  • @bowosetumbu4211
    @bowosetumbu4211 Před 29 dny +4

    Allah Tuhan Maha Melihat Segala Sesuatu pasti membalas kebaikan-kebaikanya TNI Indonesia Yordania Terimakasih . Alkhamdulilahirabilngalamin..

  • @DauddavidDaud
    @DauddavidDaud Před 29 dny +1

    Maju tak gentar membela yang benar TNI

  • @HM_Channel1V3
    @HM_Channel1V3 Před 29 dny +4

    Alhamdulilah thanks ye Kerajaan Indonesia,jika kalian lead bawalah kami bersama-sama anda,kami blh membantu apa-apa kerja.

    • @TrahsasmomiHARJO
      @TrahsasmomiHARJO Před 29 dny

      Rajanya siapa bang

    • @fatimabubi5703
      @fatimabubi5703 Před 29 dny

      Indonesia bukan kerajaan tapi negara republik

    • @HM_Channel1V3
      @HM_Channel1V3 Před 29 dny

      @@fatimabubi5703 Kamu tidak tidak tahu perkataan kerajaan@Government tu apa?tak sekolah ke?

  • @TriaNingRum_
    @TriaNingRum_ Před 28 dny

    Bravo TNI saya mendukungmu...

  • @maswansiak6981
    @maswansiak6981 Před 29 dny

    ❤❤❤❤❤ Indonesia KU ❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤ semoga bermanfaat dan berkah tuk saudaraku di palistina ❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤

  • @agusyusufalfarauqh3370
    @agusyusufalfarauqh3370 Před 29 dny +1

    Saya siap untuk digunakan untuk melakukan sesuatu di palistina... ALLAH HUAKHBAR....

  • @jimyzen8910
    @jimyzen8910 Před 29 dny +2

    Bravo. TNI. 😂🇵🇸🇵🇸🇵🇸❤❤❤🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩

  • @rusminnuryadin4839
    @rusminnuryadin4839 Před 29 dny +1

    Alhamdulillah

  • @MuhammadSaidAziz
    @MuhammadSaidAziz Před 29 dny +1

    Ada banyak arang2 dan bahan pangan bisa di turunkan via jalur udara, tapi ada barang yang tidak boleh yaitu; yang mudah pecah bila terempas (piring gelas kaca, telur mentah) ..

  • @kenanrafa8362
    @kenanrafa8362 Před 27 dny

    Alhamdulillah ya Allah semoga semua lancar

  • @muhammadfarhanramadhani4627

    Pertama 0:06

  • @hennyjohannes1406
    @hennyjohannes1406 Před 29 dny

    Bravo Indonesia turun langsung ke GAZA berhadapan dengan ^ ISRAEL * itu yang kita semua setuju 🆗

  • @EliteTVMan-agent
    @EliteTVMan-agent Před 29 dny +2

    Waktunya kita turun gunung untuk Palestina

  • @user-hz5hi5mh8g
    @user-hz5hi5mh8g Před 29 dny

    Sekalian kirim ribuan TNI ke gaza

  • @sriwahyudi7702
    @sriwahyudi7702 Před 29 dny +1

    Bagaimana dengan kehidupan warga Papua yang hidup dibawah kelayakan hidup pada abad ini. Pengerukan kekayaan alam Papua dibawa kemana. Kami prihatin dengan warga Papua.

    • @user-xm2mt1hw3q
      @user-xm2mt1hw3q Před 29 dny

      Semoga saja ada kebijakan untuk rakyat Indonesia dan Papua🤲

  • @wartono4281
    @wartono4281 Před 29 dny +1

    Seyogyanya Zionis Israel dikeroyok Negara2 Arab serta Negara yg bersimpati atas perjuangan dan kemerdekaan PALESTINA, agar Zionis Israel Luluh lantak, sayangnya Negara pendukung Palestina tidak kompak dan Bersatu

  • @FivinTrimurti-oc6cf
    @FivinTrimurti-oc6cf Před 29 dny

    🇵🇸🇮🇩🇵🇸🇮🇩🇵🇸🇮🇩🇵🇸🇮🇩💪💪💪

  • @user-th3hi9dq8q
    @user-th3hi9dq8q Před 29 dny

    Jangan cuman omon doang,buktikan.; saudara kita palestina sangat2 menderita

  • @anggimulya2818
    @anggimulya2818 Před 29 dny

    iya keren membela HAM di gaza ,dari pd yg krja nya malah bikin org sengsara

  • @Ragilonline02
    @Ragilonline02 Před 29 dny +1

    Hati hati Israel ngiri karena sebenarnya israel sendiri membutuhkan bantuan bahan pangan

  • @kadyaja7715
    @kadyaja7715 Před 29 dny +1

    Kenapa gk sekalian kirim pasukan ke gaza

  • @Boomvastic
    @Boomvastic Před 29 dny

    Sate sate....

  • @IndraKecce-sd3sp
    @IndraKecce-sd3sp Před 29 dny

    TNI indo takut MATI😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂
    Bravo hamas ❤❤❤❤❤❤❤

  • @IndraKecce-sd3sp
    @IndraKecce-sd3sp Před 29 dny

    Bravo takut mati🤣🤣🤣🤣🤣🤣
    Makanan terus BOSEN .
    Perang .
    Hamas bravo bravo
    TNI indo nikmati makan tidur gaji dapat😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂

  • @jokobengkulu3707
    @jokobengkulu3707 Před 28 dny

    Satu juta pengsi???? 9 paket bantuan di bagi 1 juta orang pengungsi

  • @user-ut1ym7ff2j
    @user-ut1ym7ff2j Před 20 dny

    Pak Prabowo kenapa LP prajurit TNI ngak ditambah menjadi 300-apa 200 rb diapbnp THN 2024 2025 mendatang

  • @user-ut1ym7ff2j
    @user-ut1ym7ff2j Před 20 dny

    Why

  • @user-ut1ym7ff2j
    @user-ut1ym7ff2j Před 20 dny

    Ngak pen tni

  • @user-gk9qi8ly7v
    @user-gk9qi8ly7v Před 29 dny

    Yang demo demo palestina itu suruh ikut perang sana bukan koar koar aja lu semua

  • @monsieurzizou6932
    @monsieurzizou6932 Před 29 dny +2

    Alhamdulillah..semoga bisa menjadi saksi di hari penghakiman kelak..bahwa Indonesia sudah berusaha keras membantu Palestina