Wajib tau.! Tanah Pertanian Rusak Akibat Pupuk & Pestisida Kimia?, Review Asam Humat - Bahan Organik

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 21. 11. 2020
  • Subscribe channel ini klik : bit.ly/2YfFFvw
    Download jurnal asam humat klik : bit.ly/392SrDN
    Judul : Wajib tau.! Tanah Pertanian Rusak Akibat Pupuk & Pestisida Kimia?, Pembenah Asam Humat - Bahan Organik
    -----------------------------------------
    Efek pemberian pupuk dan pestisida kimia berlebih yang tidak diimbangi dengan pemberian bahan organik baik kompos, pupuk kandang atau kotoran hewan / kohe dan pembenah tanah serta mikroorganisme merupakan salah satu penyebab penurunan kualitas lahan pertanian dan jika ini diteruskan maka bisa terjadi kerusakan lahan pertanian jangka panjangnya.
    Maka didalam video ini, penyuluh pertanian memberikan materi penyuluhan pertanian tentang degradasi lahan, asam humat, bahan organik serta cara dan bahan membuat asam humat.
    Mudah mudahan videonya bermanfaat untuk sahabat tani
    ------------------------------------------
    VIDEO LAINNYA
    Pembuat alkohol medis ciu bekonang : • Kerah Biru: Pengrajin ...
    Rahasia menciptakan air ajaib untuk tanaman : • Belum Banyak Yang Tau ...
    Kenapa bisa terserang hama : • Q&A.! Kenapa tanaman k...
    ----------------------------------------
    Salam Penyuluh Pertanian Lapangan
    Rizali Anshar, S.ST, MM
    Untuk kerjasama konten / keperluan penting terkait
    Telp : 085245631700
    Email : rizalifarming@gmail.com Untuk permintaan narasumber (seminar / pelatihan) dan sponsorship
    Hubungi : WA 085245631700 (Admin)
  • Věda a technologie

Komentáře • 1,8K

  • @PenyuluhPertanianLapangan
    @PenyuluhPertanianLapangan  Před 3 lety +115

    ayo siapa dan dari mana aja nih yang bakal hadir? saya do'akan yg LIKE & SHARE video ini, makin berkah ilmunya.! aamiin.

    • @gembelformosa8668
      @gembelformosa8668 Před 3 lety +2

      anak rantau di taiwan menunggu bekal ilmu pertanian semoga bisa di praktekkan di kampung nanti

    • @PenyuluhPertanianLapangan
      @PenyuluhPertanianLapangan  Před 3 lety +1

      @@gembelformosa8668 siap. muduh mudahan aamiin

    • @ferolydama8779
      @ferolydama8779 Před 3 lety +1

      Jombang hadir

    • @gabrielsinggihwaratmaja3847
      @gabrielsinggihwaratmaja3847 Před 3 lety

      Malang hadir om

    • @gembelformosa8668
      @gembelformosa8668 Před 3 lety

      @@PenyuluhPertanianLapangan amin ... trima kasih atas izin ya...... mudah mudahan tidak mengalami kesalahan seperti yang dulu sampai sampi cari modal lagi ke negri cina amiinn

  • @SitiAisyah-rd8pm
    @SitiAisyah-rd8pm Před rokem +7

    Seharusnya PPL seperti Pak Rizal ini harus ada di desa kami supaya kami lebih berdaya dan PPL yang lainnya di desa kami lebih loyal lagi pada kepentingan para petaninya 😄😄😄😄🙏🙏🙏

  • @kokomayo7220
    @kokomayo7220 Před 3 lety +7

    Pak bahas tentang komoditas jagung pak, untuk penanaman dan pemupukan fase vegetatif dan genratif pak.

  • @ebes7564
    @ebes7564 Před 3 lety +2

    Sangat2 setuju pak klu di buat kan video asam humat nya...
    Semoga segera terlaksana pak video nya...
    Saya tunggu video nya pak...( lampung )

  • @primabayumanura5250
    @primabayumanura5250 Před 3 lety +1

    Mantab
    Trimksh infonya
    Ditunggu pembuatan poc nya pak

  • @bintangazriel1747
    @bintangazriel1747 Před 3 lety +6

    Di tunggu pocnya pak , bahas mikroba positif buat pertanian pak kyk PGPR ,EM4 ,Nitrobacter penasaran bedanya apa kalo di kombin rusak pafi enggak

  • @manhard4080
    @manhard4080 Před 10 měsíci +4

    Allaah sll menghadirkan orang2 hebat d saat yg tepat
    Terima ksh bnyk pak.Rizal
    Salam sehat n sll berkarya.

  • @rinaxiaomi3471
    @rinaxiaomi3471 Před 3 lety +2

    Nyimak terus bang mantap lanjut terus...

  • @suparmantraveler4586
    @suparmantraveler4586 Před rokem

    Detail sekali dan mudah untuk di pahami pak,DA lam pembahasan NY
    Mudah2 Han bnyk yg trbantu dengan ilmu yg bermanfaat ini

  • @erlandchanel9889
    @erlandchanel9889 Před 3 lety +4

    Thank ilmux pak 👍👍

  • @kholiszhirooorangpati7104

    Aku juga nonton asumsi dah lama..? Paling realistis kalo memberi penjelasan,, banyak darisine yang saya terapkan di kebun sendiri..?

  • @maskulin5368
    @maskulin5368 Před 3 lety

    Konten ini berhubungan sama video terbatu yg feat sama mas zakaria di jepang. Mantapp 👍👍👍

  • @wahidinmasnur7504
    @wahidinmasnur7504 Před 3 lety +4

    4,14, sering di sebut juga dengan singkatan, KOHE, (kotoran hewan)

  • @FadoL-me9ho
    @FadoL-me9ho Před 3 lety +9

    Salah satu contoh adegan yang Mengedepankan kesantunan pada setiap konten PPL adalah ketika mau jeda iklan, Pak Rizal selalu memberikan announcement terlebih dahulu,, 👌😎🤜🤛

    • @PenyuluhPertanianLapangan
      @PenyuluhPertanianLapangan  Před 3 lety

      hehehe. iya pak. makanya saya sebelum shooting harus betul2 ngonsep dan punya timer didepan saya. supaya tau menit keberapa mau masukin iklan.hehehe

    • @bukhori5282
      @bukhori5282 Před 3 lety

      @@PenyuluhPertanianLapangan pak bisa minta no wa?

  • @tuhariwsb391
    @tuhariwsb391 Před 4 měsíci +1

    Saya suka penyuluan tersebut
    Terima kasih atas pemberitahuannya

  • @frelly6537
    @frelly6537 Před 3 lety +1

    Alhamdulillah tambah ilmu.tambah sehat.tambah rejeki bagi kita semua amin 🙏🙏

  • @JHONPEDIA
    @JHONPEDIA Před 3 lety +3

    Ditunggu min pembuatan pocnya min

  • @cv_jaya_nusantara_tani
    @cv_jaya_nusantara_tani Před 7 měsíci +3

    Mantap Suhu.. 👍👍👍.. Satu Aliran.. 🙏🙏🙏

  • @dewanto3810
    @dewanto3810 Před 6 měsíci

    Selalu menjadi referensi dalam berbudidaya, sehat selalu pak agar kami para petani semakin pinter.
    Pak bikin konten giman cara agar pupuk jadi slow release

  • @sobatGMR
    @sobatGMR Před 2 lety

    Ngawi hadir bang,petani pemula melon,nyimak ilmunya,biar manfaat berkah dunia wal aqirat

  • @zakiarezitakurniati4300
    @zakiarezitakurniati4300 Před 3 lety +4

    Ditunggu pembuatan teamnya,biar dapat nonton video pembuatan asam humat dgn jerami dan POC nya juga.makasih

  • @loro864
    @loro864 Před 3 lety +6

    Mo tanya pak. Berapa lama pupuk petroganik bisa terserap oleh tanaman. Terima kasih

  • @dafidyogik2036
    @dafidyogik2036 Před 3 lety +1

    Alhamdulillah,,terima kasih pak request saya dikabulkan 👍👍👍

  • @aluysiarenievivasilvia1837

    Pembahasannya Pak Rizal lengkap, padat dan mudah dimengerti. Jd makin tahu dan nambah ilmu terus. Trm kasih🙏😀

  • @mukhlisin1944
    @mukhlisin1944 Před 2 lety +3

    salam dari jambi pak rizal, izin bertanya apakah asam humat, asam amino, mikoriza, tricodherma dan rizobium boleh di campurkan menjadi satu dengan media air ataupun dicampur dengan pupuk kompos/organik, terima kasih

  • @daruldarul1805
    @daruldarul1805 Před 3 lety +4

    Hadir petani BM brebes

  • @fananinoakhmad7609
    @fananinoakhmad7609 Před 3 lety

    Terus semangat bang bikin videonya...sangat bermanfaat

  • @hallaabin5637
    @hallaabin5637 Před 3 lety +1

    Terima kasih banyak.

  • @albaaje1943
    @albaaje1943 Před rokem +3

    Pak. Bolehkah asam humat di campur dgn air jakaba (di kocor) utk tanaman padi usia generatif? Klo boleh brp perbandingannya. Makasih

  • @Heritech-nw4mf
    @Heritech-nw4mf Před 3 lety +4

    Saya subscribe biar bisa cepat dapat team pro yg amanah 🤲

  • @andrizanhjember1695
    @andrizanhjember1695 Před rokem +2

    Asli, Asam Humat kaya manfaat..
    Salam Petani Indonesia

  • @nowchanel481
    @nowchanel481 Před 2 lety +2

    Humoriez cedak semanak,lembah manah,murah senyum,ndagel,ngguya ngguyu,mesam mesem,awet muda 😀😀

  • @alfanmuhaimin257
    @alfanmuhaimin257 Před 3 lety +12

    Mantap pak, pembahasannya membumi. Semangat bikin kontennya pak. & semoga pertanian Indonesia makin maju.

    • @PenyuluhPertanianLapangan
      @PenyuluhPertanianLapangan  Před 3 lety +1

      aamiin. terima kasih dukungannya

    • @azariyaharis6786
      @azariyaharis6786 Před 3 lety

      @@PenyuluhPertanianLapangan apakah asam humat bisa dicampurkan pada ramuan fermentasi untuk pupuk kandang/kompos?

    • @user-hx3jh8ud8u
      @user-hx3jh8ud8u Před 2 dny

      ​@@PenyuluhPertanianLapangan apakah asam humat dapat di aplikasikan dengan cara di tabur pada tanaman jagung pak?

  • @suburisasichannel8233
    @suburisasichannel8233 Před 3 lety +3

    Mantap pak, saya selalu ikuti cara2 dan tipsnya , Alhamdulillah tanaman saya menjadi baik semua pertumbuhannya , semangat pak dalam memberikan informasi kepada kami yg masih pemula dalam bercocok tanam, cara penyampaian nya juga mudah dimengerti, saya juga belajar semoga chanel saya yg membahas tanaman juga bisa besar seperti chanel ini. Amiin

  • @setyokuntoro2228
    @setyokuntoro2228 Před 5 měsíci +1

    Terima kasih ilmunya. Seperti kuliah singkat. Sayang saya telat tahunya dan sudah merugi puluhan juta. Tapi ini pembelajaran berharga

  • @kebunadg7599
    @kebunadg7599 Před 3 lety

    Trimakasih kang,sangat bermanfaat.
    Semoga tanamn ku bisa tumbuh subur dan hasil memuaskan.dan Chanel KEBUN ADG bisa berkembang seperti PEYULUH PERTANIAN LAPANGAN..terimakasih kang

  • @muhammadalipha8220
    @muhammadalipha8220 Před 3 lety +5

    Baru beres kuliah dari dosen, nonton video ini berasa kuliah lagi :)

  • @Terbuka_Hijau-01.
    @Terbuka_Hijau-01. Před 3 lety +9

    Om, sebenarnya kandungan Asam Humat itu apa

  • @user-pc9qj1rr6j
    @user-pc9qj1rr6j Před 19 dny +1

    Penjelasan yang sangat bermanfaat bagi pemula. Terima kasih pak

  • @rizkimaulaya8158
    @rizkimaulaya8158 Před 3 lety +1

    Mantapp,, tks ilmunya pak,, sangat bermanfa'at

  • @joe_paijoechanel7771
    @joe_paijoechanel7771 Před 3 lety +3

    Om , membahas tentang penyerbukan juga dong,,
    Dan pestisida'' atau pupuk yang mungkin menghambat penyerbukan serangga
    Kan juga berpengaruh dalam pembuahan''
    Trimakasih
    Slm dari pecinta tambulapot
    🙏🙏🙏

  • @PenyuluhPertanianLapangan
    @PenyuluhPertanianLapangan  Před 3 lety +30

    sebagai tambahan informasi, PETROGANIK juga punya kandungan asam humat. jadi silakan kalau mau membenahi tanahnya juga pakai petroganik. oke?

    • @hadywidaryanto411
      @hadywidaryanto411 Před 3 lety +3

      Petroganik apa harus di fermentasi dulu bang soalnya sudah 20 hari saya tabur di lahan untuk padi setelah digaru sampai sekarang masih utuh granul..?

    • @PenyuluhPertanianLapangan
      @PenyuluhPertanianLapangan  Před 3 lety

      @@hadywidaryanto411 memang petroganik dia sifatnya slow release pak. dan mmng butuh waktu cukup lama baru terasa efeknya.

    • @egenmokalu9090
      @egenmokalu9090 Před 3 lety +5

      Beberapa petani didaerah saya mengatakan Petroganik,banyak benih rumput.karna di lahan pertanian di tempat kami banyak rumput baru atau yang tidak tahu itu rumput apa.

    • @puterabungsu8693
      @puterabungsu8693 Před 3 lety

      dosis nya gimana pak

    • @PenyuluhPertanianLapangan
      @PenyuluhPertanianLapangan  Před 3 lety +2

      @@egenmokalu9090 harusnya enggak bkin tumbuh rumput baru lho pak, krna setau saya proses pabrikasi bahan organiknya sdh melalui pemanasan buat mematikan rumput rumputnya.

  • @salmanvlog
    @salmanvlog Před 3 lety +1

    Alhamdulillah...langganan chanel ini isinya ilmu semua teman teman👍
    Ijin belajar pak🙏

  • @endarsudarsih5690
    @endarsudarsih5690 Před 10 měsíci

    Mantep trimakasih Pak Rizal

  • @bennirinaldi8937
    @bennirinaldi8937 Před 3 lety +4

    Maaf om, bukannya lebih tepat kita menyebut Pestisida Sintetik daripada Kimia?

  • @OMTANTRAVLOG
    @OMTANTRAVLOG Před 3 lety +3

    pusing saya dengernya mas🙄

  • @niningsiagian7191
    @niningsiagian7191 Před 2 lety +1

    Senengnya itu suranya kenceng banget om semangat terus om!!

  • @jayadird671
    @jayadird671 Před 2 lety +1

    salam sukses kang rizal, sehat selalu, dilancarkan urusan dan rejekinya, aamiin.. bantu kami buat vidio langsung dilapangan, misal dilahan tanam buncis bagaimana proses dari persiapan lahan sampai panen, bagaimana proses perawatan, antisipasi dan penanganan bila terjadi serangan hama atau virus. jadi bisa membantu atau menambah ilmu bagi kawan kawan tani pemula. terima kasih.

  • @adinet4910
    @adinet4910 Před 9 měsíci +1

    Terimakasih ilmunya bg 😊

  • @wardanipuspito8648
    @wardanipuspito8648 Před 3 lety

    Alhamdulillah, terasa kuliah lagi ni..banyak ilmu yg mesti dipelajari..
    Terimakasih boss...

  • @bujangparindu1416
    @bujangparindu1416 Před 2 lety

    Sangat bermanfaat 👍🤝💪💪

  • @khairulusman6252
    @khairulusman6252 Před rokem +1

    Mantap pak insyinyur

  • @suyudbinsarino7683
    @suyudbinsarino7683 Před 3 lety +1

    Alhamdulillah nemuin mu tentang bertanam.srmoga banyak berkah. Selamat berkarya

  • @ronalrajulan
    @ronalrajulan Před 3 lety +1

    Bahas juga nanti ya pak cara budidaya bawang merah yang baik dan benar

  • @muhamadmuslim8072
    @muhamadmuslim8072 Před 2 lety

    Cocok nih kayaknya buat ngolah tanah bekas tabulampot

  • @masbojonegoro3799
    @masbojonegoro3799 Před 2 lety

    Sangat bermanfaat pak dosen ilmunya.
    Numpang tanya pak dosen ,,bisakah kaptan di campur asamhumad mohon penjelasanya 🙏
    Slm sehat selalu dr sahabat tani bojonegoro 🙏

  • @mbspedulilingkungan...4053

    Mantaap...bisa membantu petani dipedesaan tentang pengelolaan tanah yg baik...

  • @dickydarmawan6960
    @dickydarmawan6960 Před rokem +1

    Baru ketemu ilmunya🙏🙏🙏

  • @muslehudinassembahuluny7677

    Mantap pak.. Semoga bermanfaat.. Amiin

  • @yudilesmono6111
    @yudilesmono6111 Před 3 lety

    salam kenal, saya yudi dari lampung, coba tolong dibahas sistem pertanian permakultur, cover crop, tera petra, dan pertanian tanpa kimia

  • @ujangsagalawhae5030
    @ujangsagalawhae5030 Před 3 lety +1

    Makasih ilmunya booskuu.. Mantap..

  • @sudartodiksani6342
    @sudartodiksani6342 Před 2 lety

    mks Bang... Salam sehat slalu

  • @alfaraz5138
    @alfaraz5138 Před 3 lety

    Serasa ikut kuliah. Mantab pak

  • @jayap.sitompul4012
    @jayap.sitompul4012 Před 3 lety +2

    SETUJU DENGAN KONTEN INI... BAPAK SELAKU PPL TELAH MENJAGA KESEIMBANGAN DAN KESUBURAN EKOSISTEM ALAM SERTA MEMBANTU PARA PETANI DARI RESIKO TINGGINYA BIAYA PRODUKSI APABILA MENGGUNAKAN PUPUK KIMIA. TERUS BERKARYA PAK.

  • @syafiqbettaikbc1697
    @syafiqbettaikbc1697 Před 3 lety

    Jgan lupa ya pak membuat vdio cara membuat asam humat cair n padat.. D tinggu vdionya.. Sudah letih membeli pak... Mahu cuba membuat sendri

  • @idrismaulana3265
    @idrismaulana3265 Před 3 lety +2

    Semangat untuk bertani.... Informasi yang bermanfaat untuk dipraktekkan di pertanian...

  • @iininayatalhakim7959
    @iininayatalhakim7959 Před 3 lety +1

    Nuhun. Penjelasan sgt penting.

  • @akmalgardenpecintasholawat

    Jember Hadir Om, Trimakasih Ilmunya

  • @jainulansori7910
    @jainulansori7910 Před 3 lety +1

    Tetap setia nonton ini channel ...byk ilmu di dalamx

  • @murnihati1937
    @murnihati1937 Před 3 lety +2

    Terima ksh ilmunya bos

  • @KebunLangit67
    @KebunLangit67 Před 3 lety

    mantap mksh ya infonya...👍👍👍🙏

  • @ericyudiyanto8940
    @ericyudiyanto8940 Před 3 lety +2

    Yes.... makasih pak, req nya bakal kejawab 😁😁. Semoga sukses dan sehat selalu 🙏🙏🙏

  • @hinandangnasution7023
    @hinandangnasution7023 Před 3 lety +1

    Mantap senior
    ..
    Sangat bermanfaat

  • @isnaldi1929
    @isnaldi1929 Před rokem +1

    Mantap mas di tungu konten asam humat

  • @peregrinefcl5050
    @peregrinefcl5050 Před 3 lety

    Terima kasih ilmu nya pak..
    Pak, asam humat ini baik digunakan pada masa vegetatif atau generatif tanaman? 🙏

  • @maskurigarden
    @maskurigarden Před 3 lety +2

    Mantap penjelasannya.baru mau coba aplikasi asam humat 😁👍

  • @sindicantik6510
    @sindicantik6510 Před 3 lety

    Makasih ilmunya bang. Dr papua hadir

  • @persil9416
    @persil9416 Před rokem +1

    Terimakasih atas informasinya bang 👍👍

  • @zaryantozar2871
    @zaryantozar2871 Před rokem +1

    Terimakasih ilmunya ya pak
    Mohon informasi di mana dapat membeli asam humat.
    Terima kasih

  • @bonnymsliver
    @bonnymsliver Před 2 lety +2

    Pak, tanaman pare (hst 50) boleh di cor asam humat tanpa dicampur pupuk lainnya? Dan dosis nya brp? Terimakasih banyak pak....sukses selalu pak

  • @iwannuryadin8254
    @iwannuryadin8254 Před 3 lety +1

    Pak boleh gk review produk dari GDM.

  • @depapahlan8415
    @depapahlan8415 Před 3 lety

    Trima kasih pencerahan nya

  • @dewilialia7585
    @dewilialia7585 Před 2 lety

    Mantap info tani ya,,,,,

  • @kdjirul8595
    @kdjirul8595 Před 2 lety

    Pak rizal mau tanya,rekomendasi untuk tanaman cabai, lebih baik kohe atau petroganik ...

  • @MIlham-un5ru
    @MIlham-un5ru Před 2 lety

    Abang pupuk yang rekomendasi untuk untuk tanaman cengkeh nya dong

  • @radenroby5911
    @radenroby5911 Před 2 lety

    Makasih ilmunya pak...👨‍🎓

  • @petanipemula9254
    @petanipemula9254 Před 3 lety +2

    sumatra selatan harus oline belinya.
    di tempat ku gk ada

  • @djart6423
    @djart6423 Před rokem

    Salam sehat n sukses sll dr Kediri pak

  • @randomvlogchannel2871
    @randomvlogchannel2871 Před 2 lety

    JELAS BET!!!!!
    BAGUS OM

  • @arisrenggiri5822
    @arisrenggiri5822 Před 3 lety +1

    Jooos bang..video ny..
    Semangat truuus

    • @asuransiasuransi8100
      @asuransiasuransi8100 Před 3 lety

      Malam Pak ...mau minta info kalau lahan bekas pertambangan gimana cara membuat tanah jadi subur lagi..sekarang kondisi agak berpasir ..tapi blm cek ph nya...terima kasih

  • @kasmad449
    @kasmad449 Před 2 lety

    Gan , boleh ga power soil dicampur dengan anfus.. untuk lahan janda..🖐🙏🙏

  • @wongtani8380
    @wongtani8380 Před 3 lety +1

    Pak, aplikasi asam humat pada tanah yg masam (PH rendah) boleh nggak pak? Matur suwun pak..sukses selalu.👍

  • @sabirinlahei3393
    @sabirinlahei3393 Před 3 lety +1

    Pian ni 👍👍👍👍 berkah ilmunya bang🤲🤲🤲

  • @RumahJombloo
    @RumahJombloo Před 7 měsíci +2

    Seneng banget kalo liat konten pertanian 😢 aku punya lahan nganggur 1/2 hektar gak pernah digarap jd semak belukar 😭 gak ada bakat bertani 🥺
    Padahal Didaerahku harga pangan mahal2 ☹️ cabe rawit aja saat ini 120rb per kilo 🥴 ubi ungu 10rb-20rb per kilo 🥺 Melon itu serasa buah sultan 15rb-20rb per kilo 😪 Jagung manis 10rb-15rb per kilo 🫠

  • @arsudin84din63
    @arsudin84din63 Před 3 lety +2

    Assalamualaikum pa bos minta penjelasanya antara hama penyakit dan bakteri dan juga contohnya

  • @khairsyah7293
    @khairsyah7293 Před 2 lety

    Langsung aja klo udah ada penjelsan gak perlu terlalu melebar penjelesan nya ,,,klo emang bermanfaat bagi petani insya allah berkah yg buat konten,,,,ringkas jelas mudah di pahami pasti byk subcribe nya,,,,,,

  • @eska1696
    @eska1696 Před 3 lety +1

    Pak bahas black phosphor

  • @agricolabhataraguru6937

    Coba buat konten cara pemakaian asam Jumat pada tanah sawah pak 🙏🙏🙏 pada saat apa aplikasi asam humat di lahan sawah

  • @Safar-dq4vc
    @Safar-dq4vc Před 8 měsíci

    Terima kasih admin, 8:30 aplikasi 1-2 g/L air kocorkan/phn

  • @jokosuranto1789
    @jokosuranto1789 Před 3 lety +1

    Bro , buat penjelasan mengenai biotogrow dan dekomposer m21, ingin ilmunya dr anda bro