WAKTUNYA SPOORING‼️ MENGATASI SETIR YANG TIDAK LURUS KE DEPAN‼️

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 7. 11. 2023
  • Kapan Mobil harus di Spooring!? Apabila setir di mobil anda tidak lurus pada saat jalan lurus ke depan, setir tertarik ke kiri atau ke kanan pada saat jalan, setir tidak lurus pada saat parkir tapi posisi ban sudah lurus ke depan, itu tandanya anda perlu melakukan Spooring!
    Kondisi ini biasanya dipengaruhi oleh adanya setelan pada part kaki-kaki seperti Tie Rod dan Stabilizer yang tidak pas karna jarak tempuh atau karna setelan yang tidak pas pada saat penggantian part!
    #toyotakijang #kijangkapsul #exploremakassar #sulawesiselatan
  • Auta a dopravní prostředky

Komentáře • 4

  • @agmanovski1379
    @agmanovski1379 Před 6 měsíci

    Punyaku udah dispooring gak bisa maksimal katanya. Soalnya dudukan chambernya sering gasruk jadi ada yg penyok sayapnya di baut soppring apakah betul tidak bisa dan harus ganti mas

    • @NammankRahmatullah
      @NammankRahmatullah  Před 6 měsíci

      Ada efek yang terasa gak dari itu??

    • @agmanovski1379
      @agmanovski1379 Před 6 měsíci

      @@NammankRahmatullah gak ada. Cuman cambernya gak bisa ketemu 0 nilainya apa alesan kang sputing aja ya

    • @NammankRahmatullah
      @NammankRahmatullah  Před 6 měsíci

      @@agmanovski1379 bisa jadi… coba nanti cari tempat spooring lain, terus kalo memang dirasa gak ada masalah, nanti kalo ditempat spooring kita ditolak bilang aja yang penting stirnya bisa center dan bannya lurus, itu saja 😄🙏🏻