Pakai yang Ada: Pengelolaan Rumah Tangga Tanpa Ada Sisa

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 8. 09. 2024
  • Berapa kali dalam satu bulan kita membeli barang baru?
    Membeli barang baru sama artinya dengan potensi sampah baru di rumah. Padahal dengan memaksimalkan barang-barang yang ada, kita bisa berhemat sekaligus memanfaatkan semua tanpa sisa. Nurun Sariyah bersama suaminya Abdul Aziz menggagas inisiatif Pakai yang Ada bersama keluarga besar Pesatren As-Safiyah di Rogojampi, Banyuwangi.
    Makanan sisa dijadikan pakan ternak atau mereka kelola lagi dengan bentuk berbeda seperti cireng. Nurun dan Aziz menggunakan banyak barang bekas sebagai sarana kreativitas anak-anak pesantren. Mari simak presentasi mereka dan mendukung gerakan ini mulai dari diri sendiri!

Komentáře • 1