Bendungan Hoover | Semua Rahasia Keajaiban Teknik

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 20. 04. 2022
  • Bendungan Hoover kokoh yang dibangun 80 tahun yang lalu, masih berdiri kokoh dan berfungsi bagi AS di bidang irigasi, pengendalian banjir, dan produksi listrik. Bahkan saat hujan deras, Anda tidak akan melihat bendungan Hoover meluap seperti ini yang menyebabkan kehancuran. Selamat datang di rahasia teknik Bendungan Hoover. Dalam video ini, Anda akan berperan sebagai insinyur desain Bendungan Hoover, Mr. John Savage, serta merancang dan membangun bendungan raksasa di Sungai Colorado Arizona.
    Voice over artist : David K, deepindovoice.com

Komentáře • 1,3K

  • @dirumahajacoffeesemarang830
    @dirumahajacoffeesemarang830 Před 2 lety +636

    Dibalik insinyur hebat selalu ada kuli yang setia menemani 💪

    • @tayotayo5145
      @tayotayo5145 Před 2 lety +53

      tanpa kuli tidak akan ada semuanya

    • @sombongkualat
      @sombongkualat Před 2 lety +43

      Semoga kulinya gajinya juga adil layak

    • @jokosetiyo2471
      @jokosetiyo2471 Před 2 lety +31

      Bersama kuli membangun negeri

    • @buya3m35
      @buya3m35 Před 2 lety +8

      Jangan lupa, setiap kuli, ada BPJS nya,,,

    • @burinem4784
      @burinem4784 Před 2 lety +3

      Mksdnya kuli yg setia itu tumbalnya ya

  • @gaerygaerygaery
    @gaerygaerygaery Před 2 lety +18

    Channel ini harus di apresiasi gak mudah menjelaskan dan mengedit sebuah video dengan detail dari sumber yg akurat 👍👍👍

  • @alifhidayat5458
    @alifhidayat5458 Před 2 lety +441

    80 thn yg lalu teknologi konstruksi mereka sangat canggih untuk di masa yg akan datang.👍

    • @apinsiar2055
      @apinsiar2055 Před 2 lety +34

      Ya mungkin karena biaya yang mendukung kita aja punya penuh Jatiluhur itu orang luar yang buat kita mana bisa

    • @ramadhan582
      @ramadhan582 Před 2 lety +45

      Jauh sebelum pembuatan bendungan ini Raja Zulkarnain sudah membuat tembok pemisah antara manusia dengan yajuj wa ma'juj,,,msih hebat lagi teknologi raja ZULKARNAIN RAHIMAHULLAH,,SEMOGA ALLAH MULIAKAN BELIAU😊😊😊😊....Aaminnn

    • @hermawanawan2652
      @hermawanawan2652 Před 2 lety +59

      @@ramadhan582 beda konteksnya itu bamvang

    • @davidadrianto_adr
      @davidadrianto_adr Před 2 lety +51

      @@hermawanawan2652 apa2 di bawa ke agama 😭

    • @hermawanawan2652
      @hermawanawan2652 Před 2 lety +22

      @@davidadrianto_adr iya aneh gw sama orng yg kyk gtu

  • @micinmasakoajinomoto
    @micinmasakoajinomoto Před 5 měsíci +3

    Sungguh Allah Sang pemilik ilmu pengetahuan, dariNya lah asal ilmu pengetahuan dan akan diberikan kepada para makhluknya yg mau berusaha dan jg belajar.
    Subhanallah, Allahuakbar, La hawla wa la quwatta illa billah.

  • @dermawanputra5694
    @dermawanputra5694 Před 2 lety +3

    John savage yg bekerja keras dimasa itu, sekarang yang menikmati adlh anak cucu mereka yg tinggal disana. Karna John Savage meninggal di tahun 1967. Tinggal nama dengan hasil mahakarya y yg slalu di kenang dan di nikmati sampai hari ini oleh warga Arizona dan Nevada.
    Kira2 begitulah yang namanya pembangunan. Apa yg di bangun sekarang tentu yg menikmati kedepan anak cucu kita.

  • @frans2005
    @frans2005 Před rokem +13

    Bersyukur bgt.... Masih banyak orang2 pintar di Indonesia, Krn video ini di tonton lebih 2.5 juta views... Itu berarti penonton menyukai ilmu dan tehnologi.... Mantap 👍👍

  • @joegombong
    @joegombong Před měsícem

    Di Setiap sukses nya sebuah pekerjaan kontruksi. Kita wajib mendoakan para pekerja yang Gugur dalam proses pembuatan pembangunan kontruksi. Apapun itu. Semoga yang gugur dalam pekerjaan di Terima oleh Allah SWT. Sang pencipta alam semesta ini.
    Aamiin

  • @andiazhar587
    @andiazhar587 Před rokem +2

    Wah ini sih mata kuliah Mekanika Rekayasa/Statika & Mekanika Bahan/Analisa Struktur pada Program Studi Teknik Sipil

  • @bonyvasiusteguh8402
    @bonyvasiusteguh8402 Před rokem +39

    daging semua. terimakasih. dan yg paling layak di beri apresiasi dari video ini adalah sang animator. dia memanjakan mata kita disaat kita mendengar narasi informatif dari video ini. gambaran kita tentang narasi tsbt menjadi sangat jelas. salutt semangat bikin video video edukasi lainyaa. your new subscriber here.

  • @dutamandiri495
    @dutamandiri495 Před 2 lety +191

    Bendungan Hoover ini memang hebat. Selain yg sdh dijelaskan, juga jadi objek pariwisata. Coba deh berkunjung ke sana, pasti akan menjadi pengalaman tak terlupakan😊👍

  • @nowyess
    @nowyess Před 3 měsíci +1

    ❤Terimakasih sudah berkarya membuat animasi konstruksi semua mega bangunan teknik dari beberapa lokasi di penjuru dunia.
    Ini semakin memberikan edukasi bagi masyarakat sipil yang masih awam tentang teknik konstruksi.
    Respect untuk pemilik channel ini🙏

  • @rifanaindrawijaya6921
    @rifanaindrawijaya6921 Před 2 lety +2

    Semuanya itu pastinya adalah bagian dari sifat Pengasih Alloh Ta'ala kepada semua hamba-Nya.
    La haula wala quwwata illa billah.

  • @Warung-AI-Channel
    @Warung-AI-Channel Před 2 lety +108

    RIP buat 96 pekerja...jasa-jasa Kalian tidak akan kami lupakan....Respect 😎👏👏👏

    • @alfienputra1741
      @alfienputra1741 Před 2 lety +3

      ini kenapa bang? Tumbal proyek?

    • @robyhananto1849
      @robyhananto1849 Před 2 lety +6

      @@alfienputra1741 jasanya, para pekerja sudah mendahului kita

    • @windaoktavia4337
      @windaoktavia4337 Před 2 lety +6

      jasa buat kita apa ,....?

    • @farispratama6819
      @farispratama6819 Před 2 lety

      @@windaoktavia4337 tumbal

    • @femasadisaputra6901
      @femasadisaputra6901 Před 2 lety +12

      @@alfienputra1741 meninggal nya banyak bro,ada yg kena dinamit pas peledakan,ada juga yg ketimpah longsor an batu,ada juga yg tenggelam dan banyak lagi

  • @t161sprawotsi3
    @t161sprawotsi3 Před 2 lety +62

    Sangat menakjubkan teknik Kontruksinya. Ternyata lantai dasarnya tidak pakai Tiang Pancang sebagai penggantinya dibuat melengkung untuk mengurangi beban daya dorong .. GOOD JOB .. 🙏❤️👍

    • @agusslametriyadi9835
      @agusslametriyadi9835 Před 2 lety +3

      Meniru berang2

    • @KyzenX14
      @KyzenX14 Před 9 měsíci

      @@agusslametriyadi9835 Betul sekali. Manusia selalu beradaptasi seperti itu.

  • @farriskaikhsan258
    @farriskaikhsan258 Před 2 lety +76

    masyaAlloh.....
    manusia dikarunia akal untuk menjadi pemimpin/pengelola di dunia ini
    semoga berkah buat semua yg terlibat dalam semua pembangunan untuk kesejahteraan umat manusia

    • @BropitTV
      @BropitTV Před 2 lety +10

      Itulah keunggulan manusia dibanding mahluk Allah yg lainnya..Krn mnusia dikaruniai akal pikiran yg super hebat..nah jika ada manusia yg berkelakuan aneh contoh salah 1 nya ada yg suka sesamajenis kan pantaslah dikatakan lbih rendah DRI hewan

    • @intermilan3300
      @intermilan3300 Před 2 lety +6

      akankah pengahafal 30 juzz jambu bisa membuat bendungan seperti ini ?...

    • @cahdulinan7175
      @cahdulinan7175 Před 2 lety +2

      @@intermilan3300 ngimpii

    • @intermilan3300
      @intermilan3300 Před 2 lety +2

      @@cahdulinan7175 hahahahahaa

    • @user-gf9di2uj9m
      @user-gf9di2uj9m Před 2 lety +2

      mereka bisa karena gak mabok agama

  • @endangsetiawan2325
    @endangsetiawan2325 Před 2 lety +46

    Ini adalah satu teknologi apik Amerika dalam manajemen daerah aliran sungai (watershed management). Di negara bagian Tennessee pengelolaan daerah aliran sungai malah dikelola oleh lembaga otorita Tennessee Valley Authority (TVA) dengan wilayah kelolanya unit watershed sungai Tennessee. Canggih! Terimakasih dan apresiasi untuk channel ini.

  • @muhammadmhilie3741
    @muhammadmhilie3741 Před rokem +4

    niat kerja dari hati dan gak korupsi bahan bangunan,,,makanya awet dan cerdas nya bukan maen💞

  • @poniartisyarahnares5907
    @poniartisyarahnares5907 Před 2 lety +6

    gak kebayang gimana caranya manusia yang kecil-kecil bisa membuat bendungan raksasa, hebat mantap 👍👍, channel begini yang manfaat untuk dilihat, daripada channel politik malah bikin pusing😇😇

    • @BropitTV
      @BropitTV Před 2 lety

      Itulah keunggulan manusia dibanding mahluk Allah yg lainnya..Krn mnusia dikaruniai akal pikiran yg super hebat..nah jika ada manusia yg berkelakuan aneh contoh salah 1 nya ada yg suka sesamajenis kan pantaslah dikatakan lbih rendah DRI hewan

    • @ngurahalexs
      @ngurahalexs Před 2 lety

      @@BropitTV ngomong apa bro, mending belajar neuro sains sebleum menghakimi orang

    • @BropitTV
      @BropitTV Před 2 lety

      @@ngurahalexs emng ada yg salah dgn pernyataan sy..sy bukn menghakimi emang knyataan..kalau anda mmbenarkan prilaku itu yg jlas2 hewan saja yg lbih rendah DRI manusia TDK mau melakukannya..Brati anda jg TDK beres...sy tau tentang luarbiasanya pengetahuan sains..namun dsni sy hanya mmbrikan pandangan terkait hebatnya akal pikiran manusia dan mmbrikan pernyataan salah pabila ada manusia yg TDK gunakan potensi akal pikiran selayaknya scara normal...

    • @dewakrisna5227
      @dewakrisna5227 Před 2 lety

      @@BropitTV ga nyambung sih jadi orang,, pasti lu orangnya ga asik

    • @BropitTV
      @BropitTV Před 2 lety

      @@dewakrisna5227 biarlah kmu kata ga nyambung..yg pnting sy SDH mmbrikan pemahaman yg normal terkait khidupan manusia yg shrusnya perlu dipahami wlopun itu hnya sdkit yg kmu cerna

  • @brian0252
    @brian0252 Před 2 lety +2

    Bukan orang normal beliau ini,pikiran normal logic saja tidak mungkin dan mustahil,sungguh luar biasa project bendungan ini best lh.

  • @akirashop3382
    @akirashop3382 Před rokem +3

    Keren sekali,,,secara tdk lgsg kita semua mendapatkan ilmu meskipun tdk berkecimpung d bidang trsebut...cb d tv2 di tanyangin pengehtahuan seperti ini,,pasti akan lebih mantappp...👍👍👍

  • @masbagus1971
    @masbagus1971 Před 2 lety +7

    perhitungannya detail banget. saat itu orang2 yg terlibat dalam proyek adalah orang2 dengan tingkat cengengesan rendah, salut...

    • @SrynFamily
      @SrynFamily Před 2 lety

      jangan lupa, orang orang terdahulu lebih jujur
      angka korupsi lebih kecil ketika ada proyek
      dibuktikan dengan proyek ini bentuk U jadi V
      Salut buat para insinyur yang terlibat 🙏🏻

  • @gilangfebrians
    @gilangfebrians Před 2 lety +9

    Dibalik insinyur hebat ada, pejabat, kontraktor, mandor, kuli, sopir, toko material yang gak korupsi

  • @adecms76
    @adecms76 Před 2 lety +36

    Suatu ilmu pengetahuan yang sangat mendidik bgt. 👍👍👍. Semoga generasi muda penerus di Indonesia, bisa membangun negeri yang lebih maju dan kuat.

  • @naufalaniszhafrankamal3425

    Pemimpin hebat otomatis pengikutnya pun secara tidak langsung dia ikut hebat cerdas. Karena akan banyak pelajaran yg di ambilnya

  • @yanyangustian5603
    @yanyangustian5603 Před 2 lety +31

    Perencanaan yg matang dibuat utk memitigasi semua dampak yg terjadi,selain mempelajari ilmu formal,pengalaman jg sangat diperlukan dalam menentukan keberhasilan suatu proyek.. terima kasih atas sharing ilmu yg sangat bermanfaat.. auto like & subrek ini channelnya hehe 👍

  • @doniedonie4999
    @doniedonie4999 Před 2 lety +81

    Ilmu yang sangat bermanfaat, terima kasih, semua ilmu teknik sipil teraplikasikan di bendungan ini, dan yang sangat mengispirasi adalah bentuk tubuh bendung yang melengkung dimana dalam hal ini tubuh bendung hanya akan menerima gaya tekan atau desakan yang diterima pias2 beton dan yang lebih penting adanya drainase dibawah tubuh bendung untuk mengurangi permeabilitas

  • @nurrohim8686
    @nurrohim8686 Před 2 lety +1

    Video yg sangat sangat berfaedah, bukan sekedar konten..ini konten yang besisi daging semua

  • @arismunandar8777
    @arismunandar8777 Před 2 lety +5

    Gila mind blowing bener, nggak sampe sana kita.
    Benar benar good job.

  • @lambokjadiaman4484
    @lambokjadiaman4484 Před 2 lety +11

    Struktur pelengkung itu sangat cocok dengan material beton. Karena akan meminimalisir tegangan tarik.

  • @dianhidayat3728
    @dianhidayat3728 Před 2 lety +43

    Baru tau usia bendungan ini ternyata udah 80 tahun.. wowww

    • @felixchannel3806
      @felixchannel3806 Před 2 lety

      Pemikiran mereka berkutat dengan kemajuan teknologi

    • @fadilganteng7363
      @fadilganteng7363 Před 2 lety +1

      Ini bendungan yang ada di GTA kan?

    • @rizkyansyahs3273
      @rizkyansyahs3273 Před 2 lety

      @OFFICIAL🕎77x7x7🕎MUSA ISRAEL LEWI-NO KADRONE lu
      Ngehina agama
      Lu pikir lu keren kontol

  • @kelanaground
    @kelanaground Před 7 měsíci

    Bendungan Hoover.. Ada pembangkit listriknya..dgn danaunya, . Ada lorong yg bisa mengatasi luapan air.. Sangat Luar biasa 10:22

  • @alanwidth7928
    @alanwidth7928 Před 24 dny

    Di akhir video saya sangat salut dengan ucapan "penghormatan kpd 96 pekerja yang meninggal pada kontruksi bangunan ini".

  • @randomvideos466
    @randomvideos466 Před 2 lety +6

    Tolong Versi three gorges dam,
    Termasuk prediksi bencana yang terjadi apabila bendungannya jebol

  • @pantaupasargrosir7404
    @pantaupasargrosir7404 Před 2 lety +4

    Keren tekniknya mantap buatanya sangat koko.terima kasih sudah berbagi ilmunya tentang bendungan ini..

  • @MovieStripOfficial
    @MovieStripOfficial Před 2 lety +1

    Cocok nih buat mahasiswa teknik sipil biar mereka bisa termotivasi buat mencetus ide baru dalam pembangunan

  • @pakyimdigi6935
    @pakyimdigi6935 Před 10 měsíci

    Info sains yang baik buat pemirsa sains. Info sains ini tidak bisa ditipu kayak info sejarah.

  • @wahyutriisaputra4591
    @wahyutriisaputra4591 Před 2 lety +118

    Dibalik bangunan Infrastruktur yg Kuat Terdapat Seorang Insinyur yg hebat 👍

    • @didi_abdillah
      @didi_abdillah Před 2 lety +13

      dibalik insinyur yang hebat ada kuli yang bekerja keras

    • @wahyutriisaputra4591
      @wahyutriisaputra4591 Před 2 lety +17

      @@didi_abdillah Dibalik kuli yg hebat, terdapat Sepiring Gorengan, Rokok beserta kopi panas :v😂

    • @pikirantakbernama27272
      @pikirantakbernama27272 Před 2 lety +1

      @@didi_abdillah itu pemodal malas dan insinyur manja bisa apa tanpa kuli tangguh.. .

    • @uwuh7905
      @uwuh7905 Před 2 lety

      Dan tumbal yang banyak
      96 orang tewas selama proses pembangunan

    • @reymedia7384
      @reymedia7384 Před 2 lety +7

      Makanya orang Indonesia gajinya rendah. Karena bangga statusnya sebagai kuli.

  • @gunawanjunaedi8433
    @gunawanjunaedi8433 Před 2 lety +13

    Mantab penjelasannya. Bikin jadi tambah pengetahuan 👍

    • @H1TOGAM1.Z
      @H1TOGAM1.Z Před 2 lety

      @OFFICIAL🕎77x7x7🕎MUSA ISRAELI-LEWI-NO KADRONE lu yang tobat b@b1 gitu amet cari duit ya dengan cara menyebar fitnah miskin ya?

  • @juniorid9856
    @juniorid9856 Před 2 lety +1

    mantap indonesia ga kalah ko brbapa taun ini banyak bendungan yang udah dibangun dan sudah selesai ada 20 bendungan yang di bangun pemerintah selama tahun 2014-2022

  • @slametriadi9508
    @slametriadi9508 Před rokem

    Suatu pembelajaran cara menggunakan dana yang sekali pakai bisa berguna dalam waktu lsma mereka yang terlibat bisa disebut pahlawan bagi rakyat amerika semoga indonesia mempunyai orang orang berjiwa kebangsaan yang akan bermanfaat untuk bangsa bukan menjadi koruptor yang mengkhianati bangsa yang demi kepentingan pribadinya yang semacam ini perlu dibumi hanguskan

  • @vierizona5772
    @vierizona5772 Před rokem +2

    gila sangat detail dan ga nyangka juga banyak sekali tantangan, bukan dari aliran langsung tapi rembesan dan cara penyemenan. sangat mendidik dan penting sekali mematangkan rencana proyek daripada gagal memalukan bahkan memberikan bencana

  • @pecintakucingindonesia3452

    Benar2 bendungan yang butuh pertimbangan matang dalam proses pembuatannya...

  • @arievinadi9900
    @arievinadi9900 Před 2 lety +1

    Ini salah satu channel yg paling gw tunggu upload videonya.

  • @alviarrr
    @alviarrr Před rokem

    kalo di sekolah ilmu ini gak bakal masuk otak saya,
    saya praktek kecil2an di kampung, makasih bang sangat bermanfaat,

  • @zonesafe7891
    @zonesafe7891 Před 2 lety +32

    Amazing. sayang gak sekalian redaksinya pekerjaan Diversion Tunnel dan Spiilway min. Bendungan beton memang butuh biaya lebih banyak jika dibandingkan dengan type urugan tanah-inti. hebat memang Mr.Jhon Savage, bisa meminimalisir biaya pekerjaan kala itu, jika tanpa pemikiran dan perencanaan yang matang, mustahil bisa dikerjakan dengan teknologi pada saat itu. salut juga utk teknik pouring- pendinginan beton massa... masih digunakan sampai saat ini.
    Mantab min.

    • @SFMaulana30
      @SFMaulana30 Před rokem

      @Suherman Maman komen lo ga banget

  • @omjo7715
    @omjo7715 Před 2 lety +38

    Mantab..
    Terimakasih min penjelasannya...
    Tolong di jelaskan lagi secara rinci,, proses pengalihan aliran air saat pembangunan berlangsung...
    Saya yakin,, masih banyak penonton yg tertarik dan penasaran..
    😁
    🙏

    • @ersya8907
      @ersya8907 Před 2 lety

      Bahkan saat sebelum pembangunan berlangsung, saya juga penasirun, tapi ngomong2 saya ini pekerja creative tapi suka juga dengan ilmu teknik hehe

    • @AhmedRusadi
      @AhmedRusadi Před 2 lety

      sudah ada dijelaskan di video. coba tonton lagi

    • @omjo7715
      @omjo7715 Před 2 lety +1

      @@AhmedRusadi
      Iya bang...
      Maksudnya saya yg lebih rinci,, sperti ptoses penggalian tanah untuk aliran sementara,, penyumbatan aliran air yg asli,, Sampek penggunaan aliran yg asli...

    • @hatefial
      @hatefial Před 2 lety

      @@omjo7715 lah kan soalnya ini fokus ke bendungan.
      kalo kau ingin rinci di pengalihan air ya harus bikin konten baru tentang “pengalihan air saat pembuatan bendungan” tanpa ada konten pembuatan bendungan. 🥴🥴

    • @omjo7715
      @omjo7715 Před 2 lety +1

      @@hatefial
      Ya.. maksud saya juga minta tolong ke admin buat bikin konten baru...
      Semacam pembahasan bendungan part ke 2,, yang fokus membahas pengalihan airnya...
      Khan konten video yg sudah diupload ini gak bisa diperpanjang atau di tambahin bro..
      🥴🥴

  • @ferdyekong6315
    @ferdyekong6315 Před 2 lety +2

    Saya sendiri berkerja di BAKUN HYDRO ELECTRIC sarawak Malaysia(boleh google map).. DAM terbesar asia tenggara..

  • @alwhinirvansyah5619
    @alwhinirvansyah5619 Před 2 lety

    sumpahh gua takjub sama pemikiranya ,,bisaaa serinci dan sedetail itu sampai bagian perbagian dipikirkan

  • @adyromadhon7991
    @adyromadhon7991 Před rokem +11

    Subhanallah. Begitu nyata ciptaan Allah dengan segala kebesaran-Nya ❤️

  • @desmondebora415
    @desmondebora415 Před 2 lety +4

    Keren....tehniknya menakjubkan dan multifungsi.

  • @Mantraelegi_
    @Mantraelegi_ Před rokem

    Oh...baru paham kalo penuangan adonan cor beton sekaligus bikin pendinginan termal makin lama. Keren banget idenya pakek aliran air dalam pipa logam, terus diisi semen, sumpah keren...thanks

  • @firmanalakbar4753
    @firmanalakbar4753 Před 7 měsíci

    Insinyur yang hebat bisa mengkalkulasi semua bangunan agar tahan terhadap sesuatu, benturan, tekanan air, dan tahanan lainnya ini merupakan ilmu pengetahuan yang baik untuk memberikan manfaat bagi kebutuhan daerahnya sungguh luar biasa namun dibalik semua itu banyak tenaga dan pikiran terkuras

  • @sabianarka1107
    @sabianarka1107 Před 2 lety +8

    three gorges dam yg di china dong om, pasti seru..
    mana jempol nya bagi yg setuju

  • @erjigardiansah6890
    @erjigardiansah6890 Před 2 lety +3

    Vidio yang sangat bermanfaat , terutama untuk teknik sipil 👍

  • @rosminazuchri9090
    @rosminazuchri9090 Před 10 měsíci +1

    Great, very useful n interesting. Thanks

  • @cll6912
    @cll6912 Před 2 lety +1

    Channel ini membuat saya merasa pintar
    Terimakasih informasinya dan ilmunya bermanfaat 👍

  • @rozanruby3382
    @rozanruby3382 Před 2 lety +38

    Brilliant, genius insinyur. Keren mantap.
    Tapi sebaiknya menjelaskan ukuran pakai meter bukan kaki agar lebih dipahami.
    Video dan edukasi yang bermanfaat

    • @excel..
      @excel.. Před 2 lety +12

      Channel Lasics dari luar, nah Lasics Indonesian ini cma channel cabang. Dan orng luar biasa lakukan pengukuran pake kaki bkn meter. Jadi makanya channel ini tidak bisa mengubah pnyebutan ukuran kaki ke meter, dia cmn terjemahin bahasa dri video yg di copy dri channel utamanya.

    • @muhfitrah886
      @muhfitrah886 Před 2 lety +6

      izin tambahan info: 1 kaki = 0,3048 meter.

    • @abid6688
      @abid6688 Před 2 lety

      Karena bendungan itu di amerika jadi pakai kaki

    • @masburhan1
      @masburhan1 Před 2 lety +6

      skala yg dipakai di luar terutama amerika lebih terbiasa menggunakan satuan kaki dibanding meter, begitu juga dengan suhu, mereka lebih familiar menggunakan fahrenheit dibanding celcius, jadi cukup kita konversikan sendiri nilainya sesuai yg biasa kita pakai

    • @rapi1135
      @rapi1135 Před 2 lety +6

      Kita gak boleh malas, masa cuma konversi ukuran aja gak udah malas

  • @BPMChannel123
    @BPMChannel123 Před 2 lety +5

    Hebat , tidak ada suatu Mahakarya yang dibuat seorang amatir , Seorang Ahli dan perencanaan serta perhitungan detail ...

  • @mroel55555
    @mroel55555 Před 2 lety

    Bendungan lengkung ... Copy paste dari bendungan ( sarang) berang berang..
    Jadi ya ngga heran..
    Alam sudah memberikan ilham.lewat. hewan hewan- tumbuhan..
    Orraaaaa

  • @sunaryojuna7389
    @sunaryojuna7389 Před rokem

    Amerika memang ahlinya klw masalah bendungan dan mengebor gunung!!! saya waktu d sibolga plta sipansihaporas ada kendala pengeboran gorong2 menembus sungai bwah bukit. pada akhirnya tetap orng amerika yg mengatasi..

  • @siantarbarbelclub3298
    @siantarbarbelclub3298 Před 2 lety +11

    Desain yg bagus melahirkam bangunan yg indah🔥👍

    • @siantarbarbelclub3298
      @siantarbarbelclub3298 Před 2 lety

      @OFFICIAL🕎77x7x7🕎MUSA ISRAELI-LEWI-NO KADRONE semoga chanelnya sukses bg...

    • @kebenaran.i
      @kebenaran.i Před rokem

      @OFFICIAL🕎77x7x7🕎MUSA ISRAEL LEWI-NO K-DRONE channel pemuja kolor jasjus

  • @Melamotor
    @Melamotor Před 2 lety +9

    Sungguh jenius 👍👍👍

  • @user-it5hp2um9b
    @user-it5hp2um9b Před 3 měsíci

    Ilmu dan teknologi konstruksi yg sgt hebat.

  • @widodosoepangkat5869
    @widodosoepangkat5869 Před 2 lety +1

    Sudah beberapa kali mendengarkan bermacam ulasan ttg bendungan Hoover. Tapi selalu saja ada hal unik dan menarik yg saya dapatkan. Luar biasa.

  • @apinsiar2055
    @apinsiar2055 Před 2 lety +3

    Mantap banget Bang penjelasannya sangat bermanfaat

  • @manifestaphillips3574
    @manifestaphillips3574 Před 2 lety +4

    Alangkah baiknya tidak hanya bahasa yg diterjemahkan melainkan juga satuan ukur, seperti kaki(ft) diubah ke satuan internasional jadi lebih terasa videonya kepada rakyat Indonesia dan lebih menyentuh sehingga mudah dipahami, tdk sebatas melakukan spt Google Translate, kan yg menggunakan satuan imperial hanya Amerika Serikat, sisahnya menggunakan satuan metrik atau satuan internasional. Mungkin bisa menjadi pertimbangan utk video2 selanjutnya. Karena di dunia ini bukan hanya Amerika serikat aja yg ada☺️

  • @YazidNF
    @YazidNF Před rokem

    Harusnya cenel yg kya gini di suport,bisa dapet banyak ilmu

  • @karyalokal3071
    @karyalokal3071 Před 2 lety

    Waw sangat luar biasa ka mantp salam suport dan salam sukses

  • @fauzimachamili1691
    @fauzimachamili1691 Před rokem +4

    Pak bahas PLTMH berdasarkan desain kincir yg efisiensinya tinggi, tapi mudah di buat bukan seperti pelton.

  • @ehhaho8065
    @ehhaho8065 Před 2 lety +5

    Enginering yang hebat

  • @ramires8472
    @ramires8472 Před rokem

    Didunia tidak ada sedikitpun yg terluput dari kehendak Allah, cuma manusia yg diberi karunia lebih kadang suka lupa yg ngasih dia kemampuan kemauan dan kesempatan, rasanya karena dia memang hebat, padahal sedang Allah uji dia, bersyukur apa mengingkari, apalagi banyak orang sekarang yg gak kenal agama tapi pintar mencari dunia, dia kira segala kehebatan nya bukan karunia Allah, dia kira kecerdasan nya bukan dari Allah, dia kira bantuan orang orang yg mendukungnya bukan dari Allah, dia kira dia orang paling hebat dan paling kaya, padahal jauh sebelum dia lahir banyak orang yg jauh lebih hebat dan jauh lebih kaya dari dia yg dibinasakan Allah, karena tidak mau mengucapkan Alhamdulillah, segala puji bagi Allah, tiada Tuhan yg benar kecuali Allah

  • @dsimanjuntak15
    @dsimanjuntak15 Před 2 lety +1

    Informasi teknik yg sangat bermanfaat dg konsep dan analisa yg sangat matang... Sulit rasanya diterapkan dinegeri ini...

  • @masull2698
    @masull2698 Před 2 lety +4

    Kl d indo g akn ad yg sperti ini.. yg pnting bgus saat d kontrol aja.mslh besok hncur bkin lg

  • @otan4680
    @otan4680 Před 2 lety +4

    Karena bendungan tersebut di buat dengan hati dan cinta 😎

  • @muhammadmalikifirmanalam7546

    Langsung subscribe nih pertama lewat beranda

  • @siberkuchanenel
    @siberkuchanenel Před rokem +2

    ilmu nya sangat bermanfaat bagi konstruksi bangunan bendungan.

  • @abikusno8645
    @abikusno8645 Před 2 lety +4

    Karya monumental 👍

  • @uzairbahasan374
    @uzairbahasan374 Před 2 lety +9

    Respect pada pekerja yg telah mengorbankan nyawa 👏👍

  • @qinandaikhsan1936
    @qinandaikhsan1936 Před rokem

    Harusnya chanel seperti ini yang dinonton anak-anak jaman sekarang . Daripada joget tidak jelas tanpa ilmu

  • @dawakdaw339
    @dawakdaw339 Před 2 lety

    Aku menyukai konrruksi beton dan kayu dari Vidio org kita maupun org luar negeri agar bisa menambah wawasan dlm perkerjaan saya .

  • @rozy4698
    @rozy4698 Před 2 lety +6

    Bendungan ini saya kenal sejak kecil saat main GTA SAN ANDREAS... dibawah sungai ada HeliCopter air dan diatasnya ada Mobil Offroad Langka😁👌

  • @royanmarjanudawud4715
    @royanmarjanudawud4715 Před 2 lety +5

    Jika ingin melihat bendungan hoover secara detail bisa di lihat di gta sanadreas

  • @user-km9wx9ku3y
    @user-km9wx9ku3y Před 10 měsíci

    Ilmu pengetahuan sangat lah penting untuk membangun kehidupan yg lebih baik..

  • @suharsonosono1560
    @suharsonosono1560 Před rokem +1

    Wahhhh ilmu kaya gini ni yg patut d adopsi dan d kembangkan

  • @lishelter7996
    @lishelter7996 Před 2 lety +4

    Bendungan ni kan yang jadi latar film Transformers, tempat rahasia penyimpanan The Cube dan Megatron yg membeku :v

  • @HariKristiyanto
    @HariKristiyanto Před rokem +5

    Itulah bedanya bendungan di Amerika sama bendungan tradisional di tempatku yg semua masih tradisional dan menggunakan bahan2 alami seperti kayu, bambu dan batu. Tapi sayang, bendungan2 tradisional ini sudah jarang dibangun di daerahku 😥

  • @wahyantohadi9307
    @wahyantohadi9307 Před rokem

    Rembesan molekul air pun juga dipikirkan. Hebat.

  • @RMChannel21
    @RMChannel21 Před rokem +1

    Luar biasa bendungan dengan teknologi tinggi banyak memberikan manfaat bagi negara dan masyarakat

  • @edoridwan7647
    @edoridwan7647 Před 2 lety +9

    Yang ku ingat ketika melihat bendungan ini adalah dimana saat cj pada game GTA SA melakukan misi mengebom tempat itu🙄

  • @dofapoto6453
    @dofapoto6453 Před 2 lety +3

    Tempat ini ada di GTA San Andreas PS2, baru tau nama Bendungannya 😅

    • @hanifmaulana4973
      @hanifmaulana4973 Před 2 lety

      Iya d las venturas, klo jaman smp dulu d bilang’a kota k 3 🤣

    • @dofapoto6453
      @dofapoto6453 Před 2 lety

      @@hanifmaulana4973 oh iya kota ke 3 😅😅 nostalgia banget ini.

    • @hanifmaulana4973
      @hanifmaulana4973 Před 2 lety

      @@dofapoto6453 😂😂🤣🤣
      Iya klo kota pertama los santos, kota k 2 san fierro.. plesetan dr san francisco krna ada jmbtn nyebrang laut’a k kota k 3 😂🤣
      Yg bikin nostalgia nya, kota k 3 ada patung spinx, piramid sama casino.. mirip2 las vegas d dunia nyata 😂

    • @dofapoto6453
      @dofapoto6453 Před 2 lety

      @@hanifmaulana4973 dan gua pernah berpikir bakal ada kota lain di luar Map itu, mangkannya terbang jauh ke lautan. Dan akhirnya gua menemukannya. (Menemukan kegagalan) 🥺🥺🥺, hanya teory konspirasi saja mungkin

    • @hanifmaulana4973
      @hanifmaulana4973 Před 2 lety

      @@dofapoto6453 ada kota lg pas d misi yg mau tamat. D kota k 3 sblm balik lg k los santos. Yg naik pesawat trus masuk k lingkaran merah. Kota’a bs d masukin cuman pas d misi itu doang

  • @asiansfood90
    @asiansfood90 Před rokem

    Ditahun2 yg msi kuno itu trnyta pemikiran yg sangat maju. Sampai hal2 kecil pun di perhatikan. Salut

  • @nyomansudana8234
    @nyomansudana8234 Před 2 lety

    Bnar mahakarya luarbiasa smoga jadi sari toladan ntuk KITA.👍👍👍

  • @stjotw8698
    @stjotw8698 Před 2 lety +4

    Fun fact: Bendungan ini terletak di dua zona waktu

  • @andrikurniawan6459
    @andrikurniawan6459 Před rokem

    Keren
    Allahumma shali wa salim wa barikh ala Sayyidina Muhammadin wa'ala ali Sayyidina Muhammadin fil awwalin wal akhirin wa fil mala'il a'la ila Yaumiddin

  • @dwidwi5415
    @dwidwi5415 Před 2 lety

    Dari bendungan serut Blitar Jawa timur menyimak,,,

  • @ahmadiabuhasan2730
    @ahmadiabuhasan2730 Před 10 měsíci

    Banyakin nonton chanel seperti ini kalau pengen tambah pintar

  • @amarbomaschannel
    @amarbomaschannel Před rokem

    Terima kasih telah berbagi informasinya

  • @JustPlant12
    @JustPlant12 Před 2 lety

    wah enak nyaman cara penyampaiannya mudah dimengerti dan ditambah animasi yg mudah dipahami, hehe suskses selalu chanelnya

  • @Michaeltipawael
    @Michaeltipawael Před 2 lety

    Di balik semuanya ini hanya kerja jujur tidak korupsi yg akan membuahkan hasil 🔥

    • @Kaboel9387
      @Kaboel9387 Před 2 lety

      Disini yg dibahas technologie broooo bkn masalah korupsi. Komen yg nyambunglah brooooo biar enak dibaca ya.

  • @muisismu2500
    @muisismu2500 Před 2 lety

    Channel CZcams paling joss