Re-stocking rajungan bersama professor Yushinta

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 8. 12. 2023
  • Kegiatan re-stocking ini adalah bentuk kepedulian terhadap keberlanjutan industri rajungan atau blue swimmer crab atau nama ilmiahnya adalah Portunus pelagicus. Universitas Hasanuddin berkolaborasi dengan Smithsonian Environmental Research Center dari Amerika Serikat melakukan penelitian Re-stocking bertanggungjawab yaitu memastikan rajungan yang di re-stock dapat bertahan hidup dilingkungan barunya bahkan hingga bereproduksi sehingga secara berkelanjutan dapat meningkatkan stock rajungan yang ada diperairan.

Komentáře • 22