10 KOTA TERBESAR DI PULAU SULAWESI MENURUT JUMLAH PENDUDUK

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 20. 05. 2022
  • #kota #kotamakassar #makasar #manado #kotamanado #palu #kotapalu #palopo #kotapalopo #parepare #kotapare #bitung #bitungkota #kotabitung #baubau #kotabaubau #kendari #kotakendari #sulawesi #pulausulawesi #celebes
    10 kota terbesar di Sulawesi
    Assalamu'alaikum
    Hy guys kembali lagi di channel batam update,
    10 kota terbesar di Sulawesi
    Pulau Sulawesi adalah salah satu 5 pulau terbesar di indonesia.
    Sulawesi adalah pulau terbesar kesebelas di dunia dan meliputi area seluas 174.600 km2. Pemerintahan di Sulawesi dibagi menjadi enam provinsi berdasarkan urutan pembentukannya yaitu provinsi Sulawesi Selatan, Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Gorontalo, dan Sulawesi Barat.
    Total jumlah penduduk pulau Sulawesi penduduk sebanyak 20.076.987 Jiwa menurut sensus badan pusat statistik tahun 2021.Provinsi dengan jumlah penduduk terbanyak adalah sulawesi selatan sebesar 9.139.531 dan paling sedikit adalah sulawesi barat sebanyak 1.436.842.
    next in video..
    Musik: Another time
    Pemusik: LiQWYD

Komentáře • 175

  • @kezialoho1969
    @kezialoho1969 Před 16 dny +1

    Manado memiliki tempat wisata yang banyak dan variatif...

  • @dufedufe5931
    @dufedufe5931 Před rokem +4

    Kota Baubau Sulawesi tenggara memang the best 👍

  • @arsamitp4742
    @arsamitp4742 Před rokem +2

    Maju terus kota Kendari ( Sulawesi tenggara) semoga jaya terus.

  • @iisiskandar4372
    @iisiskandar4372 Před rokem

    Ikut nyimak nih..hehehe..mantap

  • @Tamangapa76
    @Tamangapa76 Před rokem

    MntP...mkadih infox..

  • @idrichchannel6466
    @idrichchannel6466 Před 11 měsíci +2

    Menurutku sih baru Makassar dan Manado yg maju pembangunannya disulawesi, yang lain masih sementara pembangunan... Mudah2n bisa segera bersaing juga yg lain

  • @dua_lima_dua2011
    @dua_lima_dua2011 Před rokem +5

    Palopo Semakin Maju. Semoga Kepala daerahnya bisa mengatasi Banjir setiap hujan deras

  • @jatiguwibois2062
    @jatiguwibois2062 Před rokem

    Mantap.sulawesi.terus.maju

  • @kenkoneko2983
    @kenkoneko2983 Před 5 měsíci +1

    Gorontalo merupakan provinsi yang masih terhitung muda tapi bisa secepat ini perkembangannya, Gorontalo punya potensi tinggi buat nyusul Manado. semoga kedepannya Gorontalo semakin maju.

  • @ario.gaming
    @ario.gaming Před 20 hodinami

    makassar
    manado
    kendari
    palu

  • @MaulanaMaulanamaulana-eo5fl
    @MaulanaMaulanamaulana-eo5fl Před 3 měsíci

    Bertambah dalam hal membangun wilayah di propinsi indonesia dan gedung bertingkat .🎉🎉

  • @arkianpratysta182
    @arkianpratysta182 Před měsícem

    Saya pon perna ke sulawesi tenggarara,sulawesi tengah,sulawesi barat dan sulawesi selatan.saya tinggal di provinsi banawa selatan🙋‍♂️

  • @ILLIAThomas-gf7kq
    @ILLIAThomas-gf7kq Před měsícem

    PROJECT TERAKHIR DI PULAU SULAWESI.. ADALAH.. PEMBANGUNAN JEMBATAN PULAU BUNAKEN.. SAMPAI DENGAN TANJUNG PISOK.. DESA TONGKAINA.. KECAMATAN BUNAKEN.. KOTA MANADO.. SULAWESI UTARA.. INDONESIA TIMUR.. YANG MASIH.. BANYAK SYARAT DAN PRASYARAT YANG HARUS DI PENUHI... SEMOGA SUKSES SELALU.. SEMANGAT INDONESIA..!!

  • @faizfadillah5774
    @faizfadillah5774 Před 10 měsíci

    Kota parepare sangat bersih suasana dekat laut biru dan perbukit gunung keren sekali salam surabaya❤

  • @PinrangKota-mz9yy
    @PinrangKota-mz9yy Před 2 měsíci

    Belum lagi masuk penduduk kota wentira sebagai kota juga ya hitung-hitung pelurlu sandang dan pangan sesuai perkira'an manusia para normal.

  • @timenamir5744
    @timenamir5744 Před rokem +3

    Jujur aja utk wilayah Sulsel, Kota Palopo terbersih, wong Jowo Malang.

  • @Gaming_160
    @Gaming_160 Před rokem +2

    Gmn kondisi palu sekng

  • @masjunerli6264
    @masjunerli6264 Před rokem +4

    Kota terbesar, termaju dan terpadat penduduk nya adalah Makassar.

    • @kopipahit1111
      @kopipahit1111 Před rokem

      Iye daeng.

    • @limolarafmin99
      @limolarafmin99 Před rokem

      Kotanya maju karena hasil dari tana Luwu
      Sedangkn tana Luwu/ Luwu raya tertinggal
      Itu fakta di lapangan

    • @limolarafmin99
      @limolarafmin99 Před rokem +1

      Pemrov sulsel sulit lepas Luwu raya jdi provinsi sebab Luwu raya banyk penghasilannya dari pertanian,perkebunnan,tambang,. Dll
      Harga mati provinsi Luwu raya ✊✊
      Salam kami dari bija To Luwu

  • @mohalfauzan2946
    @mohalfauzan2946 Před 2 lety +3

    Kita palu 😘

  • @glenparengkuan6180
    @glenparengkuan6180 Před 2 lety +3

    Jumlah penduduk kota manado 527.007 jiwa Min

  • @paluproject6677
    @paluproject6677 Před 2 lety +3

    Palu dong

  • @yan7661
    @yan7661 Před měsícem

    Kabupaten Bone paling terbesar di pulau Sulawesi 27 kecamatan dan penduduk 800.000

  • @kopipahit1111
    @kopipahit1111 Před rokem +4

    Saya sering ke palu,
    Untuk kepadatan penduduk palu lebih unggul dari kendari.
    Tapi untuk infrastruktur sejak 2013 sy ke palu, infrastuktur masih kalah dengan kota kendari.

    • @suthasutha2152
      @suthasutha2152 Před rokem

      Iya sih tp waktu sy liat dari dua kota ini penataan kota jg msh lbh bagus palu di banding Kendari liat Kendari sampah dimana" penataan msh semerawut bahkan mall di palu jauh lbh bagus dan besar di banding Kendari

    • @kopipahit1111
      @kopipahit1111 Před rokem

      Mallnya palu keren & rame krn panduduk palu sangat padat dan cuma 1 mall.
      Mallnya kendari tdk serame palu krn bukan cuma 1 & penduduknya tdk sepadat palu.
      Semoga palu bisa cepat berbenah, apalagi apdnya sangat besar krn banyaknya perusahaan2 besar di morowali.

    • @suthasutha2152
      @suthasutha2152 Před rokem

      @@kopipahit1111 ngg jg Krn mmg palu padat lu liat aja mks sama Manado yg mall nya bnyk tp rame

    • @adit_anoa5387
      @adit_anoa5387 Před rokem

      @@suthasutha2152 palu itu masih kota datar gak ada gedung tingginya...kendari jauhh lebih berkembang

  • @septianvansinaga6155
    @septianvansinaga6155 Před 2 lety +2

    Tomohon,Mamuju belum ada?

  • @warisamir3868
    @warisamir3868 Před 2 lety +4

    Palopo pling bersih..

    • @timenamir5744
      @timenamir5744 Před rokem +3

      Betul....bersih sekali Kota Palopo, sy pernah ke sana.

    • @warisamir3868
      @warisamir3868 Před rokem

      @@timenamir5744
      Asal anda drmn..?

    • @dua_lima_dua2011
      @dua_lima_dua2011 Před rokem

      Mapaccing Toda'

    • @warisamir3868
      @warisamir3868 Před rokem

      @@dua_lima_dua2011
      👍👍

    • @eddedu7998
      @eddedu7998 Před 11 měsíci

      Gak. Juga ah. Aku 4 bln tggl di palopo. Mall nya banyak rumput nya n gak elit. 😁 Gaji kecil barang mahal.

  • @user-uw3kh9gn9t
    @user-uw3kh9gn9t Před 5 měsíci

    Luar biasa Sulawesi Selatan bajo bilopa banyak angka kemiskinan sehingga secara tidak langsung satu kabupaten ter gadai hingga saat ini,50 tahun berpartisipasi memerangi sebab mereka mengemis karena kemiskinan,(jln lanti mojong) tlng bulawang bajo bilopa Luwu,

  • @andianas4391
    @andianas4391 Před rokem

    Ewako bone ku yg berada di watampone🙏🙏🙏

    • @muhridwanharis8930
      @muhridwanharis8930 Před 10 měsíci

      Mudah mudahan segera menjadi kota Madiya seperti kota Palopo dan Pare-pare

  • @arkianpratysta182
    @arkianpratysta182 Před rokem +1

    👍🔓👈

  • @syaras3497
    @syaras3497 Před rokem +1

    Nama Makassar memang suatu anugrah pantas di pakai dimana mana.
    Suku Makassar
    Kota Makassar
    Selat Makassar
    Pulau Makassar
    Pantai Makassar
    Teluk Makassar
    Kampung Makasar
    kec.makassar
    Makanan Makassar
    PSM MAKASSAR 🇮🇩🇮🇩🇮🇩

    • @limolarafmin99
      @limolarafmin99 Před rokem

      Cuman bhs ji yg bedakn bugis dan maksr kalau kalian diam sulit di bedakn mana ugi mana mangkasarak

    • @limolarafmin99
      @limolarafmin99 Před rokem

      Siapa yg bahas suku di sini?? Tdk ada yg bahas suku di sini

    • @jefrylasut9348
      @jefrylasut9348 Před rokem

      Coto Makassar...

  • @matthewbible1297
    @matthewbible1297 Před rokem

    Bang saya tinggal kota terbesar nomor dua yang Abang bilang yaitu Kota Manado banyak sekali wisata di sana.

  • @muhammadkasim9977
    @muhammadkasim9977 Před rokem +3

    Sayang yang dimaksud kota adalah secara administrasi, seandainya tidak. kota watampone ibu kota Kabupaten Bone masih lebih besar dari kota kotamobagu. dulu berstatus kota administratif bersama Kota Palopo, terdiri dari 3 kecamatan 24 kelurahan tanpa desa dengan jumlah penduduk 149.336 jiwa sensus 2020...hanya karena alasan politis kembali jadi ibu kota kabupaten dan kota Palopo berhasil mekar....

    • @caturbudiarto8306
      @caturbudiarto8306 Před rokem

      Mestinya Watampone udh jd Kodya spt Palopo...udh layak di Jadikan kota Administratif sendiri 👍👍🙏

    • @muhridwanharis8930
      @muhridwanharis8930 Před rokem +3

      Karna kota palopo letak nya strategis Lintas Provinsi Trans sulawesi dan dihuni penduduk yang majemuk beraneka Ragam suku dan penduduk nya banyak , bahkan tidak lama lagi akan jadi ibu kota Provinsi LUWU RAYA tinggal tunggu satu kabupaten lagi yaitu kabupaten Luwu Tengah yg masih di perjuangkan.

    • @dua_lima_dua2011
      @dua_lima_dua2011 Před rokem +1

      @@muhridwanharis8930 dukung pembentukan kabupaten Luwu Tengah. Harus fokus dsitu dlu

    • @muhridwanharis8930
      @muhridwanharis8930 Před rokem +1

      @@caturbudiarto8306 yg penting bisa mandiri nantinya bila kelak menjadi kota Madiya seperti kota palopo

  • @bismillahmuhammad763
    @bismillahmuhammad763 Před 5 měsíci

    Beda jauh memang kelasnya kota Makassar dengan kota lainnya di Sulawesi..

  • @jefrylasut9348
    @jefrylasut9348 Před rokem

    Makassar pintu gerbang Indonesia Timur makax Bandara SulHas kpsitas plynan 15 juta penumpang/tahun disamping Turis Mcnegara/Domestik, perantau2 Sulsel yg tersebar diluar Sulsel sbyk 12 juta orang adlh potensi pasar.

    • @Rudiyanto214
      @Rudiyanto214  Před rokem

      Pastinya harus di manfaatkan secara serius donh

  • @musape687
    @musape687 Před 2 měsíci

    Tinjau ulang penduduk kota Makassar krn jumlah penduduknya 1,6 juta jiwa

  • @MeikiYhs-ge7tj
    @MeikiYhs-ge7tj Před 11 měsíci +1

    🐪

  • @yusnitanita1776
    @yusnitanita1776 Před 11 měsíci

    Makassar 1,4 sedangkang kota provinsi lain 4 ribuan jauh sekali

  • @faisalganteng3282
    @faisalganteng3282 Před rokem +2

    ternyata masi bisa kota palu di posisi 3 😁😁😁

  • @AliAkbar-jn8li
    @AliAkbar-jn8li Před 2 lety +1

    Jumlah penduduk kota Makassar
    1.789 . 652 min artinya 1 juta lebih

    • @Rudiyanto214
      @Rudiyanto214  Před 2 lety +1

      data yang mimin gunakan adalah data publikasi bps tahun 2022 artinya jumlah penduduk nya berdasarkan sensus tahun 2021 . Jumlah penduduk kota makassar 1.427.619 Jiwa
      Terimakasih

    • @celebesewako6816
      @celebesewako6816 Před rokem

      Jgn hoax lh penduduk makassar masih 1,4 juta jiwa thn 2020 sampai saat ini bps

    • @syamsiralam9566
      @syamsiralam9566 Před rokem

      @@celebesewako6816 kau tau apa tentang penduduk Makassar 🤣harusnya kau hitung tuh tinggal berapa Becak gandeng bututmu dan Angkuta SUDAKO yg beroperasi di kota Metro sampah Medan🤣

  • @masronkdi3187
    @masronkdi3187 Před rokem +1

    min km ngawur ya kota kendari per 2017 populasinya udah 359.371 jiwa😁

    • @sagussagus9697
      @sagussagus9697 Před rokem +1

      Cek sensus penduduk 2020 jgn cmn asal ngawur

  • @maharuddinmiylu347
    @maharuddinmiylu347 Před 9 měsíci

    Baubau kota aneh jumlah penduduk hanya 160 RB sementara wajib pilih kota Baubau tahun 2019 150 RB lebih jadi hanya 10 ribu tidak wajib pilih

  • @PinrangKota-mz9yy
    @PinrangKota-mz9yy Před 2 měsíci

    Kenapa janda dan duda serta pErawan dan bujang terus anak dan bayi tidak di klarifikasi jumlah.Haya perempuan dan laki saja ada jumlah total.

  • @warisamir3868
    @warisamir3868 Před 2 lety +2

    Maaf min, kota Gorontalo Lbih bsr drpd Bitung..

    • @Rudiyanto214
      @Rudiyanto214  Před 2 lety +3

      Kalau dari data badan pusat Statistik, jumlah penduduk bitung lebih banyak dari pada gorontalo,
      Di Indonesia lebih umum besarnya kota di tentukan dari jumlah populasinya

    • @ardianpongolingo
      @ardianpongolingo Před 2 lety +1

      gorontalo itu kota besar dibanding bitung ngakak lu...

    • @Rudiyanto214
      @Rudiyanto214  Před 2 lety +2

      Kan judulnya sudah jelas di lihat dari sisi jumlah penduduk, 😇

    • @ardianpongolingo
      @ardianpongolingo Před 2 lety +1

      Banyakan gorontalo bukan bitung

    • @heriono4608
      @heriono4608 Před rokem +1

      Kota terbesar ke Tiga terbesar yaitu Kota Kendari Bro,,,, Ditinjau dari Prospek dan perkembangan infrastruktur kota,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,

  • @adit_anoa5387
    @adit_anoa5387 Před 2 lety +2

    Berarti judulnya kota dgn jumlah penduduk terbanyak,,bukan terbesar....soalnya kalo perbandingan aspek terapdate kendari lebih unggul dari pada kota palu dgn beberapa aspek spt PDRB,pendapatan perkapita,IPM,angka kemiskinan,fasilitas kesehatan, dll..lebih unggul kendari

    • @Rudiyanto214
      @Rudiyanto214  Před 2 lety +1

      Siap terimakasih atas koreksinya🙏🏻

    • @endryjo5142
      @endryjo5142 Před rokem +2

      Lebih luas kota palu

    • @sagussagus9697
      @sagussagus9697 Před rokem +1

      Kalo penduduknya lebih banyak berarti otomatis kotanya lebih besar.....salam lagika😀👌

    • @endryjo5142
      @endryjo5142 Před rokem +1

      @@sagussagus9697 ada yg gak terima 😂

    • @endryjo5142
      @endryjo5142 Před rokem

      Km maksud bkn kota besar tapi kota teetinggi pendapatan kasian deh lo

  • @noyonnpasabuanpangloli5854

    Adalah iparku (cousin of widouw) Bernama Ratu sambolangi,SPD seorang yang licik dan kejAM,,,sertA cerdik,,, memfotoku di depan rumah sakit"DADI" (rumah sakit orang gila) dan menyebarkan foto itu kemana-kemana dan berdarah NOSU,,,,dan puji Tuhan,,AlleluyA,,,pada hari kenaikan Yesus Kristus pada Tahun 2022,,,tiga,(3) orang NOSU kawin-mawin sepupu 2x dan duduki tanah orang " DIPENGGAL" dan satu (1) orang Messawa,,,,dan kiranyA Tuhan,,, ALLAH,,,akan terus-menerus melenyapkan orang-orang kecamatan NOSU,,kabupaten MAMASA dari muka bumi. Azal provinsi Sulawesi barat,,,,,Puji Tuhan,,haleluya,,,, AMIN,,,,

  • @AhmadAfandi-zx2zw
    @AhmadAfandi-zx2zw Před rokem

    Ngakak😂. Padahal provinsi dengan jumlah penduduk paling sedikit di pulau sulawesi adalah provinsi gorontalo, tapi kok di video Sulawesi barat wkwk.

    • @AdriyantoHippi
      @AdriyantoHippi Před 10 měsíci +1

      Kota oy,yah kalau jumblah penduduk menang Sulbar yah kan yg di bahas jumlah penduduk kota,lagian juga kota Gorontalo lebih besar dari mamuju ,kaya kakek Ama cucu🤪jauh lah poknya

  • @ahhhhrrrhh3977
    @ahhhhrrrhh3977 Před rokem

    Yang bilang palu lebih bagus derpada Kendari atau lebih bagus infrasruktur lebih maju dr palu berarti belum pernah k Kendari hahhaha Kendari sekarng lebih maju masyarakatnya ekonomi masyarakatnya lebih maju soalnya d sini bnyk nikelnya dan smelternya juga banyk d bngun d sekitar Kendari,gedung tingginya Kendari udah bnykk ahahahaah admin makanya Main2 d Kendari

    • @suthasutha2152
      @suthasutha2152 Před rokem

      Mata mu gedung tinggi bnyk padahal cuma 1 😁😁 awas di ketawain org Manado sama mks

    • @ahhhhrrrhh3977
      @ahhhhrrrhh3977 Před rokem +1

      @@suthasutha2152 waduh waduhhh makanya main ko d Kendari cess ada rumah sakit jantung 20 lantai sama perpustakaan 8 lantai,Claro 15 lantai ada rektor UMK sedang d bngun 12 lantai masih banyk mau d bangun dalam proses ada moll baru the park baru d resmikan 2 Minggu lalu l.ada masjid terapung terindah d Indonesia ada d Kendari ada jembatan gantung terpanjang k 3 d Indonesia ada d Kendari cesss hhhhh maknya mainko d Kendari....apa itu palu tertinggal sekali kasihannn kyk Gorontalo jihhh orang d sini ekonominya maju ces setelah smelter nikel masukkk hahahaah

    • @ahhhhrrrhh3977
      @ahhhhrrrhh3977 Před rokem

      @@suthasutha2152 Kendari sekarng cess mau kejar Manado pembangunannya sangat cepattt

    • @suthasutha2152
      @suthasutha2152 Před rokem

      @@ahhhhrrrhh3977 gedung cebol di blg tinggi Kendari aja gada skyline gedung tertinggi itu aja hotel claro cuma 17 lantai sisanya cebol" blm bisa diblg tinggi

    • @suthasutha2152
      @suthasutha2152 Před rokem

      @@ahhhhrrrhh3977 rumah sakit jantung blm jd wkwk

  • @maspur_hidayat2896
    @maspur_hidayat2896 Před rokem +4

    Saya pernah ke kota Kendari, Kota Mamuju, Palu, manado dan makassar. Kota yg paling merata, nyaman dan paling terstruktur adalah kota palu, jalannya lebih banyak, luas wilayahnya juga lebih besar daripada manado dan makassar. Ini fakta lho, di konten ini tdk disebutkan luas wilayahnya.dari sisi entertainment kota palu juga memiliki banyak musisi2 dan kreator2 digital hebat yg jauh lebih unggul dibanding makassar sama manado, sedangkan kota makassar banyak pusat hiburan dan tempat perdagangan yg murah meriah, kota manado punya banyak pusat perbelanjaan yg terpusat di satu kawasan, kota kendari lebih mirip sama mamuju, luas tapi penduduknya jorok

  • @z-rosven9632
    @z-rosven9632 Před rokem

    Ada 7 provinsi d Sulawesi
    Yg terakhir itu Sulawesi Selatan tidak d sebutkan

    • @celebescelebes3172
      @celebescelebes3172 Před rokem

      Mabuk ni org

    • @gafurcocep3459
      @gafurcocep3459 Před měsícem

      1. Sulsel
      2. Sulbar
      3. Sulteng
      4. Sultra
      5.prov Gorontalo
      6. Sulut
      KYkx cm 6 provinsi....klw 7 yang 1 namax provinsi apa?

  • @PinrangKota-mz9yy
    @PinrangKota-mz9yy Před 2 měsíci

    Belum lagi masuk penduduk kota wentira sebagai kota juga ya hitung-hitung pelurlu sandang dan pangan sesuai perkira'an manusia para normal.