NGGAK NYANGKA ❗ KETEMU RUMAH TUA DI DESA GUNUNGKIDUL YOGYAKARTA YANG JADI LATAR FILM BIOSKOP

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 16. 06. 2023
  • Teman teman dan sahabatku semuanya, masih menjelajah desa desa di gunungkidul daerah istimewa yogyakarta
    Kali ini kita akan melanjutkan perjalanan menuruni perbukitan setelah dari gunung gambar yang merupakan petilasan Pangeran Samber Nyawa. Sebenarnya perjalanan saya ini akan menuju ke sebuah desa penghasil bronjong di Gunungkidul.
    Namun sebelum sampai di lokasi saya tidak sengaja menemukan sebuah rumah tua yang masih beralas tanah dan berdinding Anyaman bambu.
    Setelah saya amati rumah ini seperti nya memiliki keunikan tersendiri dan ketika saya melihat peta maps terlihat ada tulisan rumah lokasi shoting. Sehingga membuat saya penasaran.
    Akhirnya saya beranikan diri untuk mengunjungi rumah tersebut.
    ternyata rumah tersebut merupakan rumah dari bapak Adi Sukatmo dan Ibu Martini yang kesehariannya merupakan seorang petani. Lokasinya berada tak jauh dari petilasan Pangeran Samber Nyowo di desa kampung, kapanewon Ngawen kabupaten Gunungkidul. Rumah ini ternyata sudah beberapa kali digunakan untuk syuting film sperti Film Ziarah yang dibintangi Mbah Ponco Sutiyem warga batusari desa kampung kecamatan ngawen kabupaten gunungkidul .Film ini merupakan karya dari BW Purbanegara yang mendapat nominasi best actris dalam Asian Internasional film Festival and award tahun 2017 di malaysia. Tidak hanya film ziarah tetapi ada lagi yang menggunakan lokasi ini seperti Film Sang Penari yang disutradarai ifa isfansah pada tahun 2009. dan Di awal tahun 2016 juga pernah digunakan tempat shoting film Surga yang terluka yang dibintangi artis senior Kristin Hakim dan disutradarai Amin Ishak. Selain itu sudah beberapa klip lagu juga menggunakan lokasi ini sebagai latar.
    Suasana rumah yang jauh dari kebisingan membuat kita terasa nyaman berada di lokasi tersebut. Saya juga berkesempatan untuk berbincang bersama beliau berdua dan mereka menceritakan bagaimana dulu rumahnya pernah digunakan sebagai lokasi shoting pembuatan beberapa film dan juga video klip.
    Saksikan Langsung Videonya : • NGGAK NYANGKA ❗ KETEMU...
    Support Channel Saya yang lain :
    adhiza chanel [ Pendidikan ] :
    / adhizachanel
    Track : SUNGKEM
    Music provided by Donkgedank
    Watch : • Donkgedank - SUNGKEM (...
    Track : Backsound Sedih Cocok Untuk Short Movie No Copyright | Koceak Music
    Music provided by Koceak Music
    Watch : • Backsound Sedih Cocok ...
    ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Sosial Media:
    Website : agusbintarto.my.id/
    Tweeter : / agusbintarto
    Tiktok : www.tiktok.com/@gusbint?is_fr...
    Instagram (@agusbintarto) : / agusbintarto
    Facebook (Agus Bintarto) : / gusbint
    ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Peralatan yang biasanya saya pakai:
    📸 Kamera:
    - GoPRO 9 Action CAM
    - DJI Osmo Pocket
    - Canon EOS M100
    🎤 Mic:
    - Soundtech V2
    - SK750 Dual Mini Mic
    🛩️ Drone: DJI Mavic Mini 3 Combo
    🖥️ Video Editing: Adobe Premiere Pro CC2019
    _____________________________________________________________
    ✒️📝 Untuk kerja sama bisnis/endorse/ Pingin Dipromosikan bisa kontak via:
    - Whatsapp +6281903755750 (khusus untuk keperluan bisnis)

Komentáře • 30

  • @semiyatisemiyati3566
    @semiyatisemiyati3566 Před rokem +1

    Walah tak ubek2 you tube Kristin hakim, jebul juduli *ibu ma'afkan aku*

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  Před rokem

      Nggih bu sesuai keterangan yang punya rumah

  • @pedialchannel5371
    @pedialchannel5371 Před rokem +1

    Semoga ttp terjaga keasriannya

  • @tunggakaris34
    @tunggakaris34 Před rokem +2

    Jane Yo apik tenan alami daerah terpencil.

  • @Jalan_Hendrikus
    @Jalan_Hendrikus Před rokem +2

    Wah jadi penasaran juga ya mas☺️👍👍

  • @sutimanhadi6500
    @sutimanhadi6500 Před rokem +2

    Teringat di kampung pedukuhan Tempuran yg sekarang tinggal di kota pasuruan ,pada waktu nyadranan di gunung gambar,jalan sdh aspal bagus semoga sukses nge vlognya .tks

  • @Arkachannel69
    @Arkachannel69 Před rokem +1

    Sangat kental nuansa jawa klasik dan tempatnya yang menyendiri memungkinkan untuk dilakukan syuting ditempat ini nggeh

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  Před rokem +1

      Iya sesuai dengan cerita filmnya juga tentunya

    • @pakdejio985
      @pakdejio985 Před rokem +1

      Membahas gunung kidul tak akan habis habisnya dengan keindahan alam dan keunikannya.👍 mantab mantab 👍🙏👍🙏

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  Před rokem

      @@pakdejio985 he he nggihbpakdhe maturnuwin

  • @nikotommy
    @nikotommy Před rokem +1

    Barokah terus mas Agus,, Luar biasa bisa ketemu rumah shoting film,, Sukses !!

  • @agungpras
    @agungpras Před rokem +1

    loh loh aku sempat mandek di jalan aspal depan rumahe om di deket gubug buat nyimpen damen, jebul ada hal menarik to waahh rangerti

  • @alvin2051
    @alvin2051 Před rokem +1

    Kab gunung kidul sangat indah dg bukit2nya mas Agus... Klo ditempat saya kota madiun ketimur ( kec wungu) bukit2 banyak diratakan jd perumahan subsidi bahkan ada yg dijdkan bong china...lereng g wilis...

  • @Omdediaja
    @Omdediaja Před rokem +1

    Ngerih2 sedap jalannya om

  • @suprihatin3094
    @suprihatin3094 Před rokem +1

    Salam kenal mas,,semoga sukses,,

    • @suprihatin3094
      @suprihatin3094 Před rokem +1

      Selalu ikut jln jln ke gunung kidul,,tanah kelahiran

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  Před rokem

      Terimakasih atensi dan suportnya om

  • @Jones-Assololey
    @Jones-Assololey Před rokem +1

    Nek delok video ono TV,Kipas Angin omah nang perbukitan trus gur siji ngono kwi opo yo ono aliran listrik'e mas,,,

  • @marschannel553
    @marschannel553 Před rokem +1

    Update proyek JJLS ruas Tepus Jerukwudel sesi dua kapan?

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  Před rokem

      Akhir bulan mungkin mas baru update lagi

    • @marschannel553
      @marschannel553 Před rokem +1

      @@agusbintarto sama gambaran desain asli kelok 18 kalau udah dapat ya karena dari video-video sebelumnya malah jadi bingung mana yang bener gambarannya 😅

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  Před rokem

      @@marschannel553 waa nanti sambil nunggu rillis juga he he

    • @marschannel553
      @marschannel553 Před rokem

      @@agusbintarto JJLS sudah tergambar di peta Google Maps hanya saja ada juga yang tergambar sebagian sebagiannya lagi malah masih proyek

  • @SinarIAC
    @SinarIAC Před rokem

    Kak klo sewa bayar berapa yaa