GJ 27 | SETELAH JOZEPH PAUL ZHANG SI NABI 26 DITANGKAP, LALU APA?

Sdílet
Vložit
  • čas přidán 22. 08. 2024
  • Muslim harus marah atas perilaku JOZEPH PAUL ZHANG sama halnya seperti Kristen. Tetapi setelahnya apa?
    Saya mengira video ini akan menyakiti banyak pihak karena tidak sesuai dengan harapan tetapi video ini tak lebih dari ajakan introspeksi diri. Saya akui ini menyakitkan tetapi tak ada solusi yang lebih baik dari ini
    Silahkan kunjungi medsos saya.
    vt.tiktok.com/...
    ....
    untuk donasi di channel ini bisa disalurkan melalui rekening berikut :
    saweria.co/don...
    JOZEPHPAULZHANG
    #Islam
    #Kristen

Komentáře • 2,9K

  • @toniwibowo4276
    @toniwibowo4276 Před 3 lety +81

    Guru gembul inilah ciri2 umat muslim yg baik dn mau introspeksi kedalam .

  • @underdogmentality715
    @underdogmentality715 Před 3 lety +175

    "Sebaik² manusia adalah yang bermanfaat bagi orang lain"
    Hr ahmad ,Thabrani , Daruqutni
    Tujuan manusia itu bukan untuk cepat² masuk surga
    Tapi , menarik/ mewujudkan surga itu di dunia
    Perbaiki , intropeksi , dan bangun peradaban lebih baik
    -Guru gembul

    • @underdogmentality715
      @underdogmentality715 Před 3 lety +5

      Btw penanganan seperti apa biar orng dekat atau keluarga gak toksik kyak gitu...?

    • @Hadori-kun
      @Hadori-kun Před 3 lety +9

      Jangan dicoret gan, kelihatannya jadi seperti menolak Hadist tersebut

    • @ghersangrandom
      @ghersangrandom Před 3 lety +5

      @@underdogmentality715cukup simple buat sendiri keluarga yang gk toxic menurut anda

    • @Jenekim837
      @Jenekim837 Před 3 lety +3

      @@underdogmentality715 dengan sikap yg bijaksana

    • @angka3807
      @angka3807 Před 3 lety +4

      @@underdogmentality715 Kalo cukup berani ya diajak diskusi kalo nggak ya mungkin kirim aja video atau link yang bisa menyadarkan kalo masih nggak bisa ya berdoa aja supaya disadarkan.

  • @alisiaw2223
    @alisiaw2223 Před 3 lety +93

    Pak guru mantap, saya kristen tapi saya suka anda bicara penuh kadewasaan, semua pihak ngerti

    • @widodosugeng8688
      @widodosugeng8688 Před 3 lety +7

      Bener bngt broo..gw suka bngt padhl guru ..tpi kyk ustad yg baik gk kyk yg lain nya wkwkw
      Gw salud bangt beliau menghargai umat agama lain nya 😊😊

    • @dhem-ln9ze
      @dhem-ln9ze Před 3 lety +5

      Emng beda klo orng yang teredukasi dngn orng yg pinter dngn gelar doang

    • @tolpuslopus7336
      @tolpuslopus7336 Před 3 lety +5

      pak Guru ini bagus, sejuk dan educative dan berani bicara Neutral dan siap introspective pada diri sendiri. salute .

    • @tolpuslopus7336
      @tolpuslopus7336 Před 3 lety +5

      Harus nya begini...ngaku ada something wrong dan mau memperbaiki dan menyadarkan umat.

    • @tolpuslopus7336
      @tolpuslopus7336 Před 3 lety +9

      Miris mmg....sesama bangsa, sesama bersaudara malah saling hujat hanya gara gara beda Agama. patutnya agama harus merekat dan memperhatikan...koq ini malah saling hantam dan merusak. sayang sekali.

  • @danasuarsanadewamade
    @danasuarsanadewamade Před 3 lety +70

    Gak cocok jadi GURU sekalian aja jadi Profesor,,pencerahannya inspiratif bgt,,"mantap Prof.Gembul..,selalu sebarkan kebenaran dan kebaikan..! 🙏🙏

  • @CastingCelebrity
    @CastingCelebrity Před 3 lety +421

    Saya Katholik dan kalau Ibadah Natal selalu lihat Banser menjaga Gereja saya... Luar biasa sumbangsih mereka di mata saya... Tolong abaikan pemecah belah Joseph Paul Chang ini... Salam Damai semuanya yahh... 🙏🙏🙏

    • @itsmoodsau
      @itsmoodsau Před 3 lety +20

      Prasangka seseorang terhadap suatu kelompok tercipta dari pandangan dan pengalaman terhadap kelompok tersebut

    • @wokeuplikedeez7495
      @wokeuplikedeez7495 Před 3 lety +16

      Jadi adem kalau selalu toleransi

    • @fikria1514
      @fikria1514 Před 3 lety +18

      Siap
      Kita damai aja kita sama-sama ibadah cuma beda keyakinan dan kebanyakan juga cuma kebetulan terlahir di keluarga agama tertentu ✌️

    • @fikria1514
      @fikria1514 Před 3 lety +9

      @@itsmoodsau ya iya juga bbrp org emang kurang beruntung dan ada di lingkungan yang kurang baik

    • @EvaEva-ug9lc
      @EvaEva-ug9lc Před 3 lety +8

      Soalnya klo ga dijaga bahaya, qur'an punya ayat jihad. Masjid ga perlu dijga, soalnya cuma islam yg suruh bunuh org, islam yg suruh bini byk, islam yg punya ayat setan dan Jin

  • @abdulrozaq3989
    @abdulrozaq3989 Před 3 lety +247

    Saya yakin jika guru gembul istiqomah ..akan tiba masanya chanel ini trending...smngt pak guru terus sebrakan pemikiran yang memajukan peradaban terbaik

    • @naufalalfajri3024
      @naufalalfajri3024 Před 3 lety +11

      @Beholdthehandbeholdthenail anda boleh mengkritik islam tapi jangan bawa nabi islam!coba anda lihat vidio guru gembul dengan bijak apakah pak guru menghina islam kan tidak tapi dia mengkritik pemikiran orang islam

    • @naufalalfajri3024
      @naufalalfajri3024 Před 3 lety

      @Rifqi Athoriq kritik terhadap orabg yg pemikirannya agak konsler

    • @dihkokakuhh8819
      @dihkokakuhh8819 Před 3 lety +3

      @Rifqi Athoriq AKUN YG KAYA GITU GAUSA ENTE PEDULIIN,MEMANG ITU TUJUAN DIA... (CAPER)

    • @kadrunnazareth5913
      @kadrunnazareth5913 Před 3 lety +2

      Minoritas memang paling suka provokasi hobi mereka. Tapi ga mau intropeksi diri

    • @riooctora9581
      @riooctora9581 Před 3 lety +10

      @@kadrunnazareth5913 giliran diserang balik pasti alesannya " iya kami minoritas bisa apa selalu dikucilkan "

  • @jackma3790
    @jackma3790 Před 3 lety +26

    Aku sangat suka dgn Baraya. Saya pengikut Yesus 🙏💖
    Semoga kita semua bersatu. Dimana ada keadilan disitu ada damai sejahtera 💥💖💖💖

  • @yerikotani246
    @yerikotani246 Před 3 lety +15

    Saya udah tua..tapi saat nonton saya merasa seperti anak kecil yg lagi mendengar nasihat dari guru dan saya tetap serius sampe melewati dengan sempurna..artinya hidup jangan jadi provokator jangan egois dan terus berusaha ..hormat🙏🙏🙏

    • @cuwanho3561
      @cuwanho3561 Před 3 lety

      Walaupun tua tapi masih bisa bikin helikopter kan? Ayo bikin . Aku bantuin bikinkan kopi saat kau lelah.

  • @bilalthaibsyah2740
    @bilalthaibsyah2740 Před 3 lety +192

    saya sebagai orang islam seperti dijotos jotos muka saya ngedenger kritik pak guru. buat saya ini adalah tausiah terbaik di bulan ramadhan dari pada ustad2 di tipi. sekali lagi thank you gurgem👍👍

    • @GamerSkuy_TV
      @GamerSkuy_TV Před 3 lety +1

      Betul sekali kita harus memperbaiki diri kedepannya,mungkin kejayaan Islam akan kembali ya mungkin anak cucu kita yg memajukan.

    • @hanifspencarijalanroma-wi6552
      @hanifspencarijalanroma-wi6552 Před 3 lety

      cerah

    • @singletruth7677
      @singletruth7677 Před 3 lety

      Aku cinta Bhavisya Purana, hiya hiya hiya

    • @hasansidiq3485
      @hasansidiq3485 Před 3 lety

      @@singletruth7677 bacaan yang kalo jadi folder nama file nya " revisi final fixxxx " hiya hiya hiya

    • @willavian1734
      @willavian1734 Před 3 lety

      Yahya waloni kau diam kan saja

  • @asudog8973
    @asudog8973 Před 3 lety +47

    Setuju sekali! Sering saya dengar komentar muslimin terhadap aksi2 teror : "itu bukan agama islam" seperti orang yg tdk punya empati, dgn entengnya 'cuci tangan' dan bersikap tidak mau tau. Sadar atau tidak, orang2 yg demikian sedang mempertontonkan arogansinya sendiri. Orang yg berjiwa besar adalah yg mau mengasihi musuhnya dan mendoakan mereka. Bukan menjauhkan diri dan angkat tangan.. apa baiknya kita dibandikan dgn penjahat, jika kita hanya mau mengasihi orang yg baik pada kita? Penjahatpun melakukan hal demikian.

    • @muhamadsandykhoirun9117
      @muhamadsandykhoirun9117 Před 3 lety +9

      Iya sepemikiran, karena bagaimanapun teroris menganggap apa yang mereka lakukan untuk jihad, kalo para ulama tutup mata soal terorisme, terorisme justru ga akan pernah berkurang

    • @gempor962
      @gempor962 Před 3 lety +7

      Pernyataan "itu bukan agama islam" itu benar, tapi kalo cuman bilang terus ga intropeksi dan ga melakukan nahi munkar pada pelaku nya ya itu salahnya, banyak kok kajian anti teror di umum maupun pihak berwajib walaupun masih ada kecolongan sampai saat ini juga

    • @AbelBrata
      @AbelBrata Před 3 lety +4

      Bener... Selalu cuci tangan. Kalo nggak bilang konspirasi, pasti kambing hitamnya orang ateis. Jarang yang mau bersuara seperti guru gembul ini... Kebanyakan ya cuma diam, gak tau apa malah sebetulnya senang. Sedangkan si Paul ini sendiri kemaren bilang sekarang ditekan gereja2... Pasti banyak pendeta n orang Kristen yang marah-marah ke dia. Takut kena imbasnya. Orang Kristen lebih pro-aktif kalo ada penyimpangan, contohnya Jehovah Witness (saksi Yehuwa) yang sampai sekarang dianggap sekte sesat. Yang awalnya terbentuk juga dari sempilan orang Kristen sendiri.

    • @helldronez
      @helldronez Před 3 lety

      @@gempor962 agama dia di ktp apa?, dia memang islam tetapi disesatkan, dicuci otaknya dikelabuhi dan di iming iming 72 bidadari

    • @helldronez
      @helldronez Před 3 lety

      @@gempor962 setau saya org islam yg benar, itu baik baik dan ramah sejuk

  • @andikapramana8941
    @andikapramana8941 Před 3 lety +32

    "jangan salahkan agamanya, salahkan orangnya" adalah kata kata yang muncul ketika seseorang dari golongan yang sama melakukan kesalahan dan memilih untuk mencari alibi lain ketimbang introspeksi diri.

    • @indragoens
      @indragoens Před 3 lety

      Oknum wkwkwkwkwk

    • @MikasaeaAaah_Aahkercmoan
      @MikasaeaAaah_Aahkercmoan Před 3 lety

      Lalu minta maaf atau mengakui hal yg tidak kita lakukan?

    • @squilliamfancyson2921
      @squilliamfancyson2921 Před 3 lety +1

      @@MikasaeaAaah_Aahkercmoan ya kalo emang gabisa menerapkan nilai agama ngapain beragama

    • @forzenA111
      @forzenA111 Před 2 lety

      "Salahkan agamanya, kan emang ajaran agamanya yang salah" ini baru bener

    • @rikisuyanto753
      @rikisuyanto753 Před 2 lety +2

      @@forzenA111 jadi menurutmu ajaran agama guru gembul yg salah ???

  • @khariskha3813
    @khariskha3813 Před 3 lety +21

    Salam dari hindu pulau dewata beli/kakak guru gembul
    Sehat selalu ya
    Trslah memberikan pencerahan
    Kita beda keyakinan
    Tapi kita saudara dalam kemanusian
    Salam rahayu jagad indonesia🙏❤🇲🇨

  • @adhitr.e9902
    @adhitr.e9902 Před 3 lety +231

    Pak guru harus di undang ke podcast dedy Courbuzer biar tambah seru ngobrol nya nih
    Yang setuju 👍

  • @agungkrisnawijaya9565
    @agungkrisnawijaya9565 Před 3 lety +236

    TEMAN-TEMAN MUSLIM/NON-MUSLIM, BISA GAK SIH KITA TRENDINGKAN VIDEO INI AGAR SEMUA MUSLIM NONTON??? GASSSSS!!!!

    • @sweeper8418
      @sweeper8418 Před 3 lety +14

      Bisa bro,, kalo ada yg ribut agama, lu share video ini.. copy link nya..

    • @rahmatspeed
      @rahmatspeed Před 3 lety +6

      @@sweeper8418 siaap..

    • @kony1998
      @kony1998 Před 3 lety +12

      Gbs lur, karena CZcams hanya mentrendingkan konten Hiburan Sampah 😂😂

    • @R-MAN01
      @R-MAN01 Před 3 lety +9

      @@sweeper8418 di berita seorang pendeta terduga sebagai pemasok senjata untuk kkb ,wah gila disitu komennya gak ada yang nama toleransi

    • @kennifil7992
      @kennifil7992 Před 3 lety +1

      up

  • @NoWBrian
    @NoWBrian Před 3 lety +46

    banyak yang tertampar dengan video ini... dan semoga mampu mengubah manusia dinegara ini..
    jadi jangan lupa di share ya...

  • @antoniusdealova3101
    @antoniusdealova3101 Před 3 lety +27

    Saya umat khatolik tapi saya acungkan jempol 👍👍👍 buat pak guru. .... Saya nangkap apa tujuan dari penyampaiannya..

  • @farhansuryo2180
    @farhansuryo2180 Před 3 lety +76

    * Orang-orang Islam old : Penuh dengan karya, membangun peradaban seindah pemikiran Alkhawarizmi, Ibnu Sina, dsb.
    * Orang-orang Islam modern : Teriak teriak

    • @neoz1493
      @neoz1493 Před 3 lety

      Mau gimana lagi,orang Islam old kan kadrun semua😀😀😀😀

    • @farhansuryo2180
      @farhansuryo2180 Před 3 lety +17

      @@neoz1493 Orang Islam Modern bego... Yang dulu dulu mayoritas bagus semua. Entah kenapa yang sekarang ini jadi banyak masalah. Loe kalau nyebut orang Islam modern mayoritas kadrun gpp... Kalau jaman dulu gue gak setuju. Tanpa Algoritma gak akan bisa kita komen di CZcams nya pak Gembul sekarang.

    • @ahmadramzan2650
      @ahmadramzan2650 Před 3 lety +5

      @@neoz1493 blajar baca yg bener gih

    • @bambangslametwilujeng5221
      @bambangslametwilujeng5221 Před 3 lety +3

      @@farhansuryo2180 yang modern juga cuma mau disuapin (ilmu) sama yang paling banyak disuapin ilmunya tanpa/sedikit di modifikasi (dipikirkan). Dan yang modern juga hasil dari yang old, tapi yang gak benernya.

    • @bambangslametwilujeng5221
      @bambangslametwilujeng5221 Před 3 lety

      Kadrun tuh maksunya orang gurun ya?

  • @HumbangMas
    @HumbangMas Před 3 lety +71

    *Salam persaudaraan sesama anak Nusantara, walau berbeda, kita harus tetap satu INDONESIA..*

    • @luciatanuwidjaja7914
      @luciatanuwidjaja7914 Před 3 lety +9

      Saya lagi berkhayal,,kalau semua masyarakat Indonesia punya pikiran sama seperti anda,,INDONESIA DAMAI..cool..👍👍👍

    • @muhammadhariri2171
      @muhammadhariri2171 Před 3 lety +3

      @@luciatanuwidjaja7914 g bisa bro, hidup g bisa sempurna

    • @reyryos
      @reyryos Před 3 lety

      @@muhammadhariri2171 kayak aku dengannya

  • @smartdetoxsehati2694
    @smartdetoxsehati2694 Před 3 lety +21

    Al fatihah 1 hari kita wajib baca 17x, didalam nya disebut 2x kasih sayang
    Buaaanyaaak yg sudah tidak tahu artinya al fatihah
    Jangan lupa pisah sampah plastik dirumah..

  • @arielameong
    @arielameong Před 3 lety +20

    Jujur, aku minoritas setelah menonton pak Guru. Aku menjadi tenang dan aman karena masih ada orang seperti pak Guru . Terima kasih pak Guru🙏

  • @robbingmymind462
    @robbingmymind462 Před 3 lety +157

    Vlog ini, ibarat seorang guru yg lagi jengkel liat polah muridnya yg gak sadar2.. *Semangat terus Pak Guru!!! 👍🥰🥰

    • @victorianuschandrasuwandan1627
      @victorianuschandrasuwandan1627 Před 3 lety +8

      Sama kaya kesel banget pak guru sudah banyak penjelasan yg dia berikan sampe panjang lebar tapi yang namanya manusia yg di hatinya hanya ada tinja sebaik apapun penjelasn orang lain tetap keburukan yang iya lihat. 😂😂

    • @angka3807
      @angka3807 Před 3 lety +6

      Nabi Nuh yang dakwah ratusan tahun aja masih banyak yang ngeyel, apalagi Pak Guru Gembul, kayaknya memang sudah sifatnya manusia seperti itu.

    • @malaskomen9204
      @malaskomen9204 Před 3 lety

      @@angka3807 yah tp paling gak ada nyantol sedikitnya manusia

    • @agnesagnes252
      @agnesagnes252 Před 3 lety

      @@malaskomen9204 semoga ga cuma sedikit yang nyantol, tapi banyak banget. Amin.

    • @anessa1005
      @anessa1005 Před 3 lety +2

      Kalo orang menghina kita jelek, padahal kenyataannya kita cantik/ganteng, maka kita tidak perlu sakit hati, karena dia pasti iri dengan kita. Demikian juga kalo ada yg bilang kita cabul, atau bilang kita miskin, atau bilang kita bodoh, dsbnya, kalo kita tidak demikian, maka kita tidak perlu sakit hati. Justru kalo kita sakit hati, maka kita diam diam mengakui kekurangan kita tsb.

  • @inyomanmudastra5956
    @inyomanmudastra5956 Před 3 lety +35

    Saya orang hindu,, saya salut dengan guru ini yang berfikir cerdas n netral,,,,, apa yang di ktakan di vidio ini memang benar,,,

    • @staybangloud1749
      @staybangloud1749 Před 3 lety

      Lihat di India muslim di bantai
      213 juta di benci oleh hindu
      Semua agama memiliki kebencian

    • @ramadhanyudhatama1014
      @ramadhanyudhatama1014 Před 3 lety

      @@staybangloud1749 semua pribadi

    • @staybangloud1749
      @staybangloud1749 Před 3 lety

      @@ramadhanyudhatama1014 hoh

    • @keloto5799
      @keloto5799 Před 3 lety +1

      @@staybangloud1749 menarik ulasan anda bro, hmm bisa di tunjukan kalimat-kalimat dalam agama yg mengajarkan kebencian/tidak menyukai terhadap yg lain, soalnya ente sudah mempelajari semua karena ente bilang semua agama. Makasih

    • @Dodyuph
      @Dodyuph Před 3 lety

      @@staybangloud1749 saling mengasihi

  • @hisstory4529
    @hisstory4529 Před 3 lety +2

    “Dan janganlah kamu memaki sesembahan yang mereka sembah selain Allah, karena mereka nanti akan memaki Allah melampaui batas tanpa pengetahuan...” (QS Al-An'am: 108)
    Sudah jelas dan terang-benderang bahwa HARAM hukumnya menghina-hina keyakinan dan sesembahan orang lain.

  • @dekatri2430
    @dekatri2430 Před 3 lety +45

    Atheiist be like : ayo kita makan popcorn dan makan cemilan sambil nonton karna drama seru hari ini

  • @muhammadarief4330
    @muhammadarief4330 Před 3 lety +191

    Masyaallah, bener-bener jadi cambuk bagi kita umat muslim, dan semuanya. Makasih pak guru sudah memberikan pencerahan. Dan semoga anda bisa diundang ke podcastnya om Dedi :D

    • @JayXiphos
      @JayXiphos Před 3 lety +6

      Amiinn

    • @yudistiroadinugroho5840
      @yudistiroadinugroho5840 Před 3 lety +6

      Setujuuu, semoga diundang di podcastnya om Deddy.

    • @sakattodesign9927
      @sakattodesign9927 Před 3 lety +12

      Ada satu yang mesti diketahui. Intoleransi itu yang mulai Kristen sendiri, sejak awal kemerdekaan sekolah Kristen memaksa tiap muridnya untuk tidak boleh belajar agama lain di sekolahnya. Dan ya saya dari sekolah tersebut dan memutuskan masuk Islam karena memang sejak awal dari gurunya sendiri emang mengajarkan untuk mencari kesalahan dan menghina Islam, bahkan ada universitas khusus di Amerika dan Vatikan untuk mengkaji Qur'an tapi tidak untuk mempelajari Qur'an melainkan untuk dicari mana yang bisa disalah salahkan. Awal saya masuk sana saya pikir ini hanya perbandingan agama biasa, tapi ujung ujungnya dosennya selalu mengajarkan dan memaksa untuk menghina Islam. Dan satu lagi terorisme yang dilakukan ternyata emang dari Kristen sendiri, fakta didapatkan baru baru ini oleh investigasi Prancis sendiri pemboman gereja dilakukan oleh relawan gereja sendiri, kalau pengeboman diinvestigasi oleh pemerintah mereka biasanya fakta bahwa Kristen sendiri yang mengebom itu akan ditutupi.

    • @idmarilamri6398
      @idmarilamri6398 Před 3 lety +4

      Bantu share guys biar rasa sakit ini bukan cuma kita2 yang merasakan

    • @pialabangun2536
      @pialabangun2536 Před 3 lety +10

      @@sakattodesign9927 segitu malunya Lo dgn agama Lo sendiri ya

  • @ridoramadhan9655
    @ridoramadhan9655 Před 3 lety +19

    "Radikalisme disatu sisi, akan menghasilkan radikalisme disisi lainya"
    -Pak GG

  • @endangsri6823
    @endangsri6823 Před rokem +2

    Semoga yg menistakan agama Islam segera mendapatkan keputusan yang adil di Negara Indonesia tercinta dan seluruh dunia 👍👋

  • @timothychen5574
    @timothychen5574 Před 3 lety +13

    Saya Katolik..saya salut dengan anda...berhikmat dan bijaksana...Tuhan berkati..😇👍👏👍🤝👏

  • @30.niluhputuyuliaagustini89

    Sangat mencerahkan sekali Guru Gembul , biarpun tiyang Hindu ,,, tiyang suka sekali denger2 ceramah Pak Guru,, buat orang jd open mind

  • @efraimkevinximipa2941
    @efraimkevinximipa2941 Před 3 lety +36

    Saya kalo nonton video pak guru sama ibu saya, pasti responnya "pinter ya orang ini". Dan bagi saya juga begitu, karena pak guru membahas masalah dari banyak sisi.
    Mantab pak guru, semoga sehat selalu dan panjang umur 🙏

    • @hilmyvaza8123
      @hilmyvaza8123 Před 3 lety

      Salah satu hal yg saya suka sama guru ini adalah dia berbeda dari yang lain (pendapat2nya), pembahasannya tidak dari 1 perspektif tapi dari banyak perspektif.

    • @reasky74
      @reasky74 Před 3 lety

      Pak guru gembul sendiri gak pernah bilang dirinya pintar.

    • @telepathy4970
      @telepathy4970 Před 3 lety

      @@hilmyvaza8123 iya pak guru itu seperti tak mengajak kita untuk menggiring opini pribadi dia, tapi mengajak kita untuk membuat opini masing² dalam konteks kebenaran... semoga pak guru sehat selalu, kita juga harus wujudkan visi yang diberikan Allah seperti apa kata pak guru tadi. Aamiin!

    • @galihhe2136
      @galihhe2136 Před 3 lety

      Njir profile ya

    • @bunyips6189
      @bunyips6189 Před 3 lety

      Murid gembul suka guru gembul krn dia selalu objektif dalam menjelaskan suatu permasalahan🙏

  • @danielpane5192
    @danielpane5192 Před 3 lety +17

    Terima kasih banyak Pak Guru atas presentasinya yang cerdas dan berimbang. Saya seorang Kristen dan cukup prihatin akan banyaknya ujaran kebencian yang dilakukan oleh sejumlah orang Kristen terhadap kaum Muslim. Radikalisme ala Paul Zhang ini menyedihkan dan mengerikan. Semoga sikap moderat di agama kita masing-masing semakin berkembang. Semoga channel ini juga makin maju.

    • @imamramadhan8712
      @imamramadhan8712 Před 3 lety +4

      Muslim pun juga ada yg kaya gitu, bukan hanya dri kalangan nasrani saja
      Disini gw netral,,
      Bagi gw si bukan Agamanya tapi emg pribadinya, ayo perangi radikalisme,,

  • @welmincehetahani1245
    @welmincehetahani1245 Před 3 lety +3

    Jika ada org yg mengaku dirinya kristen tapi menghujat dan menghina agama lain pasti dia bukan kristen yg benar.krn dalam kristen tdk ada ajaran yg mengajarkan utk menghina dan menghujat agama lain.

    • @inibulanapril3270
      @inibulanapril3270 Před 3 lety

      Inilah yang benar.hujat jadi.masalah hidup tukun tetangga adalah yang terbaik.bukan soal.mayor atau minim.ngak benar ituu

  • @gindotambunanofficial9864
    @gindotambunanofficial9864 Před 3 lety +45

    Benar, kita harus bercermin, dan kita harus jujur disaat menyelesaikan masalah, baru menemukan akar permasalahanya.

  • @alifhamzah7450
    @alifhamzah7450 Před 3 lety +108

    JPZ: Catch me if you can!
    POLRI: We accept your challenge.

  • @tambapasaribu1775
    @tambapasaribu1775 Před 3 lety +5

    Trima kasih guru gembul atas pencerahannya,,semoga siapa yang nonton canel semakin paham permasalahan dinegeri tercinta ini dan intropeksi diri.

  • @stevenlimanda5143
    @stevenlimanda5143 Před 3 lety +24

    Gila, habis kita ini diomelin Pak Gembul... Kalau kita semua gak pada jadi dewasa lama2 Optimus prime bisa dilempar juga.. woy sadar woy 🤣😂

    • @penguincraft4174
      @penguincraft4174 Před 3 lety

      Ngeri oy :v

    • @rakhmadfebriyadi4791
      @rakhmadfebriyadi4791 Před 3 lety

      Y benjol benjol lu

    • @remedy4820
      @remedy4820 Před 3 lety

      langsung tarik kuping kaki naek satu berdiri di depan... atau hormat bendera siang ereng2an.. hayu terimakasih banyak sudah di ingetin. bawa buah2an jangan lupa.

    • @jenaranggoro2951
      @jenaranggoro2951 Před 3 lety

      Edaaan gw berasa di omelin. Hahaha. Berasa kita dikasih tw bener2 akar-akarnya. Bukan hanya permukaan.

  • @swardika.3709
    @swardika.3709 Před 3 lety +16

    Request bahas ustadz Somad, Zul karnaen,Yahya waloni,desak Made Darmawati.......betul guru gembul introspeksi diri agar jangan radikal menimbulkan radikal yang lain......agar terjaga lagi toleransi beragama sesama anak bangsa bahkan di dunia ini

    • @helldronez
      @helldronez Před 3 lety +4

      up terutama yahya waloni dan desak made

    • @thebunnycruiser174
      @thebunnycruiser174 Před 3 lety +3

      @@helldronez Tamba lagi felix Siauw, bangun samudra, irena handono,dll

  • @gustigenta
    @gustigenta Před 3 lety +6

    Salam seduluran sak lawase 🙏 Baraya... Ini guru gembul membaha bukan Hanya untuk islam.. tapi berlaku bagi semua umat manusia.. Salam Rahayu Baraya 🙏

  • @ciptaan_ayah_ibu
    @ciptaan_ayah_ibu Před 3 lety +5

    pak guru gembul coba berikan penjelasan kenapa palestina jalur gaza sangat memerangi israel dan tidak mau hidup berdampingan dgn israel (apakah karena konserfatif)
    sedangkan palestina west bank biasa saja berbaur dengan penduduk israel (apakah karena islam moderat) ?
    mohon diangkat, karena indonesia hanya mengenal 1 palestina, padahal sangat berbeda karaketeristik keduanya.

  • @attractivesetting8129
    @attractivesetting8129 Před 3 lety +41

    Ini terjadi ketika golongan minoritas tidak pernah memberi tekanan pada Golongan mayoritas, namun golongan mayoritas senang jika dikatakan tertekan dan terjajah minoritas, sehingga melancarkan aksi aksi tidak berdasar seperti terror, bully, maupun doktrin kejelekan.
    Saya golongan mayoritas, setiap bertemu minoritas, saya merasa tertekan, bukan karena minoritas itu, tapi karena golongan mayoritas saya yang banyak memberi tekanan pada golongan minoritas. Saya merasa bersalah meski bukan saya yang melakukanya.

    • @attractivesetting8129
      @attractivesetting8129 Před 3 lety +2

      @Dean Siroit Sangat tepat, terimakasih telah menjabarkan lagi pendapat saya dengan sangat baik🙏

    • @gempor962
      @gempor962 Před 3 lety +1

      Tulisan diatas bisa diterapkan dimanapun pada siapapun, apalagi antara 2 kubu yang punya sejarah panjang, atau komunitas yang punya kepentingan tertentu

    • @Liu_Kang-
      @Liu_Kang- Před 3 lety +7

      Benar banget bro, dilingkungan tempat saya disini jga terjadi hal serupa. Pernah suatu hari ketika dosen saya memberikan tugas kelompok yg terdiri dri 8 orang, kebetulan ada 2 orang yg agamanya Kristen, jadi kami ngumpul bareng bikin tugas itu. Singkatnya ketika tugasnya sdh selesai, kami ngobrol2 bareng dan wktu kami ngobrol bareng itu ada teman saya yg Islam ngomong ke teman saya yg orang orang Kristen, "eh.. kalian kok mau sih jadi orang Kristen? sebenarnya kalian itu sesat, karena dalam Al-Quran sudah dikasi tau kalau Yesus itu hanya Nabi biasa" & "sini ikut kami sholat aja", dan masih bnyak lagi pertanyaan2 lain yg mereka lontarkan ke teman2 saya yg Kristen itu seolah2 menyudutkan mereka 😕
      Saya pribadi malu banget liat kelakuan mereka, jijik bnget sumpah, malu2in. Mungkin mksd mreka cuma bercanda atau apalah, tapi gak gitu jga lh tot. Banyak bahan pembicaraan lain yg bisa diperbincangkan. Mereka gak mikir perasaan orang lain ketika digituin dan mungkin mereka juga gak bisa berfikir dri sudut pandang lain 😑

    • @gempor962
      @gempor962 Před 3 lety

      @Dean Siroit yang nyuruh bahas masa lalu siapa ya? 🤔😹

    • @gempor962
      @gempor962 Před 3 lety

      @Dean Siroit baca pelan² aja mulai dari tulisan attractive setting sampai tulisan ane👍🏿

  • @kucingoren438
    @kucingoren438 Před 3 lety +50

    Orang muslim terutama diindonesia masih banyak yg close minded..terutama generasi tua..buat generasi muda(terutama islam) sekarang jadi lah generasi dengan pikiran terbuka

    • @fajartani2007
      @fajartani2007 Před 3 lety +1

      Tergantung pendidikannya juga sih bang, Alhamdulillah papah aku mah agak open mind

    • @bagasamarhakiki2253
      @bagasamarhakiki2253 Před 3 lety +3

      tergantung lingkungan, pendidikan. generasi muda jg masih banyak yang close minded

    • @fajartani2007
      @fajartani2007 Před 3 lety +7

      @@bagasamarhakiki2253 iya contohnya aku dulu gitu wkwkwk, tapi Alhamdulillah sekarang mulai belat ber-openminded yang benar

    • @bukuanatomihajinetter5679
      @bukuanatomihajinetter5679 Před 3 lety +6

      ya kita sebagai generasi muda juga gabisa asal nyalahkan generasi yang dulu, kita sendiri harus introspeksi tanpa memandang siapa yang salah, semua mulai dari diri sendiri dulu
      pesan yang guru gembul sampaikan ya itu

    • @bagasamarhakiki2253
      @bagasamarhakiki2253 Před 3 lety

      @@bukuanatomihajinetter5679 yup bener

  • @juliusabdjul-boc3008
    @juliusabdjul-boc3008 Před 3 lety +3

    Sebaik apapun diri ini tetap akan ada yang membenci, Rasulullah saja orang yang Paling Baik banyak yang membencinya bahkan banyak yg ingin membunuh beliau..

  • @arisj4572
    @arisj4572 Před 3 lety +12

    Hebat guru gembul punya perspektif yg sangat bagus dlm mengkomunikasikan hal sensitif ini. Benar2 tersampaikan dgn baik... respect 👍
    Semoga makin maju channel yg punya semangat positif ini dan bisa membawa kehidupan damai antar umat beragama di NKRI.

  • @JokowiMerusakDemokrasi
    @JokowiMerusakDemokrasi Před 3 lety +36

    SERATUS JEMPOL buat opini Guru Gembul 👍👍👍
    Jempol bukan karena Guru menjelekkan islam tapi karena Guru Gembul punya LOGIKA dan KESADARAN tentang bagaimana membangun peradaban dunia yg lebih baik.
    Sungguh luar biasa BRAVO Pak Guru♥️😁🇮🇩😁👍

    • @staybangloud1749
      @staybangloud1749 Před 3 lety

      Rosulullah bersabda, aku lah nabi terahir setelah wafatku tak ada nabi lagi

    • @akhtarholoidsimp1564
      @akhtarholoidsimp1564 Před 3 lety +2

      @@staybangloud1749 gak nyambung

    • @sansanscreamo6061
      @sansanscreamo6061 Před 3 lety

      @@staybangloud1749 yaaa benarr

    • @atariagame6197
      @atariagame6197 Před 3 lety

      @@staybangloud1749 iya betul menurut islam..
      Tp menurut kristen setelah nabi Isa ya ga ada nabi lg.

    • @naufal2398
      @naufal2398 Před 3 lety

      @@rheindraalfonsgandhirheald5059 lagi aja dibahas ni muncul lagi

  • @lhunt1371
    @lhunt1371 Před 3 lety +44

    Poin yg gua tangkep
    Sadar->belajar->berusaha

  • @wawasandunia2674
    @wawasandunia2674 Před 3 lety +3

    Sebelum mengatakan kristen menghina, baca QS 98:6 dulu bro dan kamu akan tau siapa yg menghina terlebih dahulu

  • @stevanelfrislus6135
    @stevanelfrislus6135 Před 3 lety +10

    Tuhan berkati Pak Guru, hormat 🙏🏽

  • @MrNtonz
    @MrNtonz Před 3 lety +32

    mantaps. intinya INTROSPEKSI DIRI. gunakan AKAL mu wahai saudara saudaraku seiman. Tuhan sudah memberikan kita rezeki sebaik baiknya, dan harus digunakan sebaik baiknya juga.

  • @ajibayumresna8516
    @ajibayumresna8516 Před 3 lety +10

    Nggak usah nangkap yg jauh" banyak biayanya, tangkap saja orang " yg mengaku ustat tetapi dakwahnya memprofokasi .seperti menjelek jelekan daerah " atau suku" lain .itu lebih berbahaya memecah belah NKRI.

    • @enzyezrael5918
      @enzyezrael5918 Před 3 lety +2

      nah gw setuju kalo ini 👍

    • @majeromajero7330
      @majeromajero7330 Před 3 lety

      @@jackthedrought6651 urus warga negara sendiri lebih gampang. WN Jerman biar diurus pemerintah Jerman.

    • @onepunch6517
      @onepunch6517 Před 3 lety

      Ustad ngaji saya dulu benci sekali dengan barat dan Cina, tapi sekarang saya sudah ateis.

    • @majeromajero7330
      @majeromajero7330 Před 3 lety

      @@onepunch6517 bosen juga lah dengerin perang perang jihad jihad kopar kapir. Enakan damai.

    • @onepunch6517
      @onepunch6517 Před 3 lety

      @@majeromajero7330 betul 👍👍

  • @ariefbudiman1544
    @ariefbudiman1544 Před 3 lety +4

    orang radikal sempit di setiap agama ada.. orang yang pintar terbuka wawasannya juga dimana2 ada.. tapi yang lebih keekspose ya yang radikal sempt.. maka viralkan orang-orang yang pintar dan terbuka wawasannya

  • @dokkespedia
    @dokkespedia Před 3 lety +1

    Orang seperti pak guru gembul inilah yang membuat orang non-muslim percaya Islam itu baik dan rasional

  • @malaikatjiwa5163
    @malaikatjiwa5163 Před 3 lety +27

    Malam ini video ini yg paling TOP...mari kita saling mencintai dan saling mengasihi...kita semua bersaudara...aset indonesia masa kini...terus brkarya...

  • @Liu_Kang-
    @Liu_Kang- Před 3 lety +31

    Terimakasih banyak pak guru karena sudah mewakili unek2 saya dan teman2 lainnya :)
    Sampe ngos2an diakhir video 😅

  • @gustimadekatabi613
    @gustimadekatabi613 Před 3 lety +1

    Mari kita dukung, pemahaman guru gembul pada video ini. Exellent. Saya sangat respect. Saya Hindu Bali Tulen. Abaikan semua pencaci agama2, dimanapun, dan siapapun dia. Terlalu mahal waktu kita lewatkan untuk menanggapinya.
    Mari peradaban dengan membangun akhlak lebih baik, menuju INDONESIA EMAS 2045.

  • @idaroyani8863
    @idaroyani8863 Před 3 lety +5

    Salam persaudaraan sesama muslim...., yakinlah ALLAH SWT tdk tidur

  • @reasky74
    @reasky74 Před 3 lety +21

    Intinya :
    Orang yg menyalakan api, takkan bisa membuatnya menjalar, jika tak ada bahan bakarnya...
    Jadi gini deh, kesampingkan dulu soal agama...
    Gampangnya : orang yg mengejek kita jangan diejek balik. Kita diam dulu sejenak, dan pikirkan apa kesalahan kita.
    Karena sejatinya, orang takkan mau mengejek bila kita tak ada salah.
    Contoh lainnya :
    Seperti Netizen indonesia yg di kritik microsoft, karena netizen indo tak sopan se asia.
    Lalu netizen se indo berbondong2 serang microsoft.
    Seperti itulah yg saya maksud. Karena apa microsoft menyalahkan kita?
    Intropeksi diri dulu..
    Mau mengakui kesalahan, walaupun bukan kita yg berbuat adalah hal yang mulia.
    Dan lebih baik meminta maaf kepada orang yg menghina kita. Dari pada kita balas dengan hinaan.
    Yah memang aneh. yg pasti jika kita selalu mengalah, mungkin saja, orang2 yg tadinya menghina kita akan justru bersimpati kepada kita.
    Cara2 seperti itu mungkin terdengar seperti karangan novel belaka, atau terkesan lembek.
    Tapi setidaknya saya memilih cara perdamaian seperti ini, dibanding mencapai perdamaian dengan peperangan.
    Sekarang tinggal anda yg memilih jalan anda....
    Btw : saya ini bukan tentang agama,tapi diri pribadi masing"

    • @Surcradis
      @Surcradis Před 3 lety

      hooh, bukannya introspeksi malah nyerang microsoft, bukannya selesain masalah dan membersihkan nama baik malah nambah masalah dan menjelekkan nama

    • @lhunt1371
      @lhunt1371 Před 3 lety

      Panjang bet pak males gua baca a

  • @dedenadisantoso7296
    @dedenadisantoso7296 Před 3 lety +60

    Akan semakin kacao pak guru.. Klo kita jg merespon dng emosional. Jauh dr diskusi ilmiyah.. Dan ini yg terjadi...

  • @nuansailham9414
    @nuansailham9414 Před 3 lety +1

    Setujuh Pak Guru Gembul narasi anda sangat moderat dan berakal sehat. Poin nya adalah Islam radikal sendirilah yg melahirkan Kristen radikal seperti Paul Zhang ini.. Jadi harus instrospeksi diri, berkaca, dan memperbaiki diri buat Islamnya..🙏

  • @INDONESIAAGUSTUS-yw6yn
    @INDONESIAAGUSTUS-yw6yn Před 3 lety +3

    Daftar pak Guru, sy murid baru dari Lombok Tengah, NTB.

  • @fregamotovlog7478
    @fregamotovlog7478 Před 3 lety +16

    Saya gk kaget dengan kasus ini, saya sendiri dlu saat sedang mencari/memilih agama & meyakini agama saya pernah masuk pondok pesantren di situ ustad ustad ceramahnya baik baik tpi ada 1 ustad yg ceramahnya radikal menjelekan agama lain, menghina ras tertentu, menghina pancasila dll pda saat itu saya lngsung membenci agama islam, keluar dari pondok bukanya cinta dengan islam saya malah membenci islam gara gara hnya 1 ustad saja yg radikal
    Tpi stelah saya mempelajari smua agama, akhirnya saya masuk islam karena saya tau cermah yg radikal tersebut ternyata bukan lah ajaran islam yg benar, stelah itu saya bertemu teman teman saya yg agamanya non muslim mereka sperti meremeh kan agama saya , pandangannya selalu jelek di situ saya tidak marah tapi saya maklum i jika mereka berpandangan sperti itu karena oknum radikal dalam islam pun masih bnyak 1 orang saja bisa mempengaruhi orang bnyak

    • @crisnaamelia9310
      @crisnaamelia9310 Před 3 lety +3

      Persis pengalamannya kaya saya tp saya ga lanjut karna emang ga btah jg, suka d rundung jg dlu. Klo ktemu non muslim yg kdg bgtu, ya emang mklum sih. Saya saja dlu suka sakit hati sama sesama muslim karna emang sering suka ga hati hati klo ngomong. Apa lg klo lg bawa bawa agama.
      Apa lgi mereka non muslim ya wajar saja. Biar mereka kenal diri saya kaya apa dlu baru bsa liat agama saya sperti apa pas prakteknya. Saya sih gtu, ga d bawa emoshi...

    • @fregamotovlog7478
      @fregamotovlog7478 Před 3 lety

      @@rheindraalfonsgandhirheald5059 tentu saja pasti boleh masuk, orang yg masih mencari agama pasti boleh, saya pernah masuk gereja & vihara juga
      Tidak ada alasan untuk tidak boleh masuk

    • @penguincraft4174
      @penguincraft4174 Před 3 lety

      Saya pernah memiliki pikiran untuk Jadi Ateis atau Murtad gara gara :
      -Nonton Televisi Haram,
      -merapikan gigi tidak akan mencium bau surga"
      -main game haram
      Pokoknya serba ketat, padahal itu hal sepele. Akhir nya karena saya kelamaan bingung saya memutuskan mau murtad. Eh ga jadi pas ada guru gembul 😀

  • @iansugiono5775
    @iansugiono5775 Před 3 lety +15

    Terasa sekali dari nada bicara guru gembul, bahwa ia gemes sekali dgn orang merusak citra agama islam 😁😁.
    Mantafff pak guru👍🏻 lanjutkeuun

  • @MrJo-mv4hn
    @MrJo-mv4hn Před 3 lety +5

    ... sangat mncerdaskan, ini contoh guru yang baik...

  • @asiang73
    @asiang73 Před rokem +1

    Saya orang khatolik , 🙏 jempol buat guru gembul yang mencerahkan kita supaya bangsa Indonesia tidak terpecah belah karena segelintir oknum radikalisme , lebih baik bersatu padu membuat Indonesia menjadi lebih maju, sejahtera dan beradab

  • @sendawarvideografi3767
    @sendawarvideografi3767 Před 3 lety +17

    Sy terlahir dari keluarga Katolik, sy netral terhadap idiologi apapun, tangkap dan penjarakan manusia gila seperti itu..
    Maju terus Guru Gembul kontenya bagus2 apa lg tentang sains sy suka👍

    • @veatahdevarim5408
      @veatahdevarim5408 Před 3 lety

      Lu akan tahu buah hasil dari Joseph Paul Zhang , jadi diam saja mulutmu.
      Kau ga tau cara Tuhan bekerja

    • @gintonobedjo8795
      @gintonobedjo8795 Před 3 lety +2

      @@veatahdevarim5408 Tuhan apa yg diajarkan olh Paul zank....dia itu orang luka batin mestinya dia ke LN itu berobat dan bertobat ...ee mlh jd provokator jd bidannya rasis ... kristen itu rasuli ...sdngkn paul zank itu karepe dewe....

    • @gintonobedjo8795
      @gintonobedjo8795 Před 3 lety

      @@veatahdevarim5408 mulutmu yg hrs disumpal....hasilnya apa ...apa kristen mengajarkan utk gegeran klo pun kristen hrs ditindas itu sdh masuk ajaran kristen ...Kristus sendiri mnjd teladan ...Dia dihina dibuli disiksa dihukum bhkn dihukum mt di kayu salib...memang Yesus senang dibela2in Dia sdh bs membela diri....paul zank itu salah satu orang yg sombong secara rohani....ajaran apa yg dia bawa....

  • @hazibrahim7790
    @hazibrahim7790 Před 3 lety +9

    Idem Sepemikiran,
    Intropeksi adalah langkah awal untuk memperbaiki diri, seumpama ingin sembuh kita hrs tau & sadar kalo kita lagi sakit
    Lanjutken pak guru !!

  • @Juzt_Flows
    @Juzt_Flows Před 3 lety +2

    Saya malah melihat paul zhang adalah org yg sgt cerdas,objektive dan akan mncelikkan Indonesia utk menjadi lebih baik lagi...tidak lagi munafik,hingga mudah mjd negara maju dan toleran.

    • @gurugembul
      @gurugembul  Před 3 lety +2

      pembenci itu banyak yg cerdas tapi kebencian hanya akan menimbulkan kebencian yg lain

    • @Juzt_Flows
      @Juzt_Flows Před 3 lety

      @@gurugembul bkn... sbnarnya byk org yg klihatan jln tengah tp mmbiarkan kechaosan trjdi diIndonesia dmn tmpak baik2 sj nmun mnyimpan api dlm sekam,krn "keburukan" ini dilindungi undang2 dan menyasar minoritas...sy bkn pendukung agama mnpun,dan sy seorang agnostic...namun apa yg dilakukan paul adalah kbenaran objektive,dmn peluru telah ditembakkan dr teraniaya trhdp penganiaya krn sdh tdk ada pilihan lain sbb kebebalan yg sdh trlalu lama dipelihara hingga negeri ini sllu stag didunia"ketiga"dg permasalahan primitip yg sllu menyudutkan minoritas...pernyataan pz sgt menghentak menyesakkan bg para penindas yg sdh trlalu lama mendzolimi,nyaman dan lumayan kebal hukum...namun mmg inilah yg terjadi,hukum alam akan sllu bergerak dg cara tdk terduga walau kerelativan itu sdh mempunyai tembok tebal...pz adalah pahlawan "universal",, bkn tentang egonya sendiri....byk org kurang pendidikan sgt mmbenci apa yg dilakukan pz krn mmg tdk paham.Yg berpendidikan sbenarnya paham namun cuci tangan sbb akan jadi buah simalakama bila terlalu jujur...
      Pz adalah solusi utk mencelikkan semuanya,walau tampak pahit...tp semua mmg proses spy negara ini lebih baik lg.
      Ini "PR" bg aparat penegak hukum supaya tegas terhadap siapapun entah pz,uas,felix,walony,gusnur,rizek,irene dsj bila menista agama lain tanpa "materai"!!!!...dijamin Indonesia pasti beradab dan tentram.

  • @bocilkudet5926
    @bocilkudet5926 Před 3 lety +4

    Saya non muslim, tapi adem dengernya, Semoga bapak jadi mentri agama kedepannya, wawasan anda sangat luas pak

    • @firdaushades9380
      @firdaushades9380 Před 3 lety

      non muslim itu agama apa yah? agama baru kah?

    • @bocilkudet5926
      @bocilkudet5926 Před 3 lety +1

      @@firdaushades9380 yg biasa loe sebut kafir, dan gue juga makan babi, pokoknya makanan ku 100% haram

  • @stevenold26stevenold35
    @stevenold26stevenold35 Před 3 lety +10

    Ya Allah bukalah hati kami untuk menerima kebenaran dan bimbinglah kami di jalanMu dan sehatkan pak guru gembul Amin

  • @qaedid936
    @qaedid936 Před 3 lety +9

    saya setuju dengan statement guru, banyak sekali umat muslim yg terfokus ke masalalu dan tidak berpikir kritis, jadi banyak menelan mentah2 kata2 pemuka agama yg mungkin salah.
    kecuali bbrp statement guru yang sedikit mengarah membenarkan sikap joseph dan cp, statement guru yg mengatakan teroris itu jelas muslim juga.
    dan ada sedikit celah logika masalah keharaman bahan bakar fosil guru, ini hanya pendapat pribadi sy yg ingin bertukar pikiran dengan teman-teman disini.
    Kenapa Bahan Bakar Fosil tidak haram ?
    1. Belum adanya bahan bakar lain yg lebih murah dan efisien (untungnya sekarang teknologi baterai semakin maju, jadi semakin bnyak alat/teknologi yang menggunakan tenaga trsbt seperti mobil tesla)
    2. Tidak hanya dilihat dari Mudharatnya saja tapi manfaatnya juga (harga lebih terjangkau, jad memngkinkan banyak aktifitas umat manusia yang menjadi semakin baik karena hal ini, jika di detailkan lebih banyak berkali-kali lipat drpd korban polusi sendiri)
    3. Perusahaan2 pembuat alat yg kebanyakan bukan negara arab banyak membangun alat bertenaga bahan bakar trsbt. (Supply & Demand)
    ooiya ada alasan lain menurut sy penyebab kenapa umat muslim lebih banyak terlihat jahat di indonesia, seperti jumlah populasi dan media. ada 87% muslim di indo dan 13% agama lain, jika kita asumsi kan kejahatan berkedok agama yg terlihat di indo itu totalnya 10%, akan ada 8,7% umat muslim yang terlihat jahat, dan 1,3% agama lain.

  • @rudiantoanto2551
    @rudiantoanto2551 Před 3 lety +2

    Sehat selalu pak Guru semoga tuhan selalu melindungimu..saya orang kristen,dan saya sangat senang mendengar perkataan dari bapak..!!semoga banyak Guru seperti bapak yang selalu memberikan percerahan...!!

  • @doddyj.sadrach2645
    @doddyj.sadrach2645 Před 3 lety +2

    Hembusan nafas panjenangan diakhir video, memaksa saya utk subscribed, Pak. Kelihatan banget emosinya, meskipun berusaha disampaikan secara elegan. Pasti berat menyuarakan hal2 seperti ini, ibarat melawan arus. Sukses selalu, Pak. Semoga suara panjenangan bisa bergema di seluruh penjuru bumi. Amin... 🙏🙏🙏

  • @juryanto3181
    @juryanto3181 Před 3 lety +24

    Sayangnya....orang seperti bapak ini ...langka di Indonesia 😁😁😁👍👍👍

    • @staybangloud1749
      @staybangloud1749 Před 3 lety

      Orang Kristen juga punya Radikal kayak agama Islam, budha, hindu, Hhhhh🤣🤣🤣🤣Radikal agama agama saling hujat
      Yg paling parah Radikal hindu dan budha
      Sampai membantai muslim

    • @idmarilamri6398
      @idmarilamri6398 Před 3 lety

      Tugas kita men-share videonya agar muncul bibit2 baru seperti pak guru

    • @fajriramadhan4882
      @fajriramadhan4882 Před 3 lety +2

      @@staybangloud1749 ga masuk ke otak ya videonya? 😊

    • @fajriramadhan4882
      @fajriramadhan4882 Před 3 lety

      @Rifqi Athoriq realistis bro nyatanya memang ada

    • @rahmatspeed
      @rahmatspeed Před 3 lety

      @@fajriramadhan4882 boro2 bro...ya cm ituu itu aja argumennya...mesti lihat lg video ini ber ulang2 br ngrti mudah2an itu juga...

  • @JokowiMerusakDemokrasi
    @JokowiMerusakDemokrasi Před 3 lety +16

    Pak Guru Gembul ini satu hari bisa menjadi seperti Gus Dur sebagai tokoh yg TOLERAN dan membela orang2 yg tertindas.
    Sehat Selalu Pak Guru Gembul 👍😁🙏🙏

    • @hnctv7265
      @hnctv7265 Před 3 lety +4

      Muslim yg toleran adalah muslim yg siap dihujat oleh sesamanya.

  • @hotlemongingerhoney
    @hotlemongingerhoney Před 3 lety +1

    Alhamdulillah. Saya kayak mendengarkan ceramah agama Islam. Moga² nanti jumatan isinya video guru gembul dimana², diputar di seluruh Indonesia... 🙏

  • @rajawalisakti9627
    @rajawalisakti9627 Před 3 lety +3

    "Tarik sorga ke bumi" itu inti PZ bersuara...!!!saya setuju sekali stetment ini Pak👍👍👍👍👍❤️❤️❤️

  • @hairmanali6402
    @hairmanali6402 Před 3 lety +10

    Allhamdulillah semoga lebih banyak lg orang yg berilmu berani tampil secara santun memberi pencerahan untuk saudara sebangsa dan setanah air ,semoga para saskreber betul2 menerima ilmu dan pencerahan dr p.guru ,,

  • @malaikatjiwa5163
    @malaikatjiwa5163 Před 3 lety +21

    Jujur saya merinding....👏👏👏👏👏👏ini youtuber paling bijak.....

    • @widodosugeng8688
      @widodosugeng8688 Před 3 lety

      Bener bngt broo..padhl guru bukn habib tpi kata" nya ngala"i habib broo keren pak gembul sumpahh..angkat jdi mentri agama keren nii

    • @arlecchino6189
      @arlecchino6189 Před 3 lety

      @@widodosugeng8688 habib itu tugasnya untuk mengajarkan Alquran, hadist kepada umat muslim. Bukan membahas tentang agama lain.

  • @ariefmulyadi3271
    @ariefmulyadi3271 Před 3 lety +1

    Misi Pak Gembul dan PZ adalah sama utk indonesia, yaitu mengajak indonesia berubah dan dewasa dlm berpikir dan berbuat. Itu yg dimaksud PZ dlm ceramahnya yg mengatakan yg dia benci adalah ideologinya yg negatif dan disebarkan scr nyata dan terlihat jelas. Oleh krn itu memang umat muslim di indonesia hrs berfikir cerdas dsn instropeksi diri.

  • @roslianaelita3659
    @roslianaelita3659 Před 3 lety +7

    Saya Kristen, tapi suka penjelasan bapak

  • @Noname-bg4xb
    @Noname-bg4xb Před 3 lety +6

    Benar sekali. Saudara berpikir pake akal sehat 👉 ada masalah dengan diri kita sendiri harus kita introspeksi diri. Hanya chanel muslim inilah yg mengutamakan akal sehat. Gbu.

  • @deviridaputridevi8577
    @deviridaputridevi8577 Před 3 lety +4

    mantaf pisan pencerahan dari pak Guru Gembul ini euy,,
    semoga pak Guru Gembul semakin diTambahTambahkan iLmu dan kebijaksanaan nya.
    biar selalu menjadi Pencerah bagi semua umat berAgama yang Rahmatilalamin

  • @HakikatCintaKasih1.
    @HakikatCintaKasih1. Před 3 lety +2

    Sesungguhnya janji Allah s.w.t itu pasti .. Demi masa
    Dan sesungguhnya akan tetap sampai janjiNya yang dulunya manusia mengikari .

  • @bahutibalik5534
    @bahutibalik5534 Před 3 lety +4

    Masyarakat Indonesia
    99% beragama
    VS
    1% bertuhan

  • @tahukahanda7512
    @tahukahanda7512 Před 3 lety +5

    Asslmkm Pak Guru Sehat...
    Hatur-nuhun yaa bisa pertisipasi jg dlm PELIHARA KEDAMAIAN NEGERI NUSANTARA...
    Semoga Generasi Indonesia tambah berPikir Dewasa Sehat & berManfaat bagi seluruh BANGSA BANGSA di Dunia..

  • @addydanadyaksa3072
    @addydanadyaksa3072 Před 3 lety +9

    Benar sekali pak guru...kita umat Islam bisa menjadi lebih besar dab maju jika kita benar2 instropeksi diri

  • @oxxie5547
    @oxxie5547 Před 3 lety +2

    Minum obat itu memang pahit, tetapi bisa menyembuhkan sakit... Jika anda merasa tertohok akan nasihat abang ini, itu artinya anda masih punya hati masih punya akal, mari kita sama sama introspeksi diri dan membangun peradaban yg tinggi 😭👍👍👍 btw saya islam... MAJU INDONESIAKU ❤️👍👍👍

  • @MasAgus_007
    @MasAgus_007 Před 3 lety +1

    Islam yg memanusiakan manusia, yg mau introspeksi diri, yg Rahmatallil 'alamin (bukan lil muslimin)
    Pak guru jos banget 💪💪👍

  • @lunnzxc
    @lunnzxc Před 3 lety +6

    13:55 qoute ".... bukan orang di bawa ke surga, tapi tarik surganya ke dunia .."

    • @chikuwthakuw
      @chikuwthakuw Před 3 lety

      agak bahaya ini kalao yg nafsirkan cuman berdasarkan 72 bidadari saja wkwkwk

  • @dwinugroho910
    @dwinugroho910 Před 3 lety +20

    Setuju pak guru....
    Contoh Bagaimana rasanya kalau kita diberisikin pakai toa mulai pagi jam 4 sampai malam, dgn suara2 yg tidak kita suka, dan kita tidak berani protes(ada yg protes dikeroyok dipenjara)
    Itulah yg diderita orang2 kristen dll.

  • @ibnubasyar6238
    @ibnubasyar6238 Před 3 lety +3

    So wise,,my online teacher

  • @tw03ndw4y
    @tw03ndw4y Před 3 lety +1

    setuju.. kita semua harus saling introspeksi.. bukan cuma Islam, Katolik, Protestan, Hindu, Budha, Kong Hu Chu dll harus saling introspeksi dan berkomunikasi untuk menumbuhkan toleransi dan kebersamaan sebagai manusia..

  • @ahmadramzan2650
    @ahmadramzan2650 Před 3 lety +8

    si paul cuma ujian buat persatuan NKRI, tinggal kita waspada thd pihak ketiga yg memanfaatkan kondisi yg terbentuk gegara paul, trus menggoreng isu kearah yg lebih ektrim

  • @riki4733
    @riki4733 Před 3 lety +23

    Guru gue niehh!!! Sumpah enak banget edukasinya buat subscribe/penontonnya untuk introspeksi diri. Semoga kita semua selalu introspeksi diri amin

    • @penguincraft4174
      @penguincraft4174 Před 3 lety +1

      guru *KITA*

    • @telepathy4970
      @telepathy4970 Před 3 lety +2

      AYOOO SEMUA, kita sebagai murid pak guru harus bisa buktikan, bahwa kita adalah murid beradab yang cinta damai dan kaya akan pengetahuan!

    • @power-1372
      @power-1372 Před 3 lety +1

      @@telepathy4970 setuju👍

    • @sdhchannel743
      @sdhchannel743 Před 3 lety +1

      GURU LU YA GURU GW JUGA... YAHAAA (ya meski guru online dan gk pernah ketemu sama sekali sih)

    • @riki4733
      @riki4733 Před 3 lety +1

      Semoga kita yang suka & gemar dengan edukasi semakin pintar & cerdas. Guru gembul is the best.

  • @jamaelsaragih5822
    @jamaelsaragih5822 Před 3 lety +2

    Baiknya Guru Gembul in jadi Ketua NU atau Menteri Agama. Mantap kali dia.

  • @muhammadihsanfahmi6021
    @muhammadihsanfahmi6021 Před 3 lety +5

    "Karena kita semua sudah tau apa yang dia sampaikan tidak lebih dari sampah" EPICCC, Nice word guru gembulll

  • @rudyhubertus5093
    @rudyhubertus5093 Před 3 lety +4

    Mantap pak guru gembur pencerahannya semoga islam2 di indonesia bnyk yg sadar

  • @benayaharsys-1327
    @benayaharsys-1327 Před 3 lety +7

    Wah saya sangat salut dengan pak Gembul ini, saya seorang Kristen, tpi saya sangat suka dengan pemaparan universal pak Gembul yang fair, semangat trus mengedukasi masyarakat kita pak, agar tidak lagi kita hidup dikotak-kotakan berdasarkan SARA, secara pribadi saya meminta maaf kepada teman-teman dan saudara-saudara kami yang muslim, semangat untuk puasa di bulan Ramadhan, semoga berkah, maju terus pak Gembul

  • @thebunnycruiser174
    @thebunnycruiser174 Před 3 lety +3

    Ininih channel yg cocok buat org yg belum mempan dgn channel cokrotv!👍 Mantap lanjutkan BOSQ!

    • @lagicarinama970
      @lagicarinama970 Před 2 lety

      Apa hubungan ny dgn cokro tv wkwkw ga layak chanel cokro di sandingkan dgn chanel berwawasan luas seperti ini....

  • @cocoStory3
    @cocoStory3 Před 3 lety +2

    0:20 s/d 0:34 cukup menjelaskan seluruh isi dari video ini 🙏🙏

  • @ArtdriSindara
    @ArtdriSindara Před 3 lety +6

    Saya Kristen dan saya setuju dengan apa yang bang Guru katakan tentang kami karena realitanya memang begitu. 🙏

    • @syedmuhammadi.s3725
      @syedmuhammadi.s3725 Před 3 lety

      Emang Orang islam nya sih yg harus Lebih Intropeksi seperti kata Guru Gembul Bang

    • @ArtdriSindara
      @ArtdriSindara Před 3 lety

      @@syedmuhammadi.s3725 sama" introspeksi diri, karna oknum" ini yg buat agama di pandang sebagai alat perang