Galeri Sepur Indo
Galeri Sepur Indo
  • 193
  • 35 353 965
LOKO TUA TENAGA MUDA!!! - KOMPILASI KERETA API DITARIK LOKOMOTIF CC 201
Lokomotif CC 201 adalah Salah satu lokomotif andalan KAI dalam mengoperasikan KA jarak dekat maupun jauh, lokomotif CC 201 tangguh dalam berbagai medan, hal ini dibuktikannya dengan berbagai macam KA yang didinaskan dengan menggunakan Lokomotif CC 201 mulai dari KA Lokal hingga KA jarak jauh sekalipun, Lokomotif ini mampu dipacu hingga kecepatan 120km/jam meskipun usia lokomotif ini tidak bisa dikatakan muda, namun tenaga yang dihasilkan lokomotif ini mampu bersaing dengan lokomotif baru, ciri khas lokomotif CC 201 umumnya berhidung kotak seperti dalam video, namun ada beberapa lokomotif CC 201 yang bermuka miring seperti CC 203 namun hanya sebagian
Pada pertengahan taun 2021 PT.KAI memberikan livery vintage PJKA yakni ijo dan krem pada lokomotif CC 201 83 31 SMC guna mengenang masa-masa kejayaan lokomotif dimasa PJKA, lalu disusul dengan lokomotif CC 201 83 34 SMC, CC 201 92 01 JR, & CC 201 77 22 CN (sekarang konservasi imbas PLH Cicalengka)
#keretaapi #keretaapiindonesia #semboyan35
zhlédnutí: 2 235

Video

NGEBUT BRUTAL!!! || INI DIA KERETA TERCEPAT JAKARTA - SURABAYA HANYA 8 JAM
zhlédnutí 5KPřed 2 měsíci
Salah satu Kereta tercepat andalan Jakarta Surabaya yakni kereta api Pandalungan, sembrani, dan Argo Bromo Anggrek, Perjalanan sejauh 720km dengan rute Jakarta Surabaya dapat ditempuh hanya dengan 8 jam Lo sobat sepur!!, dengan kecepatan maksimal 120km/j menjadikan kereta api ini semakin cepat dijalurnya. • Kereta Api Pandalungan Kereta Api Pandalungan merupakan Kereta api Kelas Eksekutif yang ...
TOP !!! 8 KOMPILASI KERETA API DUA GARIS BIRU MELIUK INDAH DITIKUNGAN
zhlédnutí 3KPřed 2 měsíci
Salah satu Lokomotif yang paling diincar oleh para Railfans Jawa adalah lokomotif dua garis biru, tak heran lokomotif ini paling diincar mengingat di pulau Jawa hanya ada 1 lokomotif berlivery dua garis biru setelah 10 tahun tergantikan oleh livery orange PT.KAI. Salah satu Lokomotif yang diberikan cat/livery dua garis biru adalah Lokomotif CC 203 02 03 milik depo Induk Sidotopo, livery lokomot...
LOKOMOTIF MERAH || NONTON KERETA API MERAH DI TIKUNGAN STASIUN RANDUBLATUNG
zhlédnutí 6KPřed 3 měsíci
Salah satu spot epic di Daop 4 Semarang bagian timur yakni stasiun Randublatung, disini kalian dapat menyaksikan beberapa kereta api bergantian mamasuki dan meliuk liuk di tikungan Randublatung, selain itu terdapat 2 buah jembatan yang terletak di tengah - tengah spot ini sehingga menjadikan spot Randublatung semakin menarik Kali ini Mimin mengabadikan beberapa kereta lewat di area Randublatung...
BERTEMU LOKOMOTIF VINTAGE🔰‼️|| BERBURU KERETA API NGEBUT DITIKUNGAN DEKAT BANDARA NGLORAM BLORA
zhlédnutí 3,5KPřed 3 měsíci
Halo Sobat Sepur!! kali ini spurmin berkesempatan untuk berburu kereta api di sekitar stasiun kapuan, ya stasiun Kapuan memang terdengar sangat asing bagi mayoritas Railfans mengingat stasiun ini tidak begitu fungsional dan terletak di perkampungan, stasiun ini berada di Desa Kapuan, Kecamatan Cepu Kabupaten Blora Jawa tengah. Rel yang penuh lengkung menjadikan spot ini menjadi menarik untuk di...
BANYAK KERETA ‼️ || MELIHAT KERETA API DI SURABAYA PASAR TURI
zhlédnutí 10KPřed 4 měsíci
halo sobat sepur, kali ini spoormin berkesempatan untuk mengabadikan beberapa kereta api di petak antara stasiun Surabaya Pasar Turi - Stasiun Tandes tepatnya di jalan Demak. Berburu kereta api kali ini sekaligus menunggu waktu berbuka puasa yang kebetulan hunting kali ini bertepatan pada bulan ramadhan. Kereta api yang melintas diantaranya adalah KA Airlangga, Ambarawa Eks,Komuter, Jayabaya, G...
AKTIVITAS PADAT ‼️|| KERETA API PAGI DATANG DAN BERANGKAT DI SURABAYA GUBENG
zhlédnutí 11KPřed 5 měsíci
Salah satu stasiun yang menjadi kebertangkatan dan tujuan akhir dari mayoritas KA Jarak Jauh adalah stasiun Surabaya Gubeng, jika stasiun Surabaya Pasar turi yang digunakan untuk mengakomodir perjalanan lintas utara seperti Semarang dan Cirebon, maka berbeda dengan Surabaya Gubeng yang justru digunakan untuk mengakomodir perjalanan KA via selatan seperti halnya tujuan Yogyakarta, Purwokerto mau...
BANYAK PAPASAN || NONTON KERETA API MELIUK CANTIK DI TIBER GEMBONGAN KULONPROGO
zhlédnutí 11KPřed 7 měsíci
Salah satu spot andalan para Railfans Daop 6 yakni Tiber Gembongan, spot ini terletak diantara petak stasiun Sentolo - Wates, disepanjang petak ini banyak ditemukan tikungan C maupun S, oleh karena itulah spot ini banyak dicari para penggemar kereta api terutama railfans yogyakarta karena keindahannya, selain itu lintas yang cukup padat menjadikan tempat ini banyak terjadi papasan antar KA.
LOKOMOTIF MERAH HADIR KEMBALI !!! || NONTON KERETA API BERKEPALA MERAH 🔴
zhlédnutí 69KPřed 8 měsíci
Tahukah kalian??, Lokomotif CC 201 dengan nomor pabrik GE U18C adalah lokomotif bertipe diesel elektrik milik PT.KAI terbanyak setelah CC 206, meskipun umur lokomotif CC 201 tidak lagi muda namun untuk masalah stamina lokomotif ini mampu dipacu hingga kecepatan 120km/h, tak hayal lokomotif CC 201 juga dipergunakan untuk layanan KA dengan kecepatan tinggi. Lokomotif CC 201 sering identik dengan ...
TELAT PARAH || KERETA API NGEBUT KEJAR SETORAN DIPAGI HARI
zhlédnutí 16KPřed 9 měsíci
Pada tanggal 17 November 2023 terdapat Peristiwa Luar Biasa Hebat atau PLH tepatnya di petak antara stasiun Wates - Sentolo Daop 6 Yogyakarta, di mana kecelakaan ini melibatkan dua kereta api yakni KA Argo Semeru dengan nomor KA 17 relasi Surabaya Gubeng - Gambir dengan KA Argo Wilis nomor 6 relasi Bandung Surabaya Gubeng, untuk kronologi awal yakni KA Argo Semeru dengan nomor ka 17 anjlok dan ...
UMUR TUA TENAGA SUPER!! || 7 MOMEN LOKOMOTIF CC 201 NGEBUT
zhlédnutí 67KPřed 10 měsíci
Siapa yang tidak mengenal lokomotif ini, ya lokomotif CC 201 merupakan salah satu lokomotif dengan jumlah terbanyak di Indonesia khususnya pulau Jawa dan Sumatra, lokomotif ini pertama kali dinas pada tahun 1977 hingga disusul oleh kedatangan Lokomotif CC 201 batch 2 sampai batch 4, Lokomotif CC 201 saat ini digunakan untuk menarik semua jenis kereta, mulai dari KA Barang, Eksekutif, Campuran d...
PADAT!! - AKITIVITAS KERETA API PAGI DI SURABAYA KOTA
zhlédnutí 49KPřed rokem
Padatnya aktivitas kereta api pagi di Surabaya kota bukanlah hal baru, namun hal yang lumrah kita jumpai disini, mengingat stasiun Surabaya kota merupakan stasiun turminus bagi mayoritas kereta api lokal Daop 8 maupun tempat parkir kereta jarak jauh. Stasiun Surabaya kota juga merupakan sebagai tempatnya titik temu kereta api dari arah Sidotopo, Surabaya Gubeng maupun Surabaya Pasar Turi, tak h...
TOP!!! BERBURU KERETA API DI SPOT EKSOTIS MALANG - BLITAR
zhlédnutí 40KPřed rokem
Salam Sobat Sepur, pada video kali ini saya berkesempatan untuk berburu kereta api di spot eksotis Daop 8 selatan terutama area m Malang dan Blitar, spot ini memang dari dulu terkenal karena keindahan alamnya dimana terdapat banyak lika liku rel yang tajam, jembatan serta 2 buah terowongan yang terletak tidak jauh dari bendungan Sutami Karangkates malang. Jalur kereta malang Blitar ini memang t...
SYAHDU!! MELIHAT KERETA API PAGI DI PERKEBUNAN LONTAR GRESIK
zhlédnutí 150KPřed rokem
adalah salah satu spot favorit bagi pemburu sepur Daop 8 yakni desa Hendrosalam kecamatan Menganti kabupaten Gresik, dimana di sisi kanan kiri rel terdapat tambak dan perkebunan pohon lontar serta tikungan rel dan jembatan menjadikan spot ini semakin menarik untuk dikunjungi pemburu sepur Daop 8 terutama kereta api yang melintas pagi ini • KA Pandalungan (77F) Relasi Gambir - Surabaya Pasar Tur...
BERANI NGEBUT DI TIKUNGAN TAJAM!! || MELIHAT KERETA API SORE DI STASIUN BABAT
zhlédnutí 36KPřed rokem
BERANI NGEBUT DI TIKUNGAN TAJAM!! || MELIHAT KERETA API SORE DI STASIUN BABAT
RAMAINYA KERETA API PAGI DI STASIUN SURABAYA GUBENG
zhlédnutí 33KPřed rokem
RAMAINYA KERETA API PAGI DI STASIUN SURABAYA GUBENG
BANYAK KERETA!! NGABUBURIT SAMBIL NONTON KERETA API DI STASIUN SIDOARJO
zhlédnutí 42KPřed rokem
BANYAK KERETA!! NGABUBURIT SAMBIL NONTON KERETA API DI STASIUN SIDOARJO
CANOPY JOGLO!!! || NONTON KERETA API DI STASIUN MOJOKERTO
zhlédnutí 31KPřed rokem
CANOPY JOGLO!!! || NONTON KERETA API DI STASIUN MOJOKERTO
FULL NGEBUT!! KERETA API DITIKUNGAN STASIUN DELANGGU
zhlédnutí 23KPřed rokem
FULL NGEBUT!! KERETA API DITIKUNGAN STASIUN DELANGGU
KA ARGO BROMO ANGGREK LEWAT SELATAN?? || KERETA API MEMUTAR VIA SELATAN
zhlédnutí 27KPřed rokem
KA ARGO BROMO ANGGREK LEWAT SELATAN?? || KERETA API MEMUTAR VIA SELATAN
SEMBRANI NGEBUT PARAH!! || HUNTING BANYAK KERETA API NGEBUT DI KOTA LAMONGAN
zhlédnutí 131KPřed rokem
SEMBRANI NGEBUT PARAH!! || HUNTING BANYAK KERETA API NGEBUT DI KOTA LAMONGAN
SIBUK AKITIVITAS!!! || MELIHAT KERETA API PADAT DI STASIUN SEMUT (SURABAYA)
zhlédnutí 100KPřed rokem
SIBUK AKITIVITAS!!! || MELIHAT KERETA API PADAT DI STASIUN SEMUT (SURABAYA)
RAMAI KERETA!!! MELIHAT KERETA API DI SEMARANG TAWANG
zhlédnutí 132KPřed rokem
RAMAI KERETA!!! MELIHAT KERETA API DI SEMARANG TAWANG
SPOT EPIK DAOP 6!! || NONTON KERETA API KELUAR MASUK JEMBATAN KALIPROGO YOGYAKARTA
zhlédnutí 246KPřed 2 lety
SPOT EPIK DAOP 6!! || NONTON KERETA API KELUAR MASUK JEMBATAN KALIPROGO YOGYAKARTA
LOKOMOTIF RINGSEK! - INSIDEN KA LOGAWA MENABRAK TRUK DI JOMBANG
zhlédnutí 42KPřed 2 lety
LOKOMOTIF RINGSEK! - INSIDEN KA LOGAWA MENABRAK TRUK DI JOMBANG
KELUAR MASUK TEROWONGAN!! || BERBURU KERETA API DI JALUR EKSOTIS MALANG - BLITAR
zhlédnutí 348KPřed 2 lety
KELUAR MASUK TEROWONGAN!! || BERBURU KERETA API DI JALUR EKSOTIS MALANG - BLITAR
STASIUN DI TENGAH TIKUNGAN??? ||SEMUA KERETA API NGEBUT DI TIKUNGAN DI STASIUN BENOWO
zhlédnutí 463KPřed 2 lety
STASIUN DI TENGAH TIKUNGAN??? ||SEMUA KERETA API NGEBUT DI TIKUNGAN DI STASIUN BENOWO
KRL JR 205!! || KERETA API & KRL NGEBUT DI BARAT STASIUN DELANGGU
zhlédnutí 94KPřed 2 lety
KRL JR 205!! || KERETA API & KRL NGEBUT DI BARAT STASIUN DELANGGU
SAMBIL NUNGGU BUKA PUASA !! || HUNTING BANYAK KERETA API LEWAT DI BARAT STASIUN MADIUN
zhlédnutí 527KPřed 2 lety
SAMBIL NUNGGU BUKA PUASA !! || HUNTING BANYAK KERETA API LEWAT DI BARAT STASIUN MADIUN
NGABUBURIT!!! || HUNTING KERETA API DI AREA CANDI SIDOARJO
zhlédnutí 113KPřed 2 lety
NGABUBURIT!!! || HUNTING KERETA API DI AREA CANDI SIDOARJO

Komentáře