KawanKawan Media
KawanKawan Media
  • 11
  • 302 129
The Making of AUTOBIOGRAPHY - Behind The Scenes
Menceritakan proses pembuatan film Autobiography sejak dari Film Development and Financing (2017-2021), Production (2021), Post-Production (2021-2022), Distribution (2022), hingga sekarang akhirnya sedang tayang di bioskop-bioskop Indonesia bertemu penontonnya.
---------------
Crew The Making of AUTOBIOGRAPHY
Sutradara dan Editor: Erlangga Radhikza
Produser: Yulia Evina Bhara, Tazia Teresa Darryanto
Pengarah Kamera BTS: Erlangga Radhikza, Winggus Taslim
Sound Design: Martin Handi Tio
Perekam Suara: Amerta Kusuma, Lionel L. Judy
---------------
Autobiography adalah film panjang produksi Indonesia, Perancis, Singapura, Polandia, Filipina, Jerman, dan Qatar.
Sutradara dan Penulis: Makbul Mubarak
Produser: Yulia Evina Bhara
Ko-Produser: Louise Bellicaud, Claire Charles-Gervais, Jeremy Chua, Malgorzata Staroń, Armi Rae Cacanindin, Nicole Gerhards, Amerta Kusuma, Robin Moran, Pinkan Veronique, Arya Sweta, Ganesya
Sinematografer: Wojciech Staroń
Desainer Produksi: Sigit D. Pratama
Editor: Carlo Francisco Manatad
Penata Musik: Bani Haykal
Penata Suara: L.H. Aim Adinegara, Waldir Xavier, Rémi Crouzet, Jean-Guy Veran
Rumah Produksi: KawanKawan Media
Koproduksi dengan In Vivo Films, Pōtocol, Staron Film, Cinematografica, NiKo Film, FOCUSED equipment, Partisipasi Indonesia
zhlédnutí: 31 465

Video

AUTOBIOGRAPHY - Official Trailer
zhlédnutí 65KPřed rokem
Rakib bekerja menjaga rumah kosong milik seorang pensiunan bernama Purna. Suatu hari, Purna pulang kampung untuk mencalonkan diri menjadi bupati di daerah kampungnya. Setiap hari, Rakib menemani Purna melaksanakan sejumlah kegiatan sebagai calon bupati, termasuk berkampanye dan memasang spanduk. Purna juga menyempatkan diri melatih Rakib agar menjadi kaki tangan andalan. Rakib melihat sosok seo...
[Teaser] Setelah Lewat Djam Malam: 2 & 3 Desember 2022 @ TIM
zhlédnutí 4,5KPřed rokem
SETELAH LEWAT DJAM MALAM Pertunjukan silang media berdasarkan film klasik "Lewat Djam Malam" (1954) karya Usmar Ismail. Tiket masih bisa dibeli di Loket.com atau GoTix! Jumat dan Sabtu, 2 dan 3 Desember 2022 Pukul 20.00 WIB Taman Ismail Marzuki, Graha Bhakti Budaya Harga Tiket Zona A: Rp. 750.000 Zona B: Rp. 500.000 Zona C: Rp. 350.000 Zona D: Rp. 250.000 SETELAH LEWAT DJAM MALAM dipersembahkan...
[Official Trailer] AUTOBIOGRAPHY - World Premiere in Venice 2022
zhlédnutí 122KPřed rokem
A young man torn between loyalty and justice confronts the truth of his father figure that may destroy them both. Indonesia, France, Singapore, Poland, Philippines, Germany, Qatar | 115 mn Written and Directed by Makbul Mubarak Produced by Yulia Evina Bhara Co-Producers: Louise Bellicaud, Claire Charles-Gervais, Jeremy Chua, Malgorzata Staroń, Armi Rae Cacanindin, Nicole Gerhards, Amerta Kusuma...
24 JAM BERSAMA GASPAR - Official Cast Reveal
zhlédnutí 7KPřed rokem
Memperkenalkan Reza Rahardian sebagai GASPAR, Shenina Cinnamon sebagai AGNES, Laura Basuki sebagai KIK, Kristo Immanuel sebagai NJET, Sal Priadi sebagai YADI dan Dewi Irawan sebagai BU TATI. "Kini aku lengkap sudah…" 24 Jam Bersama Gaspar, 2023 di bioskop. #24JamBersamaGaspar
THE SCIENCE OF FICTIONS - Sedang tayang di Netflix!
zhlédnutí 12KPřed 3 lety
Pada tahun 1960-an, di Gumuk Pasir Parangkusumo, Yogyakarta, Siman melihat proses shooting pendaratan manusia di bulan oleh kru asing. Dia tertangkap penjaga dan dipotong lidahnya. Selama puluhan tahun, Siman bergerak pelan menirukan gerakan astronot di luar angkasa untuk membuktikan kebenaran pengalamannya. Siman dianggap gila. Sutradara YOSEP ANGGI NOEN Pemain GUNAWAN MARYANTO, YUDI AHMAD TAJ...
You and I - Official Trailer (Sedang Tayang di BioskopOnline.com)
zhlédnutí 15KPřed 3 lety
The Best Film in Asian Competition DMZ International Documentary Film Festival 2020, South Korea The Best Feature-Length Documentary Indonesia Film Festival 2020 Closing Film Jogja-NETPAC Asian Film Festival 2020 Kaminah and Kusdalini, former Indonesian political detainees, meet in prison and then inseparable for more than half of a century. Despite life’s vicissitudes, they show the beauty of ...
OFFICIAL TRAILER The Science of Fictions (Hiruk-Pikuk Si Al-Kisah)
zhlédnutí 40KPřed 5 lety
Siman discovers a foreign crew shooting a moon landing. He gets caught and his tongue is cut off. He goes through life in slow motion, imitating an astronaut in outer space, labeled as crazy. Director YOSEP ANGGI NOEN Cast GUNAWAN MARYANTO , YUDI AHMAD TAJUDIN, ECKY LAMOH, ALEX SUHENDRA, ASMARA ABIGAIL, MARISSA ANITA, LUKMAN SARDI Producer YOSEP ANGGI NOEN, EDWIN NAZIR, ARYA SWETA, YULIA EVINA ...
Solo, Solitude/Istirahatlah Kata-kata [Official Trailer]
zhlédnutí 3,3KPřed 5 lety
Directed by Yosep Anggi Noen July 1996, riots break out in Jakarta, the Indonesian capital. Wiji Thukul, a well-known poet, is designed as a suspect activist. With the police looking for him, Wiji is forced to leave Solo for Borneo, thousands of kilometers away. Now a fugitive, Wiji starts his exile in fear. Helped, protected and fed by activists along his journey, he ends up in a small town wh...
On The Origin of Fear [Official Trailer]
zhlédnutí 1KPřed 5 lety
Directed by Bayu Prihantoro Filemon One soldier and one prisoner. Two soldiers and one film director. That day, they talk to each other very intimately: about pain, loyalty, betrayal, drama and terror.
Ballad Of Blood And Two White Buckets [Official Trailer]
zhlédnutí 1,4KPřed 5 lety
Directed by Yosep Anggi Noen Ning and Mur, a couple who sells congealed blood for a living, face a huge ordeal when people stop consuming blood due to a shift in religious beliefs. But they are sick of all hypocrites.

Komentáře

  • @harrisafiari6938
    @harrisafiari6938 Před 6 měsíci

    BTS ini bagus semoga bisa menginspirasi sineas Indonesia, agar karyanya masuk world class, deh minimal, jadi tak jago kandang deh.

  • @ariefnafly8062
    @ariefnafly8062 Před 10 měsíci

    Film keren, bts-nya ajib, informasinya jelas banget! Terimakasih

  • @QUANTUM.SEMESTA
    @QUANTUM.SEMESTA Před 10 měsíci

    Muh. Salah

  • @lelykumalasari9163
    @lelykumalasari9163 Před 10 měsíci

    Ala ala "perjamuan pecel lele lamongan" 😅 Maaf bukan bermaksud melecehkan agama tertentu tapi hanya sudut pandang saya aja

  • @namira_1999
    @namira_1999 Před 11 měsíci

    Best film!

  • @khafidhotulfitri566

    Alhamdulillah kota ku Bojonegoro Jawa Timur❤🥰

  • @MrWeaselwork
    @MrWeaselwork Před rokem

    Where can we watch it?

  • @ekaconda1270
    @ekaconda1270 Před rokem

    Sukaa dgn acting nya Yusuf Mahardika...kereen bnget..dapet feel dlm peran nya...sukses Ucup 👍👏🏻

  • @franfran4341
    @franfran4341 Před rokem

    ceritanya mirip far cry yg "valhalla"

  • @xiangyusi3160
    @xiangyusi3160 Před rokem

    no king is huppy. done

  • @putrisafitri7077
    @putrisafitri7077 Před rokem

    inii keren sihh how makbul and producer menyempurnakan film sampe bener bener nyari relasi keluar dan ga kebayang sih gmn mereka membangun relasi itu satu per satuu

  • @faizalmuhamadtoha5889

    Minggu kemarin nonton film ini di platform film streaming karena ajakan temen yang gabut wkwkwk. Iseng ikut nonton, dan ternyata abis nonton gila gua kaya berasa campur aduk. Keren banget sumpah, dan dari sana film ini layak jadi jajaran rilisan film indonesia terbaik di tahun 2023. Terima kasih Kawan-Kawan Media, dan teruntuk mas Makbul saya tunggu film-film selanjutnya. Rasa takjub dan terima kasih saya kirim dari ketikan ini.

  • @orangejuiceman777
    @orangejuiceman777 Před rokem

    dari adegan makan-makan itu aja udah nunjukin separasi masyarakat kelas atas dan bawah

  • @pecellele8564
    @pecellele8564 Před rokem

    Ini baru film. Bagus banget. Ceritanya rapi bgt

  • @uliesesjepe9821
    @uliesesjepe9821 Před rokem

    horornya beda..kadang d pelanin volumenya..nanti d kencengin lagi kalo scene nya santai.

  • @uliesesjepe9821
    @uliesesjepe9821 Před rokem

    Film keren parah sih ini...dan saat ini om Arswendy Bening Swara sedang syuting film Laundry garapan Sutradara Garin Nugroho d tempatku Banjarmasin..semoga meledak juga. Bjm, 10 mei 2023

  • @haruspaham5758
    @haruspaham5758 Před rokem

    Anjirr ada filem bagus kek gini kurang terexspose

  • @brajamusti
    @brajamusti Před rokem

    Kurang modal sekelas Jendra mobil nya kaya begitu.

  • @ramandaputra2641
    @ramandaputra2641 Před rokem

    Kagummm!!! ❤

  • @tm7channel975
    @tm7channel975 Před rokem

    saya sangat terinspirasi dari film ini

  • @siio8955
    @siio8955 Před rokem

    Masih bisa kah nonton film nya sekarang?

  • @shellyshelly6767
    @shellyshelly6767 Před rokem

    Sebagus apa??? Ada yg udah nonton??

  • @FilmBagusAdalah
    @FilmBagusAdalah Před rokem

    Didaftarin ke Oscar kan tahun depan? Moga2 menaaaang

  • @joshuamichaelnainggolan

    kapan tayang di lampung? 1 hari saja

  • @devienatalia6376
    @devienatalia6376 Před rokem

    Pliss bgt telat tau, dan skg pgn bgt nnton ini tp udh ga ad s bioskop / di platform mana pun :(((

  • @yusdalenasaid7890
    @yusdalenasaid7890 Před rokem

    Gw nonton filmya dua kali,, sebagus itu kerrenn.

  • @acepaldi7119
    @acepaldi7119 Před rokem

    Gk ada di XXI ya? Padahal di kota paling Deket cma ada XXI. Itupun 2. Gk ada bioskop lain. Dan kota terdekat juga 20KM an. (Kab Tasikmalaya ke kota Tasikmalaya)

  • @hrm2815
    @hrm2815 Před rokem

    Pantesan gak rame, di trailer aja gk jelas apa masalahnya, genre ini film apaan ajg!!

  • @avezl
    @avezl Před rokem

    woi keren bgt ini !!!!!!!

  • @ridwannurhakim121
    @ridwannurhakim121 Před rokem

    masterpiece

  • @dwiindahrachmawati2633

    Nonton dimana?

  • @m.gunturkurniawan8085

    pablo eskobarnya muda😁

  • @hati2diyoutube
    @hati2diyoutube Před rokem

    Autobiography dalam 3 kata : horor tanpa setan.

  • @rumshakura6868
    @rumshakura6868 Před rokem

    Semoga film nya sukses dan box office Aamiin