Paniradya Kaistimewan
Paniradya Kaistimewan
  • 411
  • 16 721 413
FILM PENDEK - MERINDU di JOGJA
Bagi sebagian orang, Ke Jogja adalah pulang, serasa nyaman dan tenteram pada sebuah keluarga.
Merindu di Jogja adalah ungkapan rasa dari sudut pandang mereka yang berkunjung ke Jogja dengan segala alasannya. Film ini dibalut dalam deret garis Sumbu Filosofis Jogja sebagai kebanggaan atas predikat kota dengan berbagai filosofi kehidupan. Ke JOGJA adalah pulang.
#Filmpendek
#PaniradyaKaistimewan
#yogyakarta
#jogja
#JogjaIstimewa
#PaniradyaKaistimewan
#danais
#DanaisMigunani
#DanaisMurakabi
#Danaisuntukkesejahteraanrakyat
#danakeistimewaan
zhlédnutí: 45 399

Video

FILM PENDEK - MBALIK NDESO
zhlédnutí 76KPřed dnem
Menceritakan seseorang bernama Dito, pemuda Jogja yang sudah lama bekerja di Jakarta, terpaksa meninggalkan semua hasil kerja kerasnya karena kasus penipuan. Dito kemudian memutuskan untuk pulang kampung. Kembali menata hidup di Jogja. Dikemas secara menghibur sebagai drama komedi, film ini mengisahkan tentang pemanfaatan tanah kas kalurahan untuk pertanian modern berupa Green House. Dalam ceri...
FILM PENDEK - BRAMBANG APUS
zhlédnutí 3,5KPřed 21 dnem
Brambang Apus merupakan sebutan untuk keturunan dari suatu keluarga yang dianggap hanya sebagai pelengkap, tidak diperhitungkan, atau juga dikenal sebagai Anak Bawang dalam permainan. Cerita dalam kehidupan yang tanpa tergantung dengan gadget ini dibalut dengan berbagai adegan subasita/tata krama. Film ini juga menjadi sebuah pembelajaran dalam menilai kapan, dimana dan bagaimana harus bertatak...
FILM PENDEK - LATAR
zhlédnutí 12KPřed měsícem
Bercerita tentang seorang bapak (Wanto) yang mempunyai istri Wanti, mereka tinggal di dusun Wotawati. Wanto mempunyai kebiasaan selalu bergadang hingga larut, sedang Wanti selalu pergi ke ladang pagi hari. Sebelum berangkat ke ladang Wanti selalu menitipkan apapun kepada suaminya, termasuk jemur hasil panen di halaman rumahnya yang menjadi satu dengan halaman rumah Karjo. Namun karena kebiasaan...
Simulasi Gempa Bumi di Gedung Perkantoran bersama BPBD DIY
zhlédnutí 483Před měsícem
Dengan mengetahui bahwa gempa bumi belum bisa diduga secara ilmiah, perlu dilakukan usaha mengurangi resiko akibat yang ditimbulkan gempa bumi. Salah satu faktor utama penyebab timbulnya banyak korban akibat bencana seperti gempa bumi adalah karena kurangnya pengetahuan tentang bencana dan kesiapsiagaan bencana terutama gempa bumi. Oleh karena itu, sosialisasi dan simulasi mitigasi bencana gemp...
FILM PENDEK - SEBERKAH CAHAYA
zhlédnutí 13KPřed 2 měsíci
Dalam kehidupan, sering kita dihadapkan berbagai persoalan. Uluran tangan tidak selalu berupa ikan, justru sebuah kail akan menjadi berkah yang luar biasa untuk orang lain. Pepatah Jawa mengatakan “Sopo temen bakal tinemu”, siapa yang bersungguh-sungguh akan mendapatkan keberhasilan. Dalam Ramadhan penuh berkah ini Paniradya Kaistimewan akan meluncurkan Film Pendek dengan judul “SEBERKAH CAHAYA...
FILM PENDEK - CURIGA 3 (EMAS IJO DARI MENOREH)
zhlédnutí 13KPřed 2 měsíci
Tarjo (40) dan Dwi (37) adalah warga Desa Pagerharjo yang dahulu berprofesi sebagai petani vanili. Namun karena ulah tangan Tarjo yang serakah, mereka bangkrut. Pada waktu itu, Tarjo dengan sengaja menaruh paku untuk menambah berat timbangan hasil panen vanili dari kebunnya. Tarjo melakukannya karena tuntutan Santi (39), istrinya yang materialistik. Akibatnya, ia dan hampir seluruh petani vanil...
FILM PENDEK - MAAF, BAPAK
zhlédnutí 38KPřed 2 měsíci
Paniradya Kaistimewaan mempersembahkan sebuah film pendek yang berjudul "Maaf Bapak” sebuah sekuel Film Pendek “Bapak” Sinopsis: Bercerita tentang kisah Sari yang mengetahui perjuangan Bapak sebagai Petani pada Bantuan Keuangan Khusus (BKK) untuk menghidupinya. Setelah Bapak tiada, tekad Sari semakin kuat untuk meneruskan usaha dan cita-cita Bapak. Mampukah Sari mewujudkan mimpi Bapak demi tuju...
FILM DOKUMENTER - 13 MARET
zhlédnutí 14KPřed 3 měsíci
FILM DOKUMENTER - 13 MARET
Film Dokumenter - 35 Tahun Jumenengan Sri Sultan Hamengku Buwono X.
zhlédnutí 33KPřed 3 měsíci
Film Dokumenter - 35 Tahun Jumenengan Sri Sultan Hamengku Buwono X.
FILM DOKUMENTER - PERJANJIAN GIYANTI, TONGGAK SEJARAH KRATON YOGYA
zhlédnutí 21KPřed 3 měsíci
FILM DOKUMENTER - PERJANJIAN GIYANTI, TONGGAK SEJARAH KRATON YOGYA
FILM DOKUMENTER - JEJAK-JEJAK PERJUANGAN
zhlédnutí 2,8KPřed 3 měsíci
FILM DOKUMENTER - JEJAK-JEJAK PERJUANGAN
FILM DOKUMENTER - YOGYA IBUKOTA REPUBLIK
zhlédnutí 3,1KPřed 5 měsíci
FILM DOKUMENTER - YOGYA IBUKOTA REPUBLIK
Film Pendek - Jagoku Untuk Mbak Mentik
zhlédnutí 22KPřed 5 měsíci
Film Pendek - Jagoku Untuk Mbak Mentik
PERUBAHAN NYATA PETANI SEJAHTERA
zhlédnutí 14KPřed 5 měsíci
PERUBAHAN NYATA PETANI SEJAHTERA
Film Pendek - Curiga 2
zhlédnutí 27KPřed 5 měsíci
Film Pendek - Curiga 2
Film Pendek - Biyung
zhlédnutí 10KPřed 5 měsíci
Film Pendek - Biyung
Film Dokumenter - Operasi Gagak Pesan Kematian Dari Belanda
zhlédnutí 2,2KPřed 5 měsíci
Film Dokumenter - Operasi Gagak Pesan Kematian Dari Belanda
FILM PENDEK - SENDIRI (TAPI TAK SEPI)
zhlédnutí 30KPřed 6 měsíci
FILM PENDEK - SENDIRI (TAPI TAK SEPI)
Paniradya Kaistimewan (Kerja Cerdas, Kerja Keras Bukan Untuk Narkoba)
zhlédnutí 354Před 6 měsíci
Paniradya Kaistimewan (Kerja Cerdas, Kerja Keras Bukan Untuk Narkoba)
FILM PENDEK - KALIMAT TERAKHIR
zhlédnutí 13KPřed 6 měsíci
FILM PENDEK - KALIMAT TERAKHIR
Film Dokumenter - Memetri Tosan Aji
zhlédnutí 4KPřed 6 měsíci
Film Dokumenter - Memetri Tosan Aji
Film Pendek - Rembug
zhlédnutí 17KPřed 7 měsíci
Film Pendek - Rembug
DANAIS: teropong kesejahteraan dari mata lik warti
zhlédnutí 2,2KPřed 7 měsíci
DANAIS: teropong kesejahteraan dari mata lik warti
Film Pendek - Curiga
zhlédnutí 111KPřed 7 měsíci
Film Pendek - Curiga
Film Pendek Ke JOGJA 2
zhlédnutí 375KPřed 7 měsíci
Film Pendek Ke JOGJA 2
PESANGGRAHAN AMBARKETAWANG
zhlédnutí 788Před 8 měsíci
PESANGGRAHAN AMBARKETAWANG
Film Pendek - Sampah Serapah
zhlédnutí 17KPřed 8 měsíci
Film Pendek - Sampah Serapah
KEISTIMEWAAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
zhlédnutí 19KPřed 8 měsíci
KEISTIMEWAAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
Forum Desentralisasi Asimetris Indonesia 2023 (Papua Barat)
zhlédnutí 673Před 8 měsíci
Forum Desentralisasi Asimetris Indonesia 2023 (Papua Barat)

Komentáře

  • @ABWinoto
    @ABWinoto Před 2 hodinami

    2x ke Jogja saat kuliah di kota Malang. Bersyukur bisa menikmati wedang ronde di Malioboro malam itu. Kota yang artistik.

  • @adanunchannel
    @adanunchannel Před 18 hodinami

    👍

  • @ranilestari9557
    @ranilestari9557 Před dnem

    Dari dulu pengen ke Jogja ga pernah kesampaian, dulu waktu kuliah pas studi tour pngn milih Jogja tp kebanyakan temen milih luar negeri. Semoga aja bisa cepet main kesana😢

  • @SitiAisyah-pw6no
    @SitiAisyah-pw6no Před dnem

    Critanya sangat menginspirasi buat semua kaum muda mudi kerenn 🫰🫰👍👍

  • @dashoftime3985
    @dashoftime3985 Před dnem

    Wong Yujo ora ngomong daerah logat medok ora siip mase 😁😁😁

  • @murnisuryati2401
    @murnisuryati2401 Před dnem

    Kota yg selalu dirindukan..kalian keren kk..tq mengobati rasa rinduku melalui film pendek ini

  • @user-hj8ww4es5e
    @user-hj8ww4es5e Před dnem

    keren banget humasnya jogja. pengen tau behind the scene tim produksinya gimana, terus siapa orang orang keren di balik layar ini. pesannya program BKK tersampaikan, sinematografinya cukup sedap dipandang, dan to the point. kira-kira ada peluang magang nggak ya di sana hehe

    • @olnyu3309
      @olnyu3309 Před dnem

      Dilihat credit tittlenya aja kak

  • @atiemh5621
    @atiemh5621 Před dnem

    Casting nya gmna tuh min.. 😁

  • @aqiilahmusfiroty2458

    Istimewa❤

  • @iwwak3098
    @iwwak3098 Před 2 dny

    Pesan Anda tersampaikan😊

  • @jawart3975
    @jawart3975 Před 2 dny

    ini dulu ada siaran langsunya di TVRI aku baru kelas 1 SD, semua orang nonton, seperti lagi melihat Jumenengan Rajanya, walau kami diluar dari daerah Jogjakarta

  • @memphisdepay9
    @memphisdepay9 Před 2 dny

    Kulo nuwun

  • @balibestadventures9469

    10:09 : kok dalam rumah pakai sepatu ya

  • @RindaWinda
    @RindaWinda Před 2 dny

    Ayah ku adalah sayang aku

  • @sintiadewi6733
    @sintiadewi6733 Před 3 dny

    Mas... film nya apik tapi saya salfok sama tahun kalender nya... hehehhe

    • @fitrim9382
      @fitrim9382 Před 2 dny

      Sama, dari masa depan keknya😅

  • @17putihabuabu
    @17putihabuabu Před 3 dny

    wah bagus banget filmnya semangat kak sukses teruss

  • @Yorisssss
    @Yorisssss Před 3 dny

    Mbaksum polahe koyo ibukku😅

  • @minhajulaamal9601
    @minhajulaamal9601 Před 3 dny

    iki wae lagi juni 2024 :(

  • @Kebon_syifah29
    @Kebon_syifah29 Před 3 dny

    Bisa ga sih filmnya yg ini ada episode nya gitu, ayo dong yg film gini di buat panjang jangan mau kalah sama yg “ku menangis kumenangis” yg tiap harinya adaaaaa aja judulnya

  • @rinawati835
    @rinawati835 Před 3 dny

    Bapakku hanya sibuk dgn keluarga barunya😢

  • @hafzoldum9097
    @hafzoldum9097 Před 3 dny

    film produksi masa depan

  • @Yorisssss
    @Yorisssss Před 3 dny

    "Rasah sante wae" koyo aq kui😅

  • @jojo-rk7qc
    @jojo-rk7qc Před 3 dny

    Lebay 😅😅

  • @redirahmat1188
    @redirahmat1188 Před 3 dny

    Kangen Yogyakarta

  • @mcpu4537
    @mcpu4537 Před 3 dny

    Pengen balik deso juga...

  • @nokpanda9169
    @nokpanda9169 Před 4 dny

    ditanya agama tinggal jawab, kenapa sih ada orang² aneh suka sensitif soal ditanya agama, pdhl tgl jwb apa keyakinannya 😩

  • @arrafawardhana8411
    @arrafawardhana8411 Před 4 dny

    Sangat inspiratif...keren.

  • @hartatik9623
    @hartatik9623 Před 4 dny

    Stlh 22 thn aku kembali, kuliah diusia yg tak muda lagi.... Merindu YOGJA dalam sekali.

  • @goestpinur9518
    @goestpinur9518 Před 4 dny

    Yogya yang adem, selalu bikin kesengsem, dari mudaku dulu hingga sekarang anakku sudah seumuran dengan para pemeran film ini, sekarang aku merantau jauh diluar pulau, tapi kupastikan hari tua setelah pensiunku, kuhabiskan dikota tercintaku ini, dan melihat anak anakku nanti bertumbuh kembang dan senantiasa membanggakan kota asalnya..yang memang istimewa

  • @ardhianslash1507
    @ardhianslash1507 Před 4 dny

    Jadi rindu Djogja 😢

  • @maseie.-od8uh
    @maseie.-od8uh Před 4 dny

    Trenggalek Jawa hadir 😊

  • @maseie.-od8uh
    @maseie.-od8uh Před 4 dny

    Itulah adap etika nomor 1 walaupun kita nggak punya uang

  • @maseie.-od8uh
    @maseie.-od8uh Před 4 dny

    Itulah bahasa jowo kromo Inggil Ngoko kromo alus , anak sekarang malah nggak ngerti, omongan jowo ,

  • @maseie.-od8uh
    @maseie.-od8uh Před 4 dny

    Mirip mbak Rumas alvia

  • @maseie.-od8uh
    @maseie.-od8uh Před 4 dny

    Trenggalek Jawa hadir 😊

  • @vincentapri1990
    @vincentapri1990 Před 4 dny

    Keren banget film nya, menarik emosi penonton namun juga bisa memberikan pelajaran hidup pada akhirnya

  • @Cj-kh9jr
    @Cj-kh9jr Před 4 dny

    Saya penonton film film pendek tpi harus kalian ktahui ada film horor pendek keren banget Teror di desa pakudulan vibes nya dapet banget

  • @ninda5040
    @ninda5040 Před 4 dny

    KEREN BGT

  • @mbakana3990
    @mbakana3990 Před 4 dny

    gilaaaaa gambarnya keren, detailnya dapet. keren keren.... asliiii kereen aduh berapa kali ku blg keren pas nontonnyaa.

  • @allamphatih1101
    @allamphatih1101 Před 5 dny

    Luar biasa filmnya, tapi lebih bagus lagi kalo aktor aktris nya jawani sih (wajah jawa)

  • @naynay-or6cw
    @naynay-or6cw Před 5 dny

    Sayang…dri awalnya..jln ceritanya…sdh gak logis….perempuan kota tanya desa naik bis tiba2..sdh jln jauh…sendirian..padahal gak tau arah katanya..gak nyebutkan nama budhenya saat ketemu orang desa…gak ada sinyal…hadddeh….eman2…Padahal gambarnya cukup bagus….maunya sih unik…orang kota yg sok..tapi katrok..tapi gak logis..malah

  • @dewiekaputri9040
    @dewiekaputri9040 Před 5 dny

    Masa kecil yang indah tanpa beban menikmati masanya, kini hanya menjadi kenangan dan cerita betapa indahnya waktu itu. Aku rindu dengan diriku dimasa lalu🥹

  • @kageiregey-ll5mx
    @kageiregey-ll5mx Před 5 dny

    Kaku gitu

  • @Watvchannel
    @Watvchannel Před 5 dny

    Salam Saking film pendek Ponorogo

  • @GunungBromo24
    @GunungBromo24 Před 5 dny

    Sedih banget ketika kita sudah diposisi sukses tapi tidak ada orang tua sebagai tempat bercerita. 😭

  • @ulfingi_tan4161
    @ulfingi_tan4161 Před 5 dny

    I ❤u my Jogja

  • @CreaTV-Indonesia
    @CreaTV-Indonesia Před 5 dny

    Tetap semangat film maker Jogja 👍

  • @Listschmidt
    @Listschmidt Před 5 dny

    Benar sekali.. yg bikin kangen jogja adalah suasananya..insyaallah thn 2025 kita akan bertemu kembali Jogjakarta 😍

  • @rendykaputra6735
    @rendykaputra6735 Před 5 dny

    GOKSSSSSSSSSKILLLLLLL

  • @WawwOne
    @WawwOne Před 5 dny

    KERENNN, bulan depan ke Jogja ahh