Bu Yulia
Bu Yulia
  • 105
  • 165 167
Aksi Nyata Topik 1 Merdeka Belajar || Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar || Pelatihan Mandiri PMM
MERDEKA BELAJAR
Sebagai Pendidik tentu sudah seharusnya mampu mengenali karakteristik dan kebutuhan murid. Akan tetapi hal yang paling mendasar juga harus dimulai dari diri sendiri yaitu mengenali kekuatan dan kelemahan diri. Guru merefelksikan kekuatan dan kelemahan yang guru punyai, lalu bagaimana guru dapat mengelola apa yang guru miliki tersebut untuk berperan mendidik murid-murid.
Pendidik itu menuntun segala kekuatan kondrat yang ada pada anak, agar mereka dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaan setinggi tingginya baik sebagai manusia maupun anggota masyarakat.
Pertanyaan keiinginan kita ingin murid seperti apa dan sudahkah kita memfasilitasinya?
1. Ketika kita ingin murid menjadi pribadi yang berkolaborasi, apakah bentuk pembelajaran di kelas sudah membantu belajar untuk saling berkolaborasi atau malah cenderung berkompetisi?
2. Ketika kita ingin murid menjadi pribadi yang belajar secara mandiri, sudahkah kita membekali mereka dengan kemampuan mencari sumber belajar yang kredibel, atau malah menyuapi mereka dengan materi yang sudah tersedia di buku?.
3. Ketika kita ingin murid menjadi pribadi memiliki empati, sudahkah kita berempati kepada murid kita?
4. Ketika kita ingin murid menjadi selamat dan bahagia, sudahkah kita menciptakan suasana belajar yang selamat dan bahagia?.
Pengajaran adalah suatu cara menyampaikan ilmu atau manfaat bagi hidup anak-anak secara lahir maupun batin
Pendidikan adalah sebagai "Tuntunan" yaitu tuntunan dalam hidup tumbuhnya murid
Mendidik adalah menuntun segala kodrat yang ada pada murid, agar mereka dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-tingginya baik sebagai manusia maupun sebagai anggota masyarakat.
Pendidikan tidak hanya berbentuk pengajaran yang memberikan pengetahuan kepada murid, mendidik keterampilan berfikir dan mengembangkan kecerdasan batin dan akhirnya murid dapat menuju kehidupan yang selamat dan bahagia
Sistem pendidikan "Perintah dan sanksi" merupakan metode pengajaran kolonial yang tanpa dasar menjadi warisan cara guru mendidik murid
Sistem penilaian atau penghargaan yang terlalu berorientasi pada kecakapan kognitif sehingga perkembangan kecakapan sosial emosional murid terabaikan dan bila tidak berhasil dalam kecakapan kognitif murid dianggap gagal
Sistem Among yang dipelopori oleh Kihajar Dewantara
Ing Ngarso Sung Tuladha (Seorang guru haruslah memberikan contoh yang baik)
Ing Madya Mangun Karsa (Seorang guru harus memberikan semangat pada murid)
Tut Wuru Handayani (seorang guru haruslahmemberikan dorongan/menjadikan murid mandiri)
Ruh dan makna dari "Tut wuri Handayani" adalah
Untuk kemerdekaan Murid yang menghidupkan dan menggerakkan kekuatan lahir dan batinnya. yang kemudian menjadi bagian dari jiwa-jiwa kita sebagai pendidik
Ki Hajar Dewantara
"pendidikan yang sesuai dengan Bangsa kita adalah pendidikan yang humanis, kerakyatan dan kebangsaan"
Cita-cita utama Ki Hajar Dewantara yaitu kemerdekaan setiap murid mampu mengatur dirinya sendiri, agar murid-murid berperasaan, berfikiran dan bekerja merdeka dalam ketertiban bersama, demi mewujudkan cita-cita pendidikan nasional
Pendidikan nasional yang berdasarkan pada garis-garis kebudayaan bangsanya untuk perikehidupan mengangkat derajat rakyat dan negerinya serta setara bekerjasama dengan bangsa-bangsa lain demi kemuliaan umat manusia di dunia
Maka pandidikan yang memerdekakan muridlah yang dapat menjadi pegangan kita sebagai pendidik agar dapat mewujudkannya
Mendidik murid harus disesuaikan dengan Kodrat murid
1. Kodrat keadaan
2. Kodrat alam
3. Kodrat zaman
Pendidikan harus memiliki asas Trikon
1. Kontinyu (Pendidikan yang berkelanjutan)
2. Konvergen (Pendidikan yang bersifat terbuka)
3. Konsentris (Pembelajaran yang berdasarkan kebudayaan bangsa)
Mendidik dan Melatih Kecerdasan Budi Pekerti
1. Budi pekerti merupakan perpaduan kreativitas, rasa dan perasaan
2. Budi pekerti murid dibentuk dari sekolah, keluarga dan masyarakat
3. Kodrat anak di ibaratkan kertasyang sudah terisi
Music: bensound.com
License code: KKAXA1YTHXWGUACM
zhlédnutí: 89

Video

Aksi Nyata 3 2
zhlédnutí 6Před 3 měsíci
Aksi Nyata 3 2
Ruang Kolaborasi Modul 2.2. Pembelajaran Sosial Emosional
zhlédnutí 9Před 3 měsíci
Pembelajaran Sosial Emosional
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru Penggerak
zhlédnutí 13Před 3 měsíci
Mengimplementasikan Visi Guru Penggerak dalam pembelajaran di Kelas
Berpantun dalam Tugas Demonstrasi Kontektual modul 1.1|| CGP Angkatan 9
zhlédnutí 137Před 3 měsíci
Demonstrasi Kontektual modul 1.1 Tugas ini tentang Pendidikan yang berpihak pada Murid Tugas ini dituang dalam bentuk pantun
Tugas Rukol 1.3
zhlédnutí 5Před 3 měsíci
Visi Guru Penggerak
1.2.a.6. demonstrasi Kontektual Nilai Peran Guru Penggerak
zhlédnutí 2Před 3 měsíci
1.2.a.6. demonstrasi Kontektual Nilai Peran Guru Penggerak
koneksi antar materi 3 1
zhlédnutí 11Před 3 měsíci
koneksi antar materi 3 1
Yulia Fitri-CGP Angkatan 9-SMA Negeri 2 Bukittinggi
zhlédnutí 2Před 3 měsíci
Coaching adalah tindakan bermitra dengan klien dalam proses untuk menginspirasi pemikiran kreatif sehingga seorang individu dapat memaksimalkan potensi pribadi dan profesionalnya.
Demonstrasi Kontekstual Modul 2.3||Yulia Fitri CGP Angkatan 9 SMA Negeri 2 Bukittinggi
zhlédnutí 16Před 3 měsíci
Demonstrasi Kontekstual 2.3 berisikan Coaching dengan CGP sebagai Supervisor dalam proses Coaching
Rukol Modul 3 1
zhlédnutí 7Před 3 měsíci
Pengambilan Keputusan
Aksi Nyata 3.3 Program Sekolah yang Berpihak pada Murid || Chemistry is My Bestie
zhlédnutí 12Před 4 měsíci
Chemistry is My bestie (CHiM_B) Chemistry is My Bestie adalah sebuah program sekolah yang berpihak kepada murid. Pendalaman pengetahuan dan keterampilan murid dalam bidang kimia melalui kegiatan yang menyenangkan yang bersumber dari suara, pilihan dan kepemilikan murid. Program ini dimulai dengan alur BAGJA dengan konsentrasi pada bagian aksi nyata dari B dan A. Dimana Buat pertanyaan dengan ke...
Muhasabah Diri, Melalui Simulasi Mengkafani Mayat, Menggunakan Mayat Calin Mati
zhlédnutí 31Před 4 měsíci
Penyelenggaraan Jenazah Sebelum kita dipanggil, kita memiliki kewajiban terhadap orang yang terlebih dahulu dipanggil, yaitu menyelenggarakan jenazahnya. Walaupun bersifat Fardhu Khifayah, dimana jika sudah dilakukan oleh sebagian orang maka lepaslah tanggung jawab seluruh manusia, namun setiap kita harus mampu melaksanakannya. Apalagi jika yang meninggal adalah orang tua kita atau kerabat terd...
Aksi Nyata Modul 2.3 Coaching dalam Supervisi AKademik
zhlédnutí 198Před 5 měsíci
Aksi Nyata Modul 2.3 Coaching dalam supervisi akademik
1.4.a..9 Aksi nyata1.4 Budaya Positif
zhlédnutí 19Před 9 měsíci
1.4.a..9 Aksi nyata1.4 Budaya Positif
Tugas rukol 2.1 Analisis Skenario Pembelajaran Berdiferensiasi SMA
zhlédnutí 109Před 9 měsíci
Tugas rukol 2.1 Analisis Skenario Pembelajaran Berdiferensiasi SMA
1.4.a.9. Aksi Nyata Modul 1.4 Budaya Positif
zhlédnutí 11Před 9 měsíci
1.4.a.9. Aksi Nyata Modul 1.4 Budaya Positif
Nilai dan Peran Guru Penggerak || Tugas 1.2.a.5. Ruang Kolaborasi Modul 1.2 || PGP Angkatan 9
zhlédnutí 2,1KPřed 11 měsíci
Nilai dan Peran Guru Penggerak || Tugas 1.2.a.5. Ruang Kolaborasi Modul 1.2 || PGP Angkatan 9
Tari Mandok Mandok SDN 04 GAREGEH|| Tari Kreasi Kreatif dan bersemangat
zhlédnutí 470Před rokem
Tari Mandok Mandok SDN 04 GAREGEH|| Tari Kreasi Kreatif dan bersemangat
Puisi Perpisahan "Kini Tibanya Kita Berpisah" by Fatimah Azzahra || Acara Perpisahan SDN 04 Garegeh
zhlédnutí 834Před rokem
Puisi Perpisahan "Kini Tibanya Kita Berpisah" by Fatimah Azzahra || Acara Perpisahan SDN 04 Garegeh
Surat Cinta Untuk Ustadz dan Ustadzah || Fatimah Azzahra || Wisuda Tahfiz RTQ Al -Wustha GS
zhlédnutí 491Před rokem
Surat Cinta Untuk Ustadz dan Ustadzah || Fatimah Azzahra || Wisuda Tahfiz RTQ Al -Wustha GS
Lenggok Rang Mudo, Fashion Show Pakaian Daerah Minangkabau SD Negeri 04 Garegeh di PEDATI 2022
zhlédnutí 1KPřed rokem
Lenggok Rang Mudo, Fashion Show Pakaian Daerah Minangkabau SD Negeri 04 Garegeh di PEDATI 2022
Mars Smanda Bergema di Bumi Perkemahan Perjusami SMA NEGERI 2 BUKITTINGGI 2022
zhlédnutí 1,3KPřed rokem
Mars Smanda Bergema di Bumi Perkemahan Perjusami SMA NEGERI 2 BUKITTINGGI 2022
Special day Fatimah Azzahra Semua karena Cinta || Ulang tahun Ke 12
zhlédnutí 689Před rokem
Special day Fatimah Azzahra Semua karena Cinta || Ulang tahun Ke 12
silek pasambahan Menyambut Tamu || Kweek School poenya
zhlédnutí 2,6KPřed 2 lety
silek pasambahan Menyambut Tamu || Kweek School poenya
Fatimah Azzahra || Surah Asy-syu'ara ayat 195 s.d 200 || Tilawah Al Qur'an powerfull
zhlédnutí 931Před 2 lety
Fatimah Azzahra || Surah Asy-syu'ara ayat 195 s.d 200 || Tilawah Al Qur'an powerfull
Game seru Membuat Lingkaran dalam hitungan Detik || Permainan Edukasi membangun Organisasi Solid
zhlédnutí 715Před 2 lety
Game seru Membuat Lingkaran dalam hitungan Detik || Permainan Edukasi membangun Organisasi Solid
Kadis Pendidikan Prov Sumatera Barat menutup Kegiatan Pesantren Ramadhan 1443 H SMAN 2 Bukittinggi
zhlédnutí 402Před 2 lety
Kadis Pendidikan Prov Sumatera Barat menutup Kegiatan Pesantren Ramadhan 1443 H SMAN 2 Bukittinggi
Tari Indang Sumatera Barat ||oleh-oleh pengurus OSIS SMA N 2 BUKITTINGGI untuk SMA N 2 MEDAN
zhlédnutí 599Před 2 lety
Tari Indang Sumatera Barat ||oleh-oleh pengurus OSIS SMA N 2 BUKITTINGGI untuk SMA N 2 MEDAN

Komentáře

  • @funmathwithbuvivi4386
    @funmathwithbuvivi4386 Před měsícem

    Mantuul, Luar Biasa

  • @alfi8606
    @alfi8606 Před 2 měsíci

    Itu gula apa yah?

  • @funmathwithbuvivi4386
    @funmathwithbuvivi4386 Před 3 měsíci

    Menginspirasi👍

  • @NaylaAfifah-rm6mo
    @NaylaAfifah-rm6mo Před 3 měsíci

    Semangat buk Yulia🔥🔥

  • @suka_gw_st
    @suka_gw_st Před 3 měsíci

    Bagus, keren, mantap

  • @wisfaenikal2265
    @wisfaenikal2265 Před 3 měsíci

    Bagus sekali .

  • @MonaRiza-in3mt
    @MonaRiza-in3mt Před 3 měsíci

    Super sekali Bu Yulia ❤

  • @lovechemistry8394
    @lovechemistry8394 Před 3 měsíci

    Pembelajaran untuk murid harus sesuai dengan kodrat keadaan, kodrat zaman dan kodrat alam. Semangat... teruslah berbagi

  • @iswandiiswandi6459
    @iswandiiswandi6459 Před 3 měsíci

    Apakah pengawas sekolahnya tidak hadir ?? Krn tidak ada kata penghormatan

  • @Vevecheli
    @Vevecheli Před 4 měsíci

    Nyimak

  • @Verayasalon
    @Verayasalon Před 4 měsíci

    Nyimak

  • @Verayasalon
    @Verayasalon Před 4 měsíci

    Nyimak

  • @agilbelajarid1979
    @agilbelajarid1979 Před 6 měsíci

    koreksi saja bu, labu takar fungsnya tidak utk mereaksikan zat.

    • @buyulia5829
      @buyulia5829 Před 5 měsíci

      saya tau, ini saya lakukan untuk improve hasilnya biar lebih cantik. Menggunakan alat untuk mereaksi, maka hasilnya gak akan sebagus itu.

  • @Zenthavia
    @Zenthavia Před 6 měsíci

    Ibu pakai kabel ukuran berapa, ya?

  • @Ramazdil
    @Ramazdil Před 6 měsíci

    343

  • @user-nw7kn6dk3w
    @user-nw7kn6dk3w Před 7 měsíci

    Ini terkait materi apa y buk

    • @buyulia5829
      @buyulia5829 Před 5 měsíci

      laju reaksi yang dipengaruhi oleh katalis

  • @shezanazkayra1490
    @shezanazkayra1490 Před 8 měsíci

    Ini bagus sekali buat tenaga pendidik sebagai guidance agar kualitas pendidikan semakin meningkat

  • @user-ou3dx7yk2s
    @user-ou3dx7yk2s Před 9 měsíci

    selamat siang, ijin bertanya, ibu. cairan apa itu namanya? biasa digunakan untuk apa?

    • @buyulia5829
      @buyulia5829 Před 5 měsíci

      Natrium tiosulfat dengan asam klorida. Digunakan untuk uji faktor yang mempengaruhi laju reaksi. salah satunya suhu

  • @Xenonia_
    @Xenonia_ Před 10 měsíci

    Ini reaksi apa dengan apa ya?

    • @buyulia5829
      @buyulia5829 Před 5 měsíci

      Itu reaksi H2O2 menjadi air yang dipercepat dengan katalis KI

    • @adipahasa0503
      @adipahasa0503 Před měsícem

      Klo boleh tau, ini perbandingan larutan H2O2,sabun cair da​n KI nya berapa- berapa bu? @@buyulia5829

  • @rayya7284
    @rayya7284 Před 10 měsíci

    kostum nya sederhana atau mewah kak kira kira

    • @buyulia5829
      @buyulia5829 Před 10 měsíci

      Budget sederhana tampilan mewah kak

  • @iimath2306
    @iimath2306 Před 11 měsíci

    Kereeen uni.. sukses selalu ya uni.

  • @echkubar1992
    @echkubar1992 Před 11 měsíci

    Lestarikan tari budaya Indonesia

    • @buyulia5829
      @buyulia5829 Před 11 měsíci

      Itu merupakan tugas kita semangat

  • @ayunda7h211
    @ayunda7h211 Před rokem

    waoooaaaw keren banget 😘😘😂😂😂

  • @zahirazahira4915
    @zahirazahira4915 Před rokem

    Terimakasih sudah berbagi sangat bermanfaat,sukses selalu 4:39

  • @Fahrizalnewprojek
    @Fahrizalnewprojek Před rokem

    Semangat......

  • @user-vn8ty9bx5c
    @user-vn8ty9bx5c Před rokem

    dimana ada perjjumpaan disitu pasti ada perpisahan, jadi sedih bayanginnya

  • @pipuupch6795
    @pipuupch6795 Před rokem

    Puisi perpisahannya sangat menyentuh hati

  • @SinihAe-ve6iw
    @SinihAe-ve6iw Před rokem

    Puisi nya sangat menyentuh hati

  • @lalitaajay4488
    @lalitaajay4488 Před rokem

    Semangat adik selamat diwisuda dan meningkat ilmunya di jenjang berikutnya

  • @narendragajahsora
    @narendragajahsora Před rokem

    puisi perpisahan yang bikin terbawa perasaan sedih dan terharu

  • @miftahidinidin
    @miftahidinidin Před rokem

    puisi yang menyentuh hati ketika moment perpisahan

  • @khanzakattami2758
    @khanzakattami2758 Před rokem

    Pembawa puisi sangat menghayati. Ekspresinya okeh Dimonitor form choliddayah

  • @ElinKusuma-vu3pd
    @ElinKusuma-vu3pd Před rokem

    Mantap kak luar biasa puisinya

  • @user-pf5zj5ik1e
    @user-pf5zj5ik1e Před rokem

    Intonasinya sangat menuentuh

  • @laweleyn7245
    @laweleyn7245 Před rokem

    Terkenang dari masa ke masa...Puisi Perpisahan "Kini Tibanya Kita Berpisah" ..saat di bangku sekolah...railah cita-citamu..🌹

  • @ecointerx8918
    @ecointerx8918 Před rokem

    Mba ini pasti akan sangat bangga karena ikut bagian dalam acara perpisahan ini dan ini akan pasti akan sangat berkesan

  • @LembayungSenja-yt3ow

    Sangat bagus bait demi bait puisi perpisahannya.

  • @sarichannel1049
    @sarichannel1049 Před rokem

    Puisinya mengena banget

  • @mikhayamurti9731
    @mikhayamurti9731 Před rokem

    Puisinya menyentuh hati bngt kak sukses bikin mewek

  • @hariyanti9884
    @hariyanti9884 Před rokem

    Masyaallah mengharukan puisinya

  • @marfuahmarfuah1934
    @marfuahmarfuah1934 Před rokem

    Puisi perpisahan, keringet massa kanak kanak dulu pas acara perpisahan sedih campur aduk (OZAY amba ambit)

  • @mamahenydaniel2604
    @mamahenydaniel2604 Před rokem

    masya Allah sedih bgt menyimak kata kata perpisahan ini

  • @LiaFasya
    @LiaFasya Před rokem

    Sedih klo ada moment perpisahan gini… apalagi dgr puisi perpisahan 😢

  • @hallobrow-wb7df
    @hallobrow-wb7df Před rokem

    Berpisah juga bisa menyenangkan...

  • @apriyantoomegapro2697

    Perpisahan apapun sering menyakitkan. Edisi curcol

  • @angeldevina
    @angeldevina Před rokem

    Terharu bila sudah tiba kini saatnya untuk berpisah

  • @iyokochannel
    @iyokochannel Před rokem

    Ada apa dengan perpisahan

  • @suryachannel2778
    @suryachannel2778 Před rokem

    Merdu banget suaranya

  • @user-nr4sk2uy1g
    @user-nr4sk2uy1g Před rokem

    bukan perpisahaaan yg aku sesai tapi pertemuan yg aku tangisi🤥